Anda di halaman 1dari 85

BUKU I

BUKU PANDUAN
KETERAMPILAN DASAR PRAKTIK KLINIK
( BD. 208 )

Nama :
NIM :

PRODI D III KEBIDANAN


STIKES MITRA BUNDA PERSADA BATAM
2009/2010

1
KATA PENGANTAR

Mata Ajaran Keterampilan Dasar Praktek Klinik merupakan bagian


terpenting dalam proses belajar mahasiswi Diploma III Kebidanan. Oleh karenanya,
bimbingan setelah evaluasi kegiatan ini harus dilakukan dengan cermat, baik yang
menyangkut aspek kognitif, afektif maupun psikomotorik.
Buku ini merupakan kumpulan format, yang dapat dipakai sebagai salah
satu cara untuk menilai keterampilan mahasiswa. Penyusunan format ini didasarkan
pada langkah-langkah kerja yang harus dilakukan pada setiap tindakan kebidanan
yang harus dikuasai mahasiswa. Dikelompokkan ke dalam Buku I, yaitu :
“ Buku Pedoman Keterampilan Dasar Praktek Klinik ( Bd. 208 )
Selain mengacu pada kurikulum nasional, juga didasarkan pada kesepakatan
antar tim pengajar dalam kaitannya dengan kesiapan mahasiswi untuk melakukan
kegiatan tersebut.
Semoga buku ini dapat bermanfaat sebagai salah satu alat evaluasi praktek
mahasiswi untuk melakukan keterampilan dasar praktek klinik. Masukan serta saran
guna penyempurnaan buku ini sangat kami harapkan.

Batam,10 Desember 2009


STIKES Mitra Bunda Persada Batam
K.A.Prodi D III Kebidanan

(YUSILFA YENNI., Am Keb.Spd.)

2
DAFTAR ISI

BUKU I...........................................................................................................................
1
Kata Pengantar ...............................................................................................................
2.......................................................................................................................................
Daftar Isi .......................................................................................................................
3
1. Mencuci Tangan
...........................................................................................................................
4
2. Mengukur TTV
...........................................................................................................................
5
3. Memasang Infus
...........................................................................................................................
9
4. Menghitung Tetesan Infus
...........................................................................................................................
11
5. Melakukan Injeksi IC
...........................................................................................................................
12
6. Melakukan Injeksi IM
...........................................................................................................................
14
7. Melakukan Injeksi IV
...........................................................................................................................
16
8. Melakukan Injeksi SC
...........................................................................................................................
18
9. Menyiapkan dan memberikan Obat peroral
...........................................................................................................................
20
10. Memberikan Obat Melalui Kulit
...........................................................................................................................
22
11. Memberikan Obat Tetes Mata / Salep Mata
...........................................................................................................................
24
12. Memberikan Obat Tetes Hidung
...........................................................................................................................
26
13. Memberikan Obat Tetes Telinga
...........................................................................................................................
28
14. Memberikan Obat Melalui Rektum
...........................................................................................................................
29
15. Memberikan Obat Melalui Vagina
...........................................................................................................................
31
16. Memasang Sonde
...........................................................................................................................
33
17. Membantu Pasien Makan Dan Minum
...........................................................................................................................
35
18. Menyiapkan Tempat Tidur

3
...........................................................................................................................
37
19. Mengganti Alat Tenun
...........................................................................................................................
40
20. Kateterisasi
...........................................................................................................................
42
21. Memberikan Kompres
...........................................................................................................................
45
22. Memberikan Oksigen Dengan Kanula Atau Masker
...........................................................................................................................
47
23. Memandikan
...........................................................................................................................
50
24. Mencuci Rambut
...........................................................................................................................
53
25. Menggosok Gigi
...........................................................................................................................
55
26. Membantu Pasien Menyisir Rambut
...........................................................................................................................
57
27. Membantu Pasien Menggunting Kuku
...........................................................................................................................
58
28. Memberikan Rendaman Duduk
...........................................................................................................................
59
29. Vulva Hygiene
...........................................................................................................................
61
30. Membantu Pasien BAK/BAB
...........................................................................................................................
63
31. Memberi Huknah Tinggi/Rendah
...........................................................................................................................
65
32. Memberi Glycerin
...........................................................................................................................
67
33. Merawat Luka
...........................................................................................................................
69
34. Mengangkat Jahitan
...........................................................................................................................
71
35. Merawat Luka Decubitus
...........................................................................................................................
73
36. Resusitasi Jantung-Paru
...........................................................................................................................
75
37. Imobilisasi dan Ambulasi
...........................................................................................................................
77
38. Pemrosesan Alat
...........................................................................................................................
79

4
39. Macam Letak Dan Sikap Pasien
...........................................................................................................................
82
Kepustakaan....................................................................................................................
88
Gambar

MENCUCI TANGAN

Tempat praktek :
Tanggal :
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Sabun
- Handuk kering dan bersih
- Air mengalir

2. Cara Kerja :
- Pastikan kuku kedua belah tangan
pendek
- Lepaskan perhiasan
- Singsingkan lengan baju sampai batas
diatas siku
- Buka kran, biarkan air mengalir
- Atur posisi tangan lebih rendah dari
siku
- Basahkan tangan dengan air yang
mengalir
- Sabunkan telapak tangan, punggung
tangan, sela-sela jari, jari-jari tangan
dan pergelangan tangan
- Bilas dengan air yang mengalir sampai
bersih
- Tinggikan lengan dari siku
- Keringkan dengan handuk
- Pegang kepala kran dengan handuk,
lalu putar untuk menutup kran
- Letakkan kembali handuk pada
tempatnya
- Siap mengerjakan perasat selanjutnya

5
MENGUKUR TANDA-TANDA VITAL

Tempat Praktek :
Tanggal :
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Termometer digital / air raksa
- Cairan desinfektan, air sabun dan air
bersih pada tempatnya.
- Kain kasa atau kertas tisu
- Bengkok
- Statescope
- Timbangan
- Pengukur tinggi badan
- Sphygnomanometer dan mansetnya
- Jam tangan/stop watch
- Buku catatan tanda-tanda vital
- Alat tulis

Mengukur Tekanan Darah


2. Cara Kerja :
- Mengenalkan diri dan Pasien
diberitahukan mengenai tindakan yang
akan dilakukan
- Membawa alat-alat kedekat pasien
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien
- Buka / gulung lengan baju sehingga
tidak menghalangi manset yang akan
dipasang
- Pasang manset 2-3 cm diatas denyut
nadi brakhialis pada fosa antecubital
dengan pipa karet berada disisi luar
lengan
- Raba arteri Brakhialis / radialis dengan
ujung jari tangan non dominan
- Tutup katup pompa dan buka pengunci
air raksa
- Pompa manset dengan tangan dominan
sampai denyut nadi tidak teraba
- Baca angka pada Sphygmomanometer
dimana denyut nadi tersebut tidak
teraba
- Segera turunkan air raksa dengan
cepat sampai titik nol
6
- Tunggu 30 detik
- Letakkan stetoskop pada arteri
Brakhialis
- Pompa air raksa diatas 30 mmHg dari
denyut sistolik tadi
- Turunkan perlahan – lahan sampai
tidak terdengar lagi detak tersebut
- Baca detak akhir tersebut pada skala
air raksa
- Turunkan air raksa sampai dengan nol
- Pastikan manset bebas udara
- Buka manset, rapikan, dan kunci
kembali penutup air raksa
- Catat hasil
- Rapikan pasien dan lingkungan
- Kembalikan alat – alat ke tempatnya

Mengukur Nadi
Cara kerja :
- Pilih arteri untuk mengukur nadi
(biasanya pada arteri radial)
- Atur posisi
- Lengan sejajar tubuh atau letakkan
diatas dada dengan sudut siku 90˚ dan
telapak tangan menghadap kebawah
- Bila klien duduk letakkan lengan diatas
paha klien dengan telapak tangan
menghadap kebawah
- Letakkan lengan diatas paha klien
dengan telapak tangan menghadap
kebawah
- Letakkan dua atau tiga jari pemeriksa
pada permukaan arteri radial klien
- Hitung nadi dalam 1 menit, amati
irama, kekuatan denyut dan volume
- Mencatat hasil

Menghitung Pernafasan
Cara Kerja :
- Lakukan bersamaan dengan
menghitung denyut nadi, Klien tidak
perlu diberitahu bahwa bahwa
pernafasannya akan dihitung ( Tangan
didada klien )
- Hitung setiap gerakkan nafas dalam 1
menit

7
- Nilai Irama, Karakteristik pernafasan
- Catat hasil

Mengukur Suhu
Cara Kerja :
- Bila perlu baju dibuka, ketiak
dikeringkan
Untuk termometer air raksa :
- Cek termometer apakah air raksa
dibawah 35˚ C.
- Jepitkan puncak reservoir termometer
pada ketiak
- Tekuk dan arahkan lengan klien
bersilang di dada
- Angkat termometer setelah 5-10 menit
- Baca dan catat
- Bersihkan termometer dengan cara
masukkan termometer kedalam larutan
desinfektan ± 10 menit, lalu ke air
sabun dan air bersih
- Turunkan air raksa dibawah 35˚ C
- Masukkan kembali termometer pada
tempatnya.

Untuk termometer Digital :


- Siapkan termometer dalam posisi ‘on’
- Jepitkan puncak reservoir termometer
pada ketiak
- Tekuk dan arahkan lengan klien
bersilang di dada
- Angkat termometer setelah bunyi alarm
dari termometer tersebut
- Baca dan catat
- Bersihkan termometer dengan usapan
kapas alkohol
- Matikan termometer dan masukkan
kembali termometer pada tempatnya
- Merapikan pasien dan lingkungan.
- Merapikan alat-alat yang sudah
digunakan dan mengembalikan
ketempatnya.
- Mencuci tangan.

