Anda di halaman 1dari 9

DAFTAR ISI

A. Permasalahan ...................................................................................................................... 4
B. Deskripsi Produk / Servis ................................................................................................... 4
C. Faktor Penentu Keberhasilan .............................................................................................. 4
D. Keuntungan yang Diharapkan ............................................................................................ 4
E. Teknologi ............................................................................................................................ 4
F. Deskripsi Proyek................................................................................................................. 5
G. Perencanaan Aktivitas Secara Global ................................................................................. 7
H. Risiko .................................................................................................................................. 7
I. Batasan................................................................................................................................ 7
J. ASUMSI ............................................................................................................................. 8

1
DOKUMEN KONTROL

Daftar Perbaikan Dokumen

Tanggal Penulis Versi Referensi

16-12-2016 FERI 1.0 Surat penugasan dari Direktur

17-10-2012 IMAM 2.0 Pengecekan komputer dan aplikasi

Mengetahui

Nama Jabatan Tanda Tangan

PT.KOMPUTER Pemilik Proyek

2
INFO GLOBAL

Nama Proyek : Rancang Bangun Sistem Pakar Diagnosis


Kerusakan Komputer Berbasis Web
Pemilik Proyek : Ryma Hermawaty
Manajer Proyek : Iis Suaebah
Global Proyek
 Deskripsi Singkat : Sistem pakar adalah sistem yang menggunakan
pengetahuan dan penalaran manusia ke komputer
sehingga memungkinkan komputer dapat berfikir
dan memecahkan masalah – masalah yang
biasanya diselesaikan oleh pakar. Walaupun
komputer telah dibuat sesuai dengan kebutuhan
manusia tetapi pada hakekatnya komputer tetap
merupakan sebuah mesin yang apabila
dipergunakan secara terus – menerus tanpa ada
perawatan maka tentu komputer akan mengalami
kemunduran dari segi kualitas dan pada akhirnya
akan mengalami kerusakan. Kerusakan pada
komputer dapat berasal dari hardware, software,
dan pemakai (brainware). Bertitik tolak pada
uraian diatas, maka penulis tertarik untuk
melakukan penelitian sebagai tugas proposal
manajemen proyek dengan judul “Rancang Bangun
Sistem Pakar Diagnosis Kerusakan Komputer
Berbasis Web
 Predecessor :
 Successor :

3
A. Permasalahan
Banyaknya pengguna komputer yang kurang memiliki pengetahuan yang cukup
terhadap penanganan kerusakan komputer mengakibatkan banyak sekali pengguna komputer
atau suatu institusi yang mengeluarkan biaya tidak sedikit hanya untuk memperbaiki
kerusakan yang terjadi pada komputer oleh sebab itu aplikasi sistem pakar ini dibuat untuk
membantu pengguna komputer dalam melakukan diagnosis awal terhadap suatu kerusakan
komputer yang di alami beserta solusi untuk mengatasi kerusakan tersebut.

B. Deskripsi Produk / Servis


Produk yang digunakan di dalam mendiagnosis kerusakan komputer memerlukan
komputer yang dimana komputer tersebut memiliki aplikasi dan pemograman. sebagai contoh
aplikasi yang dibutuhkan adalah . Sistem Operasi : Windows 7, Web Server : XAMPP,
Editor : Adobe Dreamweaver / Notepad ++ Hardware : 1. Modem Eksternal

C. Faktor Penentu Keberhasilan


Berikut ini adalah faktor-faktor yang mendukung keberhasilan proyek dan factor-
factor yang bisa menghambat proyek :
1. Akses internet
2. Ruang perbaikan yang dilengkapi dengan computer dan aplikasi web yang
lengkap
3. Akses WIFI/Koneksi Wireless

D. Keuntungan yang Diharapkan


Berikut ini adalah keuntungan – keuntungan yang diharapkan dari proyek yang
akan dilaksanakan :
1. Memberikan pelayanan perbaikan komputer yang lebih cepat
2. Proses pemograman computer dilakukan dengan mudah
3. Meningkatkan pelayanan kerusakan komputer yang di perbaiki oleh web

E. Teknologi
1. Sistem Operasi : Windows 7
2. Web Server : XAMPP
3. Editor : Adobe Dreamweaver / Notepad ++ Hardware : 1. Modem Eksternal

4
F. Deskripsi Proyek
Berikan deskripsi proyek secara umum (high-level) yang meliputi:

 Maksud dan Tujuan Proyek

 Mempermudah user untuk menganalisis dan mengatasi masalah dan kerusakan yang
sering terjadi pada komputer.

