Anda di halaman 1dari 24

BAB 1 KINEMATIKA

1. Grafik kecepatan (v) terhadap waktu (t) berikut ini menginformasikan gerak suatu benda.

Kecepatan rata-rata benda dari awal gerak hingga detik ke 18 adalah….


A. 3 m/s.
B. 6 m/s.
C. 9 m/s.
D. 12 m/s
E. 15 m/s
Pembahasan
Kecepatan rata-rata adalah perpindahan dibagi dengan selang waktu. Jika disediakan grafik v
terhadap t seperti soal diatas, perpindahan bisa dicari dengan mencari luas di bawah kurva
dengan memberi tanda positif jika diatas sumbu t dan tanda negatif untuk dibawah sumbu t.
Luas = perpindahan = Luas segitiga + luas trapesium

2. Sebuah partikel bergerak dengan persamaan posisi terhadap waktu : r(t) =3t2−2t+1 dengan
t dalam sekon dan r dalam meter. Berapa kecepatan partikel saat t = 2 sekon?
Jawab
Kecepatan partikel saat t = 2 sekon (kecepatan sesaat)

3.
4.
5.
BAB 2

DINAMIKA PARTIKEL

1. Sebuah mobil bergerak dengan laju 36 Km/jam melintas sebuah bukit yang jari-jarinya 30m,
Jika massa mobil 600 kg dan g=10 m/s2,gaya tekan mobil pada jalan tepat di puncak
adalah…
A. 8000 N D. 4000 N
B. 6000 N E. 2000 N
C. 5000 N

Penyelesaian :

Dik : V=36 Km/Jam

=10 m/s

m= 600 Kg

g= 10 m/s2

r= 30 m

Dit : N=……?

Jawab: W= m.g

= 600 . 10

= 6000 N

W-N=m. v2/r

N = W- m.v2/r

N = 6000-600.(10)2/30

= 6000-2000

= 4000 N ( Jawaban C )

2. Seseorang dengan massa 60 kg berada di dalam lift yang bergerak ke bawah dengan
percepatan 3m/s2. Jika percepatan gravitasi 10 m/s2. Gaya tekan kaki orang tersebut pada
lantai lift adalah…
Penyelesaian
Dik : m= 60 Kg
g= 10 m/s2
a= 3 m/s2
Dit : N…..?

Jawab :

∑ 𝐹 = 𝑚. 𝑎

W-N= m.a

N= mg-ma

= m(g-a)

= 60 (10-3)

=420 N

3. Besar gaya gesekan yang bekerja pada benda yang bergerak pada bidang miring kasar jika
gaya gesekan udara diabaikan tergantung pada

1) Berat benda

2) Sudut miring bidang terhadap horizontal

3) kekasaran bidang miring

4) Kecepatan gerak benda

Pernyataan yang benar adalah…

A. 1 dan 3 D.1,2,3 dan 4

B. 1,2 dan 3 E.4 saja

C. 2 dan 4

Jawaban : B

4. Benda yang berat tidak lebih mudah didorong di bulan dibandingkan di bumi, pada bidang
horizontal yang sama dengan koefisien gesekan statis yang sama.

SEBAB

Benda memiliki massa yang sama di bumi maupun di bulan

A.Pernyataan benar, alasan benar, dan berhubungan sebab akibat

B. Pernyataan benar, alasan benar tidak berhubungan sebab akibat

C.Pernyataan benar dan alasan salah


D. Pernyataan salah dan alasan benar

E.Pernyataan salah dan alasan salah

Jawaban : D

Pernyataan salah karena gaya gesekan di bulan akan lebih kecil daripada di bumi akibat
pengaruh gaya gravitasi di bulan lebih kecil.Karena N (gaya normal) pada fs=µs. N dipengaruhi
oleh percepatan gravitasi , sehingga gaya yang diperlukan untuk menggerakkan benda sampai
melampaui batas gesekan statis akan lebih kecil.

