Anda di halaman 1dari 6

Latihan Soal UKMPPD FK Unisba 2012 – Anak 1

1. Seorang bayi 16 bulan, dibawa ke RS dengan d. efusi oleura


keluhan utama pucat. Bayi tetap minum ASI, e. asma bronkiale
makan nasi, daging, buah dan sayur. PF : konj.
anemis, sklera tidak ikterik, hepatosplenomegali (-), 6. Bayi baru lahir, tiba tiba extremitas biru, nadi
limfadenopati (-). Hb: 9 ht 19 %. MCV MCH 90x/menit/ refleks saat dirangsang pada telapak
rendah, feritin serum rendah, TIBC meningkat. kaki bayi menyeringai, tonus otot lemah, nafas
Leukosit, trombosit. retikulosit normal. irregular. bayi tersebut mengalami?
Diagnosisnya? a. bayi sehat
a. talasemia mayor b. asfiksia ringan
b. talasemia minor c. asfiksia sedang
c. anemia perdarahan kronis d. asfiksia berat
d. anemia megaloblastik e. asfiksia sangat berat
e. anemia defisiensi besi
7. Anak 6 bulan, batuk produktif, demam RR 65x/m,
2. Anak usia 6 bulan datang dengan keluhan sesak dan N 110x/m T 38,6, retraksi subcostal, crackle kedua
batuk berdahak sejak 1 hari SMRS, demam dan lapang paru, diagnosis menurut WHO ?
pilek sejak 5 hari SMRS, seluruh anggota keluarga a. pneumonia ringan
sedang batuk dan pilek, PF RR 120x, suhu 38,6 Rh b. pneumonia berat
kering + kedua lapang paru dan wheezing +. Foto c. pneumonia maligna
thorax hiperlusen pada kedua lapang paru dengan d. pneumonia komplikasi
diafragma mendatar. Diagnosis? e. bukan pneumonia
a. asma
b. bronkiolitis 8. Anak 4 tahun diagnosis asma, menggunakan obat
c. pneumonia teratur, datang dengan keluhan sesak napas,
d. asma bronkial berbicara hanya penggalan kalimat, posis setengah
e. tonsillitis berbaring, dari auskultasi terdapat wheezing di
seluruh lapang paru. diagnosis?
3. Seorang anak 6 tahun datang dengan adanya a. asma serangan ringan
benjolan di belakang pipi kanan, benjolan nyeri b. asma serangan berat
dirasakan saat membuka mulut dan rahang. disertai c. asma serangan sedang
demam. kakak dan tetangga mengalami hal yang d. asma intermitten
sama. PF: suhu 38, TD 100/60 dan terdapat e. status asmatikus
benjolan pada angulus mandibular dextra ukuran 5-
7 cm. Tatalaksana yang tepat ? 9. Bayi perempuan usia 1 hari datang ke PKM dengan
a. simptomatik keluhan ibu bayi saat melahirkan mendapat terapi
b. antivirus OAT. bayi lahir spontan di BPS, BBL 2850 g,
c. antibakteri APGAR 9-10, langsung menangis, kehamilan
d. operatif cukup bulan, ibu pasien mendapat terapi OAT sejak
e. antijamur usia kehamilan 8 bulan. Bayi belum diberi ASI
rencana akan diasuh nenek karena takut tertular. PF
4. Anak kejang sejak 1 jam SMRS, kejang 2x, kali bayi tangis bayi kuat HR 124x/m RR 56x tidak ada
pertama 10 menit dan kali kedua 30 menit hepatomegali. Berapa lama bayi dipisahkan dari
kemudian selama 15 mneit. Antara kejang pasien ibu?
sadar. BB 8 kg. Penanganan yang diberikan ? a. sampai bayi mendapat INH
a. diazepam rektal 5 mg b. sampai ibu di tes mantoux
b. diazepam rektal 10 mg c. sampai ibu tidak infeksius
c. diazepam iv d. sampai bayi divaksin BCG
d. phenitoin 20mg/kg e. tidak usah dipisahkan
e. phenobarbital 20mg/kg
10. Anak 5 tahun dibawa karena keluhan gigi yang
5. Anak 7 tahun datang ke IGD dengan sesak napas. 3 berwarna kecoklatan. sejak 3 tahun sering konsumsi
hari SMRS demam tidak terlalu tinggi, batuk antibiotik dari puskesmas. Apa penyebab gigi
berdahak, pilek dan sesak. PF: Hipersonor ekspirasi kecoklatan tersebut ?
memanjang mengi dan ronkhi + basah nyaring. a. amoksisilin
diagnosis paling tepat? b. tetrasiklin
a. bronkopneumonia c. gentamicin
b. bronkiolitis d. penisilin
c. pneumothorax e. sefalosporin