 Hasil yang Diinginkan

 Sukses dalam memperbaiki kerusakan komputer

 Komputer yang susah di perbaiki bisa digunakan seperrti semula dengan baik

 Customer merasa puas

 Jadwal & Milestones (Penanda Pekerjaan)

Kegiatan & Waktu Pelaksanaan September Oktober November

1. Pengumpulan Data Pendukung

2. Perancangan Aplikasi

3. Perancangan Database

4. Perancangan Form

5. Perancangan Program

6. Pengujian Aplikasi

7. Dokumentasi

 Estimasi / Perkiraan Biaya

 Biaya Pengerjaan Pengumpulan Data Rp 200.000

 Perancangan Aplikasi Rp 200.000

 Perancangan Database Rp 500.000

 Perancangan Form Rp 250.000

 Perancangan Program Rp 1.000.000

 Pengujian Rp 250.000

5
 Dokumentasi Rp 150.000

 Biaya lainnya Rp 150.000 Total Rp 2.600.000 Total Biaya Rp 7.900.000

6
 Estimasi Sumberdaya yang Diperlukan
 Sumber daya manusia : 3 orang anggota tim proyek (1 orang bisa merangkap
pekerjaan lain di waktu yang lain) + 1 orang manager proyek.
 Komputer server dan komputer client sudah tersedia (tidak termasuk dalam anggaran
biaya).

G. Perencanaan Aktivitas Secara Global

No. Deskripsi Aktivitas Jumlah Estimasi Biaya Milestone


Aktivit Hari
as
1. Pengumpulan Data 4 Rp.2.500.000
Pendukung
2. Perancangan Aplikasi 4 Rp.3.000.000
3. Perancangan Database 4 Rp.1.000.000
4. Perancangan Form 4 Rp.500.000
5. Perancangan Program 4 Rp.1.000.000
6. Pengujian Aplikasi 4 Rp.500.000
7. Dokumentasi 4 Rp.500.000
TOTAL 28 Rp.9.000.000

H. Risiko

 Mencegah atau meminimalisasi pengaruh yang tidak baik terhadap kerusakan


komputer

 Suatu risiko mempunyai sebab dan bila terjadi akan membawa dampak negatif

 Menganalisis dan merespon risiko selama umur proyek dan tetap menjamin
tercapainya tujuan proyek

I. Batasan
Berikut ini adalah batasan-batasan proyek secara umum :
 Besarnya dana yang disediakan untuk pembuatan aplikasi kerusakan komputer
berbasis web adalah tidak lebih dari Rp. 10.000.000,- (Sepuluh juta rupiah).
 Semua proyek aplikasi Perpustakaan yang direncanakan harus selesai dan
dioperasikan selambat-lambatnya 4 bulan dari sejak waktu pengusulan aplikasi ini.

7
J. ASUMSI
Berikut ini adalah asumsi – asumsi proyek secara umum :
 Human resource atau sumber daya manusia sudah tersedia sesuai dengan
spesifikasi proyek yang akan dikerjakan.
 Anggota tim proyek adalah SDM profesional yang disewa untuk keperluan proyek.
 Manager proyek adalah personil dari dalam perusahaan itu sendiri.
 Struktur organisasi sudah ditetapkan.
 Pemilik proyek dan manajer proyek sudah ditunjuk/ditetapkan beserta anggota tim
proyek.

8
9

Anda mungkin juga menyukai