5. F2=32 N F3=24 N 𝛼 = 450

F1=20N

Jika massa balok 4 Kg dan gesekan antar balok dengan lantai di abaikan ,maka kearah
manakah benda bergerak ?
Penyelesaian

∑ 𝐹 = −𝐹2 + 𝐹1 + 𝐹3
= -32+ 20 +24 Cos 45
= -12 + 24.1/2 √2
= -12 + 16,9
= 4,9 N

Percepatan sistem
F =m.a
4,9 = 4.a
a = 1,225 m/s2

Maka benda bergerak kea rah kanan dengan percepatan sebesar 1,225 m/s2 .
BAB 3

DINAMIKA PARTIKEL

1. Perhatikan gambar berikut!

Sebuah benda jatuh bebas dari posisi A seperti pada gambar diatas. Perbandingan energi
potensial dan energi kinetik ketika sampai di B adalah ...

a. 2:3
b. 3:1
c. 2:1
d. 1:2
e. 2:1
Pembahasan:

Diketahui:

hA=h

vA = 0 m/s (gerak jatuh bebas)

Ditanya:

EpB=EkB

Jawab:

a) terlebih dahulu tentukan energi potensial benda saat di titik B (EpB)

hB= 1/3 h

maka:

𝐸𝑝𝐵 = 𝑚𝑔ℎ𝐵

𝐸𝑝𝐵 = 𝑚. 𝑔. 1/3ℎ

𝐸𝑝𝐵 = 1/3𝑚𝑔ℎ

b) selanjutnya menentukan energi dititik B (EkB)

EMA = EMB

Ep𝐴 + 𝐸𝑘𝐴 = 𝐸𝑝𝐵 + 𝐸𝑘𝐵


1
𝑚𝑔ℎ𝐴 + 𝑚𝑣𝐴2 = 𝑚𝑔ℎ𝐵 + 𝐸𝑘𝐵
2

1 1
𝑚. 𝑔. ℎ + 𝑚(0) = 𝑚. 𝑔. ℎ + 𝐸𝑘𝐵
2 3

1
𝑚. 𝑔. ℎ + 0 = 𝑚. 𝑔. ℎ + 𝐸𝑘𝐵
3
1
𝑚. 𝑔. ℎ − 𝑚. 𝑔. ℎ = 𝐸𝑘𝐵
3
2
𝐸𝑘𝐵 = 𝑚. 𝑔. ℎ
3

Sehingga perbandingan energi potensial dan energi kinetik saat di titik B adalah:

𝐸𝑝𝐵 ∶ 𝐸𝑘𝐵
1 2
3
𝑚. 𝑔. ℎ ∶ 3
𝑚. 𝑔. ℎ
1 2
:
3 3

1:2

2. Sebuah benda bermassa 10 kg bergerak dengan kecepatan 20 m/s. Dengan


mengabaikan gaya gesek yang ada pada benda. Tentukan perubahan energi kinetik jika
kecepatan benda menjado 30 m/s!
Pembahasan:

Diketahui:

m=10 kg

v1=20 m/s

v2 = 30 m/s

Ditanya:

∆𝐸𝑘: ...??

∆𝐸𝑘: 𝐸𝑘2 − 𝐸𝑘1

1
∆𝐸𝑘: 𝑚 (𝑣22 − 𝑣12 )
2
1
∆𝐸𝑘: (10) (900 − 400)
2
1
∆𝐸𝑘: (10) (500)
2

∆𝐸𝑘: 2500 𝑗𝑜𝑢𝑙𝑒

3. usaha yang di lakukan pada sebuah benda bergantung pada massa benda tersebut
SEBAB
Usaha yang di berikan bergantung pada besar gaya yang di berikan.