MEMASANG INFUS

8
Tempat Praktek :
Tanggal :
Kasus keterangan
No. Komponen yang di uji
1 2 3 4 5
1. Persiapan Alat :
- Infus set steril
- Cairan yang diperlukan
- Kapas alkohol ditempatnya
- albocath steril
- Tourniquet
- Bengkok
- Kain kasa steril dalam tempatnya
- Plester dan gunting
- Betadin/salp antibiotik pada tempatnya
- Standar infus
- Perlak + alas
- Handscoon

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan Pasien
diberitahukan mengenai tindakan yang
akan dilakukan
- Membawa alat-alat ke dekat pasien
- Mencuci tangan
- Memeriksa etiket cairan infus
- Mendesinfeksi hama karet penutup
botol
- Pengatur tetesan jaraknya 2 – 4 cm
dibawah tempat tetesan, lalu dikunci.
- Menusukkan set infus kedalam botol
infus.
- Menggantungkan botol infus
- Ruang tetesan diisi setengah
( jangan sampai terendam)
- Slang infus diisi cairan infus
dikeluarkan udaranya
- Mengatur posisi pasien
- Menentukan lokasi pemasangan infus
- Meletakkan perlak kecil dibawah
bagian yang akan dipunksi
- Melakukan pembendungan dengan
tourniquet
- Memasang hand scoon
- Mendesinfektan daerah yang akan
dipunksi
- Menusukkan albocath kedalam vena

9
sedalam mungkin
- Buka pembendung dan sambungkan
dengan slang infus dan pengatur tetesan
dibuka
- Menilai ada/tidaknya pembengkakan
- Melakukan fiksasi dengan plester
- Memberikan bethadine pada daerah
punksi, ditutup dengan kasa steril dan
diplester
- Mengatur tetesan dalam 1 menit sesuai
instruksi
- Merapikan pasien dan lingkungan.
- Merapikan alat-alat yang sudah
digunakan dan mengembalikan
ketempatnya.
- Mencuci tangan.
- Mencatat tanggal, jam pemberian
cairan dan jenis cairan

Kriteria Penilaian :
a. Persiapan Alat : 40%
b. Cara Kerja : 60%
JUMLAH SCORE
NILAI = X 100
42

Catatan :
1. Batas nilai minimal B ( 67 )
2. Kategori penilaian
A. 79 – 100
B. 67 – 78
C. 56 – 66
D. 41 – 55
E. < 41

MENGHITUNG TETESAN INFUS

Tempat Praktek :

10
Tanggal :

Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Jam yang ada jarum detiknya

2. Cara Kerja :
- Menjelaskan tujuan menghitung
tetesan infus
- Mengatur dan melihat posisi
jarum infus, apakah tetesan infus
lancar / tidak
- Menghitung banyaknya / jumlah
tetesan dalam satu menit, sesuai
dengan program dokter dengan
rumus :

Volume total infus X faktor tetesan


Total waktu infus dalam menit

- Atur tetesan infus sesuai dengan


jumlah tetesan / menit

MELAKUKAN INJEKSI IC

Tempat Praktek :

11
Tanggal :
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Jarum suntik + Spuit (Sesuai
kebutuhan)
- Kapas alkohol 70 %
- Alat tulis
- Obat injeksi
- Kartu obat
- Nierbeken
- Baki
- Perlak dan alasnya
- Handscoon
- Bak Instrumen

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan
memberitahukan pasien mengenai
tindakan yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat kedekat pasien
- Mencuci tangan
- Memakai handscoon kanan
- Menyiapkan Injeksi dari ampul :
 Ketok perlahan-lahan dengan
ujung jari ujung ampul.
 Letakkan kasa disekiter leher
ampul.
 Patahkan leher ampul
 Hisap obat dari ampul
 Keluarkan udara dari ampul
 Tutup jarum

Menyiapkan injeksi dari vial :


 Buka tutup metal.
 Desinfeksi tutup karet.
 Hisap udara kedalam spuit
sebanyak cairan yang akan di
injeksikan.
 Suntikkan udara kedalam vial
 Balikkan vial, sementara pegang
spuit dan plunger.
 Isi obat kedalam spuit.
 Tarik jarum dengan menarik
barrel.

12
 Keluarkan udara dari spuit.
 Tutup jarum.

- Mengatur posisi pasien


- Menentukan lokasi injeksi.
- Meletakkan perlak dan alasnya dibawah
daerah yang akan dilakukan injeksi.
- Memakai handscoon kiri
- Mendesinfeksi tempat injeksi dengan
kapas alkohol dengan sekali usap.
- Menusukkan jarum dengan sudut 5˚ -
15˚.
- Melakukan aspirasi.
- Memasukkan obat perlahan-lahan.
- Mencabut jarum.
- Lingkari batas pinggir gelembung
dengan alat tulis.
- Merapikan pasien dan lingkungan.
- Merapikan alat-alat yang sudah
digunakan dan mengembalikan
ketempatnya.
- Mencuci tangan.
- Mencatat jenis, dosis serta waktu
pemberian obat.

Kriteria Penilaian :
a. Persiapan Alat : 40%
b. Cara Kerja : 60%
JUMLAH SCORE
NILAI = X 100
42

Catatan :
1. Batas nilai minimal B ( 67 )
2. Kategori penilaian
A. 79 – 100
B. 67 – 78
C. 56 – 66
D. 41 – 55
E. < 41

MELAKUKAN INJEKSI IM

Tempat Praktek :

13
Tanggal :
Nilai
No. Komponen yang di uji Ket
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Jarum suntik (sesuai jenis injeksi)
- Spuit (Sesuai kebutuhan)
- Kapas alkohol 70 %
- Alat tulis
- Obat injeksi
- Kartu obat
- Nierbeken
- Baki
- Perlak dan alasnya
- Kassa / pemotong ampul
- Bak instrumen
- Handscoon

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan
memberitahukan pasien mengenai
tindakan yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat ke dekat pasien
- Mencuci tangan
- Memakai handscoon kanan
- Menyiapkan Injeksi dari ampul :
 Ketok perlahan-lahan dengan ujung
jari ujung ampul.
 Letakkan kasa disekiter leher ampul.
 Patahkan leher ampul
 Hisap obat dari ampul
 Keluarkan udara dari spuit
 Tutup jarum

Menyiapkan injeksi dari vial :


 Buka tutup metal.
 Desinfeksi tutup karet.
 Hisap udara kedalam spuit sebanyak
cairan yang akan di injeksikan.
 Suntikkan udara kedalam vial
 Balikkan vial, sementara pegang spuit
dan plunger.
 Isi obat kedalam spuit.
 Tarik jarum dengan menarik barrel.
 Keluarkan udara dari spuit.
 Tutup jarum.

14
- Menentukan lokasi injeksi.
- Meletakkan perlak dan alasnya dibawah
bokong yang akan dilakukan injeksi.
- Memasang handscoon kiri
- Mendesinfeksi tempat injeksi dengan
kapas alkohol dengan sekali usap.
- Menusuk jarum dengan sudut
90.
- Melakukan aspirasi.
- Memasukkan obat perlahan-lahan.
- Mencabut jarum.
- Melakukan usapan dengan kapas alkohol
dan pengurutan pada bekas suntikan.
- Merapikan pasien dan lingkungan
- Merapikan alat-alat yang sudah
digunakan dan mengembalikan
ketempatnya.
- Mencuci tangan.
- Mencatat jenis, dosis serta waktu
pemberian obat.

Kriteria Penilaian :
a. Persiapan Alat : 40%
b. Cara Kerja : 60%
JUMLAH SCORE
NILAI = X 100
45

Catatan :
1. Batas nilai minimal B ( 67 )
2. Kategori penilaian
A. 79 – 100
B. 67 – 78
C. 56 – 66
D. 41 – 55
E. < 41

MELAKUKAN INJEKSI IV
Tempat Praktek :

15
Tanggal :
Kasus
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4 5
1. Persiapan Alat :
- Jarum suntik (sesuai jenis injeksi)
- Spuit (Sesuai kebutuhan)
- Kapas alkohol 70 %
- Alat tulis
- Obat injeksi
- Kartu obat
- Nierbeken
- Baki
- Perlak dan alasnya
- Toerniquet (untuk IV)
- Handscoon
- Bak instrumen

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan
memberitahukan pasien
mengenai tindakan yang akan
dilakukan
- Membawa alat-alat ke dekat
pasien
- Mencuci tangan
- Memasang handscoon kanan
- Menyiapkan Injeksi dari ampul :
 Ketok perlahan-lahan dengan
ujung jari ujung ampul.
 Letakkan kasa disekiter leher
ampul.
 Patahkan leher ampul
 Hisap obat dari ampul
 Keluarkan udara dari spuit
 Tutup jarum

Menyiapkan injeksi dari vial :


 Buka tutup metal.
 Desinfeksi tutup karet.
 Hisap udara kedalam spuit
sebanyak cairan yang akan di
injeksikan.
 Suntikkan udara kedalam vial
 Balikkan vial, sementara pegang
spuit dan plunger.

16
 Isi obat kedalam spuit.
 Tarik jarum dengan menarik
barrel.
 Keluarkan udara dari spuit.
 Ganti nald dengan yang baru
 Tutup jarum.

- Mengatur posisi pasien


- Menentukan lokasi injeksi.
- Meletakkan perlak dan alasnya
dibawah lengan yang akan
dilakukan injeksi.
- Melakukan pembendungan
dengan toerniquet
- Memakai handscoon kiri.
- Mendesinfeksi tempat injeksi
dengan kapas alkohol dengan
sekali usap.
- Menusuk jarum
dengan sudut 15 – 30.
- Melakukan aspirasi.
- Tourniquet dilepas.
- Memasukkan obat perlahan-
lahan.
- Mencabut jarum.
- Menekan tempat tusukan jarum
dengan kapas alkohol.
- Merapikan pasien dan
lingkungan.
- Merapikan alat-alat yang sudah
digunakan dan mengembalikan
ketempatnya.
- Mencuci tangan.
- Mencatat jenis, dosis serta waktu
pemberian obat.

Kriteria Penilaian :
a. Persiapan Alat : 40%

17
b. Cara Kerja : 60%
JUMLAH SCORE
NILAI = X 100
42

Catatan :
3. Batas nilai minimal B ( 67 )
4. Kategori penilaian
A. 79 – 100
B. 67 – 78
C. 56 – 66
D. 41 – 55
E. < 41

MELAKUKAN INJEKSI SC
Tempat Praktek :

18
Tanggal :
Kasus
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4 5
1. Persiapan Alat :
- Jarum suntik + Spuit (Sesuai
kebutuhan)
- Kapas alkohol 70 %
- Alat tulis
- Obat injeksi
- Kartu obat
- Nierbeken
- Baki
- Perlak dan alasnya
- Bak Instrumen
- handscoon

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan
memberitahu pasien mengenai
tindakan yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat ke dekat
pasien
- Mencuci tangan
- Memakai handscoon kanan
- Menyiapkan Injeksi dari ampul :
 Ketok perlahan-lahan dengan
ujung jari ujung ampul.
 Letakkan kasa disekiter leher
ampul.
 Patahkan leher ampul
 Hisap obat dari ampul
 Keluarkan udara dari spuit
 Tutup jarum

Menyiapkan injeksi dari vial :


 Buka tutup metal.
 Desinfeksi tutup karet.
 Hisap udara kedalam spuit
sebanyak cairan yang akan di
injeksikan.
 Suntikkan udara kedalam vial
 Balikkan vial, sementara pegang
spuit dan plunger.
 Isi obat kedalam spuit.
 Tarik jarum dengan menarik

19
barrel.
 Keluarkan udara dari spuit.
 Tutup jarum.

