Anda di halaman 1dari 16

41. Berikut ini yang bukan merupakan prinsip pemungutan pajak menurut Wagner adalah ....

a. ekonomis
b. keadilan
c. yuridis
d. administrasi
e. kesejahteraan
Jawaban: e

42. Pajak penghasilan perseorangan berpengaruh terhadap besarnya ....


a. pendapatan
b. pendapatan pribadi
c. pendapatan nasional
d. pajak tidak langsung
e. produksi nasional
Jawaban: c

43. Pemerintah menggunakan hasil pungutan dari pajak untuk membiayai sarana sosial. Hal
tersebut termasuk fungsi pajak, yaitu ....
a. alokasi
b. sosial
c. konsumsi
d. distribusi
e. stabilisasi
Jawaban: a

44. Pajak yang dikenakan atas dasar subjeknya disebut pajak ....
a. langsung
b. tidak langsung
c. subjektif
d. objektif
e. penghasilan
Jawaban: c

45. Makin besar pendapatan seseorang, makin besar tarif pajak yang diterima. Sistem pungutan
pajak tersebut berdasarkan tarif pajak ....
a. tetap
b. distribusi
c. degresif
d. progresif
e. tunggal
Jawaban: d

46. Sebuah dokumen/surat yang memuat jumlah uang yang nominalnya lebih dari Rp1.
000.000,00, biaya meterai yang digunakan sebesar ....
a. Rp6.000,00
b. Rp8.000,00
c.Rp3.000,00
d. Rp12.000,00
e. Rp5.000,00
Jawaban: a

47. Tarif pemungutan pajak di mana menggunakan persentase (%) yang tetap berapapun jumlah
yang digunakan sebagai dasar oengenaan disebut tarif pajak ....
a. progresif
b. makin turun
c. makin naik
d. proporsional
e. degresif
Jawaban: d

48. Saaat perekonomian inflasi, ada beberapa langkah yang dapat dilakukan pemerintah, kecuali
....
a. mengurangi pengeluaran sehingga inflasi bisa dikurangi
b. menaikkan pajak
c. menaikkan suku bunga bank
d. menurunkan suku bungan bank
e. mengurangi pengeluaran sekaligus menaikkan pajak
Jawaban: d

49. Pak Arjun mempunyai penghasilan kena pajak Rp15.000.000,00/tahun. Besarnya pajak
penghasilan yang harus dibayarkan setahun adalah ....
a. Rp37.500.000,00
b. Rp3.750.000,00
c.Rp375.000.000,00
d. Rp22.500.000,00
e. Rp1.875.000,00
Jawaban: d

50. Jenis pajak menurut sifatnya dibagi menjadi ...


a. pajak dalam dan luar negeri
b. pajak pusat dan daerah
c. pajak subjektif dan objektif
d. pajak langsung dan tidak langsung
e. pajak kabupaten dan provinsi
Jawaban: c

1. Berikut ini yang termasuk penerimaan Negara bukan pajak yang dikelola oleh
lembaga negara yaitu ...
a. Hasil Tambang
b. Lelang, SIM dan Pass Kayu
c. Gas Negara
d. Minyak mentah
e. Hasil Laut.
Iklan (Tutup KI!k 2x)

2. Reformasi perpajakan dilakukan dengan dasar yaitu penerimaan negara tidak


mungkin hanya mengandalkan sektir migas, sedangkan tujuan reformasi perpajakan
diantaranya yaitu ...
a. Untuk menjaga keseimbangan pasar uang
b. Untuk menjaga moneter
c. Untuk pembiayaan sarana dan prasarana Negara
d. Untuk kemandirian pembangunan nasional
e. Untuk menjaga stabilitas permintaan dab penawaran nilai pasar

3. Asas paja yang menyebutkan bahwa sebaiknya pajak yang dipungut tidak
mengganggu kegiatan produksi dan perdagangan sehingga tidak mengakibatkan
terjadinya penurunan perekonomian masyarakat dinamakan ...
a. Asas Certainty
b. Asas Economic
c. Asas Convinience
d. Asas Equality
e. Asas Multiguna

4. Asas perpajakan yang menyebutkan bahawa dalam proses pemungutan pajak


dilakukan sehemat-hematnya, jangan sampai biaya pemungutan lebih rendah dari
pendapatan dinamakan ...
a. Asas Finansiil
b. Asas Certainty
c. Asas Yuridis
d. Asas Multiguna
e. Asas Equality

5. Berikut ini yang termasuk Pajak Daerah Tingkat I adalah ...


a. Pajak Hotel.
b. Pajak Kendaraan Bermotor
c. Pajak Restoran.
d. PBB Pertambangan
e. Bea Materai.