Pembahasan:

W= F.s

W= (m.a).s

Pernyataan 1 benar, pernyataan 2 benar dan berhubungan. (A)

4. pada benda yang massanya m bekerja dua gaya F1 dan F2 masing-masing sejajar dan tegak lurus
terhadap perpindahan s, maka:

(1) Usaha oleh gaya F1 nol


(2) Usaha oleh gaya F2 nol
(3) Usaha oleh gaya F1 dan F2 nol
(4) Usaha oleh kedua gaya itu F1. S
Pembahasan:

Karena kedua gaya tersebut tidak memiliki ketinggian, maka usaha yang terjadi adalah nol. 1, 2, dan
3 benar

5. Pasangkan dengan satuan yang tepat!

1. Usaha a. joule
2. Gaya b. watt
3. daya c. newton
Jawaban:

Menurut SI:

Usaha = joule

Gaya = Newton

Daya = watt
BAB 4

MOMENTUM DAN IMPULS

1.Sebuah bnda bermassa 0,1 kg mula-mula diam,kemudian setelah dipukul dengan tongkat
dan kecepatan bola mnjadi 20 m\s,Hitunglah besarnya impuls dari gaya pemukul tersebut!

Pmbahasan:

Diketahui

m=0,1 kg

v1=0 m\s(krena bola mula-mula dalam keadaan diam)

v2=20 m\s

Ditanya:impuls(I)

I=m(v2-v1)

I=0,1(20-0)

=2NS

2.sebuah bola yang mempunyai koefesien kelentingan 0,1 dijatuhkan dari ketinggian 15m
dari lantai,maka tinggi pantulan yang dicapai bola adalah....

A.0,17

B.0,16

C.1

D.0,15

E.0,21
Pembahasan:

Dik:e=0,1

h=15
Dit:h’....?

jawab:

h’=h2

=15.(0,1.0,1)

=0.15m jawaban D

3.Bola bermassa 20 gr dengan kecepatan v1=4 m\s ke kiri.Setelah membentuk tembok bola
memantul dengan kecepatan v2=2 m\s ke kanan.Besar impuls yang dihasilkan adalah..

1.0,24

2.0,06

3.0,08

4.0,12

Pembahasan:

Diketahui :

m=20 gram=0,02kg

v1= -4m\s(kiri)

v2=2m\s(kanan)

maka I=Δp

I=m(v2-v1)

I=0,02(2-(-4))

=0,12Ns jawaban.D
4.Usaha menggelindingkan roda bernilai nol jika roda menggelindng dengan kecepatan linier
konstan.

sebab

Nilai usaha merupakan perkalian gaya dan perpindahan.

Pembahasan:

usaha=perpindahan energi kinetik.Berarti,usaha=Ek akhir-Ek awal.jika kecepatan


konstan,maka tidak ada perubahan energi kinetik,Ek= nol.Sehingga,usaha
nol.W=Fxs.Usaha=perkalian gaya dan jarak(perpindahan).

Jawaban.B

5.Gaya impuls adalah gaya yang mengawal suatu percepatan dan menyeabkan benda brgerak
semakin cepat.Pernyataan ini adalah(Benar)
Bab 5

1. Padasebuahrodadenganmomeninersia 19 kg.m2 dikerjakansebuah torsi


konstansebesar 50 Nm. Tentukanpercepatansudutnya.

a. 4,1 rad/s2

b. 5,1 rad/s2

c. 6,1 rad/s2

d. 2,6 rad/s2
jjawab:

𝜏 = 𝐼. 𝛼

50 =12. 𝛼

50
𝛼=
19
𝛼 = 2,6 𝑟𝑎𝑑/𝑠2

(a. 2,6 rad/s2 )

2. Batang AC yang panjangnya 30 cm diberigayasepertiterlihatpadagambar. Jika BC


= 10 cm dan F1= F2 = 20 N, berapakahmomengaya total terhadaptitik A?
F1

A 530 B C

𝟏𝟎 𝒄𝒎

30 cm F2

Diketahui : r1 = 20 cm, F1 = F2 = 20 N, r2 = 30 cm, 𝜃1 = 53, 𝑑𝑎𝑛 𝜃2 = 90

𝜏 = −𝑟1𝐹1 sin 𝜃1 + 𝑟2𝐹2 sin 𝜃2

= -(0,2 m) (20 N) (sin 530)+ (0,3 m)(20 N)(sin 900)

= -3,2 Nm + 6Nm

= -2,8 Nm

3. sebuahsilinderberlubangmempunyaimomeninersialebihbesardaripadasilinderpejal
yang terbuatdaribahan yang samasertamemilikimassa yang sama.
SEBAB

Untukmemberikanpercepatansudutpadasebuahbendaberlubangdiperlukanlebihbany
aktenagaputaran.

