Anda di halaman 1dari 1

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN MUHAMMADIYAH 7 JAKARTA

STATUS TERAKREDITASI A
Jalan Tebet Timur Raya No. 565 Telp. 835.1275 Jakarta Selatan – 12820

ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAP


TAHUN PELAJARAN 2015 / 2016

Hari / Tanggal : 23,24 Maret 2016 Kelas : X AP/AK/TKJ


Guru Diklat : Nur Shobah, SE Waktu : 60 menit
Mata Diklat : KKPI

Petunjuk Umum :
1. Bacalah BASMALAH sebelum memulai pekerjaan dan HAMDALAH setelah selesai mengerjakan.
2. Berilah tanda silang ( X ) pada lembar jawaban yang telah disediakan.
3. Jawablah soal –soal yang kamu anggap mudah terlebih dahulu.
4. Periksa kembali lembar jawabanmu sebelum diserahkan kepada pengawas.

A. Jawablah pertanyaan berikut ini dengan tepat dan benar!


1. Sebutkan bagian-bagian lembar kerja ms word 2007 !

2. Apa yang dimaksud dengan quick access toolbar ?

3. Bagaimana cara membuat header dan footer ?

4. Ikon apa yang digunakan untuk mengatur ukuran huruf ?

5. Apa fungsi ikon print preview ?

6. Jelaskan langkah-langkah memformat nomor halaman !

7. Bagaimanakah cara menentukan spasi dalam naskah ?

8. Jelaskan cara melakukan cut, copy dan paste !

9. Sebutkan macam-macam ukuran kertas pada orientasi cetak ms word 2007 !

10. Sebutkan hal-hal yang dapat dilakukan pada format huruf, teks dan spasi pada ms word

2007 !

Anda mungkin juga menyukai