Anda di halaman 1dari 22

BAB IV

HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Profil Puskesmas Kelurahan Cipinang Melayu

1. Data Geografi
Berdasarkan Surat Keputusan Gubernur Propinsi DKI Jakarta Nomor 1227 Tahun
1989 tentang Penyempurnaan Lampiran Keputusan Gubernur Prop. DKI Jakarta tentang
Pemecahan, Penyatuan, Penetapan Batas, Perubahan Nama Kelurahan yang Kembar Nama
dan Penetapan Luas Wilayah Kelurahan di DKI Jakarta, ditetapkan bahwa Kelurahan
Cipinang Melayu mempunyai luas + 252,79 Ha, dengan batas-batas sebagai berikut :
☼ Sebelah Utara : berbatasan dengan Saluran Jatiluhur Tarum Barat
☼ Sebelah Timur : berbatasan dengan Kali Curug dan Bekasi
☼ Sebelah Selatan : berbatasan dengan jalan untuk pendaratan pesawat terbang dan
pilar batas wilayah Propinsi DKI Jakarta - Jawa Barat Nomor :
111 s/d 119, dan Kelurahan Halim Perdanakusuma.
☼ Sebelah Barat : berbatasan dengan Kali Cipinang Kelurahan Kebon Pala
Puskesmas Kelurahan Cipinang Melayu Mempunyai Luas 300 M2

2. Orbitasi / Jarak Wilayah dari Kelurahan :


 ke Kecamatan Makasar : 7 Km
 ke Walikota Jakarta Timur : 12 Km
 ke Balaikota DKI Jakarta : 15 Km
 ke Istana Presiden R.I. : 17 Km
 ke Dinas Kesehatan DKI Jakarta : 18 Km

3. Potensi Kelurahan Cipinang Melayu


a. Perumahan : 181,97 Ha
b. Industri / Pertanian : 39,46 Ha
c. Fasilitas Umum : 29,86 Ha

4. Status Tanah
a. Tanah Negara : 73,51 Ha
b. Tanah adat : 166,54 Ha
c. Tanah Wakaf : 3,35 Ha
d. Lain lain : 9,39 Ha

B. Data Demografi
1. Kependudukan
Berdasarkan Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 1999 tentang
Pedoman Penyelenggaraan Penduduk, dapat disampaikan proses dan mobilisai
penduduk sbb :

a. Data Penduduk
Data penduduk di wilayah kelurahan Cipinang Melayu Kota Administrasi
Jakarta Timur pada tahun 2017 berjumlah 50.183 orang.

a. Jumlah RT/RW
Jumlah RTdan RW di wilayah Kelurahan Cipinang Melayu dapat dilihat sbb :

No RW RT Keterangan
1 01 12 Pemukiman
2 02 11 Pemukiman
3 03 14 Pemukiman (daerah banjir)
4 04 9 Pemukiman (daerah banjir)
5 05 11 Pemukiman tidak tertata
6 06 11 Perum Kodam Jaya (AD)
7 07 12 Perum Waringin Permai (AU)
8 08 9 Perum Curug Indah (AU)
9 09 9 Perumahan
10 010 7 Perumahan
11 011 9 Perumahan
12 012 12 Perumahan
13 013 9 Perumahan
135
( sumber data kantor lurah Cipinang Melayu )
b. Data Penduduk menurut Pekerjaan
No Jenis 2017
1 TNI POLRI/PNS/SWASTA 22.605
2 TANI 11
3 PEDAGANG 738
4 NELAYAN -
5 PENSIUNAN 1.090
6 PERTUKANGAN 126
7 PENGANGGURAN 3.256
8 FAKIR MISKIN 4.595
9 LAIN-LAIN 2.312
Jumlah 34.733
( sumber data kantor lurah Cipinang Melayu )

