Anda di halaman 1dari 9

Nama : Tianelly Anggraeni

NIM : 150251603392
Offering :C

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran


(RPP)

Satuan Pendidikan : SMPN 1 Kawedanan

Kelas : IX (Sembilan)

Mata Pelajaran : Seni Budaya

Materi : Membuat karya seni lukis dengan berbagai teknik

Alokasi Waktu : 2 x 40 menit x (4 pertemuan)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak
mata
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung,
menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang
sama dalam sudut pandang/teori

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

KI Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


1. 1.1 Menerima, menanggapi 1.1.1 Menerima keragaman dan keunikan
dan menghargai karya seni lukis sebagai anugerah
keragaman dan Tuhan
keunikan karya seni 1.1.2 Menghargai keragaman dan keunikan
rupa sebagai bentuk karya seni lukis sebagai anugerah
rasa syukur terhadap Tuhan
anugrah Tuhan
2. 2.1 Menunjukkan sikap 2.1.1 Menghargai orang lain dalam
menghargai, jujur, mengapresiasi dan berkarya seni lukis
disiplin, melalui 2.1.2 Bersikap disiplin dalam
aktivitas berkesenian mengapresiasi dan berkarya lukis
3. 3.1. Memahami konsep dan 3.1.1 Mengidentifikasi unsur-unsur karya
prosedur karya seni lukis seni lukis
dengan beragam media dan 3.1.2 Memahami prosedur berkarya seni
teknik lukis
4. 4.1. Membuat karya seni lukis 4.1.1 Menggambar desain/ sketsa untuk
dengan beragam media dan karya seni lukis
teknik 4.1.2 Mewujudkan desain/sketsa menjadi
sebuah karya seni lukis
4.1.3 Mempubilkasikan karya seni lukis
dalam presentasi kelas

C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan Pertama

Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:

1. Menerima dengan baik karya seni lukis sebagai anugerah Tuhan

2. Menghargai keragaman dan keunikan karya seni lukis sebagai anugerah Tuhan

3. Menghargai orang lain dalam menanggapi karya seni lukis

4. Bersikap jujur dalam menanggapi karya seni lukis

5. Bersikap disiplin dalam menanggapi karya seni lukis

6. Mengidentifikasi unsur-unsur seni lukis dengan berbagai bahan

7. Mengidentifikai prosedur dan teknik melukis dengan benar

Pertemuan Kedua

Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:

1. Menentukkan konsep objek yang akan dijadikan karya seni lukis

2. Menghargai orang lain dalam membuat konsep karya seni lukis

3. Menghargai orang lain dalam menanggapi konsep karya seni lukis

4. Bersikap disiplin dalam membuat konsep karya seni lukis

5. Bersikap disiplin dalam menanggapi konsep karya seni luks

Pertemuan Ketiga

Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:


1. Membuat karya seni lukis dari konsep karya seni lukis yang telah ditentukan diminggu
sebelumnya

2. Menghargai orang lain saat aktivitas berkarya seni lukis

3. Menghargai orang lain dalam aktivitas berkarya seni lukis

4. Bersikap disiplin dalam aktivitas berkarya seni lukis

5. Bersikap disiplin dalam aktivitas berkarya seni lukis

Pertemuan Keempat

Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:

1. Menyajikan karya seni lukis dalam presentasi kelas

2. Menghargai orang lain dalam mengapresiasi karya seni lukis

3. Menghargai orang lain dalam mengapresiasi karya seni lukis

4. Bersikap disiplin dalam mengapresiasi karya seni lukis

5. Bersikap disiplin dalam mengapresiasi karya seni lukis

D. Materi Pembelajaran

Pertemuan 1

a. Pengertian melukis

b. Keragaman dan keunikan objek objek alam benda sekitar yang dapat dijadikan objek lukis

c. Jenis bentuk objek: bentuk beraturan (kubistis dan silndris) dan bentuk tidak beraturan

d. Proporsi dan perspektif

e. Komposisi simetris dan asimetris

e. Teknik teknik yang dapat digunakan saat berkarya seni lukis

f. Prosedur melukis: menentukan konsep, mengamati objek, membuat gambar sketsa, dan
menyelesaikan gambar dengan melukiskannya dalam media yang telah ditentukan dengan teknik
yang dikuasai siswa

