1 Darah PDF

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 17

DARAH

waode astria sahrani


D3 Analis Kesehatan
Mata Kuliah Hematologi I
Tahun ajaran 2017/2018
Darah

Apa itu Darah?

• Jaringan yang berbentuk cairan berwarna merah


yang terdapat pada pembuluh darah
• Komponen esensial mahluk hidup, mulai dari
primitif sampai manusia.
D3 Analis Kesehatan
Mata Kuliah Hematologi I
Tahun ajaran 2017/2018
Darah

 Secara fisiologi, darah berada pada pembuluh darah

Fungsi darah:

1. Pembawa oksigen (oxygen carrier)

2. Mekanisme pertahanan tubuh terhadap


infeksi
D3 Analis Kesehatan
3. Mekanisme hemostasis
Mata Kuliah Hematologi I
Tahun ajaran 2017/2018
Sifat Fisikokimia Darah

Berat Jenis (BJ) darah 1,041 - 1,065


Viskositas 4,5 kali dari air
pH 7,37 - 7,45
Temperatur 38oC

D3 Analis Kesehatan
Mata Kuliah Hematologi I
Tahun ajaran 2017/2018
Komponen Darah

• Jumlah darah pada tubuh manusia


± 70 mL/kg BB (± 3,5 L untuk 50
kg BB).
• 50-60 % darah terdiri atas cairan
dan sisanya berupa sel-sel darah.

D3 Analis Kesehatan
Mata Kuliah Hematologi I
Tahun ajaran 2017/2018
Komponen Darah
1. Plasma darah
Bagian cairan darah yang
sebagian besar terdiri dari air
(90%), dan zat padat (10%)
seperti elektrolit, dan protein
darah.

2. Sel-sel darah
a. Eritrosit (sel darah merah)
b. Leukosit (sel darah putih)
c. Trombosit/ platelet D3 Analis Kesehatan
Mata Kuliah Hematologi I
Tahun ajaran 2017/2018
Jumlah Komponen Darah

D3 Analis Kesehatan
Mata Kuliah Hematologi I
Tahun ajaran 2017/2018
PLASMA
komponen cairan pada darah

Komponen plasma

Komponen Fungsi
Medium transpor, membawa panas
Air
tubuh
Pembentukan antibodi,
Protein (albumin, globulin,
pembekuan darah, mengatur
fibrinogen)
tekanan osmotik
Eksibilitas membran, mengatur
Elektrolit (Na, K, Ca, Pi, Mg, dll)
perubahan pH
Berperan dalam metabolism,
Nutrien, gas sisa, hormon
pertumbuhan
Bagaimana PLASMA diperoleh?

Darah + antikoagulan + disentrifus → PLASMA + sel darah

PLASMA : mengandung fibrinogen (antikoagulan)

D3 Analis Kesehatan
Mata Kuliah Hematologi I
Tahun ajaran 2017/2018
Selain PLASMA, terdapat SERUM

Serum adalah plasma ≠ fibrinogen

• Serum diperoleh dari darah tanpa campuran


antikoagulan
• Serum biasanya menggunakan tabung tutup
berwarna merah.
D3 Analis Kesehatan
Mata Kuliah Hematologi I
Tahun ajaran 2017/2018
Plasma vs Serum

Ciri Plasma Serum


Warna kuning dan jernih kuning dan jernih

Kekentalan >kental dari air >kental dari air

Antikoagulan Ada Tidak ada

Fibrinogen Ada Tidak ada


Penggumpalan spontan/
Pemisahan sel Disentrifus
sentrifus
Sel terkumpul dalam D3 Analis
Endapan Kesehatan
(sedimen) Gumpalan
Mata Kuliah Hematologi I
Tahun ajaran 2017/2018
ERITROSIT

• Berwarna merah
• Bentuknya bulat
• Bagian tengahnya tampak
lebih pucat (central pallor)
• Bikonkaf, berdiameter 7-8µ
(bersifat fleksibel)
• Tidak memiliki intisel
D3 Analis Kesehatan
Mata Kuliah Hematologi I
Tahun ajaran 2017/2018
LEUKOSIT

• Neutrofil: fagositosis bakteri Limfosit: pertahanan virus


• Eosinofil: fagositosis parasit Monosit: fagosit mikroorganisme
• Basofil: reaksi sensitivitas
TROMBOSIT

• Bentuknya tidak
beraturan
• Diameternya 2-3 µm
• Berfungsi pada
proses hemostasis/
pembekuan darah
TERIMAKASIH...

D3 Analis Kesehatan
Mata Kuliah Hematologi I
Tahun ajaran 2017/2018

Anda mungkin juga menyukai