Anda di halaman 1dari 2

Key Resources

Apa itu key resources?


Key resources adalah hal-hal paling penting yang harus Anda punyai agar key activities bisa
dijalankan dan value proposition bisa diberikan pada customer.
Kategori di dalam key resources
1. Physical asset : Memulai perjalanannya sebagai brand karir pada tahun 1984, Eksekutif
telah berkembang menjadi merek utama Fashion saat ini. Menjadi bagian dari kelompok
Delamibrands, Eksekutif memenuhi aspirasi mengenai aspirasi internasional dengan
standarisasi kualitas internasional, mempertahankan prestise atas distribusi massal di
seluruh Indonesia. Sekarang tersedia di 60 toko dan lebih dari 100 counter di department
store terkemuka. Dengan harga terjangkau, Executive menawarkan nilai terbaik dari
pakaian fashion.
2. Intellectual : The Executive pertama kali didirikan oleh Johanes Farial yang berdiri di
bawah PT Delami Garment Industries. Kehadirannya menanandai awal dari kiblat fesyen
untuk produksi celana pria secara domestic. Awalnya nama The Executive muncul adalah
pada 1984 setelah sebelumnya bernama Executive 99. Pada masa kemunculan awal,
produk-produknya banyak dicari oleh para eksekutif pria di Indonesia. Mereka yang
bekerja kantoran memilih untuk tampil rapi dan celana pria merek The Executive selalu
Bahkan berdasarkan survei Indonesia Original Brand (IOB) pada 2014 lalu, The Executive
berhasil menjadi busana kerja yang banyak diminati kaum pria. Apalagi merek yang sudah
tersedia dibanyak gerai mal itu tak berhenti untuk melakukan inovasi desain yang kekinian
sesuai perkembangan zaman..
3. Human : fashion designer kelas atas untuk merancang koleksi busana untuk model kerja
yang casual, sesuai target marketnya yang membidik professional muda hingga Koleksi
busana muslim.
4. Financial : Produksi untuk The Executive total sekitar dua juta. untuk men dan ladies,
masing-masing sekitar satu juta. Penjualan kurang lebih mendekati angka tersebut. Satu
bulan penjualan kurang lebih 200 ribu pieces. Setahun produksi kurang lebih 2,4 juta.
Untuk top (kemeja) kategori Men, sekitar 400 ribu, karena top ini 40% dari produk untuk
Men.
Key Partners
Apa itu key partners
Key partners adalah pihak-pihak yang bisa Anda ajak kerjasama dengan tujuan:
1. Optimization and Economy: motivasi berpartner untuk mengoptimalkan alokasi sumber
daya dan aktivitas mengingat sebuah perusahaan tidak perlu memiliki semua sumber
daya dan melakukan kegiatannya sendirian
2. Reduction of Risk and Uncertainty: mengurangi risiko dan ketidakpastian dalam
lingkungan persaingan
3. Acquisition of particular resources and activities: mengakuisisi perusahaan lain untuk
meningkatkan kemampuan kinerja perusahaan.

Kategori di dalam key partners


1. Strategic Alliance between non-competitors: Executive memiliki beberapa strategi
misalnya strategi di Marcom. Peran mereka sangat kuat. Executive juga berkolaborasi
dengan pihak luar, terutama media, baik online maupun offline. Executive pun
melakukan event dengan mengundang komunitas, dengan adanya event, pihak executive
dapat memperkenalkan The Executive ke kalangan yang belum terjamah.
2. Coopetition: The Executive bekerja sama dengan mal-mal kelas A di kota-kota besar.
3. Joint ventures to develop new business: Eksekutif berkolaborasi dengan desainer handal
seperti Hannie Hananto, Jenahara dan Ria Miranda untuk membuat potongan-potongan
atau model pakaian yang cocok untuk hijabi muda.
4. Buyer supplier relationship: menitipkan produk Executive ke merchant-merchant
misalnya matahari atau secara online dan sebagainya.

Anda mungkin juga menyukai