Exergonic’s UKMPPD Preparation Page 1


Latihan Soal UKMPPD FK Unisba 2012 – Anak 1
c. sindrom marfan
11. Seorang anak perempuan 2 tahun dibawa oleh d. sindrom jacobs
ibunya ke UGD karena kejang. Kejang pertama e. sindrom down
3 menit, lalu 2 jam setelahnya selama 10
menit. Kejang didahului dengan demam. 16. Bayi 6 bulan datang untuk imunisasi saat PF
Terdapat riwayat sering kejang jika demam. ternyata bayi tidak dapat menegakkan kepala.
Tidak ada kaku kuduk. Tindakan apa yang indikator tumbuh kembang apakah yang mengalami
selanjutnya dilakukan? ketertinggalan?
a. Pemeriksaan EEG a. motorik kasar
b. Lumbal pungsi b. motorik halus
c. Pemberian obat antiepilepsi peroral c. kognitif
d. Pemberian obat diazepam per rektal d. emosional
e. Pemberian obat diazepam intravena e. personal social

12. Bayi umur 3 hari lahir spontan kurang bulan, BBL: 17. Seorang anak perempuan umur 6 tahun datang
2300 gram. Dibawa ibunya ke puskesmas dengan diantar oleh ayahnya ke puskesmas karena serangan
keluhan kejang berulang. Usia 1 hari sesak napas 2x dalam sebulan. Di antara serangan
bayi mengalami kejang tonik-klonik >1x. tidak ada batuk. Pasien memiliki riwayat alergi. Dari
Penatalaksanaan yang tepat untuk pasien ini bila pemeriksaan fisik didapatkan tanda-tanda vital nadi
kejang? 96x/menit, respirasi 48 x/menit, suhu 36,5oC.
A. Diazepam rectal Klasifikasi yang tepat untuk kondisi anak ini adalah?
B. Midazolam rectal a. Asma episodik jarang
C. Fenitoin rectal b. Asma episodik sering
D. Diazepam intravena c. Asma persisten
E. Phenobarbital intravena d. Asma serangan berat
e. Asma serangan ringan
13. Bayi baru dilahirkan tiba-tiba takipneu, sesak
napas, grunting, retraksi subkostal, dan sianosis. 18. Seorang anak laki-laki 5 tahun datang dengan
Ibu pecah ketuban 36 jam sebelum waktunya keluhan sesak sejak 4 jam yang lalu dan batuk yang
kemudian demam. Diagnosis pada bayi? makin parah saat malam hari. Pemeriksaan fisik
a. HMD didapatkan N:110, R: 44, S:38.5 PCH -, Wheezing
b. Asfiksia berat +/+, Retraksi epigastrikum +. Apa diagnosis yang
c. Transien takipneu of the inborn tepat?
d. Aspirasi mekonium a. Asma bronkiale
e. Bronkopneumonia b. Bronkopneumonia
c. Sindrom croup
14. Seorang ibu membawa anaknya usia 6 tahun d. Bronkiolitis
keluhan batuk 3 minggu, anak kurus dan lebih kecil e. TB paru
dari usianya. saat ini ibu mengkonsumsi obat OAT
sejak 1 bulan yang lalu, dan dikatakan BTA +, hasil 19. Seorang anak laki-laki berusia 15 bulan, dibawa oleh
tes mantoux 15mm. status gizi kurang. saran untuk ibunya ke IGD Rumah Sakit dengan riwayat kejang.
pengobatan anak? Dari anamnesis, didapatkan bahwa pasien demam
a. berikan antibiotik lini pertama dalam1 minggu mencapai 39oC, kejang terjadi seluruh tubuh, selama
b. berikan profilaksis berupa isoniazid 5- kejang pasien tidak sadar, namun setelah kejang
10mg/kgbb selama 6 bulan berhenti pasien sadar dan rewel. Kejang hanya 1 kali
c. langsung berikan OAT dengan durasi sekitar 5 menit, kemudian setelah
d. segera imunisasi BCG kejang berhenti, ibu segera membawa pasien ke RS.
e. istirahat saja tidak perlu diberikan terapi Pada pemeriksaan tanda vital, didapatkan denyut
nadi 124x/menit, dengan frekuensi nafas 32x/menit,
15. Anak laki-laki 7 tahun mengalami keterlambatan suhu 38,7oC rektal dan tidak ditemukan kelainan
kognitif. Pada PF fenotip laki-laki dengan tanda neurologis. Apakah diagnosis yang paling mungkin?
tanda wanita (suara tinggi dengan pertumbuhan a. Kejang demam kompleks
payudara) microtestis dengan genital eksterna b. Kejang demam sederhana
tampak normal. Analisis semen didapatkan c. Meningitis
azoospermia. hasil pemeriksaan DNA : 47 XXY. d. Ensefalitis
Diagnosis pasien ini ? e. Epilepsi
a. sindrom turner
b. sindrom klinefelter

