Anda di halaman 1dari 19

Penelitian dan Rencana Pengembangan

Ocean Thermal Energy Conversion (OTEC)

Mutiara Rachmat Putri

Kelompok Keahlian Oseanografi


Institut Teknologi Bandung – ITB
Bandung
2016
Outline
• OTEC
• Hasil Penelitian
• Usulan design penelitian
• Usulan survei
• Ringkasan
Ocean Thermal Energy Conversion
(OTEC)

Menghitung Potensi OTEC di


Perairan Indonesia

Menghitung Potensi dan Kapasitas OTEC


di Selat Makassar (Sumber : Makai)
Kriteria Dasar
• Daerah perairan yang memiliki ΔT >20oC (Vega,1992)
• Daerah tersebut dapat menghasilkan estimasi daya yang
besar berdasarkan peta distribusi daya (Vega, 1992).
• Berdasarkan Nihous (1997), jarak efektif antara titik
potensi OTEC ialah 1 km dari garis pantai.
• Wilayah daratan yang paling dekat dengan perairan
tersebut memiliki sasaran pengguna energi atau disebut
juga Niche Market (Nihous, 1997)
Hasil Penelitian Potensi Panas Laut
- Kondisi Fisik Oseanografi-
• 2009 : Pemetaan potensi panas laut di seluruh perairan
Indonesia dan variabilitasnya (perairan yang memiliki ΔT >
20oC)
• 2012 : Pemetaan potensi panas laut di Selat Makassar (jalur
Arlindo) dan perhitungan rapat dayanya.
• 2014 : Pemetaan potensi panas laut di Kepulauan Flores
(daerah upwelling di Flores selatan) dan perhitungan rapat
dayanya.
• 2015 : Pemodelan Hidrodinamika (mode baroklinik) di
seluruh perairan Indonesia.
• 2015/2016 : Pemetaan potensi panas laut di Kepulauan
Sangihe – Talaud (pulau-pulau kecil dan terluar) dan
perhitungan rapat dayanya.
ΔT (oC) SST and Temperature at 1000m

January

July

ΔT (oC)

(Putri, et.al., 2009)


Ocean Thermal Energy in
Indonesia Waters
Percentage of probability period

months _ with _ T  20.5C


x100%
156 _ months
Depth (m)
Area Distance from
600 m 800 m 1000 m shoreline (km)
Bali 92.31% 100% 100% 2.5
Mamuju 100% 100% 100% 3.5
Poso 100% 100% 100% 4
Ambon 71.15% 94.23% 98.72% 3.77
Halmahera 98.72% 100% 100% 4

(Putri, et.al., 2009)


Arus Permukaan

(Mayer, et.al., 2009)


Temperatur Permukaan (2,5m)

(Mayer, et.al., 2009)


Selisih Temperatur
(permukaan - 500 m)

(Mayer, et.al., 2009)


Kriteria Penentuan
Daerah Potensial:
selalu terdapat perbedaan
temperatur lebih besar dari 20oC
antara air laut permukaan, dan air
laut dalam (Vega, 1992),

berdasarkan peta distribusi estimasi


daya, daerah tersebut dapat
3,16oLS menghasilkan daya terbesar,

lokasi air laut dalam yang


dibutuhkan PLT-PL dekat dengan
pantai. (Vega, 1992).

118,71oBT
Potensi energi panas laut rata-rata
(Wicaksono dan Putri, 2012)
Daya rata-rata terendah didapat pada bulan Agustus (114 kW)
Daya rata-rata tertinggi didapat pada bulan Mei (127 kW)
(Wicaksono dan Putri, 2012)
Potensi Panas Laut di Kepulauan FLORES,
Nusa Tenggara Timur
(Rosdiana, Putri dan Illahude, 2014)

Perbandingan ΔT rata-rata pada bulan


yang sama dengan potensi energi panas
laut di perairan Pulau Palue (lokasi 17)

13
Potensi Panas Laut di Kepulauan FLORES, (Rosdiana, Putri dan
Illahude, 2014)
Nusa Tenggara Timur
Desain OTEC Nauru :
mampu menghasilkan daya listrik sebesar
100kW dengan memakai 2 massa air laut
yang memiliki beda temperatur sebesar
22oC serta fluida kerja berjenis Freon R-22
yang temperatur awalnya 24.8oC (Mitsui
dkk., 1983)
POTENSI PANAS LAUT DI
PERAIRAN SANGIHE - TALAUD

Masih diperlukan
perhitungan potensi
daya dari potensi
panas lautnya.
Usulan design penelitian
Usulan Survei
• Peta Batimetri Detail
• Pengukuran Variasi Temperatur Vertikal
• Pengukuran Kecepatan Arus
• Niche Market
• Kemungkinan pengembangan kegiatan lain yang
dapat meningkatkan nilai ekonomi, seperti
aquaculture, desalinasi air laut, dan sebagainya.
Ringkasan
• Perairan Indonesia bagian timur memiliki potensi lebih
besar untuk pengembangan OTEC dibandingkan
perairan bagian baratnya.
• Fenomena ENSO sangat mempengaruhi potensi panas
laut yang ada, terutama perubahan temperatur
permukaan laut Indonesia  Perlu kajian detail.
• Perhitungan kasar rapat daya yang dihasilkan 100 kW
hingga 1MW bergantung pada teknologi/sistem OTEC
nya  Perlu kajian detail lebih lanjut.
• Niche Market perlu diperhatikan untuk
memperhitungkan nilai ekonomis pengembangan OTEC
dan kombinasi dengan kegiatan lainnya.
– Terimakasih –

Email :
mutiara.putri@gmail.com
mutiara.putri@fitb.itb.ac.id

Contact : mutiara.putri@fitb.itb.ac.id

Anda mungkin juga menyukai