Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT, karena berkat rahmat dan hidayah-Nya,

sehingga makalah ini dapat terselesaikan, didalam makalah ini membahas

mengenai sejarah, definisi, peran, tujuan, ruang lingkup epidemiologi serta

pengenalan profesi epidemiolog.

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan makalah ini masih terdapat

kekurangan, maka penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang sifatnya

membangun demi perbaikan dan kesempurnaan makalah ini.

Dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terimakasih kepada

Bpk. dr. Zamahsjari Sahli, M.KM.,AAAK selaku dosen mata kuliah Epidemiologi

Kesehatan dan Keselamatan Kerja.

Semoga makalah ini dapat bermanfaat.

Bandar Lampung, 20 Maret 2017

Penulis

Anda mungkin juga menyukai