Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN KUNJUNGAN KELUARGA KOMPREHENSIF

LAPORAN KUNJUNGAN KELUARGA KOMPREHENSIF


PADA KELUARGA TN. A DI DUSUN GEDONGSARI
SRANDAKAN BANTUL YOGYAKARTA

DI SUSUN OLEH :
HELGA DWI ARDIANTO
201510206019

PROGRAM PROFESI NERS


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS ‘AISYIYAH YOGYAKARTA
2016
PENGKAJIAN KUNJUNGAN KELUARGA KOMPREHENSIF

A. DATA IDENTITAS

 Nama anak/Inisial :
 Jenis kelamin :
 Tempat tanggal lahir :
 Agama :
 Nama ayah/ :
 Suku bangsa :
 Pekerjaan ayah :
 Pendidikan ayah :
 Nama/Inisial Ibu :
 Pekerjaan ibu :
 Pendidikan ibu :
 Alamat :

B. RIWAYAT KESEHATAN MASA LALU

 Penyakit Waktu Kecil

 Riwayat Dirawat Di RS

 Obat-Obatan Yang Pernah Digunakan

 Tindakan (Operasi)

 Alergi

 Kecelakaan Dan Cedera


.

 Imunisasi

C. RIWAYAT KELUARGA DAN GENOGRAM


Keterangan

: Laki-laki

: Perempuan

: Tinggal dalam satu rumah

D. RIWAYAT SOSIAL

 Yang Mengasuh

 Hubungan Dengan Anggota Keluarga


.

 Hubungan Dengan Teman Sebaya

 Pembawaan Secara Umum

E. KEBUTUHAN DASAR
1. Makanan Yang Disukai
a. Selera makan
 Frekuensi

 Porsi Makanan

 Pola Makan
.

b. Alat Makan Yang Digunakan


2. Pola Tidur
 Ritual/ Kebiasaan Sebelum Tidur

.
 Tidur Siang

.
3. Mandi

4. Aktivitas Bermain

.
3. Eliminasi
.

F. KESEHATAN SAAT INI


1. Diagnosis medis
.
2. Tindakan operasi

3. Status Nutrisi

4. Status Cairan

5. Obat-obatan
.
6. Aktivitas

7. Tindakan Keperawatan

8. Hasil Laboratorium

9. Hasil Rongent
10. Data Tambahan

G. PEMERIKSAAN FISIK
1. Keadaan Umum :
2. TB/BB (%) :
3. Mata
Inspeksi :
4. Hidung
Inspeksi :
5. Mulut
Inspeksi :
6. Telinga
Inspeksi :
Dada
Inspeksi :
7. Jantung
Auskultasi :
8. Paru-paru
Auskultasi :
9. Perut
Inspeksi :
10. Punggung
.
11. Genital ia
.
12. Ekstremitas
Inspeksi :
13. Kulit
.
14. Tanda Vital
 Suhu :
 Nadi :
 RR :
 Tekanan darah :.
H. PEMERIKSAAN TINGKAT PERKEMBANGAN (Dengan Denver II)

No Variabel Respon Anak Penafsiran Hasil


1 Personal Sosial 1. Anak bisa memakai baaju sendiri
2. Anak bisa gosok gigi dengan bantuan
3. Anak bisa cuci dan mengeringkan tangan
4. Anak bisa memakai T-shirt
5. Anak dapat menyebutkan teman
bermainnya
6. Anak dapat berpakaian tanpa bantuan
7. Anak bisa bermain ular tangga kartu
8. Anak dapat gosok gigi tanpa bantuan
2 Adaptif-Motorik 1. Anak dapat membuat menara dari 6
Halus
kubus
2. Anak dapat membuat menara dari 4
kubusanak dapat membuat menara dari 2
kubus
3. Anak dapat meniru garis verikal
4. Anak dapat membuat menara 8 kubus
5. Anak dapat menggoyangkan ibu jari
6. Anak dapat membentuk lingkaran
7. Anak dapat menggambar 3 bagian
3 Bahasa 1. Anak dapat bicara sebagian dimengerti
2. Anak dapat menyebut 1 gambar
3. Anak dapat mengkombinasikan kata
4. Anak dapat bicara semua dimengerti
5. Anak dapat menyebut satu warna
6. Anak dapat mengetahui dua kegiatan
7. Anak dapat menyebut 4 gambar
8. Anak dapat menyebutkan kegunaan
benda
9. Anak dapat menyebutkan 2 kata sifat
10. Anak dapat menghitung kubus

4 Motorik-Kasar 1. Anak dapat melempar bola tangan ke


atas
2. Anak dapat melompat
3. Anak dapat menendang bola kedepan
4. Anak dapat meloncati benda
5. Anak dapat berdiri 1 kaki 1 detik
6. Anak dapat berdiri 1 kaki 2 detik
7. Anak dapat melompat 1 kaki
8. Anak dapat berdiri 1 kaki 3 detik

Interpretasi Hasil
I. RINGKASAN RIWAYAT KESEHATAN

Anda mungkin juga menyukai