Anda di halaman 1dari 1

Adalah suatu pertanyaan “Mengapa nikel laterit banyak terbentuk di daerah Sorowako,

Bahodopi dan Pomalaa, mengapa tidak di daerah yang lain??”. Bagi kebanyakan orang,
pertanyaan seperti ini memang cukup menarik, bahkan buat para ahli geologi yang banyak
berkecimpung dalam dunia eksplorasi juga ternyata menjadi suatu hal yang menarik untuk
dikaji. Beberapa ahli geologi yang terkenal telah memberikan kajian-kajian yang cukup
penting untuk lebih memahami tentang fenomena ini, diantaranya adalah Paul Golightly
dan Waheed Ahmad.

Anda mungkin juga menyukai