Pertemuan 2

a. Menentukan konsep karya seni lukis

b. Penyajian hasil konsep dalam diskusi kelas

Pertemuan 3
a. Praktik melukis dari konsep di pertemuan sebelumnya

b. Penyajian hasil karya seni lukis

Pertemuan 4

a. Penyajian hasil karya seni lukis dalam presentasi didepan kelas

E. Metode Pembelajaran

1. Metode saintifik

F. Langkah – Langkah Pembelajaran

Pertemuan pertama

a. Kegiatan pembuka

1. Guru membuka pembelajaran seni rupa dengan salam,mengabsen dan menanyakan kabar
dan keadaan kelas.
2. Guru menjelaskan tentang tujuan pembelajaran seni rupa pada bulan ini, yakni untuk
berkarya tentang seni lukis dengan beragam objek dan teknik.
3. Guru berupaya memotivasi para siswa kelas IX untuk meyakinkan diri dapat membuat
karya seni rupa tentang seni lukis dengan beragam media dan teknik.

b. Kegiatan Inti
1. Mengamati
-menampilkan karya seni lukis yang telah jadi kepada siswa
-menjelaskan tentang prosedur, teknik dan objek mengenai seni lukis

2. Menanya
3. Mencoba/mengumpulkan data/Informasi
-Mencari objek-objek yang dapat dijadikan objek karya seni lukis

4. Mengasosiasikan/mengalisis data/menalar
-Membandingkan objek-objek yang cocok dengan konsep yang dapat dijadikadikan karya
seni lukis

5. Mengkomunikasikan
-Mempresentasikan tentang pemahaman/pengertian seni lukis secara rinci

c. Kegiatan penutup
1. Guru bersama-sama peserta didik menyimpulkan pemahaman tentang pengertian seni
lukis dan teknik-teknik seni lukis
2. Guru memberikan tugas individual membuat konsep objek karya seni lukis yang akan
dibuat
3. Guru membimbing peserta didik berdoa dan mengucapkan salam

Pertemuan Kedua
a. Kegiatan pembuka

1. Guru membuka pembelajaran seni rupa dengan salam,mengabsen dan menanyakan kabar
dan keadaan kelas.
2. Guru bertanya tentang konsep yang akan dipilih siswa untuk tujuan pembelajaran seni
rupa pada bulan ini, yakni untuk berkarya tentang seni lukis dengan beragam objek dan
teknik.
3. Guru berupaya memotivasi para siswa kelas IX untuk meyakinkan diri dapat membuat
karya seni rupa tentang seni lukis dengan beragam media dan teknik.

b. Kegiatan Inti
1. Mengamati
-menampilkan konsep yang telah ditentukan siswa di diskusi kelas
-menjelaskan tentang konsep dan teknik yang nantinya akan digunakan saat pengkaryaan
seni lukis

2. Menanya
-menanyakan konsep dan teknik yang akan digunakan saat pengkaryan seni lukis
nantinya

3. Mencoba/mengumpulkan data/Informasi
-Mencari konsep dan teknik yang tepat yang dapat dijadikan objek karya seni lukis

4. Mengasosiasikan/mengalisis data/menalar
-Membandingkan objek-objek yang cocok dengan konsep yang telah ditentukan yang
dapat dijadikadikan karya seni lukis

5. Mengkomunikasikan
-Mempresentasikan tentang konsep dan teknik pengkaryaan seni lukis

c. Kegiatan penutup
1. Guru bersama-sama peserta didik menyimpulkan pemahaman tentang konsep seni
lukis dan teknik-teknik seni lukis
2. Guru memberikan tugas individual membuat karya seni lukis dengan objek dan
teknik yang telah ditentukan
3. Guru membimbing peserta didik berdoa dan mengucapkan salam

Pertemuan Ketiga

a. Kegiatan pembuka

1. Guru membuka pembelajaran seni rupa dengan salam,mengabsen dan menanyakan kabar
dan keadaan kelas.
2. Guru bertanya tentang bagaimana hasil karya seni lukis yang telah siswa buat
berdasarkan konsep dan teknik yang telah ditentukan dalam pertemuan sebelumnya.

b. Kegiatan Inti
1. Mengamati
-menampilkan karya seni lukis yang telah siswa buat berdasarkan konsep dan teknik yang
telah ditentukan dipertemuan sebelumnya

2. Menanya
-menanyakan keberhasilan dari karya lukis yang telah dibuat siswa

3. Mencoba/mengumpulkan data/Informasi

4. Mengasosiasikan/mengalisis data/menalar
-Menganalisis karya siswa satu dengan yang lainnya tentang keberhasilan teknik dan
konsep yang telah ditentukan sebelumnya

5. Mengkomunikasikan
-guru menjelaskan untuk presentasikan tentang karya seni lukis siswa didepan kelas pada
pertemuan selanjutnya

c. Kegiatan penutup
a. Guru bersama-sama peserta didik menyimpulkan tentang pemahaman tentang konsep
seni lukis dan teknik-teknik seni lukis
b. Guru memberikan tugas individual pada siswa untuk mempresentasikan karya seni
lukis dengan objek dan teknik yang telah ditentukan didepan kelas minggu depan
c. Guru membimbing peserta didik berdoa dan mengucapkan salam

