Anda di halaman 1dari 1

1

BAB 5
PENUTUP

5.1 Kesimpulan

Penelitian ini membahas mengenai pengaruh dari konstanta material jenis


batuan (mi) terhadap rock mass parameter memiliki kesimpulan sebagai berikut:
1. Tiap batuan memiliki nilai konstanta massa batuan (mi) yang beragam. Nilai
konstanta massa batuan (mi) yang akan digunakan dalam penelitinan ini
adalah 30 untuk basalt, 32 untuk granodiorit, dan 35 untuk granit.
2. Nilai-nilai konstanta massa batuan terdiri dari kuat geser (sigt), kuat tekan
uniaxial (sigc), kuat tekan triaxial (sigcm), dan modulus elastisitas ( Em ).
3. Pengaruh nilai-nilai konstanta massa batuan (mi) terhadap nilai Rock Mass
Parameter pada penelitian ini adalah sebagai berikut:
a. Kuat geser suatu batuan berbanding lurus dengan pertambahan nilai
konsatanta massa batuannya.
b. Kuat tekan uniaxial tidak dipengaruhi oleh konstanta massa bautan.
c. kuat tekan triaksial batuan berbanding lurus dengan pertambahan nilai
konsatanta massa batuannya.
d. nilai modulus elastisitas (Em) tidak dipengaruhi oleh konstanta massa
bautan.

Anda mungkin juga menyukai