Anda di halaman 1dari 1

CARA EKSTRAKSI

Contoh pelarut petroleum ether, carbon tetra chlorida, chloroform, heksana

Jenis pelarut non polar dapat dilihat pada tabel 1


Tabel 1 Pelarut Non Polar
Pelarut Rumus Titik Konst. Þ
kimia Didih Dielektrik
Heksana C6H14 690C 2,0 0,655 g/mL
Kloroform CHCL3 610C 4,8 1,498 g/mL
Toluena C6H5-CH3 1110C 2,4 0,867 g/mL

MULAI

Haluskan dan bungkus dengan kertas


Kulit jeruk
saring

masukkan batu didih/stirrer ke dalam labu


alas bulat agar panas merata

Masukkan sampel dan kertas saring kedalam


timbal, dan timbalnya dimasukkan kedalam
lubang ekstraktor.

Tuangkan pelarut kedalam timbal dan langsung


menuju ke labu alas bulat. Lakukan pemanasan
pada pelarut dengan acuan pada titik didihnya

Pelarut akan bercampur dengan sampel dan


mengekstrak senyawa yang diinginkan dari
suatu sampel

SELESAI

Anda mungkin juga menyukai