Anda di halaman 1dari 11

CV.

GARUDA CIPTA TEKNIK


Jln. Sri Sudewi Lrg. Kamboja III, No. 25, Jambi

Jambi,22 Maret 2018

No : 011/GCT/III/2018
Lampiran : 6 lembar
Hal : Penawaran Jasa Perbaikan dan Pemesangan Timbal (Pb)
(Hasil negosiasi dengan pihak RS)

Kepada Yth.
Direktur RS Royal Prima Jambi
Di
Tempat

Sehubungan dengan dilakukannya peningkatan fasilitas kesehatan pada RS Royal


Prima Jambi, yang melakukan pembugaran pada ruangan Unit Radiologi, dimana unit
Radiologi merupakan salah satu unit yang memanfaatkan tenaga radiasi pengion yang
penggunaannya harus memenuhi prosedur yang berlaku dalam pemanfaatan radiasi pengion
dalam bidang kesehatan.

Salah satu persyaratan untuk mengoperasionalkan alat penghasil radiasi tersebut harus
memiliki standar bangunan yang memungkinkan radiasi tidak bocor keluar ruangan saat
dilakukan operasional alat. Beberapa item yang harus diperhatikan adalah pembuatan pintu
penahan radiasi dan pemasangan kaca penahan radiasi.

Bersama ini perkenankanlah kami selaku agen untuk peralatan kesehatan ingin
menyampaikan penawaran pembuatan pintu penahan radiasi dan kaca penahan radiasi
dengan spesifikasi dan harga terlampir.

Demikian penawaran ini kami sampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan


terimakasih.

Hormat saya,

Alen Rizaldi
CV. GARUDA CIPTA TEKNIK
Jln. Sri Sudewi Lrg. Kamboja III, No. 25, Jambi

Menindaklanjuti hasil pertemuan bersama pimpinan RS Royal Prima Jambi yang


dilakukan pada hari jumat, Tanggal 16 Maret 2018 lalu, mengenai surat penawaran kami
yang pertama, maka dengan ini kami ajukan kembali beberapa hal terkait pengadaan timbal
(pb) diruang radiologi.

Adapun item yang yang diajukan adalah sebagai berikut :

1. RS Royal Prima Jambi berencana untuk membuat 1 pintu shielding yang akan
dipergunakan untuk ruangan CT Scan.
2. RS Royal Prima Jambi berencana untuk membuat 1 pintu shielding yang akan
dipergunakan untuk ruangan X ray.
3. RS Royal Prima Jambi berencana untuk membuat 1 pintu biasa yang akan
dipergunakan untuk ruangan kamar gelap.
4. RS Royal prima jambi berencana menambah kaca Pb berukuran 60 cm x 100 cm yang
diperuntukkan ruang CT- Scan
5. RS Royal prima jambi berencana menambah kaca Pb berukuran 35 cm x 35 cm yang
diperuntukkan ruang Konvensional X Ray
6. RS Royal Prima Jambi Berencana melapisi Pb dinding kamar gelap yang tebal
dindingnya belum sesuai dengan standar ruang radiologi.

Berikut kami lampirkan penawaran jasa prbaikan dan pemasangan timbal sesuai
dengan kebutuhan ruangan radiologi RS Royal prima Jambi (terlampir). Atas perhatiannya
kami ucapkan terimakasih.

Hormat saya,

Alen Rizaldi
PINTU PENAHAN RADIASI

Gambaran Fisik Pintu

Rancangan Awal Pintu


 Ukuran pintu
 200 cm x 220 cm
L= p X l
L= 200 cm x 220 cm = 44.000 cm ²
= 4,4 m²

Jadi
 Luas 1 bidang pintu = 4,4 m²
Proses pembuatan mulai dari pengukuran dilokasi, perakitan item, hingga
pemasangan pintu pada ruangan, semua dilakukan oleh petugas yang berpengalaman dalam
pemasangan material timbal (Pb) agar tidak terjadi kebocoran saat penggunaan.
Pengerjaan dilakukan maksimal 14 hari kerja diluar hitungan hari pengorderan item
yang berada diluar kota.
Berikut gambaran item penawaran yang telah dirakit sesuai dengan prosedur agar
tidak terjadi kebocoran radiasi dari dalam ruagan

 Contoh gambaran umum hasil dari penawaran.


 Gambar diatas hanya menunjukkan gambaran umum material pintu, untuk disain
pintu dan pemilihan motif HPL dapat disesuaikan dengan keinginan pihak Rumah
Sakit.

