Anda di halaman 1dari 1

2n – 2 ≥ 15

2n ≥ 17

n ≥ 8,5

n =9

Dalam perhitungan dari jumlah sampel dihasilkan n = 9 kemudian dibulatkan

menjadi 10 untuk setiap kelompok perlakuan.

a. Prosedur dan teknik pengambilan sampel

Pengambilan sampel sebanyak 36 sampel dengan ketentuan setiap kelompok

terdiri dari 9 agar plate untuk masing-masing konsentrasi.

b. Prosedur dan Teknik Pengambilan Sampel

Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah simple random sampling

D. Variabel Penelitian

Variabel Bebas :Biakan murni Escherichia coli, daun sirih (Piper battle Linn.) jeruk

nipis (Citrus aurantifolia)

Variabel terikat :Diameter zona hambat

Variabel kontrol :Media Mueller Hinton Agar, metode pembiakan, suhu inkubasi,

waktu inkubasi, diameter cakram disk, diameter pori kertas saring

E. Definisi Operasional

1. Air rebusan daun sirih

Sediaan air rebusan daun sirih yang didapat dari daun sirih yang disebus

dengan menggunakan air sampai daun sirih tersebut berwarna kelayuan.

25

Anda mungkin juga menyukai