6. Berikut ini yang termasuk Pajak Pusat yaitu ...


a. Pajak Hotel.
b. Pajak Kendaraan Bermotor
c. Pajak Restoran.
d. PBB Perkotaan dan Pendesaan
e. Bea Materai

7. Metode pengenaan pajak yang dihitung didasarkan pada keadaan yang


sesungguhnya (riil) setelah berakhirnya tahun pajak, dinamakan ...
a. Stelsel Campuran
b. Stelsel Riil
c. Stelsel Fictive
d. Stelsel Inovatif
e. Stelsel Simbolatif

8. Berikut ini yang termasuk Pajak Daerah Tingkat II yaitu ...


a. Pajak Rokok..
b. Pajak Kendaraan Bermotor
c. Pajak Restoran.
d. PBB Pertambangan
e. Bea Materai.

9. Berikut ini yang merupakan ciri-ciri Official Assessmen System pada sistem
pemungutan pajak yaitu ...
a. Pajak ditentukan Pihak Ketiga
b. Wajib Pajak bersifat pasif.
c. Fiscus hanya mengawasi.
d. Wajib Pajak bersifat aktif.
e. Pajak ditentukan Wajib Pajak.

10. Negara berhak memungut pajak karena Negara melindungi keselamatan jiwa, harta
benda dan hak-hak rakyatnya, oleh sebab itu rakyat harus membayar pajak untuk
jaminan perlindungan. Pernyataan tersebut termasuk teori ...
a. Asuransi
b. Gaya Pikul
c. Kepentingan
d. balas budi
e. Asas daya beli.

11. Sebagai masyarakat yang berbakti kepada negara, rakyat harus sadar bahwa
pembayaran pajak merupakan suatu kewajiban. Hal tersebut merupakan teori ...
a. Teori Asas daya beli.
b. Teori Asuransi
c. Teori Kepentingan
d. Teori Bakti
e. Teori balas budi

12. Sistem pemungutan pajak dimana wajib pajak menetapkan jumlah pajak yang
terutang sendiri, dalam sistem ini inisiatif dan kegiatan dalam menghitung dan
menetapkan pajak sepenuhnya berada pada wajib pajak system ini dinamakan ...
a. Rental Offcial system
b. Official assessment system
c. Withholding system
d. Selft assessment system
e. Economic Official system

13. Cara pengenaan pajak yang didasarkan atas suatu anggapan dan anggapan
tersebut tergantung pada ketentuan UU. COntohnya penghasilan seseorang wajib pajak
pada tahun berjalan dianggap sama dengan penghasilan pada tahun sebelumnya
dinamakan ...
a. Stelsel Simbolatif
b. Stelsel Campuran
c. Stelsel Fictive
d. Stelsel Riil
e. Stelsel Inovatif

14. Fiskus akan mengenakan pajak berdasarkan anggapan yang ditentukan UU yang
selanjutnya setelah berakhirnya tahun pajak dilakukan pengenaan pajak sesuai
keadaan yang sesungguhnya (riil), dinamakan ...
a. Stelsel Simbolatif
b. Stelsel Kreative
c. Stelsel Rill
d. Stelsel Fictive
e. Stelsel Campuran

15. Sistem pemungutan pajak yang mana perhitungan pemotongan, pembayaran, dan =
pelaporan pajak dipercayakan kepada pihak ketiga oleh Negara dinamakan sistem...
a. Rental Offcial system
b. Multimatic system
c. Withholding system
d. Official Assesmen system
e. Economic Official system