Exergonic’s UKMPPD Preparation Page 2


Latihan Soal UKMPPD FK Unisba 2012 – Anak 1
20. Pemeriksaan penunjang yang dianjurkan untuk b. Cek pengembangan dada adekuat
penyakit diatas adalah… c. Ventilasi tekanan positif + Kompresi Dada
a. EEG d. Inject Epinefrin
b. CT-Scan e. Hangatkan bayi, Bersihkan jalan nafas,
c. Pungsi Lumbal Rangsang Taktil kembali, Reposisi
d. MRI
e. Tidak ada indikasi pemeriksaan penunjang 26. Setelah tindakan di atas, HR anak tersebut menjadi
50x/menit. Tindakan yang selanjutnya dilakukan..
21. Anak laki-laki 5 tahun datang dengan keluhan a. Oksigenasi via Nasal Canule 2L.
demam 3 hari yang lalu disertai anak rewel. PF suhu b. Cek pengembangan dada adekuat
38,5, pemeriksaan lain tidak ditemukan kelainan. c. Ventilasi tekanan positif + Kompresi Dada
Urin rutin didapatkan leukosit 38/lpb. Diagnosis d. Inject Epinefrin
pada pasien ini adalah? e. Hangatkan bayi, Bersihkan jalan nafas,
a. Pyelonefritis akut Rangsang Taktil kembali, Reposisi
b. GNAPS
c. PID 27. Pevita usia 5 tahun 4 bulan mengalami demam 3
d. ISK minggu dan batuk-batuk 4 minggu. Diketahui
e. Vulvitis ayahnya sedang pengobatan TB. Saat dilakukan
pemeriksaan fisik ditemukan gizi buruk, terdapat
22. Bayi 3 hari datang diantar ibunya dengan keluhan pembesaran kelenjar getah bening di aksila sebanyak
sesak. Bayi lahir di paraji. Untuk menilai gawat 2 buah sebesar 2 cm. Pemeriksaan rontgen Thorax
nafas pada bayi digunakan… didapatkan gambaran sugestif TB. Diagnosis pada
a. APGAR pasien ini ditentukan oleh?
b. Down score a. Ro thoraks
c. Denver b. BTA
d. Ballard score c. Limfadenopati
e. New ballard score d. Mantoux
e. Skoring
23. Seorang bayi lahir di rumah ditolong bidan melalui
persalinan yang lama dan sulit. Bayi dibawa ke 28. Tatalaksana yang tepat untuk penyakit di atas
rumah sakit oleh karena terlihat sesak, pucat dan adalah..
menangis lemah. Dari pemeriksaan fisik tampak a. Cek ulang foto thorax
bayi mengalami sesak napas, tali pusat dan kulit b. Cek BTA terlebih dahulu
berwarna kuning kehijauan, berkeriput serta c. 2RHZ/4RH
sebagian terkelupas. Apakah diagnosis yang paling d. 2RHZE/4RH
mungkin untuk kasus tersebut? e. 2RHZ/4R3H3
a. Transient tachypneu of the newborn
b. Penyakit membran hialin 29. Seorang anak laki-laki berumur 5 tahun dibawa
c. Meconium aspiration syndrome ibunya ke IGD dengan keluhan kejang sejak 10
d. Air leak syndrome menit yang lalu. Sebelumnya pasien ada riwayat
e. Aspirasi pneumonia kejang selama 5 menit. Pasien demam dan batuk
sejak 3 hari yang lalu. Dari pemeriksaan fisik
24. Bayi perempuan lahir tidak menangis, kemudian didapatkan kejang tonik klonik pada kedua tangan
dilakukan resusitasi berupa pemberian kehangatan, dan kaki, suhu 40O C berat badan 10 kg. Saat di
diposisikan, pembersihan jalan nafas, mengeringkan, rumah ibu pasien sudah memasukkan obat lewat
rangsang taktil dan reposisi kembali. Setelah anus 1x. Apa terapi yang tepat pada pasien tersebut
resusitasi awal selama 30 detik didapatkan bayi tetap sekarang?
tidak bernafas (apneu) dan heart rate 40 x/menit. a. Diazepam rektal 5mg
Tindakan awal yang paling tepat dilakukan adalah... b. Diazepam rektal 10mg
a. Oksigenasi c. Diazepam 0.3-0.5 mg/kgBB IV
b. Berikan oksigen d. Diazepam 0.2-0.5 mg/kgBB IV
c. Ventilasi tekanan positif e. Midazolam 0.5 mg/kgBB IM
d. Kompresi jantung
e. Hisap lendir 30. Bila setelah diberikan terapi diatas pasien masih
kejang, terapi yang tepat diberikan adalah..
25. Setelah tindakan di atas, HR anak tersebut menjadi a. Diazepam rektal 5mg
70x/menit. Tindakan yang selanjutnya dilakukan.. b. Diazepam rektal 10mg
a. Oksigenasi via Nasal Canule 2L. c. Diazepam 0.3-0.5 mg/kgBB IV