Rincian Penggunaan Timbal (pb)


Untuk antisipasi kebocoran radiasi antar lembar Pb saat pemasangan Pb, maka
Pemesanan dilakukan sebanyak 4,5 m
1 M Pb = 25 Kg
1 kg Pb = Rp. 70.000
Jadi : 4.5 M Pb = 112 kg
112Kg Pb = Rp. 7.840.000
Berikut rincian biaya pembuatan pintu :

JUMLAH/ HARGA
No ITEM MERK JUMLAH
UKURAN SATUAN
HPL teksture 2 sisi
1 TACO 7 lembar Rp. 450.000 Rp. 3.150.000
pintu
2 Lem HPL CRONA 600G 3 kaleng Rp. 400.000 Rp 1.200.000
Plat Seng 1 mm BJLS
3 3 lembar Rp. 300.000 Rp. 900.000
(1,2x2,4) 2 sisi pintu GALVALIUM
Triplek / Play Wood 12
4 TEAKWOOD 6 pcs Rp. 300.000 Rp.1.800.000
mm
5 plat besi 3mm GALVALIUM 5 batang Rp. 850.000 Rp. 4.250.000
6 Engsel Pintu rell (XXL) BELLUCY 2 pcs Rp. 150.000 Rp. 300.000
7 Gagang pintu (XXL) BELLUCY 2 pcs Rp. 200.000 Rp. 400.000
8 Lem Kayu FOX 6 botol Rp. 50.000 Rp. 300.000
Aica Aibon
9 Lem Aibon 5 botol Rp. 100.000 Rp. 500.000
700g
RODA
10 Paku 2 cm 5 kg Rp. 25.000 Rp. 150.000
TERBANG
11 Skrup 1.5 x 8 STAR 5 kotak Rp. 20.000 Rp. 100.000
Biaya pembuatan, las,
12 Rp.3.500.000 Rp. 3.500.000
rakit, pasang.

JUMLAH Rp. 16.550.000

Biaya pembuatan pintu ditambah biaya timbal adalah

Rp. 16.550.000 + Rp. 7.840.000 = Rp. 24.390.000


Total = Rp. 24.390.000

Rp. 24.390.000 ( Dua puluh empat juta tiga ratus Sembilan puluh ribu
rupiah)
KACA Timbal (Pb) Ruang CT-Scan

Gambaran fisik awal

 Ukuran Luas Bidang Kaca : 100cm x 60cm

Adapun penawaran harga untuk kaca timbal (pb) adalah Rp. 6000/cm².

Sehingga Estimasi nominal untuk kaca timbal (Pb) adalah sebagai berikut.
L=PxL
L = 100 cm x 60 cm
L = 6000 cm².
1 cm² = Rp. 6.000
Sehingga 6000 cm² adalah
6000 cm² x Rp. 6000= Rp. 36.000.000

Total = Rp. 36.000.000

Rp. 36.000.000(Tiga puluh enam juta rupiah)

Note : Nominal tersebut, sudah termasuk biaya pemasangan yang terdiri dari material bahan
bangunan saat pemasangan

Untuk cara pembayaran 50% DP, 40% setelah barang dikirim, dan 10 % setelah
dilakukan pemasangan.
KACA PB RUANG KONVENSIONAL X RAY

Gambaran fisik awal

 Ukuran Luas Bidang Kaca : 35cm x 35cm

Adapun penawaran harga untuk kaca timbal (pb) adalah Rp. 6000/cm².

Sehingga Estimasi nominal untuk kaca timbal (Pb) adalah sebagai berikut.
L=PxL
L = 35 cm x 35 cm
L = 1.225 cm².
1 cm² = Rp. 6.000
Sehingga 1.225 cm² adalah
1.225 cm² x Rp. 6000 = Rp. 7.530.000

Karena ruang yang terdapat pada dinding untuk pemasangan kaca pb terlalu besar, sehingga
harus dilakukan perombakan kedudukan kaca pada dinding agar kaca pb dapat terpasang.
Adapun biaya perombakan dinding yang terdiri dari pengadaan material bangunan dan biaya
pemasangan kaca adalah Rp. 1.000.000
Sehingga total penawaran pemasangan kaca Pb adalah

Harga kaca pb + biaya pasang


Rp. 7.530.000 + Rp. 1.000.000 = Rp. 8.530.000
Total = Rp. 8.530.000

Rp. 8.530.000 ( Delapan juta lima ratus tiga puluh ribu rupiah)
TIMBAL (Pb) PELAPIS DINDING (RUANG CT SCAN)

Setelah dilakukan penghitungan ketebalan dinding pada ruangan radiologi, terdapat


kamar gelap yang memiliki ketebalan bahan 15cm hingga memungkinkan untuk terjadinya
kebocoran radiasi.
Berdasarkan data tersebut maka kami melakukan penawaran pemasangan timbal
pelapis dinding.

