Anda di halaman 1dari 3

KOORDINASI DAN KOMUNIKASI

LINTAS PROGRAM DAN LINTAS


SEKTOR
No. :
Dokumen SOP/002/KKLPS/
SOP UKM/I/2017
No. Revisi :-
Tanggal Terbit : 5 Januari 2017
Halaman :1/2
PUSKESMAS Tanda Tangan Kepala Puskesmas Cikakak.
CIKAKAK dr. Suhartono, SH
NIP. 19780903 200904 1 002

1. Pengertian Prosedur ini mengatur tata cara menyampaikan informasi


tentang kegiatan/program Puskesmas kepada masyarakat
2. Tujuan Menjamin pelaksanaan kegiatan/program tepat sasaran dan tepat
waktu
3. Kebijakan Kerangka acuan untuk meperoleh umpan balik (asupan)
pelaksanaan program
4. Referensi Surat Keputusan Kepala Puskesmas Cikakak Nomor
5.4.2.EP.1/009/SKMKKP/UKM/XII/2016 tentang Mekanisme
Komunikasi dan Koordinasi Program
5. Langkah-Langkah 1. Penyampaian informasi kepada masyarakat bisa dilakukan
dengan beberapa cara komunikasi :
- Komunikasi Internal
a. Melalui rapat koordininasi lintas program
b. Melalui rapat Puskesmas
c. Melalui lokakarya mini Puskesmas
- Komunikasi Eksternal lintas sektor
a. Melalui rapat lintas sektor
b. Kunjungan ke lintas sektor
c. Kunjungan ke tokoh masyarakat
- Komunikasi dengan pasien/klien
a. Melalui Brosur
b. Melalui spanduk
- Komunikasi dengan masyarakat/penyuluhan
a. Pemberian informasi pada saat melakukan
penyuluhan pada masyarakat/kelompok
b. Informasi melalui kader pada saat Pertemuan kader
di Puskesmas
2. Informasi melalui kader pada saat Pertemuan kader di
Puskesmas. Membuat notulen untuk penyampaian informasi
melalui rapat lintas program/sektor, lokmin, pertemuan kader
kesehatan, kegiatan penyuluhan, kunjungan ke lintas sektor
dan tokoh masyarakat.
3. Dokumentasi spanduk dengan foto spanduk kegiatan
6. Unit Terkait 1. Kepala Puskesmas
2. Koordinator UKM/UKP
3. koordinator bagian/Pj. Program
4. Tokoh masyarakat
5. Lintas sektor

7. Rekaman historis perubahan


No Yang dirubah Isi perubahan Tgl mulai diberlakukan

DAFTAR TILIK KOORDINASI DAN KOMUNIKASI LINTAS PROGRAM DAN


LINTAS SEKTOR
NO KEGIATAN DILAKSANAKAN
YA TIDAK
1 Koordinasi dan komunikasi melalui
rapat koordininasi internal melalui
lintas program, rapat Puskesmas, dan
atau lokakarya mini Puskesmas
2 Koordinasi dan komunikasi melalui
rapat lintas sektoral, kunjungan ke
lintas sektor, dan atau kunjungan ke
tokoh masyarakat
3 Melakukan komunikasi dengan
pasien/klien melalui brosur, spanduk
4 Memberikan informasi kepada
masyarakat melalui kegiatan
penyuluhan dan pertemuan kader.
5 Pemberian informasi melalui kader
pada saat Pertemuan kader di
Puskesmas. Membuat notulen untuk
penyampaian informasi melalui rapat
lintas program/sektor, lokmin,
pertemuan kader kesehatan, kegiatan
penyuluhan, kunjungan ke lintas
sektor dan tokoh masyarakat.

6 Dokumentasi spanduk dengan foto


spanduk kegiatan.

CR..............................................% Pelaksana/Auditor

Anda mungkin juga menyukai