Anda di halaman 1dari 1

a. Bangun apakah yang terbentuk antar sisi dan perpotongan diagonal ruang kubus?

b. Dari pertanyaan (a), ada berapa bangun yang terbentuk dengan ukuran yang sama?
c. Bagaimana hubungan antara alas dan tinggi bangun yang diperoleh dari pertanyaan (a)
dengan kubus?
d. Bagaimana hubungan volume kubus dan volume bangun yang diperoleh dari pertanyaan
(a)
e. Bagaimana prosedur memperoleh volume bangun yang diperoleh dari pertanyaan (a) jika
bermula dari volume kubus?

Anda mungkin juga menyukai