Anda di halaman 1dari 2

Fakta

 Sumber daya batubara tersebar di beberapa daerah dengan cadangan terbesar terdapat di
daerah Sumatera Selatan, Kalimantan Timur, dan Kalimantan Selatan.
 Provinsi Sumatera Selatan, Kalimantan Timur, dan Kalimantan Selatan menggantungkan
perekonomiannya pada eksploitasi dan ekspor sumber daya batubara.
 Perekonomian yang bertumpu pada eksploitasi dan ekspor sektor primer sangat rentan
terhadap gejolak ekonomi dunia.
 Provinsi Sumatera Utara, Kalimantan Timur dan Kalimantan Selatan mengalami tren
penurunan laju pertumbuhan PDRB yang cukup signifikan karena fluktuasi harga
batubara dunia.
 Sektor pertambangan batubara di Indonesia tidak dapat ikut serta dalam pengembangan
sektor hulu maupun sektor hilirnya karena nilai keterkaitan ke depan dan ke belakang
yang rendah

Pernyataan Masalah
Ketergantungan pada sektor pertambangan batubara sebagai komoditas ekspor utama dapat
mengganggu kestabilan perekonomian daerah dan menghambat pertumbuhan sektor manufaktur
dan jasa (deindustrialisasi).

Data
a.Data PDRB atas dasar harga konstan menurut lapangan usaha Provinsi Sumatera Selatan
b.Data PDRB atas dasar harga konstan menurut lapangan usaha Provinsi Kalimantan Selatan
c.Data PDRB atas dasar harga konstan menurut lapangan usaha Provinsi Kalimantan Timur
d.Tingkat inflasi daerah

rangkuman
potensi kutukan sumber daya alam di provinsi penghasil dan pengekspor batubara,
efek yang ditimbulkan oleh boom sumber daya batubara terhadap sektor manufaktur dan jasa di
tingkat provinsi
kebijakan-kebijakan yang perlu dikembangkan untuk meminimalisir potensi terjadinya fenomena
kutukan sumber daya alam di tingkat provinsi.

Anda mungkin juga menyukai