Anda di halaman 1dari 19

“Terbinanya Instruktur dalam Himpunan Mahasiswa Islam (HMI), yang bisa menjadi

teladan dan berkemampuan profesional dalam mengelola perkaderan, demi


terwujudnya tujuan organisasi”
A. Latar Belakang
Dalam rangka mewujudkan masyarakat cita HMI yaitu masyarakat adil makmur
yang diridhai Allah Swt., maka kader-kader HMI yang telah dan sedang terbentuk
harus mengabdikan dirinya kepada masyarakat. Pengabdian kader ini merupakan
penjabaran dari peranan HMI sebagai sumber insani pembangunan bangsa. Kader
HMI dapat memanfaatkan berbagai jalur untuk melakukan pengabdian, terutama yang
sesuai dengan dasar akademis yang dipelajarinya.
Pengaruh Moderenisasi pada dewasa ini lebih banyak hal negatif yang muncul
tetapi belum mampu kita sikapi dengan semestinya. Jangan sampai pada akhirnya ini
yang membuat hilangnya, status,peran dan fungsi Kader HMI sesungguhnya. Adapun
usaha untuk mengembalikan hal yang perlahan hilang itu salah satunya dimulai dari
jenjang Perkaderan.
Perkaderan adalah usaha yang dilakukan secara sadar dan sistematis untuk
menghasilkan kader-kader yang dapat mengaktualisasikan segala potensi dirinya
secara maksimal bagi sebuah organisasi. Di dalam organisasi HMI, pola perkaderan
yang diterapkan telah dirancang sedemikian rupa sehingga diharapkan dapat
menghasilkan kader-kader ideal yang memiliki kualitas-kualitas unggul. Kualitas-
kualitas tersebut terangkum dalam rumusan tujuan HMI yang disebut lima kualitas
insan cita, meliputi insan akademis, pencipta, pengabdi, bernafaskan Islam, dan
bertanggung jawab atas terwujudnya masyarakat adil makmur yang diridhai Allah
SWT.
Selain sumber nilai yang tetap, kita pun membutuhkan sikap kreatif dan
keterbukaan, intelektualitas yangtinggi dan sikap profesional dalam bidang
kehidupan yang kita jalani. Semua itu akan bisa dicapai hanya melalui perkaderan
(tarbiyah, pendidikan) yang terencana dan terus-menerus. Perkaderan (tarbiyah,
pendidikan) hanya akan bisa dilakukan apabila adanya Guru/Instruktur yang
membimbing arah jalannya suatu pembelajaran. Maka dari itu dibutuhkanlah seorang
Instruktur yang mumpuni untuk mengayomi dan menekuni perkaderan demi
terwujudnya tujuan HMI sebagaimana yang termaktub dalam Pasal 4 AD HMI.
Biar bagaimanapun seorang Instruktur adalah sosok yang diharapkan sebagai
pendorong ter-jadinya perubahan, pembaharuan, dan yang banyak bertanggungjawab
terhadap kelangsungan hidup mati organisasi ini. Maka seorang Instruktur dituntut
agar terlebih dahulu melakukan pem-benahan pribadi dan melakukan upaya
penempaan personal secara maksimal menuju kualitas diri yang paripurna. Seorang
Instruktur juga pantas dianggap sebagai teladan dan panutan yang baik agar bisa
dikuti oleh generasi kader penerusnya, baik perkataan hingga perbuatan. Inilah yang
menjadi tujuan dan harapan diselenggarakannya Senior Course HMI Cabang Jakarta
Barat.

2
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
B. Nama dan Tema Kegiatan
“Terbinanya Instruktur dalam Himpunan Mahasiswa Islam (HMI), yang bisa
menjadi teladan dan berkemampuan profesional dalam mengelola perkaderan,
demi terwujudnya tujuan organisasi”.

C. Maksud dan Tujuan Kegiatan


 Regenerasi Instruktur HMI se-Indonesia pada umumnya dan HMI Cabang
Jakarta Barat pada khususnya.
 Meningkatkan kesadaran dan tanggung jawab sebagai Instruktur HMI.
 Membentuk pemahaman tentang prinsip dasar perkaderan, peningkatan
kualitas rohani dan profesionalitas pengelolaan pelatihan.

D. Target
 Terlahirnya Instruktur yang militan, profesional dan bertanggungjawab dan
fokus akan perkaderan.
 Terwujudnya integritas Instruktur, yakni peningkatan kualitas kedirian
Instruktur dan kesadaran untuk menciptakan perkaderan efektif dan
berkesinambungan.
 Bertambahnya anggota BPL HMI cabang Jakarta Barat.

