Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PRAKTIKUM #01

MIKROPALEONTOLOGI

Gita C. K. P
1606884022

PROGRAM STUDI GEOLOGI


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS INDONESIA
2018
GEOLOGI UNIVERSITAS INDONESIA No. 20
LEMBAR DESKRIPSI MIKROFOSIL
NAMA PRAKTIKAN NPM SHIFT NAMA FOSIL
Gita Cahyani 1606884022 Jumat pagi Orbulina universa d'Orbigny
Foto KINGDOM Chromista
FILUM Foraminifera
KELAS Globothalamea
ORDO Rotaliida
SUB ORDO Globigerinina

SUPER FAMILI Globigerinoidea

FAMILI Globigerinidae

GENUS Orbulina

Perbesaran SPESIES Orbulina universa


Ventral Dorsal Peripheral

KETERANGAN:
Komposisi dinding dan
Komposisi calcareous (gamping), mikrostruktur globular berpori
mikrostruktur
Susunan kamar : tidak ada , septa : tidak ada
Susunan kamar dan septa

Primer intermarginal
Karakter Apertur dan modifikasi

Bentuk kamar : unilocular (globular), tanpa sutur, ornamen : berpori


Bentuk kamar dan ornamen
KISARAN UMUR Meiocene tengah - resen

Laut tropis dengan kedalaman beragam (low to high lattitude)


LINGKUNGAN PENGENDAPAN

Orbulina universa merupakan foraminifera planktonik yang hidup di laut tropis


dengan rentang kedalaman beragam. Umur batuan yang terdapat fosil ini
DESKRIPSI SINGKAT diperkirakan antara Meiosen tengah hingga Holosen (resen). Penciri spesies ini
adalah berbentuk globular dengan satu aperture, satu kamar, tanpa septa,
cangkang berpori.
GEOLOGI UNIVERSITAS INDONESIA No. 36
LEMBAR DESKRIPSI MIKROFOSIL
NAMA PRAKTIKAN NPM SHIFT NAMA FOSIL
Gita Cahyani 1606884022 Jumat pagi Globorotalia menardii d'Orbigny
Foto KINGDOM Chromista
FILUM Foraminifera
KELAS Globothalamea
ORDO Rotaliida
SUB ORDO Globigerinina

SUPER FAMILI Globorotalioidea

FAMILI Globorotaliidae

GENUS Globorotalia

Perbesaran SPESIES Globorotalia menardii


Ventral Dorsal Peripheral

KETERANGAN:
Komposisi dinding dan
Komposisi calcareous (gamping) dan hyalin
mikrostruktur
Susunan kamar : Trochospiral sangat rendah , septa : ada
Susunan kamar dan septa

Aperture interiomarginal, umbilical hingga ekstraumbilical


Karakter Apertur dan modifikasi

Bentuk kamar : biconvex, sutur melengkung, ornamen : berpori


Bentuk kamar dan ornamen
KISARAN UMUR Pliosen - resen

Laut tropis - subtropis


LINGKUNGAN PENGENDAPAN

Globorotalia menardii merupakan foraminifera planktonik yang hidup di laut


tropis - subtropis. Umur batuan yang terdapat fosil ini diperkirakan antara Pliosen
DESKRIPSI SINGKAT hingga Holosen (resen). Penciri spesies ini adalah bentuknya yang biconvex dan
trochospiral sangat rendah, dengan satu aperture interiomarginal, enam kamar,
cangkang berpori, sutur melengkung.

Anda mungkin juga menyukai