- Mengatur posisi pasien


- Menentukan lokasi injeksi.
- Meletakkan perlak dan alasnya
dibawah daerah yang akan
dilakukan injeksi.
- Memakai handscoon kiri
- Mendesinfeksi tempat injeksi
dengan kapas alkohol dengan
sekali usap.
- Menusukkan jarum
dengan sudut 45˚ - 90˚.
- Melakukan aspirasi.
- Memasukkan obat perlahan-
lahan.
- Mencabut jarum.
- Melakukan pengurutan (tidak
dilakukan pada obat-obat
tertentu).
- Merapikan pasien dan
lingkungan.
- Merapikan alat-alat yang sudah
digunakan dan mengembalikan
ketempatnya.
- Mencuci tangan.
- Mencatat jenis, dosis serta waktu
pemberian obat.
Kriteria Penilaian :
a. Persiapan Alat : 40%
b. Cara Kerja : 60%
JUMLAH SCORE
NILAI = X 100
43

Catatan :
1. Batas nilai minimal B ( 67 )
2. Kategori penilaian
A. 79 – 100
B. 67 – 78
C. 56 – 66
D. 41 – 55
E. <

MENYIAPKAN DAN MEMBERIKAN OBAT PERORAL

20
Tempat Praktek :
Tanggal :
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Obat sesuai instruksi medik
- Sendok obat
- Alat penggerus obat tablet /
lumpang
- Gelas obat
- Gelas air putih
- Kartu obat
- Nierbeken
- Baki
- Serbet
- Alat tulis

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan
memberitahukan pasien
mengenai tindakan yang akan
dilakukan
- Membawa alat-alat ke dekat
pasien
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien ( semi
fowler )
- Menyiapkan obat :
 Memperhatikan etiket dan
nama obat.
 Memperhatikan dosis obat.
- Menaruh obat dalam gelas obat.
- Menggirus obat (kalau perlu)
- Membawa obat kedekat pasien
- Mengecek kembali :
 Nama passien
 Nama obat
 Jam pemberian
 Cara pemberian
- Memasang serbet dibawah dagu
pasien.
- Memasukkan obat kedalam mulut
pasien/pasien memasukkan
sendiri obat kedalam mulutnya.

21
- Memberi minum air putih untuk
membantu pasien menelan obat.
- Mengawasi pasien
sampai seluruh obat ditelan.
- Mengangkat serbet.
- Merapikan pasien dan
lingkungan.
- Merapikan alat-alat yang sudah
digunakan dan mengembalikan
ketempatnya.
- Mencuci tangan.
- Mencatat jenis, dosis serta jam
pemberian obat.

22
MEMBERIKAN OBAT MELALUI KULIT

Tempat Praktek :
Tanggal :
Nilai
No. Komponen yang di uji Ket
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Obat oles
- Sabun
- Waslap
- Handuk
- Waskom berisi air hangat
- Plester dan gunting plester
- Bak instrumen berisi spatel (bila obat dalam botol),
kain kasa, kapas lidi.
- Korentang
- Perlak dan alasnya
- Alat tulis
- Kartu obat
- Nierbeken
- Baki
2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan pasien diberitahukan
mengenai tindakan yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat kedekat pasien
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien
- Menaruh perlak dan alasnya dibawah bagian tubuh
yang akan diolesi.
- Membersihkan derah yang akan diolesi obat salep
dengan waslap memakai sabun dan air hangat,
kemudian keringkan dengan handuk bersih.
- Mengambil obat dengan spatel dan dioleskan pada
kapas lidi steril, kemudian dioleskan pada kulit
sambil menekan.Bila perlu dibalut atau ditutup
dengan kasa steril dan diplester.
- Merapikan pasien dan lingkungan.
- Merapikan alat-alat yang sudah digunakan dan
mengembalikan ketempatnya.
- Mencuci tangan.
- Mencatat jenis,dosis serta waktu pemberian obat.

23
MEMBERIKAN OBAT TETES MATA / SALEP MATA

Tempat Praktek :
Tanggal :

Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Obat tetes mata/Salep mata
- Kom kecil berisi boorwater/NaCl
0,9 %.
- Bak instrumen berisi pinset
anatomis + kain kasa
- Kertas tissue
- Alat tulis
- Kartu obat
- Nierbeken
- Kapas bulat
- Korentang steril
- Baki + alas
- Perlak dan alasnya

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan pasien
diberitahukan mengenai tindakan
yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat kedekat
pasien.
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien
tidur/duduk.
- Menaruh perlak dibawah kepala.
- Membersihkan kelopak mata
dengan boorwater/NaCl 0,9 %
memakai kapas bulat
menggunakan pinset, dimulai dari
arah sudut dalam mata ke arah
luar, satu kapas untuk satu kali
oles.
- Membuka kelopak mata dengan
ibu jari dan jari telunjuk (untuk
tetes mata), meneteskan obat tetes
pada mata / membuka kelopak
mata bawah, dan menganjurkan
pasien melihat keatas (untuk

24
salep mata), mengoleskan salep
dari arah sudut dalam mata
kearah luar.
- Anjurkan pasien untuk mengedip-
ngedipkan matanya.
- Membersihkan cairan disekitar
mata dan pipi dengan tissue.
- Merapikan pasien dan
lingkungan.
- Merapikan alat-alat yang sudah
digunakan dan mengembalikan
ketempatnya.
- Mencuci tangan.
- Mencatat jenis, dosis serta waktu
pemberian obat.

25
MEMBERIKAN OBAT TETES HIDUNG

Tempat Praktek :
Tanggal :
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Obat yang sudah ditentukan
- k/p pipet
- Nierbeken
- Kapas / tissue

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan
memberitahukan pasien
mengenai tindakan yang akan
dilakukan
- Membawa alat-alat ke dekat
pasien
- Memasang sampiran
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien, pasien
diberi sikap berbaring dengna
posisi kepala menengadah dan
lebih rendah dari bahu, misal :
1. Bahu diganjal bantal
2. Dorsal Recumbent
3. Kepala tergantung dipinggir
tempat tidur dan disokong
oleh satu tangan perawat
- Mengisi pipet dengan obat yang
sudah ditentukan
- Menetesi obat ke dalam lubang
hidung sesuai dosis yang
ditentukan
- Pasien dianjurkan untuk tengadah
atau berbaring 5-10 menit supaya
obat tidak mengalir keluar
- Membersihkan tetesan obat
dengan kapas / tissue
- Merapikan dan mengembalikan
alat pada tempatnya
- Mencuci tangan

26
MEMBERIKAN OBAT TETES TELINGA

Tempat Praktek :
Tanggal :

No. Komponen yang di uji Nilai Keterangan

1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Obat tetes telinga
- Alat tulis
- Kartu obat
- Nierbeken
- Baki dan alasnya
- Perlak dan alasnya

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan pasien
diberitahukan mengenai tindakan
yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat kedekat
pasien
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien dalam
posisi tidur miring atau setengah
duduk dengan kepala
dimiringkan, sehingga telinga
yang akan dirawat ada disebelah
atas.
- Menaruh perlak dibawah telinga.
- Meneteskan obat tetes pada
telinga.
- Merapikan pasien dan
lingkungan.
- Merapikan alat-alat yang sudah
digunakan dan mengembalikan
ketempatnya.
- Mencuci tangan.
- Mencatat jenis, dosis serta waktu
pemberian obat.

27
MEMBERIKAN OBAT MELALUI REKTUM

Tempat Praktek :
Tanggal :
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Obat suppositoria
- Vaselin
- Handscoon
- Kertas tissue
- Alat tulis
- Kartu obat
- Nierbeken
- Baki
- Perlak dan alasnya
- Scerem

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan Pasien
diberitahukan mengenai tindakan
yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat kedekat
pasien
- Memasang scerem
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien dalam
posisi sim
- Memasang perlak dan alasnya
- Membuka pembungkus
suppositoria dengan merobek
bagian yang yang telah diberi
tanda.
- Mengambil obat suppositoria dari
bungkusnya ,dipegang dengan
ujung jari antara ibu jari dan
telunjuk.
- Mengoles telunjuk kanan
penolong dan ujung suppositoria
dengan vaselin.
- Memasukkan suppositoria sejauh
mungkin kedalam rektum ± 7-8
cm sampai melewati sfinkter ani
interna, sambil pasien dianjurkan
bernapas melaluyi mulut.

28
- Menarik jari telunjuk keluar,
menjepit kedua belahan bokong
pasien untuk sementara agar
suppositoria tidak keluar.
- Menganjurkan pasien agar tetap
berbaring selama ± 20 mnt dan
tidak mengedan untuk menahan
suppositoria.
- Membersihkan daerah anus
dengan kertas tissue.
- Merapikan pasien dan
lingkungan.
- Merapikan alat-alat yang sudah
digunakan dan mengembalikan
ketempatnya.
- Mencuci tangan.
- Mencatat jenis, dosis serta waktu
pemberian obat.

29
MEMBERIKAN OBAT MELALUI VAGINA

Tempat Praktek :
Tanggal :
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Obat vaginal
- Kom berisi kapas dan larutan
sublimat.
- Handscoon, kassa steril dan
pinset dalam bak instrumen steril
- Korentang dan tempatnya
- Alat tulis
- Kartu obat
- Nierbeken 2 buah
- Baki + alas
- Perlak dan alasnya
- Scerem

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan pasien
diberitahukan mengenai tindakan
yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat kedekat
pasien
- Memasang scerem
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien dalam
posisi dorsal recumbent
- Menaruh perlak dan alasnya
dibawah bokong.
- Membuka pembungkus
suppositoria dengan merobek
bagian yang yang telah diberi
tanda dan menaruhnya dalam bak
instrumen steril.
- Menurunkan pakaian bagian
bawah.
- Menaruh bengkok dan kapas
sublimat didekat bokong.
- Memakai handscoen steril
- Melakukan vulva hygiene
- Mengambil suppositoria lalu
menjepitnya dengan jari telunjuk
dan ibu jari.
30
- Membuka labia minora dengan
tangan kiri, kemudian tangan
kanan memasukkan suppositoria
perlahan-lahan kedalam vagina
sejauh mungkin sampai
menyentuh mulut belakang uterus
sambil pasien diminta menarik
napas panjang.
- Pasien diminta tetap berbaring
selama 1 jam setelah suppositoria
dimasukkan.
- Membersihkan daerah vulva
dengan kapas sublimat.
- Merapikan pasien dan
lingkungan.
- Merapikan alat-alat yang sudah
digunakan dan mengembalikan
ketempatnya.
- Mencuci tangan.
- Mencatat jenis, dosis serta waktu
pemberian obat.

