Anda di halaman 1dari 9

1.

Pemeriksaan Psikososial dan Spiritual


1) Kemampuan Sosialisasi

2) Sikap Klien terhadap orang lain

3) Harapan Klien dalam bersosialisasi dengan orang lain

4) Kepuasan dalam sosialisasi


a. Identifikasi Masalah Emosional :
No Pertanyaan Tahap 1 Ya Tidak
1 Apakah klien mengalami sukar tidur
2 Apakah klien sering merasa gelisah
3 Apakah klien sering murung atau menangis
sendiri
4 Apakah klien sering was – was atau kuatir
Jumlah
Lanjutkan ke pertanyaan tahap 2 jika lebih dari 1 atau sama dengan 1
jawaban “ Ya”
No Pertanyaan Tahap 2 Ya Tidak
1 Keluhan lebih dari 3 bulan atau lebih dari 1 kali
dalam 1 bulan
2 Ada masalah atau banyak pikiran
3 Ada masalah/ gangguan dengan keluarga lain
4 Menngunakan obat/ penenang/anjuran dokter
5 Cenderung mengurung Diri
Jumlah
Interpretasi :.
b. Spiritual
1) Masalah Keagamaan

2) Kegiatan Keagamaan

3) Keyakinan/Konsep tentang kematian

4) Harapan Klien

2. Pengkajian Fungsional Klien


a. KATZ Indeks
Menentukan kriteria lansia berdasarkan indeks berikut:
A Mandiri dalam makan, kontinensia (BAK,BAB), menggunakan pakaian, pergi
ke toilet, berpindah dan mandi
B Mandiri kecuali salah satu saja dari fungsi diatas
C Mandiri, kecuali mandi dan satu lagi fungsi yang lain
D Mandiri, kecuali mandi, berpakaian dan satu lagi fungsi yang lain
E Mandiri, kecuali mandi, berpakaian, ke toilet dan satu fungsi yang lain
F Mandiri, kecuali mandi, berpakaian, ke toilet, berpindah dan satu
fungsi yang lain
G Ketergantungan untuk semua fungsi diatas

Interpretasi :
Berdasarkan hasil pengkajian fungsional Katz Indeks, Oma L termasuk dalam
kategori F yaitu mandiri, kecuali mandi, berpakaian, ke toilet, berpindah dan satu fungsi
yang lain.
b. Barthel Indeks
Dengan Nilai
No Kriteria Mandiri Keterangan
Bantuan Klien
1 Makan 5 10
2 Minum 5 10
3 Berpindah tempat 5 – 10 15
Kebersihan diri
(cuci muka,
4 0 5
menyisir rambut,
gosok gigi)
Mobilisasi toilet
(mencuci pakaian,
5 5 10
menyikat tubuh,
menyiram)
6 Mandi 5 15
Jalan di
7 0 5
permukaan datar
8 Naik turun tangga 5 10
Mengenakan
9 5 10
pakaian
10 Kontrol BAK 5 10
11 Kontrol BAB 5 10
12 Olahraga/Latihan 5 10
Rekreasi dan
13 pemanfaatan 5 10
waktu luang
Total Score
Keterangan :
1. Skor: 130 : Mandiri
2. Skor 65 – 125 : Ketergantungan Sebagian
3. Skor 60 : Ketergantungan Total
Interpretasi :
3. Pengkajian Status Mental Gerontik
a. Identifikasi Tingkat Kerusakan Intelektual Dengan Menggunakan Short Portable
Mental Status Quetioner (SPMSQ)
BENAR SALAH NO. PERTANYAAN
01 Tanggal berapa hari ini?
02 Hari apa sekarang ini?
03 Apa nama tempat ini?
04 Dimana alamat anda?
05 Berapa umur anda?
06 Kapan anda lahir? (minimal tahun lahir)
07 Siapa presiden indonesia sekarang?
08 Siapa presiden sebelumnya ?
09 Siapa nama ibu anda?
10 Kurangi 3 dari 20 dan tetap pengurangan 3
dari setiap angka baru, semua secara
menurun

Keterangan :
a. Salah 0 – 3 Fungsi Intelektual Utuh
b. Salah 4 – 5 Kerusakan Intelektual Ringan
c. Salah 6 – 8 Kerusakan Intelektual Sedang
d. Salah 9 – 10 Kerusakan Intelektual Berat

