Anda di halaman 1dari 24

KISI-KISI PENULISAN SOAL UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (USBN)

Jenjang Pendidika : Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)


Mata Pelajaran : Matematika ( Pariwisata )
Kurikulum : KTSP-2013
Kelas : XII (Dua Belas)
Jumlah Soal : 45 Soal
Bentuk Soal : 40 PG + 5 Essay

Kelas/
No Kompetensi Dasar Semester Materi Indikator Soal Level Kognitif

1 Menerapkan operasi pada bilangan X/1 Bilangan Disajikan sebuah pembagian bilangan berpangkat dengan p, q, r, s, x, y, Pengetahuan
berpangkat berpangkat dan z bilangan bulat Siswa dapat menyederhanakan bilangan (L 1)
berpangkat tersebut dengan benar s
ap bq cr
( )
ax by cz

2 Menerapkan operasi pada bilangan X/1 Bilangan Disajikan operasi bentuk akar Siswa dapat menghitung operasi Pemahaman
irasional Irrasional bentuk akar dengan benar (L 1)

3 Menerapkan operasi pada bilangan X/1 Bilangan Siswa dapat merasionalkan penyebut pecahan, yang penyebutnya Penerapan (
irasional Irrasional berupa penjumlahan atau pengurangan bilangan akar, bentuk : L2 )
√a dengan tepat

b √ c±d

Page 1
Kelas/
No Kompetensi Dasar Semester Materi Indikator Soal Level Kognitif

4 Menerapkan operasi pada logaritma X/1 Logaritma Siswa dapat menyederhanakan operasi logaritma dengan Penerapan (
menggunakan sifat-sifatnya, bentuk L2 )
a a a
log b− log c+ Logd
dengan tepat
5 Menyelesaikan operasi matriks X/2 Matriks Disajikan matriks A dan matriks B siswa dapat mengidentifikasi hasil Pengetahuan
dari matriks A x B (ordo 2 x 2) dengan benar (L 1)

6 Menyelesaikan operasi matriks X/2 Matriks Disajikan matriks A ordo 2 x 2, siswa dapat menentukan invers Penerapan (
matriks A (A-1) dengan benar L2 )

7 Menentukan model matematika dari XI / 1 Program linear Disajikan masalah dalam kehidupan sehari-hari siswa dapat merancang Kreasi
soal cerita (kalimat verbal) SPTLDV dengan benar ( L3 )

Page 2
Kelas/
No Kompetensi Dasar Semester Materi Indikator Soal Level Kognitif

8 Menentukan nilai optimum dari sistem XI / 1 Nilai optimum Disajikan soal cerita (bentuk verbal ) aplikasi dari bidang kejuruan, Penerapan (
pertidaksamaan linear siswa dapat menentukan nilai optimumnya dengan benar L2 )

9 Menerapkan persamaan dan X/1 Sistem Siswa dapat menyelesaikan soal cerita aplikasi pada bidang kejuruan Penerapan (
pertidaksamaan kuadrat persamaan yang berkaitan dengan persamaan linier dua variabel dengan benar L2 )

10 Menerapkan transformasi bangun XI / 2 Transformasi Siswa dapat menemukan koordinat bayangan segitiga PQR dengan Analisis
datar bangun datar translasi T = ( L3 )

11 Menerapkan transformasi bangun XI / 3 Transformasi Siswa dapat menemukan koordinat bayangan sebuah titik dengan Analisis
datar bangun datar refleksi terhadap sumbu X, dilanjutkan dilatasi pusat (0,0) skala K ( L3 )

Page 3
Kelas/
No Kompetensi Dasar Semester Materi Indikator Soal Level Kognitif

12 Menerapkan persamaan dan X/2 Persamaan Diketahui persamaan kuadrat yang akar-akarnya α dan β, siswa Penerapan (
pertidaksamaan kuadrat kuadrat dapat menentukan
α persamaanβ kuadrat baru yang akar-akarnya 2 L2 )
dan 2

13 Menerapkan persamaan dan X/2 Persamaan α β Penerapan (


pertidaksamaan kuadrat kuadrat L2 )

14 Menerapkan persamaan dan X/2 Persamaan 1 2 Penerapan (


pertidaksamaan kuadrat kuadrat L2 )

15 Menerapkan persamaan dan X/2 Pertidaksamaan Siswa dapat menentukan himpunan penyelesaian pertidaksamaan Penerapan (
pertidaksamaan kuadrat kuadrat kuadrat 2atau L2 )
ax +bx +c≥0

Page 4
Kelas/
No Kompetensi Dasar Semester Materi Indikator Soal Level Kognitif

16 Menerapkan persamaan dan X/2 Pertidaksamaan Siswa dapat menentukan penyelesian pertidaksamaan kuadrat Penerapan (
pertidaksamaan kuadrat kuadrat atau
ax 2 +bx +c≥0 L2 )
dengan benar

