Anda di halaman 1dari 2

TRY OUT UAS GENAP FISIKA

ULANGAN AKHIR SEMESTER GENAP


TAHUN PELAJARAN 2017/2018
KURIKULUM K13

Pelajaran : FISIKA Kode Soal : 2/FI11FINAL2


Kelas : XI IPA Waktu : 90 menit

Petunjuk Umum :
1. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum anda menjawabnya
2. Jumlah soal sebanyak 25 butir, setiap butir soal terdiri atas lima (5) pilihan jawaban
3. Laporkan kepada akademik kalau terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak atau jumlah soal kurang
4. Gunakan pensil untuk menghitamkan salah satu pilihan jawabana pada LJK
5. Periksalah pekerjaan anda sebelum diserahkan kepada bagian akademik
6. Tidak diizinkan menggunakan kamus, HP, table matematika, atau alat bantu hitung lainnya

1. Suatu mesin Carnot mempunyai efisiensi c. 10 J


40% dengan temperatur reservoir suhu 5. Perhatikan diagram
tinggi sebesar 500 K. Agar efisiensi mesin P-V di samping, jika
naik menjadi 80%, maka temperatur suhu kalor yang dibuang
tinggi harus dinaikkan menjadi… 4.000 J, maka usaha
a. 1500 K d. 500 K yang dihasilkan
b. 1250 K e. 250 K adalah......
c. 1000 K a. 4.000 J d. 15.000 J
2. Sejumlah gas ideal berada di dalam ruangan b. 8.000 J e. 16.000 J
tertutup mula-mula bersuhu 27° C. Supaya c. 12.000 J
tekanannya menjadi 4 kali semula pada 6. Sebuah gelombang berjalan di permukaan
kondisi proses isokhorik, maka suhu ruangan air memenuhi persamaan
tersebut adalah .... y  0,04 sin 2 60t  2 x  , y dan x dalam
a. 108°C d. 927°C
meter dan t dalam sekon. Cepat rambat
b. 297°C e. 1200°C
gelombang tersebut adalah….
c. 300°C
a. 15 m/s d. 45 m/s
3. Sejumlah gas ideal mengalami proses
b. 20 m/s e. 60 m/s
isotermik, mula mula volumenya 8 m3 pada
c. 30 m/s
tekanan 2 N/m2, kemudian tekanan gas
7. Gambar di bawah ini menunjukkan
tersebut menjadi 4 N/m2, maka volumenya
perambatan gelombang tali.
menjadi…
a. 16 m3 d. 8 m3
b. 6 m 3 e. 10 m3
c. 4 m3
4. Perhatikan gambar!
Gas ideal melakukan
proses perubahan Jika periode gelombang 2 s, maka persamaan
tekanan (P) terhadap gelombangnya adalah….
volume (V). Kerja yang a. y  0,4 sin t   / 3x 
b. y  0,4 sin 2t  x 
dilakukan oleh gas pada

c. y  0,4 sin 4t   / 3x 


proses tersebut
sebesar…
a. 20 J d. 5 J d. y  0,4 sin 4t  2 / 3x 
b. 15 J e. 4 J e. y  0,4 sin 4t  2x 

1
LBB DELTA ____________________________________________________________________
Quality Does Matter
TRY OUT UAS GENAP FISIKA