16. Jenis pajak yang ditanggung sendiri oleh wajib pajak dan tidak dapat dilimpahkan
atau dibebankan kepada orang lain dinamakan ...
a. Pajak langsung
b. Pajak PPnBM
c. Pajak bea masuk
d. Pajak orientasi
e. Pajak tidak langsung

17. Yang termasuk Hukum Pajak Material yaitu ...


a. Hak-hak Fiscus
b. peristiwa hukum yang dikenai pajak (objek Pajak)
c. Hak dan Kewajiban Wajib Pajak
d. Tata Cara Pendaftaran NPWP
e. Penetapan suatu utang Pajak

18. Suatu tarif yang memakai prosentase semakin besar untuk nilai obyek yang
jumlahnya makin besar pula, dinamakan tarif ….
a. Tarif sebanding
b. tarif progresif
c. tarif proporsional
d. tarif tunggal
e. Tarif degresi

19. Di bawah ini yang termasuk Hukum Pajak Formal yaitu...


a. Tarif pajak
b. peristiwa hukum yang dikenai pajak (objek Pajak)
c. Segala sesuatu tentang timbul dan hapusnya utang pajak.
d. Tata Cara Pendaftaran PKP
e. siapa yang dikenai (subjek Pajak)

20. Jika seseorang bertempat tinggal di luar Indonesia, namun dikenakan pajak oleh
pemerintah Indonesia. Dalam hal ini pemerintah Indonesia menganut ….
a. Azaz Sumber
b. Azaz kebangsaan
c. Azaz pemerataan
d. Azaz Domisili
e. Azaz kekeluargaan

21. Salah satu jenis pajak yang termasuk Pajak Langsung adalah ...
a. Bea Masuk.
b. Pajak Penjualan
c. Bea Meterai.
d. Pajak Pertambahan Nilai.
e. Pajak Penghasilan.

22. Berikut ini yang termasuk Pajak Tidak Langsung adalah ...
a. Pajak Penghasilan Badan.
b. Pajak Penghasilan Orang Pribadi
c. Pajak Pertambahan Nilai
d. Pajak Bumi dan Bangunan.
e. Pajak Bangsa Asing.

23. Berikut ini yang termasuk Pajak Subjektif adalah ...


a. Bea Masuk.
b. Pajak Penjualan
c. Bea Meterai.
d. Pajak Pertambahan Nilai.
e. Pajak Penghasilan

24. Tarif Pajak Progresif diterapkan dalam ...


a. Bea Masuk.
b. Pajak Penjualan dan Bangunan.
c. Bea Meterai.
d. Pajak Pertambahan Nilai.
e. Pajak Penghasilan.

25. Asas Domisili diterapkan dalam Undang-Undang ...


a. Pajak Pertambahan Nilai
b. Pajak Bumi dan Bangunan
c. Pajak Penghasilan khususnya Wajib Pajak Luar Negeri.
d. Bea Meterai.
e. Pajak Penghasilan khususnya WP Dalam Negeri.

1. Pajak adalah iuran resmi yang wajib dibayarkan oleh wajib pajak
kepada negara dengan ...
a. Mendapatkan fasilitas dari pemerintah
b. Tidak mendapat imbalan jasa secara langsung
c. Tidak mendapat balas jasa yang maksimal
d. Mendapatkan balas jasa secara langsung

Iklan (Tutup KI!k 2x)

1
Program Kuliah S1
STEI
Kuliah sambil tetap
bekerja, jadwal fleksibel dan
biaya bisa dicicil tiap bulan
Pintaria
2
Koleksi
Kesayangan Kecil
Dukung setiap langkah
si kecil dgn aneka kebutuhan
bayi yg terinspirasi oleh
Rachel Vennya
tokopedia

2. Pungutan yang dilakukan sehubungan dengan jasa fasilitas yang


disediakan oleh pemerintah disebut ...
a. pajak
b. Retribusi
c. Sumbangan
d. Iuran

3. secara umum pajak yang ditanggung oreh setiap rumah tangga


keluarga adalah ...
a. Retribusi
b. pajak Daerah
c. Pajak Pertambahan Nilai
d. Pajak Bumi dan Bangunan