Pembahasan :bendaberlubangumumnyamempunyaimomeninersia yang


lebihbesardaribendapejalsehinggadibutuhkanmomengaya yang
lebihbesaruntukmemberikanpercepatansudutpadasebuahbendaberlubang.
Olehkarenaituitudibutuhkantenagaputar yang lebihbesarpadabendaberlubang.

B. ( pertanyaanbenar, alasanbenar, tidakbehubungan)

4. Momeninersiaataumomenkelembamansuatubenda yang
berputarbergantungpada…

1. momengaya yang bekerjapadabenda

2. letaksumbuputar

3. percepatanbenda

4. massabenda

Pembahasan: momeninersiaataumomenkelembamanadalahbesaran yang


analohdenganmassauntukgerakrotasi. Jadi, momeninersiasuatubenda yang
berputarbergantungpadajenisbenda, massabenda, danletaksumbuputar.

C. (2 Dan 4)

5. bendategaradalahsuatu system benda yang terdiriatas system titik yang


jumlahnyatidakberhinggadanapabilaadagaya yang
bekerjapadanyamakajarakantarasetiaptitik-titiktersebuttidakberubah. (BENAR)
Bab VI
1. Soal essay.

Pada gambar diatas disebutkan bahwa pipa U mulaa-mula dimasukkan air, kemudian pada kaki
kiri pipa U dimasukkan lagi suatu zat cair setinggi 80 cm, sehingga tingga permukaan air pada
kaki kanan pipa U lebih tinggi 40 cm pada permukaan air pada kaki kiri pipa U. Hitunglah masa
jenis zat cair tersebut (𝜌air=1 g/cm3)……

Penyelesaian!

Diketahui :

h1 = 80 cm

h2 = 40 cm

𝜌air=1 g/cm3

Ditanya : 𝜌zat cair = . . . . ?

Jawab :

P1 = 𝜌1gh1 p2= 𝜌2gh2

P1 = 𝜌1(10)(80) p2= 1(10)(40)

P1 = 800𝜌1 p2 = 400

P1=p2

800𝜌1 = 400
400
𝜌1 =
800

4
𝜌1 = 8

𝜌1 = 0,5 g/cm3

2. Benar Salah
Pada sebuah dongrak hidrolik seperti pada gambar diatas, memiliki jari-jari penghisap kecil 5 m
dan penghisap besar 10 m. Jika berat mobil tersebut 8000 kg. Dan gaya minimal yang harus
diberikan mobil 500 N agar dapat terangkat. (Salah)

Penyelesaian:

Diketahui:

R1= 5 m

R2 = 10 m

W = 8000 kg

F1 = 500 N

Miss, ditanya A2 = ….?

Jawab :

F2 = W = mg

F1 F2
=
A1 A2

F1 F2
=𝜋(R2)2
𝜋(R1)2

500 8000
=
(5)2 A2

500 8000
25
= A2

5A2 = 2000

A2 = 400 m2

3. Ganda
Sebuah tangki air yang memiliki jari-jari pada lubang besar 40 cm dengan kecepatan yang dimiliki
20 m/s dan ketinggian tangki terhadap tanah adalah 20 m. Lubang kecil memiliki ukuran 10 cm
dengan tinggi 15 m serta tekanan besar 600 Pa. Hitunglah tekanan yang dimiliki pada lubang
kecil….

a. 304 Pa
b. 306 pa
c. 305 pa
d. 397 Pa
e. 400 Pa

Penyelesaian !

Diketahui :

r2=40 cm

r1=10 cm

v2= 20 m/s

h2=20 m

h1=15 m

P2= 600 Pa

Ditanya :

P1 = …..?

