Anda di halaman 1dari 8

Tumbuh Kembang Anak Di Usia 2 Tahun Sampai Usia 5 Tahun

Tumbuh Kembang Anak Di Usia 2 Tahun Sampai Usia 5 Tahun

Tumbuh Kembang Anak


TUMBUH KEMBANG ANAK USIA 3-4 TAHUN
Bulan Ke-25 Sampai Ke-27

Seharusnya anak Anda mampu:

 Menggunakan lebih dari 50 kata


 Menggabungkan kata-kata
 Mengikuti perintah 2 langkah tanpa gerakan tubuh

Mungkin akan mampu:

 Mencuci dan mengeringkan tangan


 Melompat
 Mengenakan salah satu pakaian
 Menyikat gigi dengan dibantu

Bisa jadi akan mampu:

 Membangun menara dari 8 buah balok


 Menggunakan kata depan
 Melakukan percakapan yang terdiri dari 2 atau 3 kalimat

Bahkan mungkin akan mampu:

 Menjaga keseimbangan dengan satu kaki selama 1 detik


 Mengenakan kaos
 Mengenali seorang teman dengan namanya

Bulan Ke-28 Sampai Ke-30


Seharusnya anak Anda mampu:

 Mengenali 1 gambar dengan namanya


 Mengenakan salah satu pakaian
 Melompat
 Menyebut nama 6 bagian tubuh
 Mengenali 4 gambar dengan menunjuk

Mungkin akan mampu:

 Mengenali 4 gambar dengan namanya

Bisa jadi akan mampu:

 Menggambar garis vertical dengan meniru


 Berdiri seimbang pada masig-masing kaki selama 1 detik
 Mengenali seorang teman dengan nama

Bahkan mungkin akan mampu:

 Berdiri seimbang pada masing-masing kaki selama 2 detik


 Mengenali 1 warna
 Menjelaskan kegunaan dari 2 benda
 Menggunakan 2 kata sifat
 Meloncat jauh

Bulan Ke-31 Sampai Ke-33


Seharusnya anak Anda mampu:

 Menyikat gigi
 Membangun menara dari 6 balok mainan

Mungkin akan mampu:

 Menggambar garis vertical dengan meniru


 Berdiri seimbang dengan 1 kaki selama sedetik
 Mengenal seorang teman dengan namanya
 Melakukan pembicaaan yang terdiri dari 2 atau 3 kalimat
 Membangun menara dari 8 balok mainan
 Mencuci dan mengeringkan tangan
 Menggunakan kata depan

Bisa jadi akan mampu:

 Mengenal 1 warna
 Menggunakan 2 kata sifat
 Melompat jauh
 Mengenakan kaos
Bahkan mungkin akan mampu:

 Berdiri seimbang dengan satu kaki selama 3 detik


 Menghitung 1 balok

Bulan Ke-34 Sampai Ke-36


Seharusnya anak Anda mampu:

 Mengenali 4 gambar dengan nama


 Mencuci dan mengeringkan tangan
 Mengenali seorang teman dengan nama
 Melempar bola dari atas dengan tangan
 Berbicara dan setengahnya dapat dimengerti
 Melakukan percakapan dengan 2 atau 3 kalimat
 Menggunakan kata depan

Mungkin akan mampu:

 Menggunakan 2 kata sifat


 Mengenakan kaos
 Melompat jauh

Bisa jadi akan mampu:

 Berdiri seimbang dengan satu kaki selama 2 detik


 Menjelaskan kegunaan 2 benda

Bahkan mungkin akan mampu:

 Menyalin gambar lingkaran


 Menyiapkan semangkuk sereal
 Berpakaian tanpa bantuan
 Mengenal 4 warna

Tumbuh Kembang Anak Tahun Ke-5


Perkembangan Motorik
Kemampuan motorik balita biasanya sudah bisa berdiri pada satu kaki selama beberapa detik,
mampu melompat, dan menangkap bola kecil dengan kedua tangan. Perkembangan kecerdasan
lainnya ditandai dengan kemampuan untuk menghafal beberapa huruf, mengenal warna,
menggambar dengan 6 bagian, menggambar orang lengkap, atau menggambar sebuah garis lurus
atau segi empat.

Perkembangan kognitif
Perkembangan kognitif dan bahasa pada usia bayi lima tahun adalah ia telah bisa menyebutkan
nama, umur dan tempat tinggal. Memahami konsep bentuk dan ukuran, pandai menghitung dari
1 hingga 50, dan sudah bisa membaca jarum jam.
Anak usia ini sangat bersemangat belajar hal-hal yang baru, mereka juga mudah sekali untuk
mengingat sesuatu. Perbendaharaan kata meningkat dan kemampuan bercerita dan
mengungkapkan simpati sudah nampak pada anak usia ini.