4. Menurut sifatnya pajak terbagi dua yaitu pajak subjektif dan


pajak objektif. pajak subjektif yaitu pajak yang pelakanaanya
memerhatikan ...
a. Nilai jual bumi & bangunan
b. Kemampuan dan keadaan pribadi wajib pajak
c. adanya penyerahan barang yang diperjualbelikan
d. Banyaknya harta warisan yang dimiliki

5. Fungsi pajak antara lain adalah sebagai sumber ...


a. Pendapatan negara yang terbesar
b. Pendapatan negara yang utama setelah migas
c. Imbalan jasa secara langsung dari pemerintah
d. Pinjaman negara untuk pembangunan

6. Pajak daerah adalah pajak yang dipungut oleh pemerintah


daerah (Dispenda). Contoh pajak daerah yaitu ....
a. pajak Bumi dan Bangunan
b. Pajak Penghasilan
c. pajak Hiburan dan Tontonan
d. Pajak Pertambahan Nilai

7. Pajak pusat adalah pajak yang dipungut oleh'pemerintah pusat


diantaranya adalah ...
a. Pajak Restoran
b. Pajak Reklamasi
c. Pajak Perhotelan
d. Pajak Penghasilan

8. Pajak tidak langsung adalah pajak yang beb5nnya dapat


dilimpahkan kepada pihak lain, sebagai contohnya yaitu ...
a. pajak Kendaraan Bermotor
b. pajak penghasilan
c. Pajak Bumi dan Bangunan
d. Pajak Pertambahan Nilai

9. Sanksi administrasi bagi wajib pajak yang tidak taat membayar


pajak adalah ...
a. Wajib lapor kepada polisi
b. Membayar denda
c. Diberi teguran
d. Penyitaan barang

10. Pajak yang harus dibayarkan oleh wajib pajak dan tidak dapat
dibebankan kepada orang lain disebut....
a. Pajak obyektif.
b. pajak langsung
c. Pajak tidak langsung
d. Pajak subyektif

11. Iuran atau pungutan yang wajib dibayarkan kepada negar


berdasarkan Undang-undang dan tanpa ada balas jasa secara
langsung disebut....
a. Pajak
b. Pendapatan
c. Retribusi
d. Materai.

12. Di bawah ini adalah unsur-unsur pajak, kecuali....


a. Pajak pusat
b. Objek pajak
c. Tarif pajak
d. Wajib pajak

13. Berikut ini pernyataan yang benar tentang pajak, adalah ....
a. iuran wajib kepada negara sesuai UU dan tidak mendapatkan
balas jasa secara langsung
b. iuran yang harus dibayar wajib pajak dan akan memperoleh
balas jasa secara langsung
c. iuran wajib pajak yang dibayar dengan sukarela
d. iuran yang diatur dengan undang-undang dan bersifat sukarela

14. Berapapun jumlah penghasilan seseorang atau Badan Usaha,


akan dikenakan tarif pajak yang sama adalah pemungutan jenis
pajak....
a. Progresif
b. Degresif
c. Tetap
d. Proposional

15. Perhatikan jenis-jenis pajak di bawah ini


1) Pajak penghasilan
2) Pajak Bumu dan Bangunan
3) Bea Materai
4) Pajak Kendaraa n Bermotor
5) Pajak Hiburan
Manakah yang termasuk Pajak Pusat
a. 1,2,3
b. 1,2,4
c. 2,3,5
d. 3,4,5

16. Berikut yang termasuk pajak daerah, kecuali....


a. Pajak reklame
b. Pajak penghasilan
c. Pajak Hiburan
d. Pajak Hotel

17. Berikut ini yang termasuk objek pajak adalah....


a. Firma
b. Laba
c. PNS
d. Pribadi

18. Pajak yang tidak dibayar oleh keluarga adalah, kecuali...


A. PBB
b. PPh
c. Pajak kendaraan bermotor
d. Pajak kegiatan ekspor dan impor

19. Perhatikan jenis-jenis pajak di bawah ini


1) Pajak iklan
2) Bea masuk
3) Pajak bumi dan bangunan
4) Pajak peftunjukan
5) Bea materai
6) Pajak Barang mewah
7) Pajak kekayaan
8) Pajak penghasilan
Berdasarkan data diatas yang termasuk pajak langsung ditunjukkan
pada nomor...
a. 1, 6,7
b. 2,3,8
c. 1,3,5
d. 2,4,5

