Anda di halaman 1dari 1

b.

Kebaikan dari Ideologi Komunisme

Kebaikan dari ideologi komunisme menganggap semua orang itu sama,

sehingga dalam ajarannya komunisme memprogramkan tercapainya masyarakat yang

makmur dan masyarakat komunis tanpa kelas dan juga mengajarkan teori perjuangan

(pertentangan) kelas, misalnya proletariat melawan tuan tanah dan kapitalis.

Karena ajarannya itu, banyak rakyat jelata yang miskin sangat tertarik

untuk menganut ideologi komunisme tersebut. Hal itu bukan disebabkan karena

propaganda ajarannya saja, tetapi juga karena tindakan-tindakan nyata untuk

mencukupi kebutuhan material mereka. Contohnya RRC. Rakyat Cina berjumlah

lebih dari 1,1 milyar. Kita tidak pernah dengar kelaparan dan ketelanjangan di Cina.

Karena komunisme disana mampu memenuhi janji memakmurkan rakyat, komunisme

di Cina laku. Namun, supaya tetap laku, komunisme Cina mengalami liberalisasi.

Secara fisik dapat mencermati busana pemimpin RRC sekarang, bukan jas tutup lagi

seperti Mao Zedong dan Chou En Lai, melainkan jas buka seperti Bill Clinton atau

Antony Blair. Dalam bidang ajaran, RRC juga mengadakan lilberalisasi, seperti

merebaknya kebebasan beragama dan beribadah. Jadi komunisme asli tidak ada lagi.

c. Keburukan dari Ideologi Komunisme

Keburukan dari ideologi komunisme bersifat atheis (tidak mengimani Tuhan dan

tidak mengangap Tuhan itu ada), kurang menghargai mamnusia sebagai individu,

tidak menghormati HAM, dan lain-lain

Anda mungkin juga menyukai