Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS KARANGREJO
Jl. Dahlia No. 13 Desa Karangrejo Telp. 0355-328810
e-mail : karangrejo.puskesmas@gmail.com
TULUNGAGUNG 66253

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS KARANGREJO


KABUPATEN TULUNGAGUNG
NOMOR : 440/ /103.26/2017

TENTANG

JENIS-JENIS PEMERIKSAAN LABORATORIUM

DI PUSKESMAS KARANGREJO

Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha Esa


Kepala UPTD Puskesmas Karangrejo Kabupaten Tulungagung,

Menimbang : a. bahwa untuk meningkatkan mutu pelayanan supaya terlaksana

dengan efisien, efektif, konsisten, dan aman, maka dibutuhkan

penetapan jenis-jenis pemeriksaan yang dapat dilakukan;

b. bahwa untuk memenuhi sebagaimana dimaksud dalam huruf “

a” diatas, pada pelaksanaannya perlu ditetapkan Keputusan

Kepala Puskesmas Karangrejo.

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia No.25 Th. 2009 tentang


Pelayanan Publik;
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009
tentang Kesehatan;
3. Peraturan Pemerintah Nomor 65 Tahun 2005 tentang
Pedoman Penyusunan dan Penerapan Standar Pelayanan
Minimal;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 tentang
Puskesmas;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 46 Tahun 2015 tentang
akreditasi Puskesmas, Klinik Pratama, tempat Praktek Mandiri
Dokter dan tempat Praktek Mandiri Dokter Gigi;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 44 Tahun 2016 tentang
Pedoman Manajemen Puskesmas;
7. Peraturan Daerah Tulungagung nomor 3 Tahun 2013 tentang
Retribusi Pelayanan Kesehatan pada Dinas Kesehatan
Kabupaten Tulungagung;
8. Peraturan Bupati Tulungagung Nomor 21 Tahun 2015 tentang
Pedoman Penyusunan Standar Operasional Prosedur
Administrasi Pemerintahan Di Lingkungan Pemerintah
Kabupaten Tulungagung;
9. Peraturan Bupati Tulungagung Nomor 35 Tahun 2011 tentang
Organisasi Unit Pelaksana Teknis Dinas Puskesmas pada
Dinas Kesehatan Tulungagung;
10. Keputusan Menteri Negara Pendaya gunaan Aparatur Negara
RI No.PER/25/M.PAN/05/2006 tentang Pedoman Penilaian
Kinerja Unit Pelayanan Publik.

Menimbang : c. bahwa untuk meningkatkan mutu pelayanan supaya terlaksana

dengan efisien, efektif, konsisten, dan aman, maka dibutuhkan

penetapan jenis-jenis pemeriksaan yang dapat dilakukan;

d. bahwa untuk memenuhi sebagaimana dimaksud dalam huruf “

a” diatas, pada pelaksanaannya perlu ditetapkan Keputusan

Kepala Puskesmas Pogalan;

Mengingat : 1. Undang – undang RI Nomor 36 tahun Tahun 2009, tentang

Kesehatan;

2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75

tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;

3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor.59

tahun 2014 tentang standar pelayanan laboratorium;

4. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 364/Menkes/SK/III/2003

tentang Laboratorium Kesehatan;

5. Keputusan Kementrian Kesehatan Republik Indonesia Nomor

1267/Menkes/SK/XII/2004 tentang Standar Pelayanan

Laboratorium Dinas Kesehatan kabupaten/Kota;


MEMU MEMUTUSKAN

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS TENTANG JENIS-


Menetapkan : JENIS PEMERIKSAAN YANG DILAKUKAN DI
LABORATORIUM

Kesatu : Keputusan Kepala Puskesmas Pogalan tentang Jenis


Pemeriksaan yang dilakukan di unit laboratorium Pukesmas
Pogalan sebagaimana terlampir.

Kedua : Keputusan ini berlaku pada tanggal ditetapkan dan akan


diadakan perubahan sebagaima mestinya apabila diperlukan.

Ditetapkan di : Karangrejo

Pada tanggal :

Kepala UPT Puskesmas


KARANGREJO
DARAH LENGKAP
ο Hb ο PCV
ο Trombosit ο Hitung Jenis
ο Leukocyt
SEROLOGI
o Golongan darah
o Widal
MIKROBOILOGI
ο BTA
URINE LENGKAP
ο Ph **) ο Bilirubin
ο Berat Jenis **) ο Urobilin
ο Albumin ο Sedimen Urine
ο Reduksi

PLANO TEST
KIMIA KLINIK
ο GDA
ο GDP
ο GD 2 JPP
ο Cholesterol
ο Asam Urat

Ditetapkan di : Karangrejo
Pada tanggal : 02 Januari 2017
KEPALA UPTD PUSKESMAS
KARANGREJO

Hari Uminarti
NIP. 19661207 198901 2 001

Anda mungkin juga menyukai