20. Bagi wajib pajak yang melalaikan kewajibannya akan di


kenakan sanksi berikut ini, kecuali....
a. PPN dan bea impor
b. PPh dan PBB
c. PKB dan PPN
d. PPh dan PPN

21. Yang termasuk pajak tidak langsung adalah...


a. Sanksi administrasi
b. Sanksi pidana
c. Sanksi bea materai
d. Sanksi hukum

22. Susan pergi ke alfa Mart untuk membeli


• 10 buku tulis @Rp 3500
• 10 pensil @Rp 1000
• 5 Pulpen @Rp 3000
Berapa jumlah PPN yang harus dibayar susan ? dengan tarif PPN
10%?
a. Rp 6000
b. Rp 60.000
c. Rp 30.000
d. Rp 3000

23. Berikut macam sanksi pidana, kecuali...


a. Denda pidana
b. Pidana kurungan
c. Bunga penagihan
d. Pidana penjara
24. Sejumlah barang yang dibeli pada waktu tetentu dengan tingkat
harga teftentu yang dikenakan pajak....
a. PPh
b. PPNBm
c. PPN
d. PBB

25. Fungsi pajak sebagai sumber pendapatan dan akan di gunakan


untuk membiayai pengeluaran negara disebut...
a. Budgeter
b. Regurelend
c. Mengatur
d. Membebankan

Soal Essay
1. orang atau badan yang memiliki kewajiban membayar pajak
disebut ...
2. Hal-hal yang dikenakan pajak menurut undang-undang disebut
....
3. Tarif pajak yang persentasenya semakin meningkat berdasarkan
nilai objek pajaknya disebut tarif pajak ....
4. Pungutan resmi pemerintah atas barang-barang yang melintasi
batas suatu negara disebut .....
5. Pungutan resmi pemerintah terhadap barang-barang dengan
karakteristik teftentu berdasarkan undang-undang disebut ....
6. Jenis pajak yang pembayarannya tidak dapat dibebankan
kepada orang lain disebut ...
7. Pajak yang dipungut harus sesuai dengan kemampuan dan
tingkat penghasilan menggunakan prinsip ...
8. Jenis pajak yang mempunyai tarif tetap sebesar 10% dari harga
barang/ jasa dinamakan pajak ...
9. NJOTKP adalah kepanjangan dari ....

Soal Uraian
1. Jelaskan pengertian pajak!
2. Sebutkan ciri-ciri pajak!
3. Sebutkan prinsip pemungutan pajak!
4. Sebutkan contoh pajak langsung!
5. Sebutkan contoh pajak tidak langsung!
6. Sebutkan fungsi pajak dalam perekonomian Indonesia!

Kunci Jawaban Soal Perpajakan


Jawaban Soal Pilihan Ganda
Link : Download Kunci Jawaban Soal Pilihan Ganda Bab
Perpajakan

Buka Juga : 30 Soal Pilihan Ganda Perpajakan dan


Pembahasan

Jawaban Soal Essay


1. wajib pajak
2. objek pajak
3. progresif
4. pajak
5. pajak
6. pajak langsung
7. keadilan
8. Pajak Pertambahan Nilai
9. Nilai Jual Objek Tidak Kena Pajak