E. Bentuk Kegiatan
 Screening Test
 Diskusi
 Ceramah
 Simulasi

F. Pelaksanaan Kegiatan
 Screening: Jln. Duri Raya, Masjid Al Uchwah II No.24, Kedoya, Jakarta Barat
 Forum : Graha Insan Cita, Jln. Lafran Pane, No.24, Kelapa Dua, Depok
Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :
 Screening : 15 Juli – 17 Juli 2017
 Forum : 18 Juli – 24 Juli 2017

G. Peserta Kegiatan
Peserta kegiatan adalah Kader HMI yang telah dinyatakan Lulus mengikuti
Latihan Kader II, delegasi dari seluruh Cabang HMI Se-Indonesia.
3
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
H. Materi Screening
 BTQ (Gerbang awal)
 Pedoman Perkaderan HMI (Lihat Kongres XXVIII)
 Sejarah Perjuangan HMI
 Konstitusi HMI
 Mission HMI
 Nilai-Nilai Dasar Perjuangan
 Kepemimpinan Manajemen & Organsasi (KMO)

I. Susunan Panitia
TERLAMPIR (Lampiran I)

J. Estimasi Anggaran Biaya


Dana yang dibutuhkan sebesar Rp 20.347.000,- ; terbilang “dua puluh juta tiga
ratus empat puluh tujuh ribu rupiah” dengan rincian dana sebagaimana
terlampir (Lampiran II)

K. Susunan Acara
TERLAMPIR (Lampiran III)

L. Persyaratan Peserta
TERLAMPIR (Lampiran IV)

M. Formulir Pendaftaran
TERLAMPIR (Lampiran V)

N. Contoh Penyusunan Cover Makalah


TERLAMPIR (Lampiran VI)

O. Contoh Penyusunan Cover Sindikat


TERLAMPIR (Lampiran VII)

4
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
P. Penutup
Demikian Proposal ini kami buat untuk menjadi kerangka acuan dalam
pelaksanaan kegiatan tersebut. Kegiatan ini merupakan wujud pengabdian
terhadap perkaderan di HMI yang mengalami masa kejumudan. Dalam
melaksanakan ini, tentu saja peran serta berbagai pihak sekalian sangat kami
harapkan demi kelancaran kegiatan baik dalam proses kegiatan ini maupun
kedepan pembangunan perkaderan yang dinamis.

Billahitaufiq Wal Hidayah


Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
Jakarta , 11 Mei 2017 M
14 Sya’ban 1438 H

PANITIA PELAKSANA
SENIOR COURSE
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG JAKARTA BARAT

IBNU HASAN MUHAMMAD SANUSI


KETUA OC SEKRETARIS OC

Mengetahui,
PENGURUS BPL HMI CABANG JAKARTA BARAT
PERIODE 2017-2018

DEWI NADYA MAHARANI


KETUA UMUM

5
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
Lampiran I
Susunan Kepanitiaan

Penanggung Jawab : 1. Fahmil Rozi


(Ketua Umum HMI Cabang Jakarta Barat)
2. Dewi Nadya Maharani
(Ketua Umum BPL HMI Cabang Jakarta Barat)

Master Of Training : 1. BPL PB HMI


2. BPL HMI Cabang Jakarta Barat

Steering Committee : 1. Dewi Nadya Maharani (Koordinator SC)


2. M. Agus jamaludin
3. Ibnu Hasan (ex-officio)

Organizing Committee :
Ketua : Ibnu Hasan
Sekretaris : Uci Sanusi
Bendahara : Patrawan Pamungkas
Acara : Moch. Al Farabi
Kesektretariatan : Ria Yuniawati
Humas : Jenri Adriansyah
Transportasi : Taufik
Konsumsi : Ria Fitriyani
Pub-Dok : Agustian
Logistik : Aryo
Medik : Fareza Nugraha
Pembantu Umum : Seluruh Kader HMI Cabang Jakarta Barat

6
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
Lampiran II
Estimasi Anggaran Biaya