c. Data Penduduk menurut umur dan jenis kelamin

WNI WNA JUMLAH


No Umur
Seluruhn
Pria Wanita Jumlah Pria Wanita Jumlah
ya
1 0-4 2.560 3.392 5.952 - - - 5.952
2 5-9 2.244 2.607 4.851 - - - 4.851
3 10-14 2.266 2.545 4.811 - - - 4.811
4 15-19 2.419 2.738 5.157 - - - 5.157
5 20-24 2.316 1.569 3.885 - - - 3.885
6 25-29 1.619 1.507 3.126 1 - 1 3.127
7 30-34 1.728 1.716 3.444 1 - 1 3.445
8 35-39 1.736 1.619 3.355 - - - 3.355
9 40-44 1.617 1.588 3.205 1 - 1 3.206
10 45-49 1.259 1.274 2.533 1 - 1 2.534
11 50-54 1.137 1.069 2.206 - - - 2.206
12 55-59 1.089 918 2.007 1 - 1 2.008
13 60-64 1.086 776 1.862 - - - 1.862
14 65-69 893 639 1.532 1 - 1 1.533
15 70-74 723 534 1.257 - - - 1.257
16 > 75 568 432 1000 - - - 1.000
Jumlah 25.200 24.923 50.183 6 - 6 50.183

( sumber data kantor lurah Cipinang Melayu )

d. Data penduduk menurut KK dan Jenis Kelamin

KK WNI
No RW Pria Wanita Jumlah Pria Wanita Jumlah
1 01 973 220 1.193 1.906 1.883 3.789
2 02 891 185 1.076 1.796 1.772 3.568
3 03 1.011 255 1.266 2.146 2.123 4.269
4 04 958 181 1.139 1.744 1.721 3.465
5 05 1.334 361 1.695 2.550 2.526 5.076
6 06 1.846 501 2.347 3.262 3.238 6.500
7 07 686 117 803 1.459 1.436 2.895
8 08 671 115 786 1.445 1.422 2.867
9 09 994 251 1.245 2.263 2.240 4.503
10 10 786 127 913 1.657 1.633 3.290
11 11 714 107 821 1.477 1.454 2.931
12 12 826 121 947 1.476 1.453 2.929
13 13 953 248 1.231 1.990 1.956 3.956
JUMLAH 12.673 2.789 15.462 25.171 24.867 50.138
( sumber data kantor lurah Cipinang Melayu )

Keterangan :
- Jumlah Penduduk Laki-laki : 25. 200 Orang
- Jumlah Penduduk Wanita : 24. 923 Orang
- Jumlah WNA : 06 Orang
- Jumlah Total Penduduk : 50. 183 Orang

PETA KELURAHAN CIPINANG MELAYU, KECAMATAN MAKASAR


KOTA ADMINISTRASI JAKARTA TIMUR
: Daerah Banjir

2. Prasarana dan Sarana Umum


a. Data Tempat Usaha

No Jenis Usaha 2017


1. Perdagangan Umum dan Jasa 211
2. Jasa Konsultan, Kontraktor dan Supplier 65
3. Yayasan 20
4. Rumah Sakit 1
5. Koperasi 3
6. Perbankan 2
7. Salon 3
8. Catering 3
9. Pabrik Roti 1
10 Pabrik Kerupuk 1
.
11 Biro Perjalanan dan Ekspor Impor 12
.
12 Pom Bensin 1
.

Jumlah 371

b. Sarana Kesehatan

No Jenis sarana kesehatan 2017

1 Rumah Sakit 1
2 Puskesmas 1
3 Klinik 24 jam 5
4 Rumah bersalin 2
5 Apotek -
6 Dokter Praktek 2
7 Bidan Swasta 8

Jumlah 19
( sumber data kantor lurah Cipinang Melayu )

c. Sarana Olah Raga


No Jenis sarana lapangan Jumlah
1 Bulu tangkis 6
2 Bola voli 4
3 Tenis 2
4 Basket 1
5 Sepak Bola 1

