Anda di halaman 1dari 4

Nama : Ahmat Pramuja

Kelas : IX A

Mapel : IPS

SOAL REMEDI MID SEMESTER

1. Yang dimaksud dengan transmigrasi umum adalah….


a. Transmigrasi yang disebabkan tekanan jumlah penduduk di daerahasal
b. Transmigrasi illegal
c. Transmigrasi yang dilakukan sesuka hati masyarakat
d. Transmigrasi yang disebabkan karena bencana alam

2. Berikut ini yang merupakan faktor pendorong penduduk desa pindah ke kota yaitu….
a. Banyak wanita cantik / pria tampan
b. Pemandangan di kota lebih indah
c. Sinyal di kota lebih baik
d. Banyak lapangan pekerjaan

3. Tugas KNIP adalah….


a. Wakil rakyat yang memantauk inerja MPR
b. Wakil rakyat yang memantau kinerjaGubernur
c. Wakil rakyat yang memantau kinerja TNI
d. Wakil rakyat yang memantau kinerjaPresiden

4. Berikut ini yang merupakan isi dan pelaksanaan depkrit preiden, kecuali….
a. Pembubaran konstituante
b. Berlakunya kembali UUD1945
c. Berlakunya kembali UUDS
d. Pembentukan MPRS dan DPRS

5. Pelaksanaan gerakan wajib belajar dan gerakan orang tua asuh dilaksanakan pada tahun….
a. 1985
b. 1983
c. 1989
d. 1984

6. Pelaksanaan gerakan wajib belajar dan gerakan orang tua asuh dilaksanakan pada tanggal….
a. 1 mei
b. 3 mei
c. 2 mei
d. 25 juni

7. Nama pelukis yang menggambarkan penderitaan Indonesia adalah….


a. W.R. Supratman
b. Raden Saleh
c. Chairil Anwar
d. Ahmad Yani

8. Sastrawan yang terkenal setelah Indonesia merdeka adalah….


a. Basuki Abdullah
b. Ismail Marzuki
c. Usman Ismail
d. Affandi

9. Ada berapa sastrawan yang terkenal setelah Indonesia merdeka….


a. 3
b. 5
c. 4
d. 2

10. Ada berapa triologi pembangunan?....


a. 3
b. 2
c. 4
d. 6

11. Berikutini yang termasuk dalam triologi pembangunan adalah….


a. Stabilitas nasional yang dinamis
b. Stabilitas nasional yang fleksibel
c. Stabilitas nasional yang statis
d. Stabilitas nasional yang biasa

12. Tujuan Belanda memblokade laut perdagangan Indonesia adalah….


a. Untuk meruntuhkan perekonomian Indonesia
b. Untuk meruntuhkan politik Indonesia
c. Untuk kesejahteraan penduduk Indonesia
d. Untuk memajukan teknologi Indonesia
13. Transmigrasi dibagi menjadi berapamacam?....
a. 5
b. 6
c. 4
d. 2

14. Sensus pertama Indonesia setelah merdeka dilaksanakan pada tahun?....


a. 1951
b. 1971
c. 1981
d. 1961

15. Sistem demokrasi Indonesia pada masa UUDS adalah….


a. Demokrasi yudisial
b. Demokrasi partai
c. Demokrasi liberal
d. Demokrasi mineral

16. Siapakah menteri pendidikan pengajaran kebudayaan pada awal kemerdekaan RI?....
a. Jendral Ahmad Yani
b. Dr. Soepomo
c. Ki HajarDewantara
d. M. Hatta

17. Kurikulum 2013 menekankan pada komptensi berbasis?....


a. Keterampilan, pengetahuan, dan penampilan
b. Kekayaan dan penampilan
c. Sikap, keterampilan, pengetahuan umum, dan berkarakter
d. Pengetahuan umum, kekayaan, dan sikap

18. Yang termasuk dalam dampak negatif pertumbuhan penduduk adalah….


a. Lahan tempat tinggal dan bercocok tanam berkurang
b. Pendapatan perkapita negara meningkat
c. Ketersediaan tenaga kerja melimpah
d. Rakyat makin sejahtera

19. Yang termasuk dalam dampak positif pertumbuhan penduduk, kecuali….


a. Ketersediaan tenaga kerja melimpah
b. Ketersediaan pangan sulit
c. Pendapatan perkapita negara meningkat
d. Tingkat kriminalitas berkurang
20. Berikutini yang merupakan dampak positif pertumbuhan penduduk adalah….
a. Persaingan lapangan pekerjaan
b. Terjadinya persaingan untuk mendapatkan pemukiman
c. Meningkatnya jumlah kemiskinan
d. Berlimpahnya sumber daya manusia

Anda mungkin juga menyukai