Anda di halaman 1dari 5

Kuisioner Penelitian

Gambaran Pengetahuan Ibu Tentang Hidup Sehat Dalam Upaya Pencegahan


Infeksi Saluran Pernapasan Akut Pada Balita Di Puskesmas Penanggalan Kota
Subulussalam Tahun 2014

Petunjuk pengisian kuisioner


1. Bacalah secara seksama terlebih dahulu sebelum anda memulai mengerjakan.
2. Bacalah pertanyaan dengan baik dan teliti sebelum anda menjawab.
3. Berilah tanda (x) pada option jawaban yang anda anggap benar.
4. Isilah kuisioner dengan jujur dan dilarang saling bekerjasama
5. Bacalah kembali setelah selesai mengerjakan

A. Identitas Responden
No. Responden :
Nama :
Umur :
Pendidikan :
Pekerjaan :
Alamat :
Sumber Informasi
a. Media cetak (Surat kabar atau majalah)
b. Media elektronik (Televise, radio, dan video)
c. Petugas kesehatan ( Dokter, bidan, perawat)
Penghasilan ekonomi perbulan:
a. < Rp. 850.000
b. antara Rp. 850.000 - Rp. 2.000.000
c. > Rp. 2.000.000
B. Pengetahuan Tentang Hidup Sehat Dalam Upaya Pencegahan ISPA Pada
Balita
1. Apakah media penularan ISPA yang paling cepat?
a. Udara yang tercemar
b. Air
2. Apa singkatan dari ISPA?
a. Infeksi Saluran Pernapasan Akut
b. Infeksi Saluran Pernapasan Atas
3. Menurut anda apa penyebab ISPA ?
a. Tertular penderita yang sakit
b. Makan jajanan yang tidak sehat
4. Kapan waktu yang tepat untuk membawa balita yang terkena ISPA ke pelayanan
kesehatan?
a. Ketika sudah demam
b. Ketika sudah menampakkan gejala
5. Menurut anda apa gejala – gejala terkena ISPA pada anak ?
a. Sakit kepala
b. Demam, Kejang, mendengkur dan tidak bisa minum cairan
6. Saya akan membawa anak ke puskesmas terdekat bila terkena ISPA
a. Ya
b. Tidak
7. Saya akan berusaha merawat anak saya agar tidak terkena ISPA
a. Ya
b. Tidak
8. Saya akan memenuhi kebutuhan gizi pada anak apabila terkena ISPA
a. Ya
b. Tidak
9. Saya akan membersihkan got seminggu sekali
a. Ya
b. Tidak
10. Saya akan menghindari anak dari obat nyamuk bakar apabila terkena ISPA
a. Ya
b. Tidak
11. Saya akan menghidari anak saya dari orang yang sedang merokok
a. Ya
b. Tidak
12. Saya akan berusaha untuk tidak membawa anak saya ke tempat yang banyak
terdapat kendaraan
a. Ya
b. Tidak
13. Saya akan ikut serta gotong royong yang diadakan satu minggu sekali
a. Ya
b. Tidak
14. Saya akan menggunakan masker pada anak saya apabila ada pencemarn udara
a. Ya
b. Tidak
15. Saya akan mengompres anak saya apabila demam karena ISPA
a. Ya
b. Tidak
16. Pencegahan yang bisa dilakukan terhadap infeksi karena air ludah adalah
a. Batuk memakai sapu tangan
b. Membuang air ludah pada tong sampah
17. Pencegahan yang bisa dilakukan terhadap infeksi melalui debu adalah
a. Usahakan lingkungan rumah jangan terlalu banyak debu
b. Bersihkan debu setiap hari
18. Salah satu tindakan pencegahan ISPA yang bisa dilakukan adalah
a. Kebersihan rumah
b. Menjaga keadaan gizi agar tetap baik
19. Pemberantasan ISPA yang dilakukan adalah
a. Penyuluhan kesehatan yang terutama ditujukan pada para ibu
b. Menjaga kebersihan desa
20. Tugas pemberantasan ISPA di puskesmas merupakan tanggung jawab :
a. Kepala puskesmas
b. Bersama
KUNCI JAWABAN

1. A 11. A
2. A 12. A
3. A 13. A
4. B 14. A
5. B 15. A
6. A 16. A
7. A 17. A
8. A 18. A
9. A 19. A
10. A 20. B

Anda mungkin juga menyukai