Jumlah 16
( sumber data kantor lurah Cipinang Melayu )

d. Sarana Ibadah
No Jenis sarana kesehatan Jumlah
1 Masjid 22
2 Musholla 29
3 Gereja 6
Jumlah 57
( sumber data kantor lurah Cipinang Melayu )

e. Pendidikan Negeri
Tingkat Jumlah
No Pendidikan Gedung Guru Murid
1. TK - - -
2. SD 8 95 3728
3. SLTP 1 41 1008
4. SMU 1 42 749
5. Perg. Tinggi - - -

Jumlah 10 178 5.485


( sumber data kantor lurah Cipinang Melayu )

f. Pendidikan Swasta

Tingkat Jumlah

No Pendidikan Gedung Guru Murid

1. TK 17 66 632
2. SD 5 15 2338
3. SLTP 2 70 128
4. SMU 2 79 461
5. Perg. Tinggi 2 275 2300
Jumlah 21 505 5859
( sumber data kantor lurah Cipinang Melayu )

3. Pembinaan Keluarga Berencana (KB)

No Sasaran KB

1. PUS 8174
2. Peserta KB Aktif 7845
3. PPKB 13
4. Pos Pelayanan Terpadu 15
5. Sie KB LKMD/K 13
6. PPKB RT 156
7. Dasa Wisma 10
8. Kelompok Takukesra -
( sumber data kantor lurah Cipinang Melayu )

a. Peserta KB Aktif
No Alat Kontrasepsi Pemerintah Swasta Jumlah
1 IUD - - 1.987
2 MOP - - 130
3 MOW - - 145
4 Implant - - 1.347
5 Suntik - - 1.745
6 Pil - - 1.540
7 Kondom - - 234

Jumlah - - 7.128
( sumber data kantor lurah Cipinang Melayu )

b. Peserta KB Baru
No Alat Kontrasepsi Jumlah

1 IUD 93
2 MOP 0
3 MOW 0
4 Implant 71
5 Suntik 237
6 Pil 43
7 Kondom 25

Jumlah 469
( sumber data kantor lurah Cipinang Melayu )

c. Pencapaian KB Baru
PPM ( Prevalensi Pemakaian Metode Kontrasepsi ) = 87,2 %
Pencapaian = 7128 Orang

d. Kegiatan sosial lainnya


 BKB ( Bina Keluarga Balita ) : 09 Kelompok
 PAUD : 09 Kelompok
 BKR ( Bina Keluarga Remaja ) : 1 Kelompok
 BKL ( Bina Keluarga Lansia ) : 10 Kelompok
 UP2KS : 4 Kelompok
 PSN : 15 Kelompok
 RW Siaga : 11 RW

e. Kelembagaan Kelurahan

No Organisasi Anggota
1 Kader Pembangunan 25
2 Tim Penggerak PKK 35
3 Kader PKK 165
4 Kader Kesehatan 102
5 Kader PPKB RW 13
6 PKB Kelurahan 1

Jumlah 341
NO NAMA NIP GOL JABATAN

1. dr. Beby Muhrisa 197402102006042001 III Kepala Puskesmas


2. dr. Sri Harumini 195901171987122001 IV Dokter Umum
3. drg. Hendro Poernomo 19590820198731006 IV Dokter gigi
3. 4. Yuhaimi 196911101998032004 III Perawat Umum
5. Nur Farida 197102171993012001 III Bidan
6. Kusmiatin 197005301993062001 III Bidan
7. Finda Sulistiyani,S.si,Apt 197412221993032001 II Apoteker
8. Emi Susanti 197704261998032001 II Analis Kesehatan
9. dr. Richy Honorer Dokter Umum
10. dr. Yana Aurora Honorer Dokter KPLDH
11. dr. Indah Puspitasari Honorer Dokter KPLDH
12. Dewi Agustin Honorer Administrasi
13. Deden Priatna Honorer Administrasi
14. Sularni Honorer Perawat
15. Ratih Windhary Honorer Kesehatan Lingkungan
16. Luthfiyyah Ulfah Honorer Perawat Gigi
17. Nur Syarifah Mudaim Honorer Gizi
18. Khistiany Mirta Sari Honorer Bidan KPLDH
19. Gentra Anggani Honorer Bidan KPLDH
20. Umi Lestari Honorer Perawat KPLDH
21. Desi Kumalasari Honorer Perawat KPLDH
22. Budi Mulyadi Satpam
23. Zainuddin Petuigas Pembersih