Interpretasi :
b. Identifikasi Aspek Kognitif Dari Fungsi Mental Dengan Menggunakan Mini
Mental Status Exam (MMSE)
ASPEK NILAI NILAI
NO KRITERIA
KOGNITIF MAKS KLIEN
1 Orientasi 5 Menyebutkan dengan benar :
Tahun
Musim
Tanggal
Hari
Bulan
Orientasi 5 Dimana kita sekarang berada ?
Negara Indonesia
Provinsi
Kota Sukabumi
Wisma Asisi
No panti
Registrasi 3 Sebutkan nama 3 obyek (oleh
pemeriksa) 1 detik untuk
mengatakan masing-masing obyek.
Obyek jam tangan
Obyek balpoin
Obyek buku
3 Perhatian dan 5 5 Minta klien untuk memulai dari
kalkulasi angka 100 kemudian dikurangi 7
sampai 5 kali/tingkat
93
86
79
72
65
4 Mengingat 3 Minta klien untuk mengulangi
ketiga obyek pada no.2 tadi. Bila
benar poin untuk masing – masing
obyek 1
5 Bahasa 9 Tunjukan pada klien suatu benda
dan tanyakan pada klien masing-
masing namanya
Kursi
Meja

Minta klien untung mengulang kata


berikut : ”tak ada jika, dan atau
tetapi”. Bila benar nilai satu poin
 Pertanyaan benar 2 buah :
tak ada jika dan atau
tetapi”

Minta klien untuk mengikuti


perintah berikut yang terdiri dari 3
langkah:
”ambil kertas di tangan anda, lipat
dua dan taruh dilantai”
Ambil kertas
Lipat dua
Taruh dilantai
Perintahkan pada klien untuk suatu
hal :
Pegang hidng anda
Perintahkan pada klien untuk
menulis satu kaliamat dan
menyalin gambar

JUMLAH

Keterangan :
1. Skor > 23 : Aspek Kognitif Dan Fungsi Mental Baik
2. 18 – 22 : Kerusakan Aspek Fungsi Mental Ringan
3. 17 : Terdapat Kerusakan Aspek Fungsi Mental Berat
Interpretasi:
4. Pengkajian Keseimbangan
No KESEIMBANGAN SKOR
Bisa (0) Tidak (1)
1 Bangun (berdiri) dari tempat tidur dengan mata
terbuka
2 Duduk kekursi dengan mata terbuka
3 Menahan dorongan pada sternum sebanyak 3
4 Duduk dengan Mata tertutup
5 Berputar Leher
6 Gerakan menggapai sesuatu
7 Membungkuk
Gaya Berjalan
8 Berjalan sesuai perintah
9 Kemampuan mengangkat kaki saat berjalan
10 Kontinuitas langkah kaki saat berjalan
11 Kesimetrisan langkah
12 Penyimpangan jalur saat berjalan
13 Berbalik
Jumlah
Keterangan :
1. Skor 11 – 15 = Resiko Jatuh Tinggi
2. Skor 6 – 10 = Resiko Jatuh Sedang
3. Skor 0 – 5 = Resiko Jatuh Rendah
Interpretasi:
5. Pengkajian Resiko Jatuh Ontario Modified Sidney Scoring
No Parameter Skrining Jawaban Keterangan Skor

1 Riwayat Jatuh Apakah pasien datang ke Ya/Tidak Salah satu


rumah sakit karena jatuh? jawaban Ya =
Jika Tidak, apakah pasien Ya/Tidak 6
mengalami jatuh dalam 2
bulan terakhir ini?
2 Status Mental Apakah Pasien Ya/Tidak Salah satu
delirium?(tidak dapat jawaban Ya =
membuat keputusan pola 14
pikir tidak terorganisir,
ganggua daya ingat)
Apakah pasien Ya/Tidak
disorientasi?(salah
menyebutkan waktu, tempat
atau orang)
Apakah pasien mengalami Ya/Tidak
agitasi (ketakutan, gelisah
dan cemas)
3 Penglihatan Apakah pasien menggunakan Ya/tidak Salah satu
kacamata? salah jawaban Ya =
Apakah pasien mengeluh Ya/Tidak 1
adanya penglihatan menurun?
Apakah pasien mempunyai Ya/Tidak
glukoma, katarak, atau
degenerasu macula?
4 Kebiaasaan Apakah terdapat perubahan Ya/Tidak Salah satu
berkemih perilaku berkemih? jawaban Ya =
(frekuensi, urgensi, 2
inkotingensi, nokturia)
5 Transfer dari Mandiri (boleh menggunakan 0 Jumlahkan
tempat tidur ke alat bantu jalan) nilai transfer
kursi dan kembali Memerlukan sedikit bantuan 1 dan mobilitas
ke tempat tidur (1 orang) / dalam pengawasan jika nilai total
0 ±3 maka
Memerlukan bantuan yang 2
skor = 0 jika
nyata (2 orang)
Tidak dapat duduk dengan 3 nilai total
seimbang, perlu bantuan 4±6 maka
total) skor = 7
6 Mobilisasi Mandiri (boleh menggunakan 0
alat bantu jalan)
Berjalan dengan bantuan 1
orang (verbal/fisik)
Menggunakan kursi roda 2

Imobilisasi 3
Total Nilai
Keterangan:
0–5 = resiko jatuh rendah
6 – 16 = resiko jatuh sedang
17 – 30 = resiko jatuh tinggi

Anda mungkin juga menyukai