Anda di halaman 1dari 1

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

I. IDENTITAS MATAKULIAH

1. Nama MK : Bank Dan Lembaga Keuangan Lainnya


2. Smt/Jurusan : 6 / Manajemen
3. Bobot : 3 sks
4. Komponen : MKP

II. STANDAR KOMPETENSI


Matakuliah ini bertujuan memberi bekal kepada mahasiswa agar memahami
dan mengetahui aspek-aspek dasar perbankan dan lembaga keuangan lainnya, sehingga
mahasiswa diharapkan dapat memperoleh gambaran secara riil dan dapat menggunakan
gambaran tersebut untuk mendukung dan memperlancar kegiatan ekonomi dan bisnis

III. KOMPETENSI DASAR


1. Mahasiswa mampu mengenali lembaga keuangan dan non keuangan
2. Mahasiswa mampu mengenali jasa-jasa lembaga keuangan dan non keuangan
3. Mahasiswa mampu menggunakan salah satu jasa lembaga keuangan maupun non
keuangan untuk memperlancar kegiatan ekonomi maupun bisnis

IV. DESKREPSI MATAKULIAH


Mata kuliah ini membahas lembaga-lembaga keuangan dan non keuangan
yang bisa dimanfaatkan oleh para pelaku bisnis sebagai sumber pembiayaan jangka
pendek maupun jangka panjang.
V. TIMELINE DAN TOPIK PERKULIAHAN
No Pertemuan Topik Perkuliahan
1 Minggu 1 Overview Lembaga Keuangan dan Lembaga Non Keuangan
2 Minggu 2 Sejarah Uang, jenis-jenis uang dan mata uang negara lain
3 Minggu 3 Bank Sentral
4 Minggu 4 Bank konvensional dan Syariah
5 Minggu 5 Bank Perkreditan Rakyat konvensional dan Syari’ah
6 Minggu 6 Jasa-jasa perbankan yang lainnya
7 Minggu 7 Instrumen kredit
8 U J IAN TE N GAH S E M E STE R
9 Minggu 8 Pasar modal
10 Minggu 9 Pasar uang dan pasar valuta asing
11 Minggu 10 Penggadaian dan Sewa guna usaha (leasing)
12 Minggu 11 Koperasi simpan pinjam dan Asuransi
13 Minggu 12 Anjak Piutang (factoring) dan Modal Ventura
14 Minggu 13 Dana Pensiun dan kartu plastik
15 Minggu 14 Lembaga keuangan internasional
16 UJIAN AKHIR S EM ESTER
VI. REVERENSI
a. Rivai. V, dkk 2007, Bank and Financial Institution Management (Conventional and
syaria system) , Jakarta, Rajawali Pers
b. Artikel-artikel terpilih

VII. EVALUASI
Pointers Persentase Skor Nilai
Kehadiran 10% 80 – 100 A
Tugas 10% 70 – 79 B
Ujian Tengah Smt 40% 60 – 69 C
Ujian Akhir Smt 40% 40 – 59 D
0 – 39 E

Anda mungkin juga menyukai