Exergonic’s UKMPPD Preparation Page 3


Latihan Soal UKMPPD FK Unisba 2012 – Anak 1
d. Diazepam 0.2-0.5 mg/kgBB IV menjalani pengobatan paru. PF gizi kurang,
e. Midazolam 0.5 mg/kgBB IM limfadenopati +. Pada ro thoraks tampak
perbercakan milier seluruh lapang paru. Pengobatan
31. Setelah pemberian terapi di atas, ternyata kejang yang tepat saat ini?
berlanjut selama 5 menit, maka terapi yang a. RHZE
diberikan selanjutnya adalah.. b. RHZ
a. Midazolam 0.5 mg/kgBB IM c. RH
b. Midazolam 0.2 mg/kgBB Buccal d. RHZE+prednisone
c. Bolus Propofol 1-3 mg/kgBB e. RHZE+Streptomisin
d. Fenitoin 20 mg/kgBB IV
e. Fenobarbital 10 mg/kgBB IV 36. Seorang ibu usia 30 tahun P1A0 melahirkan bayi
aterm spontan di RS. Ibu takut anaknya menderita
32. Seorang anak laki-laki berusia 4 tahun dibawa hipotiroid seperti tetangganya. Untuk mengetahui
dengan keluhan batuk seperti menggonggong dan apakah bayi terkena hipotiroid kongenital,
suara serak. Sebelumnya ada riwayat batuk pilek, pemeriksaan apa yang disarankan sebagai
demam tidak terlalu tinggi. Dari pemeriksaan fisik, screening?
didapatkan faring dan tonsil hiperemis, tidak a. T3
membesar. Diagnosis yang paling mungkin pada b. T4 bebas
pasien ini adalah.. c. TSH
a. Sindrom croup d. Kadar PTU serum
b. Benda asing e. T3 bebas
c. Tonsilitis difteri
d. Abses retrofaringeal 37. Seorang anak laki-laki berusia 8 tahun menderita
e. Faringitis keterlambatan kognitif. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan fenotip seorang laki-laki bersuara tinggi,
33. Bayi perempuan lahir spontan usia kehamilan 31-32 pertumbuhan payudara (+), mikrotestis, namun alat
minggu, ketuban jernih, APGAR score 7-9, dan genital eksterna tampak normal. Pada pemeriksaan
dirawat di inkubator. Beberapa saat setelah lahir analisa sperma didapatkan kesan azoospermia. Pada
bayi merintih, sesak dan sianosis, nadi 129x/menit, pemeriksaan DNA didapatkan 47 XXY. Diagnosis
bising jantung (-), temperatur 37,3° C. Diagnosis pada pasien ini adalah..