MEMASANG SONDE

31
Tempat Praktek :
Tanggal :
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Makanan cair pasien
- Gelas berisi air putih /air minum
- Bengkok
- Kertas tissue pada tempatnya
- Kassa steril
- Corong/tabung semprit 20 – 50
cc steril.
- Selang lambung dan
penyumbatnya.
- Plester
- Handscoon steril
- Jelly
- Karet gelang (jika diperlukan)
- Gunting
- Stethoscope / air bersih dalam
kom kecil
- Peniti

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan pasien
diberitahukan mengenai tindakan
yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat kedekat
pasien
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien dengan
posisi semi fowler
- Pasang pengalas diatas dada
pasien sampai kepinggir tempat
tidur (arah perawat) dan letakkan
tisu didekat bantal pasien.
- Cek aliran udara melalui lubang
hidung, caranya tekan salah satu
cuping hidung yang bebas dan
sebaliknya.
- Ukur selang dari kening ke
epigastrium / dari hidung lalu
ketelinga lalu ke processus
xyphodeus dan beri tanda pada

32
slang tersebut.
- Basahi ujung selang dengan jelly
dan masukkan kedalam lubang
hidung pasien.Anjurkan pasien
untuk menelan.
- Cek posisi slang apakah sudah
berada dilambung atau belum.
- Fiksasi slang dengan plaster.
- Yakinkan slang tidak tersumbat
dengan cara masukkan kurang
lebih 15 ml air minum, kemudian
klem slang untuk mencegah
udara masuk.
- Masukkan makanan dengan
aliran perlahan ( perhatikan :
aliran air dan jarak corong kurang
lebih 30 cm dan reaksi pasien
terhadap rasa nyaman ).
- Setelah makan masukkan 15 –
30 ml air minum ( bila ada obat
dalam bentuk tablet haluskan
lebih dulu ).
- Klem dan tutup ujung slang
dengan kasa dan plaster / karet
gelang.
- Penitikan slang kebaju pasien.
- Biarkan pasien dalam posisi semi
fowler selama kurang lebih 15 –
30 menit.
- Merapikan pasien dan
lingkungan.
- Merapikan alat-alat yang sudah
digunakan dan mengembalikan
ketempatnya.
- Mencuci tangan.
- Mencatat hasil pemeriksaan yang
didapat.

MEMBANTU PASIEN MAKAN DAN MINUM


33
Tempat Praktek :
Tanggal :
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Menyiapkan Makan dan Minum Pasien
Cara Kerja :
- Mencuci tangan
- Menyiapkan :
 Baki
 Piring
 Gelas dengan alas dan tutupnya
 Sendok dan Garpu
 Tempat lauk pauk
 k/p Sedotan
- Mengambil makanan dari kereta
makam dan memanaskannya
- Mengatur makanan ditempat
yang sudah disiapkan sesuain diit
- Mencuci tangan
2. Membantu Pasien Makan dan Minum
Cara Kerja :
- Mencuci tangan
- Menyiapkan makan dan minuman
pasien
- Memberitahukan pasien untuk
makan
- Menghidangkan makanan diatas
meja pasien
- Membantu pasien dalam posisi
yang menyenagkan
- Meletakkan serbet dibawah dagu
pasien
- Memberikan kesempatan pasien
berdoa
- Menanyakan pada pasien apakahn
lauk dan sayur boleh dicampur
dengan nasi/ tim
- Menyiapkan makanan dengan
porsi sedang dan tidak tergesa-
gesa sampai makanan habis atau
sampai pasien sudah marasa
cukup
- Memberi minum secukupnya

34
- Setelah selesai, mulut pasien
dibersihkan dengan serbet
- Mengembalikan alat pada
tempatnya
- Mencatat jenis, jumlah makanan
yang dihabiskan dan
keistimewaan pasien
- Mencuci tangan

3. Menghidangkan Makanan dan


Minuman
- Mencuci tangan
- Membawa makanan/minuman
yang telah disiapkan kepada
pasien
- Memberitahukan pasien bahwa
makan sudah siap
- Menghidangkan
makanan/minuman pada :
 Meja pasien
- Membentangkan serbet
diatas meja
- Menyusun alat makan
diatas meja
 Pasien yang berbaring
- Menganjurkan pasien tidur
miring
- Membentangkan serbet
dibawah dagu
- Meletakkan baki berisi
makanan ditempat tidur
didepan pasien
- Membuka tutup makanan
- Mempersilakan pasien
makan
- Memperhatikan pasien
pada waktu makan

MENYIAPKAN TEMPAT TIDUR

Tempat Praktek :
Tanggal :

35
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
Tempat tidur tertutup
1. Persiapan Alat :
- Tempat tidur, kasur dan bantal
- Alat tenun dilipat dengan susunan
menurut urutan pemakaian :
 Alas kasur atau sarung kasur
 Seprai ( laken )
 Perlak ( zeil )
 Seprai melintang ( teeklaken )
 Seprai atas ( bovenlaken )
 Selimut
 Sarung bantal
 Seprai penutup ( Overlaken )

Cara Kerja :
2.
- Mencuci tangan
- Meletakkan alat-alat tenun yang
sudah dilipat dan disusun diatas
meja bersih
- Memasang alas kasur dan
mengikatkan tali-talinya kearah
dalam pada rangka tempat tidur
pada tiap sudut
- Memasang seprai ( laken ) dengan
lipatan memanjang yang
menetukan garis tengahnya
ditengah-tengah tempat tidur
- Memasang seprai pada bagian
kepala ± 25 cm dibawah kasur
dan dibuat sudut
- Memasang seprai pada bagian
kaki ± 25 cm dibawah kasur dan
dibuat sudut. ( Jika seprai tidak
sesuai ukurannya, maka
masukkan bagian kepala lebih
banyak dari pada bagian kaki )
- Masukkan seprai bagian sisi
kebawah kasur
- Letakkan perlak ( Zeil ) melintang
± 50 cm dari garis bagian kepala,
demikian juga seprai melintang
(steeklaken), dan masukkan

36
sama-sama kebawah kasur
- Letakkan seprai atas (bovenlaken)
secara terbalik dengan jahitan
lebar dibagian kepala mulai dari
garis kasur masukkan bagian kaki
kebawah kasur
- Letakkan selimut ± 25 cm dari
kasur bagian kepala dam
masukkan bagian bagian kaki
kebawah kasur
- Melipat seprai atas tepat diatas
garis selimut
- Masukan bantal kedalam
sarungnya dan meletakkan bantal
dengan bagian yang tertutup
kejurusan pintu
- Menyelesaikan sisi yang lain
seperti sisi yang sebelumnya
- Memasang seprai penutup
( overlaken )
- Mencuci tangan

Tempat tidur terbuka


Persiapan alat :
- Sama dengan alat-alat untuk
mempersiapkan tempat tidur
tertutup hanya saja tanpa seprai
penutup ( overlaken )

Cara kerja :
- Kalau sudah tersedia tempat tidur
tertutup, hanya seprai penutup
yang diangkat dan dilipat
sebagaimana mestinya, lalu
disimpan
- Melipat seprai atas dan selimut
kebawah pada bagian kaki
dengan cara du tangan memegang
seprai atas dan selimut, kemudian
ditarik kebagian kaki, lalu dilipat
bersusun.

Tempat Tidur Untuk Pasien Pasca


Bedah ( Aether Bed )
Persiapan alat :
- Alat-alat tenun untuk tempat tidur

37
terbuka ditambah satu selimut
- Dua buli-buli panas
- Perlak handuk dalam satu
gulungan, handuk dibagian dalam

Cara Kerja :
- Mencuci tangan
- Mengangkat dan melipat seprai
penutup jika tersedia tempat tidur
tertutup
- Mengangkat bantal dan
membentang gulungan perlak dan
handuk pada bagian kepala
- Melepaskan selimut dan seprai
atas pada bagian kaki dari bawah
kasur dan kemudian dilipat keatas
- Memasng selimut tambahan
hingga menutup seluruh
permukaan tempat tidur
- Mengangkat buli-buli panas
sebelum pasien dibaringkan
setelah kembali dari kamar bedah
- Melipat pinggir selimut tambahan
bersama-sama selimut dan seprai
atas dari sisi tempat pasien akan
masuk sampai batas kasur, lalu
dilipat sampai sisi yang lain
- Meletakkan pasien diatas tempat
tidur
- Menarik kembali lipatan tadi
untuk menutup pasien
- Memasukkan kembali selimut dan
seprai atas dibagian kaki
kebawah kasur, jika pasien sudah
sadar
- Mencuci tangan

MENGGANTI ALAT TENUN


( DENGAN PASIEN DIATASNYA )

Tempat Praktek :

38
Tanggal :

Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Menyediakan alat tenun yang
bersih :
 Seprai besar / laken
 Seprai kecil / stek laken
 Sarung bantal
 Sarung guling
 Selimut
- Ember tempat kain kotor
- Waskom
- Larutan Desinfektan
- Waslap
- Bedak / talk
2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan
memberitahukan pasien
mengenai tindakan yang akan
dilakukan
- Membawa alat-alat ke dekat
pasien
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien,
memiringkan pasien kekiri
dengan bantuan 1 bantal
- Menggulung seprai kecil ketengah
tempat tidur sejauh mungkin
- Membersihkan perlak dengan
larutan desinfektan dan
dikeringkan dengan waslap, lalu
digulung ketengah tempat tidur /
Menggulung perlak sejauh
mungkin
- Menggulung seprai besar sejauh
mungkin
- Memasang seprai besar yang
bersih setengah bagian
- Mengembalikan posisi perlak dan
membedaki tipis / Memasang
perlak baru setengah bagian
- Memasang seprai kecil (stek

39
laken) setengah bagian
- Memiringkan pasien kekanan
- Mengangkat seprai kecil yang
kotor dan dimasukkan ke dalam
kantong cucian
- Membersihkan perlak dengan
larutan desinfektan dan
mengeringkannya dengan waslap
lalu digulung ketengah /
mengangkat perlak dan
dimasukkan ke kantong cucian
- Mengangkat seprai besar yang
kotor
- Memasang seprai besar setengah
bahagian lagi
- Memasang perlak setengah
bahagian lagi dan membedaki
tipis
- Memasang seprai kecil setengah
bahagian lagi
- Mengangkat sarung bantal /
guling yang kotor
- Memasang sarung bantal / guling
yang bersih
- Menyusun bantal dan
membaringkan pasien pada posisi
yang tepat
- Memasang selimut dan merapikan
kelambu (jika memakai kelambu)
- Membereskan alat-alat
- Mencuci tangan
- Membuka sampiran, jendela dan
pintu

KATETERISASI

Tempat Praktek :
Tanggal :
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan

40
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Bak instrumen steril yang berisi:
o Kassa steril
o Handscoen steril
o Pinset steril
- Urine/drainage bag
- Kateter steril
- Betadin 10 %/kapas sublimat
- Perlak dan alasnya
- Spuit dispossible 10 cc
- Botol steril
- Aqua
- Korentang steril dalam tempatnya
- Selimut mandi
- Sampiran
- Bengkok
- Jelly