 Kesekertariatan dan Acara


Uraian Jumlah Harga Satuan Jumlah total (Rp)
(Rp)
Pengadaan Proposal 15 Buah Rp 20.000,- Rp 300.000,-
LPJ 10 Buah Rp 30.000,- Rp 300.000,-
Kertas Karton 5 Buah Rp 7.000,- Rp 35.000,-
Amplop 1 Pack Rp 10.000,- Rp 10.000,-
Map Peserta 25 Buah Rp 6.000,- Rp 150.000,-
Panitia 15 Buah Rp 2.000,- Rp 30.000,-
Block Note 25 Buah Rp 6.000,- Rp 150.000,-
Tinta Printer 2 Buah Rp 200.000,- Rp 400.000,-
Ballpoint 2 Pack Rp 20.000,- Rp 40.000,-
Sertifikat 45 Buah Rp 5.000,- Rp 225.000,-
Id Card Panitia 15 Buah Rp 3.000,- Rp 45.000,-
Peserta 25 Buah Rp 3.000,- Rp 75.000,-
Stempel 2 Buah Rp 70.000,- Rp 140.000,-
Kwitansi 2 Buah Rp 5.000,- Rp 10.000,-
Kertas HVS 1 rim Rp 35.000,- Rp. 35.000,-
Spidol 2 Spidol Rp 7.000,- Rp 14.000,-
Tinta Spidol 2 Buah Rp 14.000,- Rp 28.000,-
TOTAL Rp 1.987.000,-

7
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
 Konsumsi
Uraian Jumlah Harga Satuan Jumlah total (Rp)
(Rp)
Makan 9 MOT 30x makan Rp 10.000 Rp 2.700.000,-
25 Peserta 30x makan Rp 10.000 Rp 7.500.000,-
15 Panitia 30x makan Rp 10.000 Rp 4.500.000,-
Air Mineral Gelas 5 Dus Rp 20.000 Rp 100.000,-
Air Mineral Botol 2 Dus Rp 30.000 Rp 60.000,-
Snack Pemateri - - Rp 500.000
Total Rp 15.360.000,-

 Perlengkapan
Uraian Jumlah Harga Satuan Jumlah Total
(Rp) (Rp)
Figura 20 Buah Rp 30.000,- Rp 600.000,-
Spanduk 2 Buah Rp 100.000,- Rp 200.000,-
Back Drop 1 Buah Rp 300.000,- Rp 300.000,-
Total Rp 1.100.000,-

 Humas, Akomodasi, dan Transportasi


Uraian Jumlah Harga Satuan Jumlah Total
(Rp) (Rp)
Transportasi Peserta 2 Bus Rp 700.000,- Rp 1.400.000,-
Bensin - - Rp 500.000,-
Total Rp 1.900.000,-

8
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
 Rekapitulasi estimasi anggaran biaya

Uraian Jumlah
Kesekertariatan dan Acara Rp 1.987.000,-
Konsumsi Rp 15.360.000,-
Perlengkapan Rp 1.100.000,-
Humas, Akomodasi, dan Transportasi Rp 1.900.000,-
Total Rp 20.347.000,-

9
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
Lampiran III
Susunan Acara

Sabtu-Senin, 15-17 Juli


Waktu Acara PJ
10.00–23.00 Screening Test MOT

Selasa, 18 Juli 2017


Waktu Acara PJ
07.00-08.00 Registrasi Peserta
Opening Ceremony :
1. Pembukaan
2. Pembacaan Ayat Suci Al-Qur'an
2. Menyanyikan Lagu Indonesia Raya & Hymne HMI
3. Sambutan-sambutan :
08.00-09.00 Laporan Ketua Pelaksana OC
(Pembukaan di Kantor Sambutan Ketua Umum BPL HMI Cabang Jakarta Barat
Walikota Jakarta Barat) Sambutan Ketua Umum HMI Cabang Jakarta Barat
Sambutan Ketua Umum PB HMI Sekaligus Membuka
Acara
Penyerahan Berkas Latihan dari SC ke MOT
Do'a
Penutup
Stadium General : "Mencetak Instruktur HMI yang
09.00-12.00 profesional untuk mengelola pelatihan, dalam rangka
mencapai tujuan organisasi" OC
12.00-13.00 ISHOMA
13.00-14.00 Kontrak Belajar& OT MOT
14.00-16.00 MATERI I : FILASAFAT PENDIDIKAN Mod
16.00-16.30 Shalat Asar
16.30-17.30 Lanjutan MATERI I Mod
17.30-18.30 MATERI II : PSIKOLOGI PENDIDIKAN Mod
18.30-19.00 ISHOMA OC
19.00-21.00 Lanjutan MATERI II Mod
21.00-24.00 MATERI III : DIDAKTIK METODIK Mod
24.00-04.00 Istirahat OC