Jawaban Soal Uraian


1. pajak yaitu suatu kontribusi yang wajib diberikan kepada negara
yang dibayar oleh orang pribadi atau badan yang sifatnya
memaksa dan sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang
berlaku.
2. Pembayarannya sesuai dengan Undang-Undang, sifatnya
dipaksakan, pemungutan dilakukan oleh pemerintah pusatdan
daerah, pajak digunakan untuk membiayai pengeluaran-
pengeluaran pemerintah
3. Prinsip keadilan, prinsip kepastian, prinsip kecocokan, prinsip
ekonomi
4. Pajak Bumi Bangunan (PBB), Pajak Kendaraan Bermotor (PKB)
5. Pajak Penjualan (PPn), Pajak Pertambahan Nilain (PPN), dan
bea impor
6. pengatur kegiatan ekonomi, pemerataan pembangunan, sumber
pendapatan negara, dan sarana stabilitas ekonomi
Pak Irawan memiliki sebidang tanah dengan panjang 15 meter dan lebar 7 meter. Diatas tanah itu
didirikan bangunan dengan panjang 6 meter dan lebar 5 meter. Didaerah tersebut harga tanah Rp
1.200.000,00 /m2 dan bangunan Rp 2.000.000,00 / m2. Apabila nilai jual kena pajak ditetapkan 20%
dengan tarif 0,5% dan nilai jual objek pajak tidak kena pajak sebesar Rp 12.000.000,00 maka besar
pajak bumi dan bangunan yang harus dibayar pak Irawan adalah...
A. Rp 36.400,00
B. Rp 126.000,00
C. Rp 174.000,00
D. Rp 186.000,00
E. Rp 198.000,00

Pembahasan
Hitung terlebih dahulu nilai tanah dan bangunan

 Nilai tanah = 15 m x 7 m x Rp 1.200.000,00 = Rp 126.000.000,00


 Harga jual bangungan = 6 m x 5 m x Rp 2.000.000,00 = Rp 60.000.000,00
Hitung nilai bangunan
Nilai bangunan = Harga jual bangunan - NJOPTKP = Rp 60.000.000,00 - Rp 12.000.000,00 = Rp
48.000.000,00

Menghitung pajak bumi dan bangunan (PBB)


Pajak bangunan = Nilai bangunan x % nilai jual kena pajak x % tarif = Rp 48.000.000,00 x 20% x 0,5%
Pajak bangunan = Rp 48.000,00
Pajak tanah = Harga jual tanah x %nilai jual kena pajak x % tarif = Rp 126.00.000,00 x 20% x 0,5%
Pajak tanah = Rp 126.000,00
Jadi PBB = Rp 48.000,00 + Rp 126.000,00 = Rp 186.000,00
Jawaban: D

Nomor 2
Pak Sidarta adalah seorang karyawan dari suatu perusahaan memperoleh penghasilan kena pajak
(PKP) perbulan Rp 8.750.000,00.
Ketentuan penghasilan dantarif pajak
 s.d Rp 50.000.000,00 tarif pajak 5%
 Rp 50 juta s.d Rp 250 juta tarif pajak 15%
 Rp 250 juta s.d Rp 500 juta tarif pajak 25%
 Diatas Rp 500 juta tarif pajak 30%
Besar pajak penghasilan (PPh) pak Sidarta dalam setahun adalah....
A. Rp 2,5 juta
B. Rp 8,25 juta
C. Rp 10,5 juta
D. Rp 10,75 juta
E. Rp 15,75 juta
Pembahasan
Penghasilan kena pajak (PKP) pak Sidarta dalam setahun = Rp 8.750.000,00 x 12 = Rp
105.000.000,00.
Berdasarkan tarif pajak, maka penghasilan pak Sidarta dibagi menjadi 2 yaitu Rp 50 juta ditambah Rp
55 juta. Jadi
Tarif pajak Rp 50 juta = Rp 50 juta x 5% = Rp 2,5 juta
Tarif pajak Rp 55 juta = Rp 55 juta x 15% = Rp 8,25 juta
Jadi PPh pak Sidarta = Rp 2,5 juta ditambah Rp 8,25 juta = Rp 10,75 juta
Jawaban: D

Nomor 3
Tarif pajak badan dalam negeri dan bentuk usaha tetap:
 s.d Rp 50 juta tarif pajak 10%
 Rp 50 juta - Rp 100 juta tarif pajak 15%
 Diatas Rp 100 juta tarif pajak 30%
CV Usaha Jaya selama tahun 2009 memperoleh laba bersih Rp 220 juta, maka besarnya pajak terutang
adalah...
A. Rp 22 juta
B. Rp 41 juta
C. Rp 48,5 juta
D. Rp 58,4 juta
E. Rp 66 juta