2. Cara Kerja :
- Beri salam kepada klien dan
memperkenalkan diri, panggil
klien dengan namanya
- Pasien diberitahukan mengenai
tindakan yang akan dilakukan
- Jelaskan tujuan tindakan kepada
klien
- Jelaskan prosedur tindakan
kepada klien
- Membawa alat-alat kedekat
pasien
- Pertahankan lingkungan yang
nyaman dan aman bagi klien,
juga privasi klien dengan
menutup pintu atau memasang
sampiran
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien
 Pada wanita posisi dorsal
recumbent
 Pada pria posisi supine
- Pasang perlak dan alasnya
dibawah bokong klien
- Pasang selimut mandi. Beritahu
klien untuk membuka pakaian
bagian bawah

41
- Dekatkan desinfektan dan
bengkok
- Lakukan tindakan desinfeksi pada
area genetalia klien dengan
memakai kasa dan pinset steril
- Arahkan lampu penerang ke
perineum
- Siapkan urine bag di ujung
tempat tidur
- Buka kemasan kateter dan
masukkan ujungnya kedalam
botol steril
- Dengan memakai korentang
pasang handscoen steril
- Beri jelly pada ujung kateter
- Anjurkan klien untuk menarik
nafas pada saat kateter
dimasukkan
- Masukkan kateter melalui
orifisium uretra eksterna. Pada
wanita: dengan tangan
nondominan buka daerah labia,
dan dengan tangan yang satunya
masukkan kateter sepanjang
sekitar 2,5 – 5 cm. Pada pria:
dengan tangan nondominan
pegang daerah penis agar tegak
lurus, kemudian dengan yang
satunya masukkan kateter
sepanjang sekitar 12,5 – 17,5 cm,
jika urine belum keluar anjurkan
klien untuk batuk.
- Jika urine sudah keluar,
masukkan kateter sekitar 2,5 – 5
cm
- Jika untuk dower kateter,
masukkan aqua/NaCl 0.9 %
untuk mengembangkan balon
pengunci 10-15 cc atau sesuai
dengan yang tertera di label
kateter
- Sambungkan bagian distal kateter
dengan urine atau drainage bag
- Lakukan fiksasi kateter. Pada
wanita lakukan fiksasi pada paha
kiri dan pada pria pada abdomen

42
bagian bawah (pada daerah
simpisis pubis)
- Rapikan alat-alat
- Buka handscoen
- Rapikan pasien dan lingkungan
- Cuci tangan

MEMBERIKAN KOMPRES

Tempat Praktek :
Tanggal :

43
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Kirbat es/buli-buli panas
- Kom berisi potongan es/air
hangat
- Sarung kirbat es/buli-buli panas
- Baki + alas
- Termometer
- Handuk kering bersih
- Alat tulis
- Perlak dan alasnya

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan Pasien
diberitahukan mengenai tindakan
yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat ke dekat
pasien
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien
- Menaruh perlak dibawah kepala.
- Memeriksa kirbat es/buli-buli
panas bocor/tidak.
- Mengisi kirbat es dengan
potongan es/mengisi buli-buli
panas dengan air hangat.
- Mengeluarkan udara seluruhnya
dan menutup kirbat es/buli-buli
panas.
- Mengeringkan kirbat es/buli-buli
panas dan memasang sarung
pembungkusnya.
- Meletakkan kompres es/kompres
panas pada axila/lipat
paha/tengkuk.
- Mencatat waktu mulai
mengompres.
- Mengamati : letak kompres,
adanya kemerahan pada kulit,
kompres diminum pasien.
- Mengukur suhu pasien kembali
lebih kurang 30 menit setelah
dikompres.
- Segera mengganti kompres bila

44
es sudah mencair/bila air tidak
hangat lagi.
- Mengangkat kompres bila tidak
diperlukan lagi.
- Merapikan pasien dan
lingkungan.
- Merapikan alat-alat yang sudah
digunakan dan mengembalikan
ketempatnya.
- Mencuci tangan.

MEMBERIKAN OKSIGEN
DENGAN KANULA ATAU MASKER

Tempat Praktek :

45
Tanggal :

No. Komponen yang di uji Nilai Keterangan


1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Tabung oksigen dengan skala
meter atau meter atau oksigen
sentral dengan skala meter
terpisah
- Kanula nasal atau masker oksigen
- Humidifier steril, aquadest
- Plester
- Kasa
- Catatan dan pena

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan Pasien
diberitahukan mengenai tindakan
yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat kedekat
pasien
- Mengatur posisi klien nyaman
sesuai kondisinya, umumnya
sikap semi-fowler
- Mencuci tangan
- Persiapkan oksigen :
 Pastikan skala meter
berfungsi baik dan tabung
berisi oksigen atau bila
menggunakan oksigen sentral,
letakkan humidifier pada
dinding tempat oksigen
dialirkan
 Isi humidifier dengan
aquadest
 Letakkan kembali botol
humidifier pada tabung
oksigen dan pastikan terkunci
rapat.

Bila menggunakan kanula nasal


lakukan langkah berikut :
- Sambungkan kanula pada tabung
oksigen
- Pastikan aliran oksigen tidak ada
46
hambatan, seperti terpelintirnya
selang kanula. Rasakan aliran
oksigen tersebut dan lihat apakah
ada gelembung udara pada
humidifier
- Atur jumlah aliran oksigen yang
telah ditentukan, misal 2 ml/menit
- Kalungkan kanula melewati
kepala
- Pasang ujung kanula ke lubang
hidung klien
- Tanyakan kepada klien apakah
posisi kanula cukup nyaman bagi
klien
- Fiksasi selang dengan plester bila
perlu
- Selipkan kasa yang menekan
bagian tulang pipi, sekitar kepala
dan di bagian atas telinga
- Pastikan kembali oksigen
mengalir dan jumlah aliran sesuai
dengan yang telah ditentukan

Bila menggunakan masker lakukan


langkah berikut :
- Sambungkan selang masker ke
oksigen yang telah disiapkan
- Kalungkan karet melewati kepala
- Pasang masker dengan posisi
yang tepat menutupi area hidung
dan mulut
- Yakinkan posisi karet nyaman
bagi klien
- Selipkan kasa yang menekan
bagian tulang pipi, sekitar kepala
dan di bagian atas telingan oleh
karet masker
- Pastikan kembali oksigen
mengalir dan jumlah aliran sesuai
dengan yang telah ditentukan
- Merapikan pasien dan
lingkungan.
- Merapikan alat-alat yang sudah
digunakan dan mengembalikan
ketempatnya.
- Mencuci tangan.

47
MEMANDIKAN

Tempat Praktek :
Tanggal :

48
No. Komponen yang di uji Nilai Keterangan

1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Satu stel pakaian bersih
- Waskom mandi 2 buah masing-
masing berisi air dingin dan
hangat (bila perlu)
- 1 atau 2 buah handuk bersih
- kaian penutup/selimut mandi
- tempat bertutup untuk pakaian
kotor
- sampiran
- celemek plastik
- waslap 2 buah
- sabun pada tempatnya
- talk

2. Cara Kerja :
1) Memperkenalkan diri dan Pasien
diberitahukan mengenai tindakan
yang akan dilakukan
2) Membawa alat-alat kedekat
pasien
3) Menyingkirkan bantal dan guling
yang tidak dipakai, menutup
pintu dan jendela kalau perlu
dipasang sampiran
4) Memakai celemek
5) Mencuci tangan
6) Mengatur posisi pasien
7) Memasang selimut mandi, lipatan
bagian atas atas dipegang oleh
pasien, lipatan bagian bawah
ditarik bersama-sama dengan
seprei atas dan selimut kearah
kaki
8) Menanggalkan pakaian atas
pasien dan memasukkannya
ketempat pakaian kotor
9) Mencuci muka dengan cara:
- handuk dibentangkan dibawah
kepala, muka telinga dan leher
dibersihkan dengan washlap
lembab lalu dikeringkan dengan
49
handuk (tanyakan apakah pasien
mau memakai sabun atau tidak.)
10) mencuci lengan dengan cara:
- kedua tangan pasien diangkat
- letakan handuk diatas dada pasien
dan lebarkan kesamping kiri dan
kekanan sehingga kedua tangan
dapat diletakan diatas handuk.
- selimut mandi atau kain penutup
diturunkan
- Kedua tangan pasien dibasahi dan
disabuni dimulai dari tangan yang
terjauh dari perawat, kemudian
yang lebih dekat lalu dibilas
sampai bersih dan dikeringkan
dengan handuk
- Melakukan yang sama pada
lengan yang lain
11) mencuci dada dan perut dengan
cara:
- Kedua tangan pasien dikeataskan
- pakaian pasien bagian bawah dan
selimut mandi diturunkan sampai
perut bagian bawah( pada pria
dada tidak perlu ditutupi dengan
handuk dan wanita handuk tetap
diatas dada).
- Ketiak, dada dan perut dibasahi,
disabuni dibilas sampai bersih
dan dikeringkan dengan handuk.
12) mencuci punggung dengan cara:
- pasien dimiringkan kearah
penolong.
- punggung sampai bongkong
dibasahi, disabuni dibilas dan
selanjutnya dikeringkan dengan
handuk
- menuangkan talk pada telapak
tangan perawat kemudian
diratakan pada kuduk,punggung
bokong pasien secara merata
- Pakaian bagian atas dipasang
dengan rapih, lalu pasien
ditelentangkan.
13) mencuci kaki dengan cara:
- Menanggalkan pakaian bawah

50
dan memasukkannya kedalam
ember tempat pakaian kotor.
- Dimulai dari kaki pasien yang
terjauh dari perawat.
- Lutut ditekuk, handuk
dibentangkan dibawah kaki.
- Kaki sampai kepangkal paha
dibasahi, disabuni, dibilas,
selanjutnya dikeringkan,
demikian juga dengan kaki yang
satu lagi.
14) mencuci daerah lipat paha dan
genitalia deangan cara:
- handuk digeser kebawah bokong.
- Daerah lipatan paha dan genitalia
dibasahi, disabuni dibilas dan
dikeringkan.
- Pakaian bagian bawah dikenakan
kembali, kain penutup atau
handuk diangkat, selimut pasien
dipasangkan kembali.
- Pakaian dan alat tenun kotor serta
peralatan dibereskan dan dibawa
ketempatnya.
15) observasi respon pasien.

Catatan :
1.) Hindarkan tindakan yang
menimbulkan rasa malu
pada pasien dan tetap
menjaga kesopanan.
2.) bila air sudah kotor agar
segera diganti

MENCUCI RAMBUT

Tempat Praktek :
Tanggal :

51
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
Sebuah baki yang berisi;
- 2 buah sisir
- sapu tangan
- 1 buah handuk
- sampo dalam tempatnya
- alas (handuk dan perlak)
- talang karet
- kom kecil serta kain kassa dalam
temapatnya
- bengkok berisi larutan lisol 2-3 %
- celemek
- gayung
- ember kosong
- kain pel
- air bersih dalam ember

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan pasien
diberitahukan mengenai tindakan
yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat kedekat
pasien.
- Memasang sampiran atau
menutup pintu
- Memakai celemek.
- Mencuci tangan.
- Mengatur posisi pasien
- Menidurkan pasien senyaman
mungkin dengan kepala dekat sisi
tempat tidur.
- Memasang perlak dan handuk
dibawah kepala pasien.

