Anda di halaman 1dari 1

PT Urlindo Utama selama tahun 2011 memperoleh laba komersial sebesar Rp.750.000.

000,-
Perusahaan akan menghitung PPh tahun 2011 dan melakukan koreksi fiskal dengan data sebagai
berikut:
a. Pendapatan bunga deposito sebesar Rp.60.000.000,-
b. Beban jamuan tanpa daftar nominatif sebesar Rp.50.000.000,-
c. Penyusutan fiskal lebih kecil Rp.15.000.000,- dari penyusutan komersial
d. PPh pasal 25 yang sudah dibayar selama tahun 2011 sebesar Rp.95.000.000,-
Berdasarkan data tersebut Anda diminta untuk :
1. Melakukan koreksi fiskal dan Menghitung penghasilan/ laba kena pajak
2. Menghitung PPh tahun 2011 (beban pajak kini) berdasarkan tarip UU PPh terbaru dengan
tarip sebesar 25%
3. Hitunglah PPh kurang bayar (PPh ps 29) atau lebih bayar (PPh ps 28)
4. Hitunglah aset/ kewajiban pajak tangguhan
5. Buatlah jurnal dan penyajian nya

Anda mungkin juga menyukai