apa yang paling mungkin pada pasien ini? a. Sindroma Turner
a. Asfiksia postnatal b. Sindroma Klinefelter
b. Aspirasi mekonium c. Sindroma Marfan
c. Pneumonia neonatal d. Sindroma Jacobs
d. Penyakit Membran Hyalin e. Sindroma Down
e. Transient tachypnea of newborn.
38. An. Dewa 3 tahun dibawa ke puskesmas dengan
34. Anak perempuan 8 tahun dibawa ke IGD karena berat badan anak tidak naik selama 1 tahun terakhir.
eksaserbasi akut asma. Pada pemeriksaan fisik, anak Riwayat persalinan dan masa neonatus dalam batas
kompos mentis, respirasi 30x/menit, suhu afebris. normal. Ibu penderita sering batuk terutama 6 bulan
Terdapat retraksi epigastrium dan dari pemeriksaan terakhir. Anak sering sakit, tapi tidak menderita
auskultasi didapatka wheezing ekspirasi (+), panas lama maupun batuk lama. Pada memeriksaan
crackles (-). Penderita sudah didiagnosis asma sejak anak menderita malnutrisi berat. Kelenjar getah
1 tahun yang lalu, serangan terakhir 4 bulan yang bening leher teraba multiple bilateral diameter 1,5
lalu. Ibu penderita menderita asma. Setelah cm. Pada foto toraks didapatkan kalsifikasi dengan
mendapat nebulisasi 1x dengan salbutamol, sesak infiltrat terutama di lapang bawah paru kanan dan uji
hilang, wheezing (-). Apakah terapi yang paling tuberkulin terdapat indurasi 12mm. Nilai skor TB
tepat diberikan saat pasien pulang? pasien ini adalah...
a. Salbutamol sirup 10 mg/kgBB/kali tiap 6 jam a. 9
b. Salbutamol sirup 1mg/kgBB/kali tiap 6 jam b. 8
c. Salbutamol sirup 0.1 mg/kgBB/kali tiap 6 jam c. 7
d. Terbutalin sirup 1 mg/kgBB/kali tiap 6 jam d. 6
e. Terbutalin sirup 10 mg/kgBB/kali tiap 6 jam e. 5

35. Demian usia 10 tahun datang dengan keluhan batuk 39. Bayi baru lahir dengan distosia bahu dari ibu usia 17
> 3 minggu, berat badan yang tak meningkat sejak 6 tahun P1A0. BB = 3700 g, 50 cm. Tampak tangan
bulan yang lalu disertai batuk > 3 minggu, demam kiri lebih aktif dari tangan kanan. Untuk
ringan malam hari > 2 minggu. Ayah pasien sedang