Sumber Daya UKPD : Ketata Usahaan dan Administrasi

1. Kepegawaian
Keadaan jumlah pegawai Puskesmas Kelurahan Cipinang Melayu sebanyak 08
Pegawai PNS, 13 Pegawai Honorer, 01 Petugas Pembersih, 01 Satpam.

a. Jumlah pegawai menurut pangkat dan golongan dapat dilihat data berikut :
b. Jumlah pegawai menurut pendidikan adalah sbb :

Pendidikan

No Nama NIP S S
D D S
M M Keterangan
1 3 1
P A

1. dr. Beby Muhrisa 197402102006042001 V Kepala Puskesmas


2. dr. Sri Harumini 195901171987122001 V Dokter Umum
3. drg. Hendro Poernomo 19590820198731006 V Dokter gigi
4. Yuhaimi 196911101998032004 V Perawat
5. Nur Farida 197102171993012001 V Bidan
6. Kusmiatin 197005301993062001 V Bidan
7. Finda Sulistiyani,S.si,Apt 197412221993032001 V Apoteker
8. Emi Susanti 197704261998032001 V Analis Kesehatan
9. dr. Richy Honorer V Dokter Umum
10. dr. Yana Aurora Honorer V Dokter KPLDH
11. dr. Indah Puspitasari Honorer V Dokter KPLDH
12. Dewi Agustin Honorer V Administrasi
13. Deden Priatna Honorer V Administrasi
14. Sularni Honorer V Perawat
15. Ratih Windhary Honorer V Kesehatan Lingkungan
16. Luthfiyyah Ulfah Honorer V Perawat Gigi
17. Nur Syarifah Mudaim Honorer V Gizi
18. Khistiany Mirta Sari Honorer V Bidan KPLDH
19. Gentra Anggani Honorer V Bidan KPLDH
20. Umi Lestari Honorer V Perawat KPLDH
21. Desi Kumalasari Honorer V Perawat KPLDH
22. Budi Mulyadi V Satpam
23. Zainuddin V Petugas Pembersih

Jumlah 0 4 0 11 8 23

2. Kebijakan Mutu
Memberikan pelayanan terbaik yang berorientasi pada kepuasan pelanggan dengan
meningkatkan sumber daya manusia yang mampu bersaing di dukung dengan sarana
dan prasarana yang berbasis tekhnologi melalui perbaikan berkesinambungn sesuai
peraturan yang berlaku

A. VISI
Menjadi Puskesmas terbaik kebanggan masyarakat Jakarta

B. MISI
1. Meningkatkan sumber daya manusia yang mampu bersaing
2. Meningkatkan mutu pelayanan yang berorientasi pada kepuasan pelanggan
3. Meningkatkan sarana dan prasarana sesuai standar mutu yang berbasis
tekhnologi
4. Menciptakan lingkungan kerja yang harmonis
5. Menjalin kerja sama lintas sektoral yang harmonis dan efektif

C. Nilai – Nilai
1. Integritas
2. Profesional
3. Disiplin
4. Akuntabel
5. Sinergi

B. Data Kesehatan Diabetes Melitus dan Prolanis PPDM Kelurahan Cipinang Melayu
(Primer)

1. Pelayanan di BP Umum
Gambaran pola penyakit terpilih sepuluh (10) jenis penyait yang terdapat di
Kelurahan Cipinang Melayu Kec. Makasar adalah sebagai berikut:
2017
No Jenis Penyakit
Jumlah
1 Nasofaringitis ( J0.0 ) 3246
Peny. Lain pd sal. Pernapasan bag. Atas
2 2501
(1303)
3 Penyakit tekanan darah tinggi (12) 1473
4 Faringitis ( J0.2 ) 1061
5 Dyspepsia ( K3.0 ) 932
6 Diare ( A0.9 ) 845
7 Myalgia 778
8 Periodontitis Chronis 496
9 Osteo 434
10 Diabetesmilitus Type II 227
Jumlah 11.993