Kemandirian
Selain itu, nampak juga kemampuan untuk memulai hidup mandiri seperti memakai sepatu dan
baju sendiri, pergi ke toilet sendiri dan makan sendiri. Ia juga sudah mengenal dan bersosialisasi
pada teman-temannya. Senang bermain dan mengerti bahwa permainan memiliki aturan yang
mesti ditaati.

Tumbuh Kembang Anak Tahun Ke-6


Perkembangan Fisik
Rata – rata tinggi badan anak usia 6 tahun adalah 112,5 cm dan rata-rata BB anak usia 6 tahun
mencapai 21 Kg. Mulai sekitar usia 6 tahun gigi permanen tumbuh dan anak secara bertahap
kehilangan gigi desi dua.

Perkembangan Motorik
Motorik Kasar, Biasanya anak bermain sepatu roda, berenang, kemampuan berlari dan melompat
meningkat secara progresif. Motorik Halus, Anak mampu menulis tanpa merangkai huruf
misalnya. Hanya menulis salah satu huruf saja.
Pada usia ini anak masih sukar terhadap kecelakaan, terutama karena peningkatan kemampuan
motorik orang tua harus terus memberikan bimbingan pada anak dalam situasi yang baru dan
mengancam keamanan.
Perkembangan Kognitif
a. Tinjauan (Piaget)
b. Anak pada usia ini berada dalam tahap konkret operasional, yang ditandai denga penalaran
induktif, tindakan logis, dan pikiran konkret yang reversibel.
Karakteristik spesifik tahap ini antara lain:

 Transisi dari egosentris ke pemikiran objektif (yaitu., melihat dari sudut pandang orang
lain, mencari validasi, bertanya).
 Berfokus pada kenyataan fisik saat ini disertai ketidakmampuan melihat untuk melebihi
kondisi saat ini.
 Kesulitan menghadapi masalah yang jauh, masa depan atau hipotesis.
 Perkembangan berbagai klasifikasi mental dan aktivitas yang di minta.
 Perkembangan prinsip konservasi (yi., volume, berat, massa, dan angka).

Aktivitas yang khas pada anak tahap ini antara lain:

 Mengumpulkan dan menyortir benda (mis., kartu baseball, boneka, dan kelerang).
 Meminta / memesan barang-barang menurut ukuran, bentuk, berat, dan kriteria lain.
 Mempertimbangkan pilihan dan variabel ketika memecahkan masalah.

Perkembangan Bahasa

 Anak mengembangkan pola artikulasi orang dewasa formal pada usia 7 sampai 9 tahun.
 Anak belajar bahwa kata-kata dapat dirangkai dalam bentuk terstruktur.
 Kemampuan membaca merupakan salah satu keterampilan paling penting yang
dikembangkan oleh anak..

Tumbuh Kembang Anak


TUMBUH KEMBANG ANAK USIA 3-4 TAHUN
Bulan Ke-25 Sampai Ke-27

Seharusnya anak Anda mampu:

 Menggunakan lebih dari 50 kata


 Menggabungkan kata-kata
 Mengikuti perintah 2 langkah tanpa gerakan tubuh

Mungkin akan mampu:

 Mencuci dan mengeringkan tangan


 Melompat
 Mengenakan salah satu pakaian
 Menyikat gigi dengan dibantu

Bisa jadi akan mampu:

 Membangun menara dari 8 buah balok


 Menggunakan kata depan
 Melakukan percakapan yang terdiri dari 2 atau 3 kalimat

Bahkan mungkin akan mampu:

 Menjaga keseimbangan dengan satu kaki selama 1 detik


 Mengenakan kaos
 Mengenali seorang teman dengan namanya

Bulan Ke-28 Sampai Ke-30


Seharusnya anak Anda mampu:

 Mengenali 1 gambar dengan namanya


 Mengenakan salah satu pakaian
 Melompat
 Menyebut nama 6 bagian tubuh
 Mengenali 4 gambar dengan menunjuk

Mungkin akan mampu:

 Mengenali 4 gambar dengan namanya


Bisa jadi akan mampu:

 Menggambar garis vertical dengan meniru


 Berdiri seimbang pada masig-masing kaki selama 1 detik
 Mengenali seorang teman dengan nama

Bahkan mungkin akan mampu:

 Berdiri seimbang pada masing-masing kaki selama 2 detik


 Mengenali 1 warna
 Menjelaskan kegunaan dari 2 benda
 Menggunakan 2 kata sifat
 Meloncat jauh

Bulan Ke-31 Sampai Ke-33


Seharusnya anak Anda mampu:

 Menyikat gigi
 Membangun menara dari 6 balok mainan

Mungkin akan mampu:

 Menggambar garis vertical dengan meniru


 Berdiri seimbang dengan 1 kaki selama sedetik
 Mengenal seorang teman dengan namanya
 Melakukan pembicaaan yang terdiri dari 2 atau 3 kalimat
 Membangun menara dari 8 balok mainan
 Mencuci dan mengeringkan tangan
 Menggunakan kata depan

Bisa jadi akan mampu:

 Mengenal 1 warna
 Menggunakan 2 kata sifat
 Melompat jauh
 Mengenakan kaos

Bahkan mungkin akan mampu:

 Berdiri seimbang dengan satu kaki selama 3 detik


 Menghitung 1 balok

Bulan Ke-34 Sampai Ke-36


Seharusnya anak Anda mampu:

 Mengenali 4 gambar dengan nama


 Mencuci dan mengeringkan tangan
 Mengenali seorang teman dengan nama
 Melempar bola dari atas dengan tangan
 Berbicara dan setengahnya dapat dimengerti
 Melakukan percakapan dengan 2 atau 3 kalimat
 Menggunakan kata depan

Mungkin akan mampu:

 Menggunakan 2 kata sifat


 Mengenakan kaos
 Melompat jauh

Bisa jadi akan mampu:

 Berdiri seimbang dengan satu kaki selama 2 detik


 Menjelaskan kegunaan 2 benda

Bahkan mungkin akan mampu:

 Menyalin gambar lingkaran


 Menyiapkan semangkuk sereal
 Berpakaian tanpa bantuan
 Mengenal 4 warna

Tumbuh Kembang Anak Tahun Ke-5


Perkembangan Motorik
Kemampuan motorik balita biasanya sudah bisa berdiri pada satu kaki selama beberapa detik,
mampu melompat, dan menangkap bola kecil dengan kedua tangan. Perkembangan kecerdasan
lainnya ditandai dengan kemampuan untuk menghafal beberapa huruf, mengenal warna,
menggambar dengan 6 bagian, menggambar orang lengkap, atau menggambar sebuah garis lurus
atau segi empat.

Perkembangan kognitif
Perkembangan kognitif dan bahasa pada usia bayi lima tahun adalah ia telah bisa menyebutkan
nama, umur dan tempat tinggal. Memahami konsep bentuk dan ukuran, pandai menghitung dari
1 hingga 50, dan sudah bisa membaca jarum jam.
Anak usia ini sangat bersemangat belajar hal-hal yang baru, mereka juga mudah sekali untuk
mengingat sesuatu. Perbendaharaan kata meningkat dan kemampuan bercerita dan
mengungkapkan simpati sudah nampak pada anak usia ini.

Kemandirian
Selain itu, nampak juga kemampuan untuk memulai hidup mandiri seperti memakai sepatu dan
baju sendiri, pergi ke toilet sendiri dan makan sendiri. Ia juga sudah mengenal dan bersosialisasi
pada teman-temannya. Senang bermain dan mengerti bahwa permainan memiliki aturan yang
mesti ditaati.
Tumbuh Kembang Anak Tahun Ke-6
Perkembangan Fisik
Rata – rata tinggi badan anak usia 6 tahun adalah 112,5 cm dan rata-rata BB anak usia 6 tahun
mencapai 21 Kg. Mulai sekitar usia 6 tahun gigi permanen tumbuh dan anak secara bertahap
kehilangan gigi desi dua.

Perkembangan Motorik
Motorik Kasar, Biasanya anak bermain sepatu roda, berenang, kemampuan berlari dan melompat
meningkat secara progresif. Motorik Halus, Anak mampu menulis tanpa merangkai huruf
misalnya. Hanya menulis salah satu huruf saja.
Pada usia ini anak masih sukar terhadap kecelakaan, terutama karena peningkatan kemampuan
motorik orang tua harus terus memberikan bimbingan pada anak dalam situasi yang baru dan
mengancam keamanan.
Perkembangan Kognitif
a. Tinjauan (Piaget)
b. Anak pada usia ini berada dalam tahap konkret operasional, yang ditandai denga penalaran
induktif, tindakan logis, dan pikiran konkret yang reversibel.
Karakteristik spesifik tahap ini antara lain:

 Transisi dari egosentris ke pemikiran objektif (yaitu., melihat dari sudut pandang orang
lain, mencari validasi, bertanya).
 Berfokus pada kenyataan fisik saat ini disertai ketidakmampuan melihat untuk melebihi
kondisi saat ini.
 Kesulitan menghadapi masalah yang jauh, masa depan atau hipotesis.
 Perkembangan berbagai klasifikasi mental dan aktivitas yang di minta.
 Perkembangan prinsip konservasi (yi., volume, berat, massa, dan angka).

Aktivitas yang khas pada anak tahap ini antara lain:

 Mengumpulkan dan menyortir benda (mis., kartu baseball, boneka, dan kelerang).
 Meminta / memesan barang-barang menurut ukuran, bentuk, berat, dan kriteria lain.
 Mempertimbangkan pilihan dan variabel ketika memecahkan masalah.

Perkembangan Bahasa

 Anak mengembangkan pola artikulasi orang dewasa formal pada usia 7 sampai 9 tahun.
 Anak belajar bahwa kata-kata dapat dirangkai dalam bentuk terstruktur.
 Kemampuan membaca merupakan salah satu keterampilan paling penting yang
dikembangkan oleh anak..

Anda mungkin juga menyukai