- Memasang talang dan diarahkan


keember yang kosong.
- Meletakan ember diatas kain pel.
- Menyumbat telinga dengan kapas
dan penutup mata pasien dengan
kassa kering / washlap .
- Menutup dada dengan handuk
sampai keleher.
- Menyisir rambut, kemudian

52
disiram dengan air hangat dengan
menggunakan gayung.
- Menggosok pangkal rambut
dengan kain kassa yang telah
diberi sampo kemudian diurut
dengan ujung jari.
- Membilas rambut sampai bersih
kemudian dikeringkan.
- Mengangkat tutup telinga dan
mata.
- Mengangkat talang, memasukan
karet kedalam ember dan
meletakan handuk dibaki.
- Mengembalikan pasien pada letak
semula dengan cara mengangkat
kepala dan alasnya serta diletakan
diatas bantal.
- Menyisir rambut pasien kembali
dengan sisir yang bersih dan
dibiarkan kering, atau
dikeringkan dengan
menggunakan fohn (pengering
rambut listrik) lalu disisir sampai
rapi.
- Merapikan pasien
- Membuka celemek dan
dimasukan kedalam ember
kosong.
- Membereskan alat-alat dan
diobawa kespoelhok untuk di
bersihkan.
- Dikembalikan ketempat semula.
- Mencuci tangan

MENGGOSOK GIGI

Tempat Praktek :
Tanggal :

53
No. Komponen yang di uji Nilai Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Handuk
- Sikat gigi dan tapal gigi
- Gelas plastik berisi air
- Bengkok besar/kom kumur
- Tissue
- Sedotan
2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan
memberitahu pasien / keluarga
mengenai tindakan yang akan
dilakukan
- Membawa alat-alat kedekat
pasien
- Mencuci tangan
- Menaruh handuk dibawah dagu
pasien
- Menaruh bengkok dibawah dagu
pasien sedemikian rupa sehingga
air bekas kumur-kumur dapat
ditampung
- Memberikan air untuk kumur-
kumur kepada pasien
- Memberikan sikat gigi yang telah
dibubuhi odol gigi secukupnya
dan telah dibasahi lebih dahulu
kepada pasien
- Memberikan kesempatan kepada
paisen untuk menyikat giginya
sampai bersih
- Memasukkan sikat gigi kedalam
gelas yang telah kosong, setelah
pasien berkumur-kumur
- Merapikan pasien dan
lingkungan.
- Merapikan alat-alat yang sudah
digunakan dan mengembalikan
ketempatnya.
- Mencuci tangan.
MEMBANTU PASIEN MENYISIR RAMBUT

Tempat Praktek :
Tanggal :

54
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Handuk atas
- Sisir
- K/p karet pengikat, minyak
rambut, kertas
- Neirbeken berisi larutan lisol 2 %

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan
memberitahukan pasien
mengenai tindakan yang akan
dilakukan
- Membawa alat-alat ke dekat
pasien
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien, duduk
bila perlu
- Mencuci tangan
- Meletakkan handuk diatas bahu
atau dibawah kepala
- Rambut dibagi dua dan disisir
sedikit demi sedikit dari ujung ke
pangkal (k/p beri minyak rambut)
- Setelah licin dijalin dan diikat
(bila rambut panjang)
- Merendam sisir yang telah
digunakan ke dalam nierbekan +
larutan lisol
- Mengumpulkan rambut yang
rontok direndam ke dalam larutan
lisol dan dibungkus dengan kertas
- Membereskan alat-alat
- Mencuci tangan

MEMBANTU PASIEN MENGGUNTING KUKU

Tempat Praktek :
Tanggal :

55
No. Komponen yang di uji Nilai Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Handuk
- Gunting kuku
- Nierbeken
- Kapas alkohol
- k/p air hangat

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan
memberitahukan pasien
mengenai tindakan yang akan
dilakukan
- Membawa alat-alat ke dekat
pasien
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien
- Mencuci tangan
- Meletakkan handuk dan nierbeken
dibawah tangan dan kaki
- Menggunting kuku jari tangan
secara bundar dan jari kaki secara
lurus ( kuku yang keras,
direndam terlebih dahulu dalam
kom yang berisi air hangat
- Membersihkan pinggiran kuku
yang kotor dan hitam dengan
kapas alkohol
- Membereskan alat-alat
- Mencuci tangan

MEMBERIKAN RENDAMAN DUDUK

Tempat Praktek :
Tanggal :
Nilai

56
No. Komponen yang di uji 1 2 3 4 Keterangan
1. Persiapan Alat :
- Cairan rendaman dalam waskom
untuk merendam
- Kursi untuk meletakkan waskom
- Hand scoen
- Handuk
- Baju pelindung perawat
- Baki + alas
2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan pasien
diberitahukan mengenai tindakan yang
akan dilakukan
- Membawa alat- alat kedekat pasien
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien tidur/duduk.
- Memasang handscoon
- Membuat cairan untuk rendaman sesuai
dengan keperluan dosis yang tepat.
- Letakkan kom berisi cairan diatas kursi
dalam kamar mandi.
- Bawa pasien kekamar mandi.
- Bantu pasien untuk duduk didalam atau
diatas kom.
- Beritahu pasien waktu selesainya
rendaman.
- Bantu pasien untuk bangun dan diantar
ketempat tidur
- Keringkan daerah bokong dengan
menggunakan handuk.
- Merapikan pasien dan lingkungan.
- Merapikan alat-alat yang sudah
digunakan dan mengembalikan
ketempatnya.
- Mencuci tangan.
- Mencatat waktu pemberian rendaman
duduk.

VULVA HYGIENE
Tempat Praktek :
Tanggal :

57
No. Komponen yang di uji Nilai Keterangan

1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Baki yang berisi:
 Pengalas (perlak + kaian)
 Kapas sublimate didalam
kom steril
 Sarung tangan
( handscoon )/pinset
anatomis 2 buah
 Kassa
 Selimut extra
 Bengkok 1 buah
 Betadin
- Pot 1 buah
- Botol cebok yang berisi cairan
sublimat
- Duk pembalut
- Bak instrumen

2 Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan
memberitahu pasien mengenai
tindakan yang akan dilakukan
- Membawa laat-alat ke dekat
pasien
- Pasang sampiran
- Mencuci tangan
- Atur posisi pasien
- Pasang pengalas bokong
- Pasang selimut extra dan buka
pakaian bawah pasien
- Pasang handscoen (jika memakai
handscoon)
- Bersihkan labia mayora kanan
dan kiri dari atas ke bawah, labia
minora kanan dan kiri dari atas
kebawah,vestibulum, perineum,
dan anus dengan kapas sublimate
- Pasang pot kemudian vulva
disiram dengan cairan sublimate
- Keringkan dan angkat pot
- Beri betadine ( jika perlu )
- Lepaskan handscoon
58
- Angkat pengalas
- Pasang pembalut (jika perlu)
- Pasang pakaian bawah pasien
- Merapikan pasien dengan
mengembalikan ke posisi yang
semula
- Merapikan peralatan dan
dikembalikan ke tempat semula.
- Mencuci tangan

MEMBANTU PASIEN BAK / BAB

Tempat Praktek :
Tanggal :

59
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Obat yang sudah ditentukan
- k/p pipet
- Nierbeken
- Kapas / tissue

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan
memberitahukan pasien
mengenai tindakan yang akan
dilakukan
- Membawa alat-alat ke dekat
pasien
- Memasang sampiran
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien
- Menanggalkan pakaian bawah
- Menganjurkan pasien untuk
mengangkat bokong atau
memiringkan badannya dan
memasang pispot dengan tepat
- Tinggikan bagian kepala 30˚ dari
tempat tidur ( bila tidak ada
kontra indikasi ) dan kedua lutut
ditekuk
- Menutup bagian bawah dengan
handuk bawah dan memasang
selimut
- Menganjurkan pasien untuk
menekan bell atau memberi tanda
setelah BAK / BAB selesai
- Pada pasien perempuan :
membersihkan vulva dan
membilasnya dengna air
- Pada pasien pria : mengangkat
urinal
- Menganjurkan pasien untuk
mngangkat bokong kemudian
langsung membelakangi dan
menutupnya
- Membersihkan anus pasien
dengna kertas pembersih

60
- Mengenakan pakaian bawah
pasien kembali
- Membersihkan pispot dan urinal
di toilet dan mengembalikan pada
tempatnya
- Membereskan alat-alat
- Mencuci tangan
- Membuka sampiran, jendela dan
pintu
- Catat dalam catatan perawat :
Volume, konsistensi urine dan
tinja

MEMBERI HUKNAH TINGGI / RENDAH

Tempat Praktek :
Tanggal :
61
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Selimut mandi atau kain penutup
- Alas bokong dan perlak
- Irigator lengkap dengan kanula
recti / kanula usus
- Cairan hangat sesuai kebutuhan
(misalnya air biasa, NaCl, air
sabun )
- Bengkok ( nierbecken ) + cairan
desinfektan
- Pelicin ( vaselin, sylokain, jelly
2% )
- Standar infus (bila perlu )
- Pispot
- Handscoon

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan
Memberitahukan pasien mengenai
tindakan yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat ke dekat
pasien
- Sampiran ( scherem ) dipasang
dan bila perlu pintu ditutup
- Cuci tangan
- Atur posisi pasien disiapkan
dalam posisi tidur miring kekiri
(huknah rendah ) / miring
kekanan ( huknah tinggi )
- Alas bokong dan perlak dipasang
- Pasang selimut mandi/kain
penutup, kemudian pakaian
pasien bagian bawah dikeataskan
atau dibuka, dan bagian yang
terbuka ditutup dengan selimut
mandi atau kain penutup
- Irigator diisi dengan cairan
hangat, sesuai suhu badan pasien
- Kanula rektum/kanula usus
dipasang pada ujung selang dan
diolesi pelicin, kemudian udara
dikeluarkan dan selang

62
dijepit/diklem
- Memasang handscoon
- Irigator dipegang dengan tangan
kiri petugas setinggi 25 cm ( H.
rendah )/ 50cm-70cm ( H.
Tinggi ) dari kasur, Sedang tangan
kanan memasukkan kanula ± 15
cm kedalam rectum sambil pasien
disuruh tari nafas panjang
- Klem dibuka, cairan dimasukkan
perlahan-lahan
- Bial cairan sudah habis, selang
diklem, kanula dicabut
- Kanula dilepas dan dimasukkan
kedalam bengkok ( nierbeken )
yang berisi cairan desinfektan
- Pasien tetap dalam posisi miring
dan diberitahu untuk menahan
sebentar, kemudian pispot
dipasang
- Setelah selesai, pasien dirapikan
- Peralatan dibersihkan, dibereskan
- dan dikembalikan ketempat
semula

63
MEMBERI GLYCERIN

Tempat Praktek :
Tanggal :

