Anda di halaman 1dari 6

ANGKET ANALISIS KEBUTUHAN ALAT PRAKTIKUM

VENTURIMETER

(SISWA)

Nama : ……………………………………………..
Asal Sekolah : ……………………………………………..
Kelas : ……………………………………………..
Isilah jawaban yang tersedia dengan jujur, sesuai dengan keadaan yang sebenarnya.
Angket ini tidak ada pengaruhnya dengan nilai anda di sekolah, hanya untuk kepentingan
penelitian semata.

No Pertanyaan Pilihan Jawaban


1 Apakah anda menyukai o Suka
pelajaran fisika? o Tidak

2 Apakah pelajaran fisika sulit o Sulit


dan membosankan? o Tidak

3 Berapa nilai KKM dalam o Selalu di atas KKM


ulangan pelajaran fisika anda? o Pas KKM
o Selalu di bawah KKM

4 Dalam pelajaran fisika metode o Ceramah


apa yang selalu guru anda o Diskusi
gunakan? o Percobaan dengan media
o Dan lain-lain (jika guru anda
menggunakan metode lain)
...................................................
..................................................
5 Apakah metode yang selalu o Sudah
digunakan guru anda sudah o Kurang faham
dapat membuat anda faham o Belum faham
dalam belajar fisika?

6 Apakah metode yang anda o Ceramah


inginkan ketika belajar fisika? o Diskusi
o Percobaan/ praktikum dengan
media
o dan lain-lain (jika anda suka
dengan metode lain)
………………………………
………………………………
7 Apakah kamu senang jika o Senang
belajar fisika dengan o Tidak
menggunakan media
pembelajaran?

8 Apakah Anda senang jika o Senang


belajar fisika ada melakukan o Tidak
praktikum?

9 Apakah media pembelajara o Buku teks/ cetak


(media) yang sering digunakan o Software presentasi ( misal :
guru dalam pembelajaran fisika Power point )
di kelas? o Media untuk percobaan.
o Dan lain-lain ( sebutkan kalau
anda menggunakan media yang
lain )
…………………………..
………………………….
10 Adakah ada media yang o Ada
digunakan guru dalam o Tidak
pembelajaran fluida dinamis
pada aplikasi prinsip Bernoulli
pada venturimeter?

11 Kalau ada, apakah alat tersebut o Sudah


sudah dapat menampakkan o Belum
gejala dan fenomena fisika yang
diharapkan serta mudah dalam
penggunaannya?

12 Apakah anda setuju jika akan o Setuju


dikembangkan media untuk o Tidak
pembelajaran fisika materi
fluida dinamis, aplikasi prinsip
Bernoulli pada venturimeter?
ANGKET ANALISIS KEBUTUHAN ALAT PRAKTIKUM

VENTURIMETERPADA SOLENOIDA

(GURU )

Nama : ……………………………………………..
Asal Sekolah : ……………………………………………..
Bidang Studi : ……………………………………………..
Pengajar Kelas : ……………………………………………..

No Pertanyaan Pilihan Jawaban


1 Apa pembelajaran di sekolah saudara o Ya
menggunakan kurikulum 13? o Tidak

2 Apakah siswa yang diajarkan sudah o Sudah di atas 80%


memenuhi Kriteria KKM yang o Di antara 50% s/d 80 %
diharapkan? o Di bawah 50%

3 Apakah metode yang sering saudara o Ceramah


gunakan saat mengajar fisika? o Diskusi
o Percobaan
4 Apakah dengan metode yang saudara o Sudah
gunakan saat ini siswa senang dalam o Belum
belajar fisika?

5 Apakah penggunaan media penting o Penting


dalam pembelajaran fisika? o Tidak

6 Apakah media pembelajaran fisika o Sudah


yang tersedia di sekolah memadai o Belum
dalam mendukung pembelajaran di
kelas?

7 Apakah media yang anda gunakan o Buku teks


saat ini dalam mengajar fisika? o Software presentasi
( misal : Power point )
o Media untuk percobaan.
o Dan lain-lain ( sebutkan
kalau anda menggunakan
media yang lain )
…………………………..
………………………….
8 Apakah media yang anda gunakan o Bisa
saat ini sudah bisa memotivasi siswa o Tidak
dalam belajar

9 Sesuai dengan fisika sebagai bagian o Buku teks


dari sains, media apakah yang anda o Software presentasi
sukai untuk pembelajaran fisika di ( misal : Power point )
kelas? o Media untuk percobaan.
o Dan lain-lain ( sebutkan
kalau anda menggunakan
media yang lain )
…………………………..
………………………….
10 Adakah ada media yang tersedia di o Ada
sekolah atau alat yang anda buat o Tidak
dalam pembelajaran fluida dinamis?
11 Kalau ada, apakah alat tersebut sudah o Sudah
dapat menampakkan gejala dan o Belum
phenomena fisika yang diharapkan
serta mudah dalam penggunaannya?

12 Apakah anda setuju jika akan o Setuju


dikembangkan media untuk o Tidak
pembelajaran fisika materi fluida
dinamis aplikasi prinsip Bernoulli
pada venturimeter?

Anda mungkin juga menyukai