Anda di halaman 1dari 2

Mengukur Tekanan Darah

Nomor Dokumen Nomor Revisi Halaman

SPO Tanggal Terbit Ditetapkan:

Nip:
PENGERTIAN Melakukan Pengukuran Tekanan
Darah Siastol Dan Diastol Dengan
Menggunakan Alat Tensi Meter
TUJUAN Untuk Mengetahui Tekanan Darah
Pasien Yang Dapat Digunakan
Petugas Dalam Menentukan
Diagnosa Dan Terapi Selanjutnya
KEBIJAKAN Sebagai Panduan Wewenang Dan
Tanggung Jawab Dalam
Melaksanakan Tugas
PROSEDUR 1. Jelaskan Prosedur Pelaksanaan
2. Cuci Tangan
3. Atur Posisi Pasien Dengan
Memasukkan Lengan Yang
Akan Di Ukur Pada Posisi
Terlentang
4. Buka/Singgap Lengan Baju
Pasien
5. Pasang Manset Di Atas Arteri
Brachialis 2,5 Cm Di Atas
Denyutan
6. Letakkan Tabung
Manometer(Tabung Air Raksa
Sejajar Dengan Mata)
7. Untuk Memulai Mengukur
Tekanan Darah, Buka Dahulu
Kait Yang Terletak Di Bawah
Tabung Air Raksa Ke Arah
Kanan
8. Palpasi Daerah Arteri Radialis
Dan Temukan Denyutan
9. Tutup Katup Pemompa
Dengan Kencang Kemudian
Pompa Sampai Tidak Teraba
Denyutan Pada Arteri
Radialis, Tambahkan Lebih
Kurang 30mmhg
10. Pasang Stetoskop Pada
Telinga Dan Letakkan Di
Arteri Brachialis
11. Buka Katup Pemompa Secara
Perlahan Lahan Dengan
Waktu Lebih Kurang 30 Detik
2-3 Mmhg
12. Dengar Bunyi Dan Angka
Berapa Bunyi 1 Terdengar
13. Lanjutkan Sampai Bunyi 2
Terdengar
14. Ulangi Pengukuran Dengan
Selang Waktu 30 Menit
15. Catat Hasil
16. Cuci Tangan
UNIT 1. Unit Pelayanan Umum
TERKAIT

Anda mungkin juga menyukai