Exergonic’s UKMPPD Preparation Page 4


Latihan Soal UKMPPD FK Unisba 2012 – Anak 1
membedakan paralisis Erb dan Klumpke dapat d. Kejang demam kompleks
dinilai dari… e. Kejang demam parsial
a. ROM
b. Spastik bisep 43. Seorang anak 10 tahun dibawa ibunya ke RS
c. Tremor dengan keluhan kejang di rumah sekitar 3 jam yang
d. Refleks genggam lalu. Kejang dirasakan selama 30 menit. Selama
e. Jejas luka kejang kesadaran tidak pulih. Pemeriksaan fisik TD
110/70 mmHg, nadi 74 x/m, napas 28 x/m, suhu
40. Cinta usia 3 tahun datang diantar ibunya dengan 390C Diagnosis ?
keluhan tidak nafsu makan. Pada pemeriksaan a. Status epileptikus
tampak bercak keputihan di rongga mulut dan lidah. b. Pseudoseizure
Ibu pasien sedang dalam terapi ARV. Pengobatan c. Kejang demam sederhana
untuk kasus di atas adalah… d. Kejang demam kompleks
a. Ketokonazol e. Epilepsi
b. Nistatin
c. Griseovilvin 44. Seorang anak perempuan berumur 12 bulan datang
d. Flukonazol dibawa orang tuanya dengan keluhan anak
e. Mupirosin sebelumnya kejang, sebelum kejang pasien demam
tinggi, kejang baru sekali selama kurang dari 5
41. Seorang anak berusia 2 tahun dibawa ibunya ke menit kejang seluruh tubuh. Apakah diagnosis
Klinik Tumbuh Kembang Anak untuk pemeriksaan anak tersebut?
rutin. Riwayat imunisasi yang telah diberikan yaitu a. Kejang Demam Simpleks
BCG 1 kali, DPT 2 kali yang terakhir dberikan b. Kejang Demam Kompleks
sekitar 2 minggu yang lalu; OPV 4 kali; Hep B 2 c. epilepsi
kali. Pada pemeriksaan fisik didapatkan anak d. Status Epileptikus
mampu berjalan tanpa dipegang, sudah mampu e. Meningitis
duduk sendiri tanpa bantuan, memungut benda
sebesar kelereng dengan ibu jari dan jari lainnya, 45. Anak 18 bulan, kejang seluruh tubuh < 3 menit, 1
bermain cilukba, melambaikan tangan bila ada orang hari sebelum demam dan sudah diberi obat penurun
akan pamit (daa-dag) dan berkata mama untuk panas, T : 38℃, pemeriksaan neurologis normal.
memanggil ibunya dan menyebut papa untuk Penanganan yang paling tepat adalah :
ayahnya. Berat terhadap umur di bawah -2 SD. a. Pakaian dilepas, kompres air panas, obat
Tinggi terhadap umur dibawah -2 SD ; BMI di penurun panas
bawah -2 SD. Bagaimanakah status perkembangan b. Pakaian dilepas, posisi badan miring, diazepam
anak tersebut? rectal
a. Gerak Kasar = Normal; Gerak Halus = Normal; c. Mulut dibuka sendok
Bahasa = Normal d. Pakaian dilepas, diazepam intravena
b. Gerak Kasar = Normal; Gerak Halus = Normal; e. Pemberian fenobarbital
Bahasa = Terlambat
c. Gerak Kasar = Normal; Gerak Halus = 46. Bayi baru lahir berjenis kelamin laki- laki dibawa
Terlambat; Bahasa = Terlambat bidan dengan sesak dan terlihat kebiruan. Usia
d. Gerak Kasar = Terlambat; Gerak Halus = kehamilan ibu saat persalinan 37 minggu. Terdapat
Terlambat; Bahasa = Terlambat pemanjangan kala 2 karena ibu kelelahan kemudian
e. Gerak Kasar = Terlambat; Gerak Halus = dilakukan bantuan dengan vakum. Tidak ada
Normal; Bahasa = Terlambat riwayat gawat janin selama persalinan. R:
100x/menit, HR 160x/menit. S 36,6 C. Sianosis
42. Seorang anak laki-laki berusia 16 bulan dibawa ke perifer (+). Diagnosis yang paling tepat adalah….
unit gawat darurat dengan keluhan kejang tonik- a. Transient tachypnea of newborn
klonik pada lengan kanan selama ± 2 menit. Hal ini b. Meconeal aspiration syndrome
sudah terjadi 4x dalam sehari ini. Sejak satu hari c. Neonatal pneumonia
sebelumnya pasien menderita demam disertai d. Respiratory distress syndrome
mencret 2 kali. Pada pemeriksaan fisik ditemukan e. Neonatal asphyxia
suhu 38,3ºC dan pemeriksaan lain dalam batas
normal. Apakah diagnosis pasien ini yang paling 47. Seorang anak laki-laki berusia 9 bulan diantar
mungkin? orang tuanya ke dokter praktik umum dengan panas
a. Kejang demam umu badan disertai batuk dan sesak napas sejak dua hari
b. Kejang demam fokal yang lalu. Pasien belum pernah mengalami keluhan
c. Kejang demam sederhana serupa sebelumnya. Pada pemeriksaan fisik

