Anda di halaman 1dari 1

SIKLUS AIR DI BUMI

- Air di bumi mengulangi terus menerus sirkulasi :


 Penguapan  awan  presipitasi  Pengaliran keluar (Outflow)
- Tidak semua air presipitasi (hujan) sampai di permukaan bumi.

- Air yang sampai dipermukaan tanah : sebahagian masuk ke dalam tanah (infiltrasi).
Sebahagian mengisi lekuk-lekuk bumi  mengalir ke sungai (surface runoff)  ke laut.
Sebahagian air infiltrasi segera keluar ke permukaan  masuk sungai (aliran intra =
interflow). Sebagian besar air infiltrasi tersimpan sebagai air tanah (groundwater) dan
sedikit demi sedikit keluar permukaan tanah yang rendah  masuk sungai (groundwater
runoff).

- Jadi sungai mengumpulkan 3 jenis limpasan :

1) Surface runoff
2) Sub-surface runoff, dan
3) Groundwater runoff.

- Masalah air : Sirkulasi air di bumi tidak merata : tidak merata menurut tempat dan
waktu. Sirkulasi air dipengaruhi oleh kondisi Meteorogi (suhu, kelembaban udara,
tekanan atmodfir, angin, letak lintang, elevasi dan lain-lain).
- Karena sirkulasi air yang tidak merata, maka akan terjadi bermacam-macam kesulitan
seperti : banjir dan kekeringan.

Anda mungkin juga menyukai