Anda di halaman 1dari 14

Sistem Informasi Rekam Medis 2012

Sistem Informasi Rekam Medis

Disusun Oleh :
Dody Permana Putra (10108627)
Rakhmat Dimas Budi Utomo (11108572)

2012
Sistem Informasi Rekam Medis 2012

DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN
Latar Belakang
Tujuan
Ruang Lingkup Proyek

BAB II SI REKAM MEDIS


Perspektif Produk
Deskripsi Subsistem
Manfaat Bagi Perusahaan

BAB II METODOLOGI KERJA


Survei & Analisis Sistem
Perancangan Sistem
Pelatihan
Pemeliharaan
Tenaga Ahli
Struktur Organisasi
Tabel Penjadwalan
Rencana Anggaran Biaya

BAB IV PENUTUP
Sistem Informasi Rekam Medis 2012

BAB I
Pendahuluan

Latar Belakang
Sistem informasi manajemen merupakan prosedur pemprosesan data berdasarkan
teknologi informasi dan diintegrasikan dengan prosedur manual dan prosedur yang lain
untuk menghasilkan informasi yang tepat waktu dan efektif untuk mendukung proses
pengembalian keputusan manajemen. System informasi manajemen saat ini merupakan
sumber daya alam utama, yang mempunyai nilai strategis dan mempunyai peranan yang
sangat penting sebagai daya saing serta kompetensi utama sebuah organisasi dalam
menyongsong era informasi ini. Di bidang kesehatan terutama Rumah Sakit sangat
membutuhan Sistem Informasi Manajemen untuk meningkatkan kualitas pelayanan bagi
masyarakat.
Maka diperlukan suatu alat Bantu yang memiliki tingkat kecepatan perhitungan dan
penyampaian data yang tinggi. Alat Bantu tersebut merupakan perangkat keras (hardware)
dan perangkat lunak (software). Dalam penanganan sistem informasi ini, salah satu hal yang
harus diperhatikan adalah menilai biaya yang dikeluarkan. Jika hal tersebut dikerjakan
dengan tangan (secara manual), tentu akan memakan waktu, biaya dan tenaga. Untuk
menghindari hal tersebut, akan lebih baik jika digunakan sistem komputerisasi.Contohnya di
Rumah Sakit yang hampir setiap harinya bisa di pastikan 100 atau lebih orang melakukan
pengobatan atau hanya sekedar konsul, dapat di bayangkan apabila dalam mengurus
administrasinya dengan cara manual pasti kita kan sangat kerepotan. Maka dari itu sangat
diperlukan bagi rumah sakit jaman sekarang untuk menggunakan sistem informasi yang lebih
canggih, sehingga bisa menghemat tenaga, waktu dan tentu saja pengeluaran rumah sakit
tersebut dan sudah pasti rumah sakit tersebut akan memenuhi standarisasi pelayanan rumah
sakit internasional.

Tujuan
1. Mangetahui masalah apa saja yang berhubungan dengan Sistem Informasi Rumah sakit.
2. Menjelaskan bagaiman sistem informasi rumah sakit yang ideal, yang sesuai
denganstandar pelayanan internasional.
Sistem Informasi Rekam Medis 2012

3. Agar bisa lebih memahami bagaimana suatu rumah sakit dalam menerapkan suatu sistem
pelayanan yang bertarap internasional terutama dalam sistem informasinya khususnya
untuk rumah sakit di indonesia.

Ruang Lingkup Proyek


Proyek pembuatan sistem informasi ini adalah proyek untuk membuat sebuah sistem
informasi rumah sakit . Sistem yang akan dibuat adalah sistem informasi rumah sakit berbasis
website. Untuk mengakses sistem informasi ini, pengguna hanya membutuhkan sebuah
komputer, sistem operasi dan browser internet yang terinstall .
Sistem informasi ini harus dapat mengatasi semua sistem kerja yang biasanya
dikerjakan secara manual seperti:
1. Mencatat setiap pendaftaran pasien secara komputerisasi.
2. Mencari data pasien secara cepat dan mudah .
3. Mencatat pasien rawat jalan ataupun rawat inap.
4. Mencatat obat-obatan pasien berobat ataupun rawat inap.
5. Menampilkan biaya pengobatan pasien atau sistem biling kasir.
6. Menyimpan medical record pasien rawat jalan maupun rawat inap.
Sistem Informasi Rekam Medis 2012

BAB II
SI Rekam Medis

Perspektif Sistem
Berikut ini merupakan diagram aliran data (Data Flow Diagram) pada aplikasi Rekam
Medis. Diagram ini mencerminkan aliran data dari sumber pemberi data (input) dengan
penerima data (output) pada aplikasi ini.
Context Diagram

Deskripsi Subsistem
Modul medical record adalah modul back office pendukung aplikasi sistem informasi rumah
sakit Muddy dengan fitur-fitur sebagai berikut:
1. Menggunakan Standar ICD-10,ICD -9CM dan DTD
2. Input Tunggal per Nomer Medical record untuk semua kebutuhan Laporan MR
3. Laporan-Laporan Hospitals & DepKes
Sistem Informasi Rekam Medis 2012

Manfaat Sistem Informasi Rekam Medis Ini


Berikut beberapa manfaat sistem informasi rekam medis kami :
1. Mudah diakses, hanya membutuhkan komputer yang terinstall sistem operasi dan
browser internet.
2. Mudah digunakan dengan tampilan yang simpel dan informatif
3. Bersifat cross platform (tidak eksklusif pada salah satu sistem operasi). Sehingga
memungkinkan diakses oleh sistem operasi yang berbeda-beda dan bisa menekan
biaya.
4. Tidak membutuhkan resource memory yang besar.
5. Keamanan yang terjamin, dengan sistem otorisasi akses menggunakan username dan
password juga terenkripsi menggunakan https.
6. Hemat energi dan ramah lingkungan. Komponen sistem menggunakan perangkat
keras berstandar RoHS.
Sistem Informasi Rekam Medis 2012