A. Surveilans
1. Laporan kematian
Jumlah kematian yang tercatat pada laporan adalah 115 orang dengan data-
data menurut penyebab penyakit sebagai berikut:
REKAPITULASI KEMATIAN BERDASARKAN PENYAKIT DAN UMUR TAHUN 2017

JENIS
SEBAB KEMATIAN GOLONGAN UMUR TOTAL
KELAMIN
2
NO 5
0-7 8 - 28 5- 15 -
KODE ICD X NAMA 1-4 - >45 Lk Pr
hari hari 14 24
4
4

1 A 01 Tifus perut klinis 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0


2 A 16 Tersangka TBC 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
A.15.1-
0 0 0 0 0 0 1 1 0 1
3 16.2 TBC lainnya
4 A.40.9 Septikemia 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
5 B 15 Hepatitis klinis 0 0 0 0 0 0 3 2 1 3
Radang hati
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
6 B 18 menahun
Neoplasma
0 0 0 0 0 0 0 1 0 1
7 C 18.9 ganas kolon
Karsinoma
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
8 C. 50 mamai
Karsinoma
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
9 C 59.3 servic uteri
Neopl.trachea,
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
10 C 33.9 paru dll
11 c. 91- 95 Leukimia 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
D00 -
0 0 0 0 0 0 3 3 0 3
12 D09 Kangker
E10 - Diabetes
0 0 0 0 0 1 6 3 4 7
13 E14 Melitus
14 I 10 Hipertensi 0 0 0 0 0 0 1 1 0 1
Strok tak
menyebutkan
0 0 0 0 0 2 19 13 8 21
perdarahan/infar
15 I 64 k
Serebros
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
16 I 67 vaskular
18 I 02 fraktur multiple 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
19 I 44 jantung iskemik 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
Infark miokard
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
20 I 21.9 akut
Penyakit
0 0 0 0 0 2 52 34 20 54
21 I 23 - 41 jantung lainnya
Bronhitis,
Empisema, 0 0 0 0 0 0 3 3 0 3
22 J 40 asma
23 J 18 Pneumonia 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
Hati kronis &
0 0 0 0 0 1 2 1 1 2
24 K 74.6 serosis
Penyakit hati
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
25 K 71-77 lainnya
26 N 17.0 Gagal ginjal 0 0 0 0 0 0 2 1 1 2
Intracranial
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
27 W20 -64 Injuri
Volume
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
28 S06 Depletion
98
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
29 (SARS) HIV
JUMLAH 0 0 0 0 0 6 87 63 35 74

B. Penyakit Tidak Menular ( PTM )


1. Pembinaan Usia Lanjut
a. . Jumlah Kader Pos Lansia
No RW Petugas Jumlah Kader
1 1 Pus. Kel. Cp Melayu 10
2 2 Pus. Kel. Cp Melayu 7
3 3 Pus. Kel. Cp Melayu 8
4 4 Pus. Kel. Cp Melayu 9
5 5 Pus. Kel. Cp Melayu 6
6 6 Pus. Kel. Cp Melayu 5
7 9 Pus. Kel. Cp Melayu 11
8 10 Swadaya masyarakat 6
9 11 Pus. Kel. Cp Melayu 8
10 12 Pus. Kel. Cp Melayu 9
11 13 Pus. Kel. Cp Melayu 6

b. Hasil Kegiatan Pembinaan Usila adalah :


♦ Jumlah Kelompok Usila : 11
♦ Jumlah RW : 13
♦ RW dengan Kelompok yg dibina : 11
♦ SKJ : 60 kali
♦ Penyuluhan : 132 kali
 Kunjungan pasien : 18 Orang

c. Penjaringan Penyakit terbanyak pada Lansia di Puskesmas kelurahan


Cipinang Melayu :

