Anda di halaman 1dari 1

Bahan bumbu Resep Dendeng Sapi

 1 kg daging sapi & potong-potong


 6 siung bawang putih yg bagus kemudian haluskan
 Secukupnya garam
 Secukupnya penyedap rasa

Kedua siapkan Bumbu tuk cabe :

>100 gram Cabe merah keriting


>4 buah cabe merah besar diulek kasar saja
>3 siung bawang putih
>4 siung bawang merah
>1 sendok makan air asam jawa , caranya ambil asam jawa lalu diberi air
>Air kaldu dari rebusan daging

Tata resep Cara membuat dendeng sapi kering :

1. - Pertama-tama Rebuslah daging dalam bentuk potongan besar, dengan bawang putih.
2. - Setelah daging empuk & air tinggal sedikit lalu angkat.
3. - Kemudian Potong-potong daging dengan cara searah serat tipis-tipis (+/- 1 mm)
disarankan menggunakan pisau tajam.
4. - Lalu Pukul-pukul daging yng sudah diiris tadi kemudian masukkan kembali kedalam air
kaldu.
5. - Sekarang Panaskanlah minyak goreng, masukkan daging dengan sedikit diperas airnya.
6. - Jangan diaduk, biarkan agak kering baru dibalik.
7. - Setelah rada menguning kemerahan, & busa minyak tinggal sedikit, angkat dan tiriskan
dengan disimpan diatas ditissue makan. selesai yaa Resep Dendeng Sapi tekstur Kering.

Anda mungkin juga menyukai