Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMK Negeri I Cepu


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester : XI / Gasal
Materi Pokok : Teks Prosedur
Alokasi Waktu : 8 x 45 menit

A. Kompetensi Inti

3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual,


konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang
ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena
dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri
serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar

3.1 Mengorganisasikan informasi berupa pernyataan umum dan tahapan – tahapan


dalam teks prosedur.
3.2 Menganalisis struktur dan kebahasaan teks prosedur
4.1 Merancang pernyataan umum dan tahapan – tahapan dalam teks prosedur dengan
organisasi yang tepat secara lisan dan tulis.
4.2 Mengembangkan teks prosedur dengan memerhatikan hasil analisis isi, struktur,
dan kebahasaan

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

1. Menjelaskan pengertian teks prosedur


2. Mengorganisasikan informasi berupa pernyataan umum dan tahapan dalam teks
prosedur
3. Menemukan struktur teks prosedur
4. Menganalisis kebahasaan teks prosedur
5. Menemukan ciri – ciri teks prosedur kompleks
6. Merancang tahapan teks prosedur
7. Menyusun teks prosedur

D. Tujuan Pembelajaran

Selama dan setelah proses pembelajaran, peserta didik dapat :


1. Menjelaskan pengertian teks prosedur dengan baik dan percaya diri
2. Mengorganisasikan informasi berupa pernyataan umum dan tahapan dalam teks
prosedur dengan baik dan dengan kerja sama yang baik
3. Menemukan struktur teks prosedur dengan jujur
4. Menganalisis kebahasaan teks prosedur yang dibaca dengan percaya diri
5. Menemukan ciri – ciri teks prosedur kompleks dengan kerjasama yang baik
6. Merancang tahapan teks prosedur dengan percaya diri
7. Menyusun teks prosedur secara jujur dan penuh tanggung jawab

E. Materi Pembelajaran
1. Pengertian teks prosedur
2. Struktur teks prosedur
3. Kaidah teks prosedur
4. Ciri – ciri teks prosedur

F. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran

1. Pendekatan : Saintifik
2. Model : Inkuiri
3. Metode : Diskusi, tanya jawab, dan penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan pertama

1. Kegiatan Awal pendahuluan ( 15 menit )


a. Salah seorang peserta didik memimpin berdoa sesuai dengan agama dan
kepercayaan masing – masing.
b. Peserta didik membaca buku bacaan
c. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
d. Menyepakati kegiatan yang akan dilakukan.
e. Guru membagi beberapa kelompok untuk berdiskusi tentang teks prosedur.

2. Kegiatan Inti ( 65 menit )


a. Peserta didik mengamati dan membaca teks prosedur dengan teliti dan
bertangungjawab dengan rasa ingin tahu.
b. Peserta didik mencermati uraian yang berkaitan dengan struktur isi teks
prosedur.
c. Peserta didik menanyakan seputar teks prosedur
d. Peserta didik berdiskusi tentang teks prosedur
e. Peserta mempresentasikan hasil diskusi , ditanggapi kelompok lain
f. Peserta didik merancang pernyataan umum dan tahapan dalam teks prosedur
g. Peserta didik dan guru menyimpulkan

3. Penutup ( 10 menit )
a. Peserta didik menyusun rangkuman dengan bimbingan guru.
b. Peserta didik melakukan refleksi misalnya mengungkapkan kesulitan yang
dialami dalam proses pembelajaran.
c. Peserta didik mengumpulkan hasil diskusi untuk penilaian portofolio.
d. Peserta didik diminta mencari contoh-contoh teks prosedur yang beragam.
e. Guru menyampaikan salam penutup.

Pertemuan kedua
1. Kegiatan Awal/Pendahuluan (10 menit)
a. Salah seorang peserta didik memimpin berdoa sesuai dengan agama dan
kepercayaan masing-masing.
b. Peserta didik membaca buku bacaan selama 10 menit
c. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
d. Tanya jawab tentang materi pertemuan sebelumnya.
e. Menyepakati kegiatan yang akan dilakukan.
f. Guru membagi 5 kelompok kecil untuk berdiskusi tentang teks prosedur.