BAB III
Metodologi Kerja

Survei & Analisis Sistem


a. Survei Kebutuhan Sistem
Hasil survey kami adalah bahwa untuk dapat merancang sistem informasi di rumah
sakit ini ada beberapa kegiatan yang berhubungan dengan masalah yang akan dirubah
ke dalam komputerisasi yaitu : Pencatatan data pasien, Pencarian data pasien, Data
laporan pemeriksaan.

b. Analisis Kebutuhan Sistem

Perancangan Sistem
a. Perancangan Data
Berikut ini merupakan diagram aliran data (Data Flow Diagram) pada aplikasi Rekam
Medis. Diagram ini mencerminkan aliran data dari sumber pemberi data (input)
dengan penerima data (output) pada aplikasi ini.

Context Diagram

b. Perancangan Jaringan
Sistem Informasi Rekam Medis 2012

Teknologi yang digunakan


Berikut adalah teknologi yang digunakan dan di perlukan untuk keperluan proyek:
Secara garis besar teknologi yg digunakan untuk membuat sistem informasi rekam medis di
bagi dalam beberapa bagian berikut ini:
1. Arsitektur Jaringan
Jenis jaringan yang digunakan adalah client-server dimana akan ada satu server terpusat
untuk penyimpanan dan pemroses data. Sedangkan aplikasi system informasi dijalankan
pada masing masing workstation dengan menerapkan Topologi jaringan yang digunakan
adalah Star.

2. Software yang digunakan


Sistem operasi computer server : Server menggunakan system operasi Microsoft
Windows Server 2008.
Sistem operasi computer client : Linux Ubuntu.
Software Development : Adobe Dreamweaver.
Database : MySQL

3. Hardware yang Digunakan


 Spesifikasi server
Komputer Server yang digunakan minimal memenuhi spesifikasi sbb :
 Xeon E3110 (3.0 GHz, FSB 1333 MHz, Cache 6 MB)
 Chipset Intel® 3200,
 2 Gb DDR II 800 Unbuffered ECC up to 8 Gb (4slots)
 500GB SATA easy swap
 Integrated Graphic Controller with 32MB VRAM,
 300 Watt power supply

 Spesifikasi client
Komputer Client yang digunakan minimal memenuhi spesifikasi sbb :
 Intel® Pentium® Dual-Core E5800 (3GHz, 2MB L2 cache, 800 MHz FSB),
 Intel G41 Express Chipset,
 RAM 1Gb DDR3 1066Mhz,
 HD 320GB SATA,
 Printer Deskjet
Sistem Informasi Rekam Medis 2012

 HUB
 UTP Cable

Denah Jaringan Komputer

Pelatihan
Dengan dibentuknya Sistem Informasi ini otomatis akan ada pekerjaan baru yangg mungkin
asing atau tidak mengenal oleh para pegwai lainnya oleh karena itu kami sarankan adanya
pelatihan untuk membekali operator dalam menjalankan sistem oprasi ini, dengan jangka
waktu 1 minggu dan fasilitas yang diberikan adalah modul , pelatih khusus,dll.

Pemeliharaan
Pemeliharaan ini dilakukan setiap satu bulan sekali untuk evaluasi ataupun pengupdatean
sistem juga pada saat ada gangguan ataupun kerusakan
Sistem Informasi Rekam Medis 2012

Tenaga Ahli
Manager Proyek
Orang yang memegang dan mengawasi proyek ini juga bertanggung jawab penuh atas
proyek ini.
Jumlah : 1 orang
Nama : Salmun Andoni

Administrator
Bertugas mengatur segala transaksi dan mencatat segala biaya masuk atau keluar.
Jumlah : 1 Orang
Nama : Dody Permana Putra

Sistem Analis & Desain


Bertugas Menganalisis suatu sistem yang akan dibuat juga merancangnya sedemikian
rupa agar bisa dimengerti oleh manager proyek dan programer
Jumlah : 1 Orang
Nama : Rakhmat Dimas Budi Utomo

Dokumentasi
Mencatat segala kegiatan yang terjadi selama proyek berlangsung terutama saat
kegiatan Implemntasi. Untuk dijadikan modul ataupun buku petunjuk.
Jumlah : 1 Orang
Nama : Dimas Satrio Adiputro

Programer
Mengaplikasikan rancangan dan desain dari Sistem Analis sehinngga jadi Sistem
Informasi sesuai dengan keinginan
Jumlah : 2 Orang
Nama : Rakhmat Dimas Budi Utomo, Dody Permana Putra
Sistem Informasi Rekam Medis 2012

Struktur Organisasi
Sistem Informasi Rekam Medis 2012

Tabel Penjadwalan
GANT CHART UNTUK SATU SISTEM (MODUL)

Rencana Anggaran Biaya


1. Tenaga Ahli

2. Perangkat Keras (Hardware)


Sistem Informasi Rekam Medis 2012

3. Perangkat Lunak (Software)

4. Overhead

5. Maintenance
Sistem Informasi Rekam Medis 2012

BAB IV
Penutup

Demikianlah kiranya proposal ini kami ajukan dengan harapan mendapat perhatian
dan bantuan dari semua pihak yang terkait. Untuk itu kami mengajak peran serta dari semua
pihak untuk dapat mengsukseskan proyek ini, atas perhatian dan partisipasinya kami ucapkan
terima kasih.

Anda mungkin juga menyukai