Jawab :

A1=𝜋𝑟12 A2= 𝜋𝑟22

A1=𝜋(10)2 A2= 𝜋(40)2

A1= 100 𝜋 A2=1600 𝜋

Persmaan Kontinuitas :

Q1=Q2

A1v1 = A2v2
100 𝜋 v1= 1600 𝜋 (20)

100 𝜋 v1= 32000𝜋

32000𝜋
v1 = 100𝜋

v1 = 320 m/s

P1=P2
1 1
P1 + 2 𝜌v1+𝜌gh1P2+ 2 𝜌v2+𝜌gh2

P1= P2+v2+h2− (v1+h1)

P1= 600+20+20−(320+15)

P1= 640−335

P1= 305 Pa

4. 1,2,3
Tangki air dengan bidang kebocoran diperlihatkan seperti gambar diatas! Jarak lubang ke dasar
tanah 20 m dan jarak permukaan dengan lubang 5 m.

1. Kecepatan keluar air nya 10 m/s


2. Jarak terjauh nya air 10
3. Waktu kebocoran air ketanah 2 s
4. Tinggi air dari permukaan ke dasar 25 m

Manakah jawaban yang benar…?

a. 1,2,3
b. 1,2,4
c. 1,3,4,2
d. 2,3,4

Penyelesaian !

Diketahui :

h2 = 20 m

h= 5 m

ditanya :

1. v=….?
2. x=…?
3. t=…?
4. h1=…?

Jawab :

1. v=√2𝑔ℎ

v=√2(10)(5)

v=√100

v=10 m/s

2. x= √2hh2
x= √2(5)(20)

x= √200

x=10√2

2ℎ2
3. t= √ 𝑔

2(20)
t= √ 10

40
t= √10

t= √4

t= 2 s

4. h1= h2+h

h1=20+5

h1=25 m
Bab VII

suhu dan kalor


Bab 8
Termodinamika
Untuk Hukum I Thermodinamika

1. Sebuah system terdiri atas sebuah batu dengan massa 10 kg dan sebuah ember yang berisi 100kg
air, mula-mula batu itu terletak 10,2 m diatas air dan suhu batu T dan air adalah sama, batu
kemudian jatuh ke dalam air, tentukanlah : ∆𝑈, ∆𝐸𝑘, ∆𝐸𝑝, 𝑄 dan W*, untuk perubahan keadaan
berikut dengan mengandaikan bahwa g = 9,80665 m/s2
a. Batu tepat akan masuk kedalam air
b. Batu tepat berhenti didalam ember
c. Panas telah dipindahkan ke dalam lingkungan demikian rupa sehingga, batu dan air sama
lagi seperti semula

Z1

10,2 m

AIR

Z2
Jawab :

a. Q = 0 => karena tidak ada perubahan suhu


W* = 0 => karena non konservatip
∆𝑈 = 0 => karena suhu
∆𝐸𝑘 = −∆𝐸𝑝 = −𝑚𝑔(Z2 – Z1)
∆𝐸𝑘 = -10 x 9,80665 (-10,2)
∆𝐸𝑘 = 1000𝑔
∆𝐸𝑝 = −1000𝑔

b. Artinya belum ada panas yang dikeluarkan


𝑄 = 0, 𝑊 * = ∆𝐸𝑘 = 0
∆𝐸 = 0
∆𝑈 + ∆𝐸𝑝 = 0
∆𝑈 = −∆𝐸𝑃 = 1000 𝐽
∆𝑈 = 1000 𝐽
∆𝐸𝑝 = −1000 𝐽

c. ∆𝑈 = 0 => Karena tidak ada perubahan suhu


∆𝐸𝑘 = 0=> diam
𝑊* = 0
𝑄 = ∆𝐸 + 𝑊*
𝑄 = ∆𝐸𝑝
𝑄 = −1000 𝐽
Tanda negative (-) artinya mengeluarkan panas terhadap system

