Anda di halaman 1dari 2

4

COMMUNITY CLOUDS

Amin M.Khan, Fellx Freltag, and Leandro Navarro

Universitat Politecnica de Catalunya, Spain

4.1 Pengenalan

Infrastruktur cloud computing telah berkembang sebagai cara yang murah , elastis , dan
dapat diperhitungkan untuk membangun dan mendukung aplikasi internet, tetapi masalah seperti
privasi , keamanan , kendali atas data dan aplikasi, performa , reliabilitas , ketersediaan dan akses
ke cloud services tertentu telah mengarahkan kepada cloud deployment models yang berbeda.

Di lain pihak , public cloud models menargetkan untuk menyediakan layanan cloud
hanya untuk user group tertentu , misalnya sebuah perusahaan, dan infrastruktur cloud sendiri
terisolasi oleh firewalls , guna menghindari akses public.

Konsep dari komuintas cloud computing telah dijelaskan secara umum di Mell and
Grance (2011) sebagai cloud deployment model dimana sebuah infrastruktur cloud dibentuk dan
dikelompokkan untuk komunitas tertentu dari konsumen dengan masalah dan ketertarikan yang
sama , kepemilikan , pihak ketiga atau kombinasi dari keduanya.

Kami membahas tentang community clouds di halaman-halaman selanjutnya. Pada


section 4.2 kami menjelaskan tentang konsep dari community cloud secara detail. Pada section
4.3 kami memberikan contoh dari cloud user communities yang mana community clcoud model
bisa diterapkan. Pada section 4.4 kami menjelaskan tentang perlengkapan yang diperlukan dari
sebuah community clouds yang berhubungan dengan user communities. Section 4.5 menyajikan
potensi dan keuntungan dari community cloud , dan pada section 4.6 kami menguji
bagaimanakah solusi community clouds memenuhi tantangan untuk komunitas mereka. Akhirnya
section 4.7 kami menyimpulkan penelitian kita terhadap community clouds dan memaparkan
beberapa skenario untunk kedepannya berdasarkan trend pada masa kini.
4.2 Konsep Community Clouds

Ketersediaan yang luas dari commercial cloud solution mengarahkan kita untuk
menyebarkan adopsi dari penggunaan cloud yang digunakan oleh segala macam stakeholder. Hal
ini membuat Community Cloud berkembang secara pesat melalui user yang tidak terbatas
jumlahnya. Meskipun begitu sebuah memiliki karakter yaitu mempunyai ketertarikan dan
masalah yang sama. Untuk sebuah Community Cloud dapat dikelola oleh sebuah kelompok
user , grup ini membutuhkan kebutuhan tertentu dari community cloud sendiri, berbeda dengan
komunitas yang lain.

Cloud Solution yang disediakan oleh public cloud tidak secara optimal memenuhi
kebutuhan user tertentu yang berbeda-beda secara maksimal , hal ini menyebabkan peningkatan
terhadap ketertarikan untuk membangun community cloud solutins yang memenuhi kebutuhan
komunitas user tertentu. Perbedaan antara satu community cloud dengan yang lain bagi para user
adalah penyediaan dari fitur yang bebeda , misalnya penampilan , keamanan dan kemudahan
untuk menggunakan cloud.

Kebutuhan khusus unuk sebuah komunitas tertentu akan mempengaruhi desain dari
community cloud. Ketika konsep yang tertuju pada kebutuhan dari komunitas tertentu adalah
biasa untuk community cloud, kebutuhan tersebut bisa mengarahkan ke cloud design yang sangat
berbeda antara satu dengan yang lain.

Keuntungan menggunakan community cloud tergantung dalam dapat atau tidaknya


memberikan cloud solution secara optimal kepada komunitas user tertentu. Mereka dapat melihat
drawbacks dari penggunaan cloud solutions, memotivasi mereka untuk melihat community
clouds , karena ketika community clouds digunakan , kebutuhan user tertentu dapat terpuaskan
dengan lebih baik. Meskipu begitu dalam kondisi terpentingnya , apakah disana sudah ada
kebiasaan yang cukup antara kebutuhan komunitas, sebagai contohnya dalam hal cloud services
yang komunitas gunakan atau cloud performance butuhkan, bertujuan untuk menemukan sebuah
solusi yang spesifik tapi biasa.

Anda mungkin juga menyukai