Anda di halaman 1dari 2

Pendampingan Penyusunan Rencana Operasional

Rumah Sakit Rujukan Nasional, Rujukan Provinsi,


dan Rujukan Regional Via Webinar

Latar Belakang
RS Rujukan dan sistem rujukan berperanpenting
dalam upaya pemerataan pelayanan kesehatan
bagi masyarakat. Diharapkan RS mampu Biaya per Rumah Sakit (per tim)
menyiapkan diri agar dapat berperan optimal Biaya untuk mengikuti program ini adalah sebagai berikut:
sebagai pusat rujukan merupakan pekerjaan • Kelas Rujukan Nasional & RS Vertikal: Rp 5 juta
besar yang menuntut kemampuan memetakan • Kelas Rujukan Provinsi: Rp 4 juta
seluruh sumber daya, menetapkan prioritas dan • Kelas Rujukan Regional: Rp 3 juta
mengatur strategi alokasi sumber daya. Untuk itu
diperlukan Rencana Operasional sebagai *Untuk memfokuskan pendampingan, setiap kelas
pedoman teknis untuk mencapai semua indikator hanya akan menampung maksimal 10 tim RS
RS Rujukan. Produk unggulan RS Rujukan
Regional dan RS Rujukan Provinsi perlu
diintegrasikan dengan produk unggulan RS
Rujukan Nasional. Proses tersebut perlu
melibatkan kelompok masyarakat pelaku rujukan,
yaitu para clinical leaders di setiap rumah sakit.

Tujuan
Mendampingi RS Rujukan dalam menyusun rencana
operasional berdasarkan Renstra masing-masing. Rencana
operasional ini akan memuat program-program RS dengan
dana bersumber dari APBN/APBD, DAK, dan BLUD.

Output
Masing-masing peserta menghasilkan draft Rencana Operasional RS Rujukan Tahun 2018 – 2019.

Metode Pendampingan
Program diselenggarakan dengan memanfaatkan fasilitas telekonferensi/webinar.

Sasaran
• RS Rujukan Nasional & RS Vertikal
• RS Rujukan Provinsi, RS Rujukan Regional, dan RS Rujukan Kabupaten/Kota
Formulir Pendaftaran

Nama Rumah Sakit : .....................................................................................................................

Nama Ketua Tim/CP : .....................................................................................................................

Nomor Hp/WA : .....................................................................................................................

Email : .....................................................................................................................

Fax : .....................................................................................................................

Kelas yang diikuti:


*silahkan beri centang sesuai dengan RS anda

Jenis Kelas Biaya

RS Rujukan Nasional & RS Vertikal Rp 5.000.000,- / tim (per RS)

RS Rujukan Provinsi Rp 4.000.000,- / tim (per RS)

RS Rujukan Regional, Kabupaten/Kota Rp 3.000.000,- / tim (per RS)

......................................., .... Januari 2018


Ketua Tim

__________________________________
(Nama Lengkap)

*Nomor Rekening Virtual Account PKMK FK UGM 9888807172010997


*Konfirmasi Pembayaran ke Megarini Sulistyo

Anda mungkin juga menyukai