Anda di halaman 1dari 2

adalah perilaku dimana hanya 1.

Mengurangi perdarahan
memberikan Air Susu Ibu (ASI)
setelah melahirkan
2. Mencegah anemia
saja kepada bayi sampai umur 6
3. Menjarangkan kehamilan
(enam) bulan tanpa makanan dan
4. Rahim ibu kembali keukuran
ataupun minuman lain kecuali sebelum hamil
sirup obat. 5. Lebih ekonomis/murah
6. Tidak merepotkan &
menghemat waktu
7. Mengurangi kemungkinan
kanker payudara
8. Memberi kepuasan pada ibu

Disampaikan Oleh :

KELOMPOK 13
PROGRAM PROFESI NERS
UNIVERSITAS SRIWIJAYA

1. ASI merupakan makanan alamiah


yang baik untuk bayi, praktis,
ekonomis, mudah dicerna, zat gizi
yang ideal sesuai dengan
kebutuhan dan kemampuan
Cuci tangan yang bersih dengan sabun,
perah sedikit ASI dan oleskan disekitar
putting.
duduk dan berbaring dengan santai.
Bayi diletakkan menghadap ke ibu
dengan posisi sanggah seluruh tubuh
bayi, jangan hanya leher dan bahunya
saja, kepala dan tubuh bayi lurus,
hadapkan bayi ke dada ibu, sehingga
hidung bayi berhadapan dengan puting
susu,
dekatkan badan bayi ke badan ibu, 1. Putting susu datar atau terbenam
(pijat dengan ibu jari dan telunjuk
menyetuh bibir bayi ke puting susunya pada puting susu menuju ke arah
dan menunggu sampai mulut bayi yang berlawanan)
terbuka lebar. 2. Putting susu tidak lentur (lakukan
Segera dekatkan bayi ke payudara latihan seperti cara mengatasi
sedemikian rupa sehingga bibir bawah putting susu yang terbenam).
bayi terletak di bawah puting susu. 3. Putting susu lecet
a. kalau lecet tidak terlalu berat,
ibu bisa terus menyusui bayi.
putting susu diolesi ASI dan
biarkan mengering
b. Menggunakan BH yang tidak
terlalu ketat.
c. apabila nyeri hebat, atau luka
makin berat, putting susu yang
sakit diistirahatkan sampai
memungkinkan untuk kembali

Anda mungkin juga menyukai