Penyakit 45-59 th > 60


Hypertensi 581 748
Radang Tenggorokan 556 377
Diabetes 398 337
Myalgia 317 213
Gigi dan Mulut 395 270
Gastritis 309 217
ISPA 268 113
Reumatik 228 271
Kulit 98 308
Diare 62 61

2. Pengembangan Pos PTM Tahun 2017


- Jumlah pos PTM 3 RW ( RW 05, 9, dan 12)
- Hasil Kegiatan
1. Melakukan screening kardiovascular

No Lokasi Resiko Resiko Resiko Di


Rendah Sedang Tinggi sreening
1 RW 05 100 82 58 240
2 RW 09 100 85 55 240
3 RW 12 100 65 75 240
Jumlah 300 232 188 720
- Resiko Rendah : 41,66 %
- Resiko Sedang : 32,22 %
- Resiko Tinggi : 26,11 %
- Jumlah Kader Pos PTM = 34 orang
3. Penyuluhan Kesehatan Masyarakat / Promkes

a. Frekwensi dan jumlah pengunjung penyuluhan luar gedung Puskesmas


Kelurahan Cipinang Melayu 2017

Jumlah
No Program Frekwensi
pengunjung
1 JANTUNG 50 135
2 KIA 25 330
3 KB 12 186
4 TBC 4 100
6 GIZI 18 455
8 IMUNISASI MR 1 35
9 IVA TEST 3 150
10 P DEGENERATIF 3 120
11 OSTEO 1 35
12 GIGI 19 3809

Target Capaian SPM tahun 2017 Puskesmas Kelurahan Cipinang


Melayu Berdasarkan Permenkes 43 Tahun 2016

HASIL PENCAPAIAN INDIKATOR KINERJA UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT


TAHUN 2017
Tabel 1 Data Pasien Prolanis PPDM Kelurahan Cipinang Melayu April 2018

Jumlah Jumlah Peserta yang Jumlah Peserta yang


RW Peserta tidak aktif aktif
Prolanis
f % f %
RW 1 15 3 20 12 80
RW 2 34 8 23,52 26 76,47
RW 3 25 14 56 11 44
RW 4 19 3 15,7 16 84,21
RW 5 15 6 40 9 60
RW 6 8 7 87,5 1 12,5
RW 7 2 1 50 1 50
RW 8 1 1 100 0 0
RW 9 8 4 50 4 50
RW 10 16 4 25 12 75
RW 11 29 5 17,24 24 82,75
RW 12 26 5 19,2 21 80,76
RW 13 9 6 66,6 3 33,3
TOTAL 207 67 32,36 140 67.63

B. Data Hasil Penelitian

Penelitian ini melibatkan 20 pasien Prolanis PPDM RW 12 Kelurahan Cipinang


Melayu. Berdasarkan hasil penelitian pada tabel 2 memperlihatkan karakteristik demografi
responden. Pada karakteristik yang pertama “Usia”, diperoleh gambaran usia responden <
60 tahun sebanyak 10 orang (50%) dan ≥ 60 tahun sebanyak 10 orang (50%) yang
menunjukkan sama banyak dalam ukuran usia. Pada karakteristik “Jenis Kelamin”,
diperlihatkan bahwa responden wanita, terhitung 14 orang (70%) , lebih banyak daripada
responden pria yang hanya 6 orang (30%). Pada karakterikstik “Lama Menderita DM”,
hampir seluruh responden menderita DM ≥ 5 tahun sebanyak 17 orang (85%) dan sisanya
yang menderita DM < 5 tahun hanya sebanyak 3 orang (15%). Pada karakteristik
“Pendidikan Terakhir”, pendidikan terakhir responden yang dominan adalah SMP
sebanyak 8 orang (40%), kemudian sisanya berpendidikan terakhir SD sebanyak 6 orang
(30%), SMA sebanyak 3 orang (15%) dan Perguruan Tinggi sebanyak 3 orang (15%). Pada
karakteristik terakhir yaitu “Pekerjaan”, didapatkan bahwa sebagian besar responden tidak
bekerja, yaitu sebanyak 14 orang (70%), dan sebagian kecil yang bekerja hanya sebanyak 6
orang (30%).