No. Komponen yang di uji Kasus Keterangan


1 2 3 4 5
1. Persiapan Alat :
- Perlak dan alasnya
- Selimut mandi
- Semprit glycerin ( metal /
disposible ) dalam bengkok
- Mangkok kecil berisi 15 cc
glycerin dan 15 cc minyak kelapa
yang direndam dalam mangkok
berukuran sedang berisi air panas
- Bengkok + larutan desinfektan
- Pispot
- Botol berisi air cebok
- Kertas kloset
- Sampiran
- Handscoon

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan Pasien
diberitahukan mengenai tindakan
yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat kedekat
pasien
- Menutup pintu, jendela dan
memasang sampiran ( bila perlu )
- Mencuci tangan
- Membentangkan perlak dan
alasanya dibawah bokong pasien
- Memasang selimut mandi
- Menanggalkan pakaian pasien
bagian bawah
- Mengatur posisi pasien denagn
cara memiringkan pasien kekiri
dan menekukkan lutut kanan
- Meletakkan bengkok dekat
bokong
- Memasang handscoon
- Mengisi semprit glycerin dengan
minyak kelapa dan glycerin

64
sebanyak 20-30 cc dengan
perbandingan 1 : 1
- Mengeluarkan udara dari dalam
semprit, kemudian kanula
kedalam rectum dengan lekukkan
mengarah keatas sesuai dengan
kolon sigmoid
- Menyemprotkan isinya perlahan-
lahan sampai cairan dalam
semprit habis, sementara itu
pasien diminta untuk menarik
nafas panjang
- Mengeluarkan semprit berlahan-
lahan, dimasukkan kedalam
bengkok kemudian diletakkan
diatas bangku
- Meminta pasien untuk menahan
sebentar sambil menarik nafas
panjang. Jika telah terasa ingin
BAB berikan pispot, caranya
seperti perasat membantu pasien
BAB/BAK
- Bila selesai pasien dierapikan
- Membuka pintu, jendela dan
menyingkirkan sampiran
- Membereskan alat-alat, dibawa
ke spoelhoek untuk dibersihkan,
dikeringkan, kemudian
dikembalikan ketempat semula
- Mencuci tangan

65
MERAWAT LUKA

Tempat Praktek :
Tanggal :

No. Komponen yang di uji Kasus Keterangan


1 2 3 4 5
1. Persiapan Alat :
- Set ganti balut steril
o Pinset
o Mangkok kecil
- Bengkok berisi clorine
- Kapas ditempatnya
- Kassa dalam tromol steril
- Gunting verban
- Plester
- Alkohol 70 % / bensin
- Obat ( salf betadin, Nebasetin, supratul)
- Betadine 10 %,H2O2,Savlon
- Korentang steril
- Kantong balutan kotor
Cara Kerja :
2. - Memperkenalkan diri dan
memberitahukan pasien mengenai
tindakan yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat kedekat pasien
- Mencuci tangan
. - Membuka balutan dengan hati-hati dan
balutan dimasukkan kedalam kantong
balutan kotor,bekas-bekas plester
dibersihkan dengan kapas
alkohol/bensin.
- Mendesinfektan sekitar luka dengan
alkohol 70 % dan mengolesi luka
dengan betadine 10 %
- Memberi obat pada luka.
- Menutup luka dengan kassa steril
kering dan diplester
- Merapikan pasien dan lingkungannya
- Membersihkan alat-alat dan
mengembalikan pada tempatnya
- Mencuci tangan
- Mencatat pada catatan

66
MENGANGKAT JAHITAN
Tempat Praktek :
Tanggal :
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- Set angkat jahitan steril
o Gunting benang
o Pinset
o Mangkok kecil
- Bengkok berisi clorine
- Kapas ditempatnya
- Kassa dalam tromol steril
- Gunting verban
- Plester
- Alkohol 70 % / bensin
- Obat ( salf betadin, Nebasetin,
supratul)
- Betadine 10 %
- Korentang steril
- Kantong balutan kotor

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan pasien
diberitahukan mengenai tindakan
yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat kedekat
pasien
- Memasang skerem / menutup
pintu
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi pasien
- Membuka set jahitan secara steril
- Membuka balutan dengan hati-
hati dan balutan dimasukkan
kedalam kantong balutan kotor,
bekas-bekas plester dibersihkan
dengan kapas alkohol/bensin.
- Mendesinfektan sekitar luka
dengan alkohol 70 % dan
mengolesi luka dengan betadine
10 %
- Melepaskan jahitan satu persatu
dengan cara : menjepit simpul
dengan pingset anatomis dan
ditarik sedikit keatas, kemudian
mengunting benang tepat
dibawah simpul yang berdekatan
dengan kulit atau pada sisi lain
67
yang tak ada simpul.
- Mengolesi luka dan sekitarnya
dengan betadine.
- Menutup luka dengan kassa steril
kering dan diplester
- Merapikan pasien dan
lingkungannya
- Membersihkan alat-alat dan
mengembalikan pada tempatnya
- Mencuci tangan
- Mencatat pada catatan

68
MERAWAT LUKA DECUBITUS
Tempat Praktek :
Tanggal :

Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
- 1 set ganti pembalut
- 1 set necrotomi
- Gunting dan plester
- Kasa / tuffer steril dalam tromol
- Korentang steril
- H2O2 3 %, NaCl 0,9 %
- Spuit10 cc
- Obat-obatan yang diperlukan
- Kapas suntik
- Alkohol 70 % dan bensin cuci
- Bantalan kapas
- Kantong balutan kotor
- 1 pasang sarung tangan
- Baju ruangan ( skort )
- Kapas lidi steril
- Handscoon

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan
memberitahukan pasien
mengenai tindakan yang akan
dilakukan
- Membawa alat-alat ke dekat
pasien
- Memasang sampiran
- Mencuci tangan
- Mengatur posisi tidur pasien agar
luka mudah dirawat
- Melepaskan pakaian pasien
didaerah luka
- Penolong memakai handscoon
- Membuka set balutan dan
meletakkan didekat pasien
- Membuka balutan luka dan segera
memasukannya ke dalam kantong
sampah
- Membersihkan bekas plester
dengan bensin
- Menyemprotkan H2O 3 % ke
dalam luka sampai bersih
- Dibilas dengan NaCl 0,9 %
- Mengeringkan luka deng natuffer

69
atau kassa steril
- K/p lakukan nekrotomi dan
bersihkan dengan NaCl 0,9 %
- Membersihkan sekitar luka
dengan alkohol 70 %
- Memberi obat kedalam luka
dengan rata
- Menutup luka dengan kassa steril
lalu diplester ( K/p memakia
bantalan )
- Melepaskan handscoon
- Membereskan alat-alat
- Mencuci tangan
- Membuka sampiran, jendela dan
pintu
- Catat dalam catatan perawat :
Volume, konsistensi urine dan
tinja

70
RESUSITASI JANTUNG – PARU

Tempat Praktek :
Tanggal :
Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
AIRWAY
- Kaji Respon klien ( panggil, goyangkan
bahu klien
- Panggil bantuan, posisi menolong
- Atur posis klien ( terlentang dengan
alas datar dan keras )
- Buka jalan nafas dengna head tilt-
chinlift maneuver, jika ada trauma
servikal dengan jaw thust maneuver

BREATHING
- Periksa nafas, lakukan dengan cara :
Look, Listen and feel
- Bila tidak ada nafas, berikan ventilasi 2
kali

CIRCULATION
- Raba Nadi ( 5-10 detik )
a.Dewasa/anak : karotis
b. Bayi : Brachialis
- Tentukan titik kompresi dengna benar
a.Dewasa/anak : 2 jari atas PX
b. Bayi : 1 jari dibawah
garis antar putting
- Berikan kompresi dada dengan
kedalaman :
a.Dewasa : 1,5 – 2 inchi
b. Anak 1 – 1,5 inchi
c.Bayi 0,5 – 1 inchi

- Lakukan kompresi dengan irama


teratur, dianjurkan ventilasi dengna
perbandingan :
a.Dewasa/anak : 80 – 100 x/menit 15:2
b. Anak kecil 80 – 100 x/menit 5:1
c.Bayi 100 x/menit 5:1
- Chek nadi :
a.Dewasa/anak : setelah 4 siklus
b. Anak kecil/bayi : setelah 20
siklus
- Korban pucat, letakkan pada posisi
stabil

71
IMOBILISASI DAN AMBULASI

Tempat Praktek :
Tanggal :

Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
Melaksanakan Ambulasi Dini

1. Persiapan Alat :
- Alat bantu : kursi roda / truk

2. Cara Kerja :
- Memperkenalkan diri dan Pasien
diberitahukan mengenai tindakan
yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat kedekat
pasien
- Mencuci tangan
- Alat bantu didekatkan
- Perawat berdiri disisi tempat tidur
- Membantu klien menggeser
kakinya kesisi tempat tidur
- Meminta klien untuk
menggerakan kakinya diayunkan
- Membantu klien
turun/mengangkat dari tempat
tidur
- Membantu klien melangkah
perlahan
- Membantu/menopang klien saat
menduduki kursi roda
- Amati respon klien dan catat
dalam catatan perawat
- Mencuci tangan

1. Memindahkan Klien dari Tempat Tidur


ke Brangkar

Persiapan alat :
- Alat bantu :
1. Brangkar
2. Bantal
3. Selimut

2. Cara kerja :
- Memperkenalkan diri dan pasien

72
diberitahukan mengenai tindakan
yang akan dilakukan
- Membawa alat-alat ke dekat
pasien
- Mencuci tangan
- Memberi penjelasan kepada klien
- Menempatkan brangkar kesisi
tempat tidur klien
- Perawat 3 orang berdiri
disamping klien, yang paling
tinggi dibagian kepala klien dan
yang rendah dibagian kaki klien
- Memasukkan lengan perawat
dibawah leher, punggung,
bokong, kaki sampai kesisi luar
klien. Salah satu posisi kaki
perawat sedikit kedepan
- Perawat yang mengangkat
dibagian kepala memberi aba-aba
dan mengangkat klien secara
serempak
- Perawat bergeser kesisi brangkar
yang sudah disiapkan, meletakkan
secara bersama-sama posisi tubuh
klien mendatar
- Merapikan kembali posisi klien
- Amati respon klien dan catat
dalam catatan perawat
- Mencuci tangan

73
PEMPROSESAN ALAT
(TEKNIK DEKONTAMINASI, CUCI BILAS DAN DTT )

Tempat praktek :
Tanggal :

Nilai
No. Komponen yang di uji Keterangan
1 2 3 4
1. Persiapan Alat :
Peralatan Dekontaminasi :
1. Larutan klorin 0,5 % ( perhatikan
perbandingannya )
2. Wadah khusus anti karat (plastik)
dengan ukuran yang memadai
untuk diisi dengan larutan klorin
guna meredam sejumlah alat
yang digunakan pada satu perasat
3. Tempat sampah untuk bahan
habis pakai dan siapkan tempat
khusus untuk benda tajam seperti
jarum ( kotak )