17 Menerapkan persamaan linear dua X/1 Persamaan linear Disajikan soal cerita aplikasi pada bidang kejuruan yang berkaitan Analisis
variabel dua variabel dengan persamaan linier dua variabel siswa dapat menentukan nilai ( L3 )
variabel yang ditentukan dengan benar

18 Menerapkan persamaan linear dua X/1 Sistem Siswa dapat menyelesaikan persamaan linier dua variabel dengan Pemahaman
variabel persamaan benar (L 1)

19 Menerapkan konsep barisan dan deret XI / 2 Barisan Siswa dapat menentukan rumus suku ke n dari 4 suku yang diketahui Penerapan
aritmatika Aritmatika dengan benar ( L2 )

Page 5
Kelas/
No Kompetensi Dasar Semester Materi Indikator Soal Level Kognitif

20 Menerapkan konsep barisan dan deret XI / 2 Deret Aritmatika Disajkan soal cerita aplikasi bidang kejuruan yang berkaitan dengan Analisis
aritmatika deret aritmatika,siswa dapat menentukan jumlah n suku dengan ( L3 )
benar

21 Menerapkan konsep barisan dan deret XI / 2 Barisan dan deret Siswa dapat Menemukan suku ke-n dari barisan geometri jika diketahui Analisis
geometri geometri dua suku yang tidak berurutan dengan benar ( L3 )

22 Menerapkan konsep barisan dan deret XI / 2 Barisan dan deret Disajikan soal cerita berkaitan dengan barisan geometri, siswa dapat Analisis
geometri geometri menentukan banyak suku ke-n dengan benar ( L3 )

23 Menerapkan konsep barisan dan deret XI / 2 Barisan dan deret Siswa dapat menentukan rumus suku ke-n dari 4 suku barisan Penerapan (
geometri geometri geometri yang diketahui dengan benar L2 )

Page 6
Kelas/
No Kompetensi Dasar Semester Materi Indikator Soal Level Kognitif

24 Menerapkan konsep barisan dan deret XI / 2 Deret geometri Diketahui suku pertama dan jumlah tak hingga deret geometri siswa Penerapan (
geometri tak hingga dapat menentukan rasio barisan tersebut dengan tepat L2 )

25 Menentukan nilai perbandingan XI / 2 Perbandingan Disajikan nilai perbandingan trigonometri Siswa dapat menentukan Analisis
trigonometri suatu sudut Trigonometri nilai perbandingan trigonometri di kuadran IV dengan benar ( L3 )

26 Menentukan nilai perbandingan XI / 2 Aturan Sinus dan Disajikan nilai perbandingan trigonometri dan salah satu sisi pada Analisis
trigonometri suatu sudut aturan kosinus segitiga Siswa dapat menentukan sisi yang lain pada segitiga dengan ( L3 )
aturan sinus dengan benar

27 Menentukan nilai perbandingan XI / 2 Perbandingan Siswa dapat menentukan nilai perbandingan trigonometri di Penerapan (
trigonometri suatu sudut Trigonometri kuadran III dengan benar L2 )

Page 7
Kelas/
No Kompetensi Dasar Semester Materi Indikator Soal Level Kognitif

28 Menentukan nilai perbandingan XI / 2 Perbandingan Disajikan soal cerita aplikasi trigonometri Siswa dapat menentukan Analisis
trigonometri suatu sudut Trigonometri salah satu unsur perbandingan trigonometri jika diketahui sudut ( L3 )
elevasinya dengan benar

29 Menyajikan data dalam bentuk tabel XII / 1 Tabel distibusi Siswa dapat menentukan panjang kelas dengan aturan sturgess jika Pemahaman
dan diagram frekuensi diketahui nilai tertinggi dan terendah dan banyak siswa dengan (L 1)
benar

30 Menyajikan data dalam bentuk tabel XII / 1 Membaca Disajikan diagram batang dengan beberapa unsurnya, siswa dapat Pemahaman
dan diagram diagram menjelaskan unsur yang ditanyakan dengan benar (L 1)

31 Menentukan ukuran pemusatan data XII / 1 Ukuran Disajikan data kelompok , siswa dapat menentukan median Penerapan (
Pemusatan hitungnya dengan benar L2 )

Page 8
Kelas/
No Kompetensi Dasar Semester Materi Indikator Soal Level Kognitif

32 Menentukan ukuran pemusatan data XII / 1 Ukuran Disajikan data kelompok , siswa dapat menentukan nilai yang sering Penerapan (
Pemusatan muncul (modus) dengan benar L2 )

33 Menentukan ukuran penyebaran data XII / 1 Angka baku Siswa dapat menentukan suatu nilai, jika diketahui rata-rata, Penerapan (
simpangan baku dan Z-score (angka baku) dengan benar L2 )

34 Menentukan ukuran penyebaran data XII / 1 Koefisien variansi Siswa dapat menjelaskan nilai rata-rata jika diketahui simpangan Pemahaman
baku dan koevisien variansi dengan benar (L 1)

35 Menentukan ukuran penyebaran data XII / 1 Simpangan Disajikan sekelompok data tunggal, siswa dapat mengidentifikasi Pemahaman
kuartil nilai simpangan kuartil dengan benar (L 1)

