Anda di halaman 1dari 3

LPJ UNTUK DIVISI ACARA

KOOR ACARA : Hanifah Putri Dwiridal

ANGGOTA : 1. Ariesko Gunanda


2. Ifan
3. Karina J
4. Muthia Anggita
5. Nisa Ayu Farma
6. Odilia
7. Muhammad Zaki

KENDALA

1. Penggunaan waktu yang kurang efesien, sehingga tidak sedikit waktu yang
molor, karna games yang di mainkan serta runtutuan acara formal
maupun informal lainya perlu waktu yang dibilang tidak sedikit
sedangkan waktu untu acara keakraban hanya 2 jam.
2. Banyak sekali peserta keakraban MRC yang datang terlambat,
menyebabkan waktu untuk memulai acaranya banyak yang diundur,
dimana awalnya acara dimulai pukul 16.00-18.00 menjadi 17.00-19.00

SARAN

1. Melaksanakan acara pada waktu (tanggal dan hari) yang tepat, dimana
untuk acara keakraban ini bisa diambil pada hari minggu sehingga full
day untuk acaranya dan insyaallah bisa lebih banyak waktu yang
digunakan untuk bisa lebih akrab lagi antara YR dengan
pengurus MRC
2. Lebih diperketat lagi aturan acaranya seperti siapa yang terlambat akan
didenda, dengan peraturan tersebut insyaallah bisa menutupi
kemungkinan banyak waktu yang terundur.

LPJ UNTUK DIVISI PUBDOK

KOOR PUBDOK : M. Davin Putra R

ANGGOTA : 1. Wahyu F. Perkasa


2. nadyatul Husna

KENDALA :-
SARAN :-
LPJ UNTUK DIVISI KESTARI

KOOR KESTARI : Elsa Relanda


ANGGOTA : 1. Dian Putri Rahayu
2. Reflina Sudanti
3. Fanisya Halim
4. Revi annisa
5. Rana Afifah

KENDALA : Tidak ada kendala, semua jobdesk dilakukan dengan baik.

SARAN : Jobdesk lebih diperjelas agar tidak ada kesalahpahaman dalam kerja sama.

LPJ UNTUK DIVISI PERKAP

KOOR PERKAP : M. Arief Ansyar

ANGGOTA : 1. M Andhika Dwi Putra

Divisi perlengkapan telah menyelesaikan beberapa tugas yaitu :


Mempersiapkan Pelengkapan Yang diperlukan pada games Keakraban MRC,
meliputi :
1. Ember 1 buah
2. Botol aqua 20 buah
3. Jilbab segi empat 4 buah
4. Tali rafia
5. Kain sarung 4 buah
6. Gunting
7. Perlengkapan lain yang dibutuhkan
Keterangan :
Seluruh perlengkapan untuk games bisa disiapkan sebelum kegiatan. Namun ada
beberapa perlengkapan yang tidak dipersiapkan dengan baik. Salah satunya
perlengkapan permainan pipa bocor, Botol yang digunakan digunting tidak sama
tinggi.

Kendala :
Sedikitnya anggota dari divis perlengkapan . Sehingga perlengkapan games disiapkan
di hari H dan dibantu anggota dari luar divisi. Selain itu banyaknya anggota yang
tidak hadir saat acara

Evaluasi
 Perlengkapan baru dipersiapkan ketika hari H. Sehingga banyak dari
perlengkapan yang dipersiapkan seminimalnya. Selain itu, pengaturan letak
perlengkapan baru dipersiapkan beberapa menit ketika acara akan dimulai
sehingga posko games sedikit kacau.
Saran
Tingkatkan lagi rasa kebersamaan dan komunikasi didalam divisi dan dengan seluruh
panitia.

LPJ UNTUK DIVISI KONSUMSI

KOOR KONSUMSI : Elsa Yosepin

ANGGOTA :

KENDALA : Snack berlebih

SARAN : Dipastikan lagi jumlah peserta dan snack nya.

Anda mungkin juga menyukai