2. Turunkan secara langsung melalui proses 1231 (gambar a) dan 1231 ( gambar b)

Efisiensi Carnot :Bandingkanlah efisiensi daur A dan B pada gambar :

(Gambar a) (Gambar b)

I. Cari Luasan :

1
|𝑊𝑛𝑒𝑡𝑡𝑜 | 𝐿𝑢𝑎𝑠 ∆ 1231 (𝑠2 − 𝑠1 )(𝑇1 − 𝑇2 ) (𝑇1 − 𝑇2 )
ɳ𝐴 = = =2 =
|𝑄𝑚𝑎𝑠𝑢𝑘 | 𝐿𝑢𝑎𝑠 ∎12𝑠2 𝑠1 1 (𝑠2 − 𝑠1 )𝑇1 2𝑇1

1
(𝑠 )(𝑇 )
ɳ𝐵 =
|𝑊𝑛𝑒𝑡𝑡𝑜 |
=
𝐿𝑢𝑎𝑠 ∆ 1231
= 2 2 − 𝑠1 1 − 𝑇2
|𝑄𝑚𝑎𝑠𝑢𝑘 | 𝐿𝑢𝑎𝑠 12𝑠2 𝑠1 1 1 (𝑠 )(𝑇 ) (𝑠 )𝑇
2 2 − 𝑠1 1 − 𝑇2 + 2 − 𝑠1 2
𝑇1− 𝑇2 𝑇1 − 𝑇2
ɳ𝐵 = =
(𝑇1 − 𝑇2 ) + 2𝑇2 𝑇1 + 𝑇2

Untuk 𝑇1𝐴 = 𝑇1𝐵 𝑑𝑎𝑛 𝑇2𝐴 = 𝑇2𝐵


𝑇 −𝑇 𝑇1 −𝑇2
Maka : 𝑇1 +𝑇2 < , sehingga untuk efisiensinya ɳ𝐴 < ɳ𝐵
1 2 2𝑇1

contoh :

Pada proses adiabatic diperoleh 𝑇1 = 2𝑇2

𝑇1 − 𝑇2
ɳ𝐴 2𝑇1 𝑇1 + 𝑇2 2𝑇2 + 𝑇2 3𝑇2 3
= = = = =
ɳ𝐵 𝑇1 − 𝑇2 2𝑇1 4𝑇2 4𝑇2 4
𝑇1 + 𝑇2

3
ɳ𝐴 = ɳ → ɳ𝐴 < ɳ𝐵
4 𝐵
3. Kerja yang dilakukan oleh proses yang berbeda dari gas helium yang dianggap sebagai gas
monotomik ideal seperi gambar grafik dibawah memiliki keadaan awal dengan V1= ,T1 = 3
K, P1 = 103 Pa dan U1= 0 maka tentukanlah hasil dari
a. Pada Proses 1-2
 Q12
 U2
b. Pada Proses 2-3
 W23
 U3
c. Pada Proses3-1
 Q31
 W31
 

c. Proses 3-1 (isotermal)

Hukum I Thermodinamika

du = dQ + dW

Proses Isotermal T=C

u = f(t) → du = 0

dQ = −dW = −(−pdV) = pdV


V uRT
Q31 = ∫V 1 pdv , p =
2 V

V du
Q31 = uRT ∫V 1
2 V

V
Q31 = uRT ln (V1 )
2

1 0,001
Q31 = (3) (3) ln ( )
1

Q31 = −6,9 Joule → keluar

Untuk proses 2-3

PV 2 = tetap
nRT
∙ V 2 = tetap
V
TV γ−1 = C

T2 V1 γ−1 = T1 V2 γ−1
T
V2 γ−1 = T2 ∙ V1 γ−1
1

1
T
V2 = (T2 )γ−1 ∙ V1
1

3
V2 = (100)2 ∙ 10−3

V2 = 1 m3

Cp Cp − CV
γ−1 = −1=
CV CV
1
nR jk−1 2
= C = 31 =3
V jk−1
2

Anda mungkin juga menyukai