2. Kegiatan Inti ( 70 menit )


a. Peserta didik berdiskusi untuk menemukan struktur dan kebahasaan teks
prosedur.
b. Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil diskusi mereka tentang teks
prosedur.
c. Peserta didik saling menanggapi hasil diskusi kelompok.
d. Peserta didik membuat teks prosedur
e. Penguatan dari guru.

3. Penutup (10 menit)


a. Peserta didik menyusun rangkuman dengan bimbingan guru.
b. Peserta didik melakukan refleksi misalnya mengungkapkan kesulitan yang
dialami dalam proses pembelajaran.
c. Peserta didik mengumpulkan hasil diskusi untuk penilaian portofolio.
d. Guru menyampaikan salam penutup.

H. Penilaian Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan


1. Instrumen dan Teknik Penilaian. (terlampir)
2. Analisis Hasil Penilaian. (terlampir)
3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan. (terlampir).

I. Media, Alat, dan Sumber Belajar


1. Media : Laptop, LCD
2. Alat : Teks Prosedur
3. Sumber Belajar :
a. Buku Bahasa Indonesia Ekspresi Diri dan Akademik, Jakarta:
Kemendikbud RI, 2013.
b. Buku Produktif Berbahasa Indonesia karangan Dra. Yustinah, M.Pd untuk
SMK dan MAK Kelas XI Hal 128 - 144. 2014. Jakarta: Erlangga.

Mengetahui
WKS I Kurikulum Guru mata pelajaran

Dra. Retno Tri Wuryantini Dra. Retno Tri Wuryantini


NIP. 19610223 198602 002 NIP. 19610223 198602 002

Lampiran :

1. Materi
2. Penilaian :
- Instrument penilaian dan kunci jawab
- Rubrik penilaian

SILABUS
Satuan Pendidikan : SMK

Mata Pelajaran : BAHASA INDONESIA

Kelas/Semester : X/1

Kompetensi Inti

KI 3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural


berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan
masalah.

KI 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan
tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Kompetensi Indikator Materi Pembelajaran Penilaian Alokas Sumber


Dasar Pencapaian Pokok i Belajar
Kompetensi Waktu

( IPK )

3.2.  Menganalisis   Guru  Tes 4 x 45


Menganalis isi teks laporan Pengerti menugask tulis menit  Buku
isi dan aspek hasil observasi an Teks an siswa Teks
 Penu
kebahasaan membaca Pelajaran
Laporan gasa
teks  Internet
dari minimal Hasil n
 Menganalisis laporan 
dua teks aspek observa observasi  Porto
laporan hasil kebahasaan si folio
observasi teks laporan  Struktur
hasil observasi Teks  Siswa
Laporan membaca
Hasil teks
4.2 laporan
Observa
Mengonstr  Menganalisis observasi
isi dan aspek si
uksikan
kebahasaan  Kaidah
teks
dari minimal kebahas  Siswa
laporan dua teks membaca
aan Teks
hasil laporan hasil Laporan buku
observasi observasi hasil berkaitan
berkaitan dengan
observa
bidang laporan
si observasi
pekerjaan
dengan
memerhati
kan isi dan
aspek  Guru
kebahasaa menugasi
siswa
n baik
untuk
lisan menentuka
Kompetensi Indikator Materi Pembelajaran Penilaian Alokas Sumber
Dasar Pencapaian Pokok i Belajar
Kompetensi Waktu

( IPK )

maupun n ciri-ciri
tulis laporan
observasi

 Siswa
menanyak
an hal-hal
yang
belum
dipahami
tentang
laporan
hasil
observasi

 Siswa
mendiskus
ikan
laporan
hasil
observasi

 Siswa
mendiskus
ikan ciri-
ciri
laporan
hasil
observasi

 Siswa
mengident
ifikasi
hasil
pencatatan
setelah
melakukan
diskusi

 Siswa
memform
ulasikan
hasil
diskusi

 Siswa
memprese
ntasikan
hasil
Kompetensi Indikator Materi Pembelajaran Penilaian Alokas Sumber
Dasar Pencapaian Pokok i Belajar
Kompetensi Waktu

( IPK )

diskusi
kelompok

 Siswa
dalam
kelompok
lain
memberi
tanggapan

 Siswa dan
guru
melakukan
refleksi
terhadap
materi
yang
dipelajari

Anda mungkin juga menyukai