8. Jika taraf intensitas bunyi dari sebuah klakson yang didengar pengendara sepeda
mesin jet adalah 80 dB, maka intensitas motor adalah…
bunyi mesin tersebut adalah .... a. 1.020 Hz d. 960 Hz
a. 10-5 watt/m2 d. 10-4 watt/m2 b. 1.010 Hz e. 900 Hz
b. 10 watt/m
-7 2 e. 10-8 watt/m2 c. 1.000 Hz
c. 10-3 watt/m2 13. Gambar di bawah ini memperlihatkan
9. Taraf intensitas satu ekor lalat yang difraksi oleh celah ganda.
berdengung adalah 30 dB. Jika bunyi
dengung masing-masing lalat tersebut
dianggap identik dan intensitas ambang
pendengaran manusia adalah 10-12
watt/m2 maka intensitas bunyi dengung
1000 ekor lalat adalah...
a. 10-12 watt/m2 d. 101 watt/m2 Seberkas cahaya dengan panjang gelombang
b. 10-6 watt/m2 e. 103 watt/m2 6.000 Angstrom didatangkan pada celah
c. 10 watt/m
6 2 ganda yang jarak antar celahnya 0,06 mm.
10. Seutas dawai panjangnya 2 meter. Jika Jarak antar pita terang (P) adalah…
tegangan dawai diatur sedemikian hingga a. 8 mm d. 1 mm
kecepatan gelombang transversal yang b. 6 mm e. 2 mm
dihasilkan adalah 800 m/s, maka frekuensi c. 4 mm
nada atas ke tiga adalah… 14. Perhatikan diagram pembentukan bayangan
a. 200 Hz d. 800 Hz pada alat optik berikut.
b. 400 Hz e. 500 Hz
c. 300 Hz
11. Pipa organa terbuka dengan panjang 4 m
dan pipa organa tertutup dengan panjang 6
m keduanya mampu menghasilkan nada
atas pertama. Jika kecepatan gelombang
transversal pada pipa organa terbuka dan Sebuah benda diletakkan 2 cm dari lensa
tertutup masing masing 320 m/s dan 400 objektif. Jarak fokus lensa objektif 1,5 cm dan
m/s, maka perbandingan frekuensi pipa jarak lensa okuler 2,5 cm (Sn = 25 cm).
organa terbuka dan tertutup adalah… Perbesaran bayangan yang terjadi adalah…
a. 8 : 5 d. 2 : 3 a. 20 kali d. 35 kali
b. 5 : 8 e. 8 : 1 b. 25 kali e. 40 kali
c. 6 : 5 c. 30 kali
12. Sebuah truk bergerak dengan kecepatan 10
m/s dibelakang sepeda motor. Pada saat 15. Seseorang hanya mampu melihat benda
truk mengeluarkan bunyi klakson dengan terjauh dengan jelas pada jarak 50 cm dari
frekuensi 990 Hz, pengendara sepeda matanya. Kekuatan lensa kacamata yang
motor membaca spedometernya harus dipakainya adalah…
menunjukkan angka 20 m/s. Apabila cepat a. -4 dioptri d. +5 dioptri
rambat bunyi di udara 340 m/s, frekuensi b. -2 dioptri e. +2 dioptri
c. +3 dioptri

URAIAN.
1. Kawat untuk saluran transmisi listrik yang massanya 40 kg diikat antara dua menara tegangan
tinggi yang jaraknya 200 m. Salah satu ujung kawat dipukul oleh teknisi yang berada di salah satu
menara sehingga timbul gelombang yang merambat ke menara yang lain. Jika gelombang pantul
merambat dengan kecepatan 20 m/s, maka tegangan kawat adalah…

2
LBB DELTA ____________________________________________________________________
Quality Does Matter

Anda mungkin juga menyukai

  • Eweewew
    Eweewew
    Dokumen2 halaman
    Eweewew
    CATUR KRISTIAWAN
    Belum ada peringkat
  • 11 Trial
    11 Trial
    Dokumen2 halaman
    11 Trial
    CATUR KRISTIAWAN
    Belum ada peringkat
  • QWQWQWWQ
    QWQWQWWQ
    Dokumen2 halaman
    QWQWQWWQ
    CATUR KRISTIAWAN
    Belum ada peringkat
  • CSUG
    CSUG
    Dokumen13 halaman
    CSUG
    CATUR KRISTIAWAN
    Belum ada peringkat
  • Aaaaaaaaaaaaaaaaaaa
    Aaaaaaaaaaaaaaaaaaa
    Dokumen1 halaman
    Aaaaaaaaaaaaaaaaaaa
    CATUR KRISTIAWAN
    Belum ada peringkat
  • Assalamu
    Assalamu
    Dokumen1 halaman
    Assalamu
    CATUR KRISTIAWAN
    Belum ada peringkat