Pertemuan Keempat

a. Kegiatan pembuka

1. Guru membuka pembelajaran seni rupa dengan salam,mengabsen dan menanyakan kabar
dan keadaan kelas.
2. Guru bertanya tentang bagaimana dengan kesiapan siswa untuk tampil presentasi
didepan kelas .

b. Kegiatan Inti
1. Mengamati
-menampilkan karya seni lukis yang telah siswa buat berdasarkan konsep dan teknik yang
telah ditentukan dipertemuan sebelumnya

2. Menanya
-menanyakan keberhasilan dari karya lukis yang telah dibuat siswa

3. Mencoba/mengumpulkan data/Informasi

4. Mengasosiasikan/mengalisis data/menalar
-Menganalisis karya siswa satu dengan yang lainnya tentang keberhasilan teknik dan
konsep yang telah ditentukan sebelumnya

5. Mengkomunikasikan
-siswa mempresentasikan konsep dan teknik dari karya seni lukis yang dibuatnya didepan
kelas dengan rinci
c. Kegiatan penutup
a. Guru bersama-sama peserta didik menyimpulkan tentang pemahaman tentang konsep
seni lukis dan teknik-teknik seni lukis
b. Guru membimbing peserta didik berdoa dan mengucapkan salam
G. Penilaian
1. Sikap spiritual
a. Teknik Penilaian : Penilaian diri
b. Bentuk Instrumen: Skala
c. Kisi-kisi :
No. Sikap/nilai No. Butir
1. Menerima dengan baik keragaman dan keunikan karya seni lukis 1 (a, b, c)
sebagai anugerah Tuhan
2. Menghargai keragaman dan keunikan karya seni lukis sebagai 2 (a, b, c)
anugerah Tuhan

2. Sikap sosial
a. Teknik Penilaian : Pengamatan
b. Bentuk Instrumen: Lembar Observasi
c. Kisi-kisi :
1) Penilaian sikap sosial untuk diskusi
No. Nilai Deskripsi No. Butir
1 Menghargai Menghargai orang lain pendapat orang lain 1
orang lain
2 Jujur Mengekspresikan gagasan dengan jujur 2
3 Disiplin Mengikuti kegiatan diskusi degan disiplin 3

2) Penilaian sikap sosial dalam untuk kegiatan menanggapi karya dan berkarya
Objek lukis: Objek benda alam yang dikehendaki siswa
No. Nilai Deskriptor No. Butir
1. Menghargai
Menghargai orang lain dalam menanggapi karya seni 1
orang lain
lukis
Menghargai orang lain dalam melukis 2
2. Jujur Menunjukkan sikap jujur dalam menanggapi karya seni 3
lukis
Menunjukkan sikap jujur dalam melukis 4
3. Disiplin Bersikap disiplin dalam menanggapi karya lukis 5
Bersikap disiplin dalam melukis 6
3. Pengetahuan
a. Teknik Penilaian : Tes Objektif
b. Bentuk Instrumen : Tes isian singkat
c. Kisi-kisi :
No. Indikator No. Butir
1. Mengidentifikasi unsur-unsur seni lukis dengan benar 1-4
2. Mengidentifikasi prosedur dan teknik melukis objek alam 6-10
benda dengan benar

4. Keterampilan
a. Teknik Penilaian : Tes praktik
b. Bentuk Instrumen: Tes uji petik kerja
c. Kisi-kisi:
No. Indikator No. Butir
1. Menentukan konsep dengan baik 1
2. Menggambar sketsa lukis dengan baik 2
3. Melukis objek alam benda dengan baik 3

Yogyakarta, ........... 2013

Mengetahui

Kepala SMP Negeri 1 Kawedanan Guru Mata Pelajaran

____________________ ______________________

NIP. ... NIP. ...


Rubrik Penilaian Melukis

Objek Alam Benda

No. Aspek yang dinilai Kriteria


1 2 3 4
1 Ketepatan bentuk
2 Komposisi
3 Teknik

Keterangan:
A = Sangat Baik
B = Baik
C = Cukup
D = Kurang

*) Coret yang tidak perlu

H. Sumber Belajar
 Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (2013). Seni Budaya. Buku Guru. Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

 Henkes, Robert (1965). Orientation to Drawing and Painting. Scranton: International


Textbook Co.

 Lingkungan sekitar: Objek flora, fauna, dan alam benda

Anda mungkin juga menyukai