10
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
Rabu, 19 Juli 2017
Waktu Acara PJ
04.30-05.30 Shalat Subuh Berjamaah & Tadarus OC
05.30-07.00 Olah-Raga OC
07.00-08.00 Mandi & Sarapan OC
08.00-12.00 Review Materi/Presentasi Makalah MOT
12.00-13.00 ISHOMA OC
MATERI IV : METODE ANDRAGOGI &
13.00-15.00 Mod
PAEDAGOGI
15.00-15.30 Sholat Ashar OC
MATERI V : PENGANTAR PEDOMAN
15.30-18.30 Mod
PERKADERAN
18.30-19.30 ISHOMA OC
19.30-22.00 MATERI VI : MANAGEMENT TRAINING Mod
22.00-24.00 MATERI VII : EVALUASI & TEKNIK PENILAIAN Mod
24.00-04.00 Istirahat OC

Kamis, 20 Juli 2017


Waktu Acara PJ
04.30-5.30 Shalat Subuh Berjamaah & Tadarus OC
05.30-07.00 Olah-Raga OC
07.00-08.00 Mandi & Sarapan OC
08.00-11.45 Review Materi/Presentasi Makalah MOT
11.45-13.15 ISHOMA OC
MATERI VIII : METODE MENGAJAR DAN
13.15-15.00 Mod
MEMFASILITASI
15.00-15.30 Sholat Ashar OC
15.30-18.30 MATERI IX : TEKNIK MEMBUAT RPP/SINDIKAT Mod
18.30-19.30 ISHOMA OC
19.30-21.30 MATERI X : PROFIL BPL Mod
21.30-24.00 MATERI XI : TEKNIK OUTBOUND/ICE BREAKING Mod
24.00-04.00 Istirahat OC

11
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
Jumat, 21 Juli 2017
Waktu Acara PJ
04.30-5.30 Shalat Subuh Berjamaah & Tadarus OC
05.30-07.00 Olah-Raga OC
07.00-08.00 Mandi & Sarapan OC
08.00-12.00 Review Materi/Presentasi Makalah MOT
12.00-13.00 ISHOMA OC
MATERI XII : METODOLOGI PEMAHAMAN
13.00-16.00 Mod
MATERI SEJARAH PERJUANGAN HMI
16.00-16.30 Solat Ashar OC
MATERI XIII : METODOLOGI PEMAHAMAN
16.30-18.30 Mod
MATERI NDP HMI
18.30-19.00 ISHOMA OC
19.00-21.00 Lanjutan MATERI XIII Mod
MATERI XIV : METODOLOGI PEMAHAMAN
21.00-24.00 Mod
MATERI MISSION HMI
24.00-04.00 Istirahat OC

Sabtu, 22 Juli 2017


Waktu Acara PJ
04.30-05.30 Shalat Subuh Berjamaah & Tadarus OC
05.30-07.00 Olah-Raga OC
07.00-08.00 Mandi & Sarapan OC
08.00-12.00 Review Materi/Presentasi Makalah MOT
12.00-13.00 ISHOMA OC
MATERI XV : METODOLOGI PEMAHAMAN
13.00-16.00 Mod
MATERI KONSTITUSI HMI
16.00-16.30 Sholat Ashar OC
MATERI XVI : METODOLOGI PEMAHAMAN
16.30-18.30 Mod
MATERI KMO
18.30-19.30 ISHOMA OC
19.30-20.30 Lanjutan MATERI XVI Mod
20.30-24.00 PRAKTEK PEMBUATAN RPP/SINDIKAT MOT
24.00-04.00 Istirahat OC

12
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
Minggu, 23 Juli 2017
Waktu Acara PJ
04.30-05.30 Shalat Subuh Berjamaah & Tadarus OC
05.30-07.00 Olah-Raga OC
07.00-08.00 Mandi & Sarapan OC
08.00-12.00 PRESENTASI RPP/SINDIKAT DAN SIMULASI MOT
12.00-13.00 ISHOMA OC
13.00-15.00 PRESENTASI RPP/SINDIKAT DAN SIMULASI MOT
15.00-15.30 Sholat Ashar OC
15.30-17.30 PRESENTASI RPP/SINDIKAT DAN SIMULASI MOT
17.30-18.30 ISHOMA OC
18.30-22.00 PRESENTASI RPP/SINDIKAT DAN SIMULASI MOT
22.00-24.00 Evaluasi & RTL MOT
24.00-04.00 Istirahat OC