Tabel 1 Karakteristik Demografi (n=20)

Data Demografi Frekuensi Presentase (%)

Usia
< 60 tahun 10 50
≥ 60 tahun 10 50

Jenis Kelamin
Pria 6 30
Wanita 14 70

Lama Menderita DM
< 5 tahun 3 15
≥ 5 tahun 17 85

Pendidikan Terakhir
SD 6 30
SMP 8 40
SMA 3 15
Perguruan Tinggi 3 15

Pekerjaan
Tidak Bekerja 14 70
Bekerja 6 30
Pada Tabel 2 menunjukkan “Distribusi Frekuensi Self-management”. Dari tabel
tersebut, diperoleh gambaran perilaku Self-management pasien Prolanis PPDM RW 12
Kelurahan Cipinang Melayu dengan kategori “Baik” sebesar 35% (7 orang), dan dengan
katagori “Sedang” sebanyak 45% (9 orang), dan dengan katagori “Buruk” sebanyak 20%
(4 orang).

Tabel 2 Distribusi Frekuensi Self-management


Kategori Frekuensi Presentase (%)

Baik 7 35

Sedang 9 45

Buruk 4 20

Pada Tabel 3, diperlihatkan “Distribusi Frekuensi Tingkat Perilaku Self-


Management pada Pasien Prolanis PPDM di RW 12 Kelurahan Cipinang Malayu”.
Tabel ini menggambarkan bagaimana distribusi frekuensi tingkat perilaku self-management
yang dilihat dari 5 aspek, yaitu Diet, Medikasi, Olahraga, Memantau kadar gula darah,
dan Perawatan kaki.
Pada aspek perilaku “Diet”, didapatkan hanya 30% (6 orang) dari keseluruhan
responden, dengan kategori “Baik”, selanjutnya sebagian besar dengan kategori “Sedang”
sebanyak 40% (8 orang), sisanya dengan kategori “Buruk” sebanyak 30% (6 orang).
Pada aspek perilaku “Medikasi”, diperoleh sebanyak 40% (8 orang) dari
keseluruhan responden dengan kategori “Baik”, lalu sisanya sebanyak 30% (6 orang)
dengan dengan kategori ”Sedang” dan terakhir 30 % (6 orang) dengan kategori “Buruk”.
Pada aspek perilaku “Olahraga”, digambarkan responden dengan kategori “Baik”
sebanyak 35% (7 orang) dan untuk kategori “Sedang” memperoleh sebanyak 55% (11
orang) dari seluruh responden, dan yang terakhir untuk kategori “Buruk” sebanyak hanya
15% (3 orang).
Pada aspek perilaku “Memantau kadar gula darah”, diperoleh sebanyak 20% (4
orang) dengan kategori “Baik”, lalu untuk kategori “Sedang” diperoleh sebanyak 50% dari
mayoritas seluruh responden. Kemudian jumlah responden dengan kategori “Buruk” adalah
sebanyak 30% (6 orang).
Pada aspek terakhir yaitu aspek perilaku “Perawatan kaki”, didapatkan bahwa 55%
(11 orang) dari seluruh responden dengan kategori “Baik”, lalu dengan kategori “Sedang”
sebanyak 40% (8 orang). Sisanya, hanya sebagian kecil dengan kategori “Buruk” yaitu
sebanyak 5% (1 orang).

Tabel 3 Distribusi Frekuensi Tingkat Perilaku Self-Management pada Pasien Prolanis


PPDM di RW 12 Kelurahan Cipinang Malayu (n = 20)

Aspek Kategori
Perilaku
Baik Sedang Buruk
f % f % f %
Diet 6 30 8 40 6 30
Medikasi 8 40 6 30 6 30
Olahraga 7 35 11 55 3 15
Memantau 4 20 10 50 6 30
kadar gula
darah
Perawatan 11 55 8 40 1 5
kaki

Anda mungkin juga menyukai