Exergonic’s UKMPPD Preparation Page 5


Latihan Soal UKMPPD FK Unisba 2012 – Anak 1
didapatkan pasien tampak gelisah, suhu 38,5C, b. Amoksisilin 50 mg/kg/hari terbagi dalam 3
sesak nafas dengan respirasi 60 x/menit, terlihat dosis
suprasternal dan intercostal, pada auskultasi c. Cotrimoxazole 50 mg/kg/hari terbagi dalam 3
terdengar suara wheezing di seluruh lapangan paru, dosis
suara jantung murni dengan nada cukup keras. d. Kloramfenikol 80 mg/kg terbagi dalam 4 dosis
Apakah etiologi yang paling mungkin? e. Tetrasiklin 100 mg/kg terbagi dalam 4 dosis
a. Mikoplasma pneumonia
b. Klamidia-pneumonia
c. Streptokokus pneumonia
d. Virus parainfluenzae
e. Respiratory syncytial virus (RSV)

48. Seorang anak laki-laki 1 tahun dibawa ke PKM


dengan keluhan batuk terus menerus, muntah setiap
batuk. Pasien memiliki riwayat imunisasi yang
tidak lengkap. Pada pemeriksaan fisik ditemukan
TD 90/50 mmhg, nadi 132 x/menit, RR 26 x/menit,
suhu 38.30C. Pada pemeriksaan laboratorium
ditemukan limfositosis absolut. Apakah diagnosis
yang paling mungkin?
a. Difteri
b. Pneumonia
c. Pertussis
d. Influenza
e. TB paru

49. Seorang bayi laki-laki lahir di puskesmas secara


spontan dengan usia kehamilan cukup bulan. Bayi
lahir dalam keadaan tidak bernafas dan tidak ada
denyut jantung. Oleh dokter segera dilakukan
resusitasi awal. Dilakukan pemberian ventilasi
tekanan positif, bayi tetap tidak bernafas, kemudian
dokter melakukan tindakan kompresi dan tetap
tidak membaik. Setelah dilakukan tindakan
resusitasi, pemberian cairan dan obat-obatan selama
15 menit, ternyata kondisi bayi tidak ada perbaikan.
Apakah tindakan selanjutnya yang paling tepat
untuk dilakukan ?
a. Meneruskan resusitasi 15 menit lagi
b. Menghentikan resusitasi
c. Merujuk pasien
d. Mengulang tindakan resusitasi dari awal
e. Melakukan ventilasi tekanan positif

50. Seorang bayi 8 bulan dibawa ibunya ke poli rawat


jalan RSUD karena keluhan batuk sejak 2 minggu
yang lalu, batuk seperti tercekik diakhiri dengan
muntah, wajah memerah, dan terkadang bibir
tampak kebiruan. Keluhan disertai dengan demam
tidak terlalu tinggi dan pilek sejak 2 minggu. Pasien
belum pernah diberikan imunisasi DPT.
Pemeriksaan fisik didapatkan penderita subfebris.
Pemeriksaan penunjang menunjukkan limfositosis
absolut, dan hasil kultur Bordet Genggou
menunjukkan B. Pertusis (+). Apakah terapi yang
paling tepat diberikan untuk pasien?
a. Eritromisin 40 mg/kg/hari terbagi dalam 4 dosis

Exergonic’s UKMPPD Preparation Page 6

Anda mungkin juga menyukai