Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
DISUSUN OLEH :
1. SAIPUL ANWAR
2. JUWITA INDAH SARI
3. MARLINA
4. RITA YUHANA
5. PAMBUDI ARYANTO
6. MUSRONI
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah
B. Rumusan Masalah
C. Tujuan Penelitian
D. Manfaat Penelitian
DAFTAR PUSTAKA
BAB I
PENDAHULUAN
B. RUMUSAN MASALAH
Berdasarkan latar belakang diatas dapat dirumuskan permasalahan sebaga
berikut :
1. Apa alasan beralihnya bertani padi menjadi berkebun papaya?
2. Apakah ada keuntungan beralihnya bertani padi menjadi berkebun papaya?
C. TUJUAN
Sesuai denan permasalahan diatas, tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini
adalah :
1. Menfcari tahu alasan masyarakat beralih dari bertani padi menjadi berkebun
papaya.
2. Mencari tahu keuntungan beralihnya bertani padi menjadi berkebun papaya.
D. MANFAAT PENELITIAN
Peneilitian ini memiliki manfaat sebagai berikut :
1. Bagi petani, penelitian ini dapat digunakan sebagai tambahan pengetahuan.
2. Bagi tenaga penyuluh, penelitian ini dapat menjadi bahan dalam memberikan
penyuluhan kepada para petani papaya.
3. Bagi peneliti, penelitian ini dapat dijadikan bahan untuk mencari tahu mengapa
banyak masyarakat yang beralih bertani padi menjadi berkebun papaya.
BAB II
LANDASAN TEORI
A. BUAH PEPAYA
Papaya merupakan tanaman buah berupa herba family caricaceae yang berasal
dari Amerika Tengah dan Hindia Barat bahkan kawasan sekitar Mexiko dan Costa
Rika. Tanaman Pepaya banyak ditanam orang, baik di daerah tropis maupun sub
tropis. Di daerah-daerah basah dan kering atau di daerah-daerah dataran dan
pengunungan.
Indonesia merupakan Negara ke 4 penghasil buah papaya terbesar di dunia
setelah brasil, mexico dan india. Sedangkan di Indonesia sendiri sentra-sentra buah
papaya ada d Sukabumi (Jawa Barat) Malang ( Jawa Timur), Boyolali (Jawa Tengah ),
Sleman ( Yogyakarta ), Lampung Tengah, Toraja dan Manado.
Selain mudah dibudidayakan, yaitu dapat diperbanyak dengan biji, buah papaya
memiliki banyak manfaatnya, diantaranya :
1. Produk Kecantikan
2. Anti kanker, melancarkan proses BAB, mencegah peningkatan Kadar Gula pada
tubuh dan masih banyak lagi.
B. TANAMAN PADI
Padi diduga berasal dari india atau indocina dan masuk ke Indonesia dibawa
oleh nenek moyang yang berimingrasi dari daratan asia sekitar 1.500 SM.
Indonesia merupakan Negara ke 3 produsen beras terbesar di dunia setalah cina
dan india. Indonesia memang menjadi salah satu produsen beras terbesar di dunia,
namun tidak jarang Indonesia mengimport beras dari luar negeri karena banyaknya
penduduk Indonesia. Sementara itu, sentra sentra tanaman padi di Indonesia ada di
Jawa Timur, jawa Tengah, Jawa Barat, Sulawesi Selatan, Nusa Tenggara Baratm DKI
Banten, Lampung, Sumatra Selatan, DIY dan Aceh.
Klasifikasi tanaman padi adalah sebagai berikut :
Devisi : Magnoliophyta ; ordo ; poales : family ; poaceace ; genus ; oryza ; dan
spesiesnya oryza sativa.
BAB III
METODE PENELITIAN
B. SUBJEK PENELITIAN
Subjek penelitian adalah beberapa petani di Desa Sidodadi.
C. PROSEDUR PENELITIAN
Prosedur penelitian, kami beberapa langsung menanyakan beberapa hal berikut :
a. Mengapa beralih bertani padi menjadi berkebun papaya?
b. Apakah ada perbedaan keuntungan dari hal tersebut?
c. Bila ada keuntungannya, sebutkan kentungan-keuntungan !
D. INSTRUMEN PENELITIAN
Menanyakan secara langsung kepada petani.
BAB IV
HASIL PENELITIAN
A. KESIMPULAN
Berdasarkan pemasalahan dan hasil penelitian di atas, dapat disimpulkan sebagai
berikut :
1. Alasan petani beralih dari bertani padi menjadi berkebun papaya diantaranya :
a. Menanam papaya jauh lebih mudah dari pada menanam padi
b. Perawatannya mudah
c. Keuntungannya juga besar
2. Keuntungan yang diraih adalah sekitar Rp. 113.700.000,- sedangkan menanam
padi sekitar Rp. 20.000.000,-
B. SARAN
1. Para petani dapat memanfaatkan penelitian ini untuk menambah pengetahuan dan
siapa tahu bisa ikut berkebun papaya.
DAFTAR PUSTAKA
Http://id.Wikipedia.Org/Wiki/Padi
http://www.gardenmatrial.com/2012/11/pepaya-carica-pepaya-merupakan-tumbuhan.html
http://www.selkid.com/2013/10/pepaya