Luas bidang dinding yang harus dilapis timbal adalah sebagai berikut :
L=PXL
L= 250 x 200
L = 50.000 cm²
L = 5 M²

Dikurangi luas bidang pintu


L=PxL
L = 220 x 90
L = 19800 cm²
L = 2 M²
Jadi Luas bidang yang harus dipasang timbal adalah
5 M² - 2 M² = 3 M²

Rincian Penggunaan Timbal untuk dinding (pb)


Untuk antisipasi kebocoran radiasi antar lembar Pb saat pemasangan Pb, maka
Pemesanan dilakukan sebanyak 3 M
1 M Pb = 25 Kg
1 kg Pb = Rp. 70.000
Jadi : 3 M Pb = 75 kg
75 Kg Pb = 5.250.000 Rp.
*
Berikut rincian biaya pembuatan timbal pelapis dinding

HARGA
NO ITEM MERK JUMLAH/UKURAN JUMLAH
SATUAN

1 lem perekat pb Aica Aibon 3 M² (700g/M²) Rp. 100.000/M² Rp 300.000

Plat besi pemasangan


2 GRC GALVALIUM 3M² Rp. 230.000/M² Rp 690.000

3 GRC TACO 3 M² Rp. 450.000/M² Rp 1.350.000

4 Lem perekat HPL corona 3 M²(700g/M²) Rp. 250.000 Rp 750.000

5 Paku Kuda terbang 3 M² (1 Kg/M²) Rp. 25.000 /M² Rp 75.000

6 Skrup Kuda terbang 3 M² (2 kotak/M²) Rp. 20.000/M² Rp 60.000

7 dempul dan cat GRC corona 3 M² Rp. 100.000/M² Rp 300.000

Triplek / Play Wood


8 12 mm TEAKWOOD 6 pcs Rp. 300.000 Rp 1.800.000

9 Biaya Pasang Rp 1.500.000

Rp.6.825.000

Biaya perbaikan dinding ditambah biaya timbal adalah

Rp 5.250.000 + Rp. 6.825.000 = Rp. 12.075.000


Total = Rp. 12.075.000

Rp. 12.075.000 (Dua belas juta tujuh puluh lima ribu rupiah)
Pintu Kamar gelap (RUANG CT SCAN)

Rincian Penggunaan Timbal (pb) pada pintu kamar gelap


L pintu Kamar Gelap = 218 cm x 90 cm = 19.620 cm²
= 1,9 M² = 2 M²
Untuk antisipasi kebocoran radiasi antar lembar Pb saat pemasangan Pb, maka Pemesanan
dilakukan sebanyak 2 M²
1 M Pb = 25 Kg 1 kg Pb = Rp. 70.000
Jadi = 2 M Pb = 50 kg 50 Kg Pb = Rp. 3.500.000
Berikut rincian biaya pembuatan pintu:
JUMLAH/ HARGA
No ITEM MERK JUMLAH
UKURAN SATUAN
HPL teksture 2 sisi
1 TACO 4 lembar Rp. 450.000 Rp. 1.800.000
pintu
2 Lem HPL CRONA 600G 1 kaleng Rp. 200.000 Rp 200.000
Plat Seng 1 mm BJLS
3 2 lembar Rp. 150.000 Rp. 300.000
(1,2x2,4) 2 sisi pintu GALVALIUM
Triplek / Play Wood 12
4 TEAKWOOD 3 pcs Rp. 300.000 Rp.900.000
mm
5 plat besi 3mm GALVALIUM 2 batang Rp. 500.000 Rp. 1.000.000
6 Engsel Pintu (XXL) BELLUCY 2 pcs Rp. 100.000 Rp. 200.000
7 Gagang pintu (XXL) BELLUCY 2 pcs Rp. 100.000 Rp. 200.000
8 Lem Kayu FOX 2 botol Rp. 50.000 Rp. 100.000
Aica Aibon
9 Lem Aibon 2 botol Rp. 100.000 Rp. 200.000
700g
RODA
10 Paku 2 cm 2 kg Rp. 25.000 Rp. 50.000
TERBANG
11 Skrup 1.5 x 8 STAR 4 kotak Rp. 20.000 Rp. 80.000
Biaya pembuatan, las,
12 Rp.1.500.000 Rp. 1.500.000
rakit, pasang.
JUMLAH Rp. 6.530.000
Biaya pembuatan 3 pintu ditambah biaya timbal adalah
Rp. 3.500.000 + Rp. 6.530.000 = Rp. 10.030.000
Total = Rp. 10.030.000

Rp. 10.030.000 (sepuluh juta tiga puluh ribu rupiah)


CV. GARUDA CIPTA TEKNIK
Jln. Sri Sudewi Lrg. Kamboja III, No. 25, Jambi

1. Pintu timbal Ruang CT Scan : Rp 24.390.000


2. Pintu timbal ruang konvensional : Rp 24.390.000
3. Pintu Kamar gelap : Rp 26.525.000
4. Kaca Pb Ruang CT Scan : Rp 36.000.000
5. Kaca Pb Ruang Konvensional : Rp. 8.530.000
6. Pemasangan pb dinding ruang CT-Scan : Rp. 12.075.000

Total : Rp. 131.910.000


Discount 5% : Rp. 6.595.500

Total Setelah Discount : Rp. 125.314.500

 Pengerjaan dilakukan maksimal 14 hari kerja diluar hitungan hari pengorderan


item yang berada diluar kota.
 Untuk cara pembayaran, 50% DP, 40% setelah barang dikirim, dan 10% setelah
dilakukan pemasangan
 Pembayaran melelui Bank
BCA 119 165 273 3
An. Alen Rizaldi

Hormat saya,

Alen Rizaldi

Anda mungkin juga menyukai