Anda di halaman 1dari 1

Konflik Rusia – Turki

Konflik Rusia –Turki diawali dengan terjadinya suatu insiden pada 24 November

2015. Penyebab terjadinya konflik Turki – Rusia ini adalah perbedaan pendapat yang saling

membenarkan tindakan negaranya masing-masing, yaitu :

1. Ditembak jatuhnya jet tempur Sukhoi Su-24 Rusia oleh pesawat F-16 AU Turki,

karena dinilai telah melanggar kedaulatan wilayah udara negaranya.

2. Pernyataan itu dibantah oleh pemimpin Rusia, menurutnya jet tempur Sukhoi Su-24

sama sekali tidak melanggar wilayah udara Turki.

Insiden ini memberikan dampak penting terhadap kedua negara, yaitu pecahnya

hubunggan kedua negara yang saling membutuhkan. Dampak pasca terjadinya konflik Turki

– Rusia adalah :

1. Mulai meningkatnya aktivitas militer Rusia-Turki di perbatasan Suriah,

2. rusaknya hubungan bilateral kedua negara di berbagai sektor, hingga sanksi ekonomi

yang dijatuhkan Rusia kepada Turki.

3. Memungkinkan terjadinya perseteruan antara Turki dengan Rusia di masa mendatang,

terutama dalam sektor ekonomi.

4. Turki menormalisasi hubungan dagang dengan Israel.

5. Turki mengurangi pembelaan terhadap Gaza.

6. Rusia mengubah pandangan pendekatannya terhadap Eropa (negara – nrgara Barat

dan Nato).

7. Memungkinkan terbentuknya aliansi Amerika Serikat, Rusia, dan Eropa (NATO).

Anda mungkin juga menyukai