Peralatan cuci bilas :


1. Sarung tangan panjang dan tebal
2. Sikat lembut / kain kasa
3. Wadah plastik untuk diisi dengan
cairan sabun
4. Sabun ( cair, batang, krem )
5. Air mengalir
6. Kain bersih untuk mengeringkan
instrument

Peralatan untuk DTT panas basah :


1. Sterilisator atau wadah logam
yang mempunyai penutup
2. Bak instrumen dan korentang
DTT siap pakai
3. Duk Steril besar untuk
membungkus Bak instrument

2. Cara kerja :
Proses Dekontaminasi :
1. Siapkan wadah plastik dengan

74
larutan klorin yang cukup untuk
merendam seluruh instrumen
yang telah digunakan dalam satu
tindakan / perasat
2. Jangan lepaskan sarung tangan
setelah selesai mengerjakan
tindakan / perasat
3. Buang bahan habis pakai ke
dalam tempat yang telah
disediakan
4. Sisihkan benda tajam yang tidak
dipakai lagi ke tempat khusus
( kotak )
5. Kumpulkan instrumen logam
yang telah digunakan
6. Masukkan instrumen tersebut
kedalam larutan klorin 0,5 %
sampai semuanya terendam
7. Cuci sarung tangan yang masih
melekat di tangan dengan larutan
klorin yang sudah terisi instrumen
8. Bawa peralatan ke tempat cuci
bilas
9. Buka sarung tangan satu per satu,
Rendam sarung tangan secara
terbalik
10. Cuci tangan dengan air mengalir
+ sabun
11. Biarkan alat terendam selama 10
menit

Cuci bilas :
1. Gunakan sarung tangan panjang
dan tebal
2. Buat cairan sabun dalam wadah
yang telah tersedia
3. Pindahkan semua alat dari wadah
larutan klorin ke wadah cairan
sabun
4. Gunakan sikat lembut / kasa
untuk membersihkan sela-sela
instrumen dan bagian yang
ternoda sampai bersih
5. Bilas dengan air mengalir,
keringkan dengan kain bersih
6. Letakkan instrumen diatas kain
bersih dan kering
7. Siap untuk di DTT

75
8. Buka sarung tangan, cuci,
keringkan & gantung di tempat
yang tersedia

DTT panas basah ( rebus/kukus ):


1. Siapkan sterilisator atau wadah
logam yang telah diisi dengan air
2. Rendam alat yang sudah dicuci-
bilas
3. Rebus sampai 20 menit terhitung
dari air mendidih
4. Matikan api atau cabut
penyambung listrik
5. Buka tutup wadah
6. Keluarkan instrumen dengan
korentang DTT
7. Letakkan dalam bak instrumen
DTT
8. Dinginkan
9. Tutupbbak instrumen dengan
rapat
10. Siap untuk dipakai kembali

Nilai Batas Lulus = 68

Nilai = Nilai yang diperoleh x100


(164)

Catatan : ……………………………………………………………

Batam, / 20

Penguji

(………………….)

76
MACAM LETAK DAN SIKAP PASIEN

Tempat Praktek :
Tanggal :

No. Komponen yang di uji Kasus Keterangan


1 2 3 4 5
1. Meminggirkan dan Mengetengahkan
Pasien
Cara kerja :
- Memberitahu pasien
- Mencuci tangan
- Memindahkan bantal kepinggir /
ketengah tempat tidur
- Mengangkat kepala dan bahu
pasien kepinggir / ketengah
tempat tidur
- Memindahkan bokong dengan
mengangkat bokong dan paha
bagian atas kepinggir / tengah
tempat tidur
- Mengangkat kedua kaki ketengah
/ pinggir tempat tidur dengan
badan
- Merapikan pasien
- Mencuci tangan

2. Memiringkan Pasien
Persiapan alat :

77
- Bantal 1 atau 2 buah

Cara kerja :
- Memberitahu pasien
- Mencuci tangan
- Meletakkan kedua tangan pasien
diatas dada dan ditekukkan
lututnya
- Menyorong lengan kebawah bahu
dan pangkal paha pasien
- Mengangkat dengan perlahan
badan pasien, ditarik sedikit
kearah perawat kemudian
dimiringkan membelakangi
perawat
- Membetulkan letak bantal pasien
- Merapikan tempat tidur pasien
- Mencuci tangan

3. Meninggikan Letak Sampai Setengah


Duduk
Persiapan alat :
- Bantal 5/6 buah
- Bantal kecil
- Bantal guling
- Sandaran punggung dan
sarungnya

Cara kerja :
- memberitahu pasien
- Mencuci tangan
- Meletakkan bantal diatas kursi
kedekat perawat berdiri
- Berdiri disebelah kanan pasien,
memegang tulang belikat kanan
pasien, sedangkan tangan kanan
pasien memegang bahu kanan
perawat dari arah belakang
- Menyisipkan tanga kiri pada
leher belakang pasien dan tanagn
kiri pasien berpegangan pada
bahu kanan perawat
- Mengangkat badan pasien
kemudian didudukkan, meminta
pasien untuk menahan bahunya
yang menekankan kedua
tangannya ditempat tidur
- Memasang sandaran punggung
dan mengatur bantal pada
sandaran punggung

78
- Membaringkan pasien pada
sandaran tadi
- Meletakkan guling dibawah
lipatan kaki agar tidak merosot
- Meletakkan bantal dibawah
kedua tangan pasien
- Merapikan tempat tidur
- Mencuci tangan
4. Membetulkan Letak Pasien
Cara kerja :
- Memberitahu pasien
- Mencuci tangan
- Berdiri sebelah kanan pasien
- Berbalik dan merapikan bantal
- Meletakkan tangan kanan melalui
ketiak kanan pasien sampai
ketulang belikat sedangkan
tangan kanan pasien memegang
bahu kanan perawat dari arah
belakang
- Pasien menekukkan lututnya
- Mengangkat badan pasien bagian
atas dan pasien menahan sedikit
dengan siku / tangna kirinya pada
kasur
- Tangan kiri perawat memegang
belakang ketiak kiri pasien dan
tangan yang memegang pangkal
lengan kanan pasien
- Pasien menekankan tumitnya
diatas tempat tidur dan badannya
didorong keatas
- Melatakkan guling dibawah
lipatan lutut pasien
- Merapikan pasien
- Mencuci tangan

5. Menundukkan dan Menidurkan


Cara kerja :
- Memberitahu pasien
- Mencuci tangan
- Berdiri disebelah kanan pasien
- Memasukkan tangan kanan
melalui ketiak kanan pasien
sampai ketulang belakang,
sedangkan tangna kanan pasien
memegang bahu kanan perawat
dari arah belakang
- Menyisipkan tangan kiri dibawah

79
tengkuk pasien dan tangan pasien
saling berpegangan diatas bahu
perawat
- Mengangkat badan pasien
kemudian didudukan
- Kalau pasen merasa pusing, tidur
kembali
- Cara menidurkan pasien sama
dengan cara mendudukan
- Merapikan tempat tidur pasien
- Mencuci tangan

6. Menolong Pasien Turun dari Tempat


Tidur, Berjalan kekursi dan kembali ke
Tempat Tidur
Persiapan alat :
- Selimut
- Sandal
- Kursi

Cara kerja :
- Memberitahu pasien
- Mencuci tangan
- Meletakkan bantal pada sandaran
kursi
- Membentangkan selimut
- Mendudukan pasien dipinggir
tempat tidur dengan kedua
kakinya menjuntai disisi tempat
tidur, dianjurkan menganyunkan
kedua kakinya
- Memeriksa nadi dan menanyakan
kepada pasien, apakah merasa
pusing atau tidak
- Perawat berdiri didepan pasien,
kedua tangan memegang pasien
dan kedua tangan pasien
memegang pundak pundak kiri
dan kanan perawat
- Menurunkan pasien perlahan-
lahan dari tempat tidur, pasien
berdiri sebentar untuk menjaga
keseimbangan yang baik, baru
mulai berjalan
- Mendudukan pasien dikursi,
memeriksa nadi sekali lagi dan
menanyakan apakah pasien
merasa pusing atau tidak
- Merapikan pasien, dengan
menutup selimut pada badan dan

80
kaki pasien
- Mencuci tangan

7. Fowler
Persiapan alat :
- Bantal 5-6 buah
- Bantal kecil
- Guling
- Sandaran punggung
- Sarung sandaran punggung
- Kalau ada tempat tidur yang
dapat dinaikkan kepalanya

Cara kerja :
- Memberitahu pasien
- Mencuci tangan
- Mengangkat dan mendudukan
pasien
- Memajang sandaran punggung,
mengatur bantal pada sandaran
bila tidak memakai tempat tidur
yang bisa dinaikkan kepalanya
- Membaringkan pasien pada
sandaran
- Meletakkan guling dibawah
lipatan lutut agar tidak merosot
- Meletakkan kedua tangan diatas
bantal
- Merapikan tempat tidur
- Mencuci tangan

8. Sikap SIM
Cara kerja :
- Memberitahu pasien
- Mencuci tangan
- Mengangkat bantal
- Memiringkan pasien, Lihat cara
bekerja memiringkan pasien,
hanya lebih miring / setengah
telungkup dengan dada mengenai
tempat tidur, lengan pada sisi
yang tertindih ( kanan / kiri )
diletakkan sejajar dengan
punggung.
- Merapikan pasien
- Mencuci tangan

Sikap Tredelenburg
Cara kerja :

81
- Memberitahu pasien
- Mencuci tangan
- Mengangkat bantal dan
diletakkan diatas kapala
- Memasang balok pada kedua kaki
tempat tidur dibagian kaki pasien
atau menaikkan kaki ke diatas
bantal
- Merapikan pasien
- Mencuci tangan

Sikap Lithotomy
Cara kerja :
- Memberitahu pasien
- Mencuci tangan
- Mengangkat kedua bingkai
menekuk lutut kearah dada,
kedua tungkai bawah ditahan
oleh dua orang perawat
- Merapikan pasien setelah selesai
pemeriksaan / pelaksanaan
perawat
- Mencuci tangan

Sikap Dorsal Recumbent


Cara Kerja :
- Memberitahu pasien
- Mencuci tangan
- Pasien menekuk kedua tungkai,
bagian paha diregangkan sedikit
dan menepakkan kedua telapak
kaki pada kasur
- Merapikan pasien
- Mencuci tangan

82
KEPUSTAKAAN

Buku I Evaluasi Keterampilan Praktik Klinik Keperawatan, Akademi Perawatan


St. Carolus, Jakarta, 1993

Griffin Perry Anne, RN,MSN, EdD and cs, Clinical Nursing Skills &
Techniques, An Attiliene of Elserier Science, Sydney, Toronto, 2002

83
84
85

Anda mungkin juga menyukai