Senin, 24 Juli 2017

Waktu Acara PJ
08.00-09.00 Persiapan
Closing Ceremony :
1. Pembukaan
2. Pembacaan Ayat Suci Al-Qur'an
2. Menyanyikan Lagu Indonesia Raya & Hymne HMI
3. Pembacaan SK Kelulusan Peserta
4. Sambutan-sambutan :
Laporan Ketua Pelaksana OC
09.00-11.00
Sambutan Ketua Umum BPL HMI Cabang Jakarta Barat
Sambutan Ketua Umum HMI Cabang Jakarta Barat
Sambutan Ketua Umum PB HMI Sekaligus Menutup Acara
Penyerahan Berkas Latihan dari MOT ke SC
Do'a
Ramah Tamah
Penutup

13
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
Lampiran IV
Persyaratan Peserta

 Persyaratan Umum
1. Anggota HMI yang telah lulus LK II, dibuktikan dengan membawa fotocopy
Sertifikat.
2. Mengisi Formulir Pendaftaran yang disediakan Panitia.
3. Menyerahkan Surat Rekomendasi Dari Cabang Peserta yang Bersangkutan.
(Rekomendasi komisariat bagi peserta dari HMI Cabang Jakarta Barat).
4. Menyerahkan Pas Photo Ukuran 3x4 Masing-masing 3 Lembar
5. Lulus seleksi/Screening test team Instruktur.

 Persyaratan Khusus
1. Membuat Essay Perkaderan HMI
2. Hafal 15 Surat Pendek (selain Surat Al-Fatihah, Al-Kautsar, Al-Ikhlas, Al-Falaq, dan
An-Naas).
3. Membawa Al-Qur’an terjemahan, Konstitusi HMI, Pedoman Perkaderan HMI,
Pedoman Dasar BPL HMI dan Kode Etik Pengelolaan Latihan HMI.
4. Menyumbangkan satu buku tentang HMI dan satu buku umum (fictie, novel,dll)
5. Membuat makalah dengan ketentuan sebagai berikut:
 Memilih salah satu materi dari 5 materi wajib pada LK-1 (Sejarah
HMI/Konstitusi HMI/NDP HMI/Mission HMI/KMO) sebagai topik utama.
 Membawa semua buku referensi makalah pada saat pelatihan
 Makalah di bawa kepelatihan termasuk dalam bentuk resume (Power Point).
 Membawa laptop
 Refrensi buku untuk makalah minimal 10 Buku
 Makalah merupakan hasil karya sendiri
Dengan ketentuan penulisan sebagai berikut:
a. Judul makalah (mengambil satu pokok bahasan dari materi yang dipilih)
b. Ukuran kertas A4. Jenis huruf Times New Roman Size 12. Spasi 1,5
Margin atas 4, kiri 4, kanan 3, bawah 3
c. Makalah terdiri dari 4 BAB :
 BAB 1 : PENDAHULUAN
- Latar Belakang Masalah
- Batasan Masalah
- Rumusan Masalah
- Tujuan dan Manfaat
- Kajian Terdahulu
 BAB II : LANDASAN TEORI
 BAB III : ISI
 BAB IV : KESIMPULAN DAN SARAN
 DAFTAR PUSTAKA
d. Minimal 15 lembar (diluar cover, daftar isi dan daftar pustaka)
e. Wajib menggunakan Footnote (tidak diperkenankan menggunakan Bodynote atau
lainnya) 14
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
6. Membuat sindikat dengan ketentuan sebagai berikut:
 Memilih salah satu materi dari 5 materi wajib pada LK-1 (Sejarah
HMI/Konstitusi HMI/NDP HMI/Mission HMI/KMO).
 Membawa semua buku referensi pada saat pelatihan
 Sindikat di bawa kepelatihan termasuk dalam bentuk resume (Power Point).
 Membawa laptop
 Sindikat merupakan hasil karya sendiri
Dengan ketentuan penulisan sebagai berikut:
Ukuran kertas A4. Jenis huruf Times New Roman Size 12. Spasi 1,5 Margin atas 4,
kiri 4, kanan 3, bawah 3. Menggunakan daftar pustaka.