Page 9
Kelas/
No Kompetensi Dasar Semester Materi Indikator Soal Level Kognitif

36 Menentukan ukuran penyebaran data XII / 1 Desil Disajikan data berkelompok, siswa dapat megidentifikasi nilai desil Pemahaman
ke-2 dengan benar (L 1)

37 Menyajikan data dalam bentuk tabel XII / 1 Membaca Disajikan diagram lingkaran dengan beberapa unsurnya, siswa dapat Pemahaman
dan diagram diagram menjelaskan unsur yang belum diketahui dengan benar (L 1)

38 Menentukan ukuran penyebaran data XII / 1 Simpangan baku Disajikan sekelompok data tunggal, siswa dapat mengidentifikasi Pemahaman
nilai simpangan bakunya dengan tepat (L 1)

39 Menentukan ukuran pemusatan data XII / 1 Rata-rata Disajikan data kelompok , siswa dapat menentukan rata-rata hitung Penerapan ( L
hitungnya dengan tepat 2)

Page 10
Kelas/
No Kompetensi Dasar Semester Materi Indikator Soal Level Kognitif

40 Menentukan ukuran pemusatan data XII / 1 Ukuran Diketahui nilai rata-rata sekelompok data dan ditambahkan satu Penerapan ( L
Pemusatan data baru, siswa dapat menentukan nilai data barunya dengan tepat 2)

41 Menerapkan operasi pada logaritma X/1 Logaritma Siswa dapat mengidentifikasi hasil operasi pada bentuk logaritma Pemahaman
dengan menggunakan sifat-sifat pada logaritma dengan tepat (L 1)

42 Menerapkan persamaan linear X/2 Persamaan linear Disajikan soal cerita tentang persamaan linear, siswa dapat Analisis
menemukan nilai variabel yang ditentukan dengan benar ( L3 )

43 Menyelesaikan operasi matriks X/1 Determinan Diketahui matriks ordo 3 x 3, siswa dapat mengidentifikasi nilai Pemahaman
determinannya dengan tepat (L 1)

Page 11
Kelas/
No Kompetensi Dasar Semester Materi Indikator Soal Level Kognitif

44 Menerapkan konsep barisan dan deret XI / 2 Barisan Diketahui dua suku dalam barisan aritmatika, siswa menemukan Analisis
aritmatika Aritmatika nilai suku yang lain dengan benar ( L3 )

45 Menentukan ukuran penyebaran data XII / 1 Simpangan baku Diberikan beberapa data tunggal, siswa menentukan nilai simpangan Penerapan (
baku L2 )

Mengetahui; Jakarta, 24 Januari 2018


KOORINATOR PENGAWAS SMK Penyusun/Guru Mata Pelajaran

ADI PURWANTORO, TIM MGMP MATEMATIKA


NIP. 196104271986031005

Page 12
Nomor Bentuk
Soal Soal

1 Pilihan
Ganda

2 Pilihan
Ganda

3 Pilihan
Ganda

Page 13
Nomor Bentuk
Soal Soal

4 Pilihan
Ganda

5 Pilihan
Ganda

6 Pilihan
Ganda

7 Pilihan
Ganda

Page 14
Nomor Bentuk
Soal Soal

8 Pilihan
Ganda

9 Pilihan
Ganda

10 Pilihan
Ganda

11 Pilihan
Ganda

Page 15
Nomor Bentuk
Soal Soal

12 Pilihan
Ganda

13 Pilihan
Ganda

14 Pilihan
Ganda

15 Pilihan
Ganda

Page 16
Nomor Bentuk
Soal Soal

16 Pilihan
Ganda

17 Pilihan
Ganda

18 Pilihan
Ganda

19 Pilihan
Ganda

Page 17
Nomor Bentuk
Soal Soal

20 Pilihan
Ganda

21 Pilihan
Ganda

22 Pilihan
Ganda

23 Pilihan
Ganda

Page 18
Nomor Bentuk
Soal Soal

24 Pilihan
Ganda

25 Pilihan
Ganda

26 Pilihan
Ganda

27 Pilihan
Ganda

Page 19
Nomor Bentuk
Soal Soal

28 Pilihan
Ganda

29 Pilihan
Ganda

30 Pilihan
Ganda

31 Pilihan
Ganda

Page 20
Nomor Bentuk
Soal Soal

32 Pilihan
Ganda

33 Pilihan
Ganda

34 Pilihan
Ganda

35 Pilihan
Ganda

Page 21
Nomor Bentuk
Soal Soal

36 Pilihan
Ganda

37 Pilihan
Ganda

38 Pilihan
Ganda

39 Pilihan
Ganda

Page 22
Nomor Bentuk
Soal Soal

40 Pilihan
Ganda

41 Essay

42 Essay

43 Essay

Page 23
Nomor Bentuk
Soal Soal

44 Essay

45 Essay

24 Januari 2018
un/Guru Mata Pelajaran

GMP MATEMATIKA

Page 24

Anda mungkin juga menyukai