Pembahasan
Penghasilan CV Usaha Jaya: Rp 50 juta + Rp 170 juta, jadi:
Tarif pajak Rp 50 juta = Rp 50 juta x 10% = Rp 5 juta
Tarif pajak Rp 170 juta = Rp 170 juta x 30% = Rp 51 juta
Jadi besar pajak terutang CV Usaha Jaya = Rp 5 juta + Rp 51 juta = Rp 56 juta
Jawaban: -

Nomor 4
Ibu Yane seorang wirausahawati yang bergerak dibidang usaha catering mempunyai kekayaan berupa:
 tanah seluas 400 m2 dengan nilai jual Rp 400.000,00 / m2
 bangunan rumah 250 m2 dengan nilai jual Rp 650.000,00 /m2
 taman mewah 150 m2 dengan nilai jual Rp 150.000,00 / m2
 Pagar mewah panjang 50 m, tinggi 1,60 m dengan nilai jual Rp 200.000,00/m2
Ketentuan: nilai jual objek pajak tidak kena pajak (NJOPTKP) Rp 8.000.000,00
Besar pajak bumi dan bangunan (PBB) terhutang ibu Yane adalah...
A. Rp 314.000,00
B. Rp 322.000,00
C. Rp 349.000,00
D. Rp 353.000,00
E. Rp 361.000,00

Pembahasan
Hitung terlebih dahulu nilai tanah dan bangunan

 Nilai tanah = 400 x Rp 400.000,00 = Rp 160.000.000,00


 Harga jual bangungan = 250 x Rp 650.000,00 = Rp 162.500.000,00
 Harga jual taman = 150 x Rp 150.000,00 = Rp 22.500.000,00
 Harga jual pagar = 50 m x 1,60 m x Rp 200.000,00 = Rp 16.000.000,00
Hitung nilai bangunan
Nilai bangunan = Harga jual bangunan + taman + pagar - NJOPTKP = Rp 162.500.000,00 + Rp
22.500.000,00 + Rp 16.000.000,00 - Rp 8.000.000,00 = Rp 193.000.000,00

Menghitung pajak bumi dan bangunan (PBB)


Pajak bangunan = Nilai bangunan x % nilai jual kena pajak x % tarif = Rp 193.000.000,00 x 20% x 0,5%
Pajak bangunan = Rp 193.000,00
Pajak tanah = Harga jual tanah x %nilai jual kena pajak x % tarif = Rp 160.00.000,00 x 20% x 0,5%
Pajak tanah = Rp 160.000,00
Jadi PBB = Rp 193.000,00 + Rp 160.000,00 = Rp 353.000,00
Jawaban: D

Nomor 5
Perhatikan tarif pajak berikut ini:
 s.d Rp 50.000.000,00 tarif pajak 5%
 Rp 50 juta s.d Rp 250 juta tarif pajak 15%
 Rp 250 juta s.d Rp 500 juta tarif pajak 25%
 Diatas Rp 500 juta tarif pajak 30%
Bila PKP (penghasilan kena pajak) pak Ismail Rp 135 juta dan beliau mempunyai seorang istri dan
seorang anak, maka besar pajak terhutangnya adalah...
A. Rp 30.750.000,00
B. Rp 25.250.000,00
C. Rp 20.250.000,00
D. Rp 15.250.000,00
E. Rp 6.750.000,00

Pembahasan
Berdasarkan tarif pajak, penghasilan pak Ismail dibagi menjadi Rp 50 juta dan Rp 85 juta, jadi
Tarif pajak Rp 50 juta = 50 juta x 5% = Rp 2,5 juta
Tarif pajak Rp 85 juta = 85 juta x 15% = Rp 12,75 juta
Jadi pajak terhutang pak Ismail = Rp 2,5 juta + Rp 12,75 juta = Rp 15,25 juta
Jawaban: D

Anda mungkin juga menyukai