7. Peserta wajib berpakaian rapih dan sopan :


- Peserta putera
Memakai celana kain / bahan (bukan jeans), kemeja berkerah, sabuk hitam, dan
sepatu fantopel berwarna hitam
- Peserta puteri
Memakai rok (bukan jeans, tidak memakai baju ketat, berkerudung, sabuk hitam,
dan sepatu Hitam)

15
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
 Penyaringan Calon Peserta
1. Tahap Awal
a. Peserta wajib mengirim Essay Perkaderan, sindikat dan Makalah kepada
panitia via email : Bplhmijakbar@gmail.com paling lambat tanggal 7 Juli
2017 dalam format PDF.
b. Mengisi formulir Pendaftaran dan dikirimkan bersama sindikat, makalah dan
essay.
c. Pengumuman kelulusan makalah akan di umumkan pada tanggal 9 Juli 2017
(akan disampaikan via media sosial).
d. Bagi peserta yang lolos diwajibkan untuk menyelesaikan administrasi sebesar
Rp 250.000 ke Nomor Rek BRI 3684-01-018639-53-9 (An. Patrawan
Pamungkas), Paling lambat tanggal 12 Juli 2017. Setelah mengirim biaya
administrasi silahkan konfirmasi/mengirim bukti transfer ke nomor
085710699857 (Patrawan) via WA. (bukti transfer harap dibawa ketika
registrasi dan kami tidak menerima registrasi pembayaran ditempat
pelaksanaan)
e. Bagi peserta yang tidak LOLOS pada tahap awal TIDAK DIHARAPKAN
UNTUK DATANG KE TEMPAT SCREENING. KEPUTUSAN TIDAK
DAPAT DIGANGGU GUGAT.

2. Tahap Akhir
a. Hanya peserta yang lolos seleksi tahap awal yang dapat mengikuti seleksi tahap
akhir (Screening Test) di Jln. Duri Raya, Masjid Al Uchwah II No.24, Kedoya,
Jakarta Barat, pada tanggal 15-17 Juli 2017.
b. Melengkapi administrasi seperti : Fotocopy sertifikat LK2 , surat mandat dari
cabang atau komisariat (khusus cabang Jakarta Barat), Pas Foto 3x4, Bukti
Transfer, Serta makalah 3 rangkap
c. Registrasi dilakukan pada tanggal 15-17 Juli 2017 Pukul 09.00-21.00.
d. Bagi peserta yang tidak menyelesaikan registrasi sampai waktu yang ditentukan
dianggap TIDAK LOLOS.

16
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
Lampiran V
Formulir Pendaftaran

FORMULIR PENDAFTARAN SENIOR COURSE


HMI CABANG JAKARTA BARAT

A. INFORMASI DIRI
1. Nama Lengkap :
Nama Panggilan :
2. Tempat & Tanggal Lahir :
3. Jenis Kelamin : Laki-laki / Perempuan
4. Status Keluarga : Nikah / Belum Nikah
5. Alamat Asal :

6. Alamat Sekarang :

7. No Telepon / HP : E-Mail:
B. LATAR BELAKANG PENDIDIKAN
8. Pendidikan Sekarang:
a. Perguruan Tinggi
b. Fakultas / Jurusan
c. Angkatan / Tahun Masuk
9. Jenjang Training: Tahun Tempat
a. LK 1 (Basic Training)
b. LK 2 (Intermediate Training)
c. LK 3 (Advance Training)
C. PENGALAMAN ORGANISASI
10. Nama Organisasi & Jabatan yang Pernah Saya Geluti:
Lainnya (Sosial Kemasyarakatan,
INTERNAL HMI EKSTERNAL HMI (PT)
dsb)
a. a. a.
b. b. b.
c. c. c.
d. d. d.
D. MOTTO HIDUP

E. RIWAYAT PENYAKIT

TANDA TANGAN
..............................., ......... / ............................ / ..............

(.......................................................)
(Nama & Tanda Tangan) 17
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
Lampiran VI
Contoh Penyusunan Cover Makalah

SEJARAH HMI
(Mengenal Lebih Jauh Sosok Lafran Pane)
Makalah ini dibuat sebagai persyaratan mengikuti Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat

Dewi Nadya Maharani


HMI Cabang Jakarta Barat
2017
18
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))
Lampiran VII
Contoh Penyusunan Cover Sindikat

SINDIKAT
(KONSTITUSI HMI)
Sindikat ini dibuat sebagai persyaratan mengikuti Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat

Dewi Nadya Maharani


HMI Cabang Jakarta Barat
2017 19
Senior Course HMI Cabang Jakarta Barat
Contact Person : 083872219001 (Nadya (Koor SC))

Anda mungkin juga menyukai