Anda di halaman 1dari 9

TUGAS BESAR

HEMAT ENERGI
ANALISA PENCAHAYAAN DAN THERMAL PADA BANGUNAN
DENGAN SOFTWARE ECOTECT

Koordinat Site : Latitude 3.1000° Longitude 101.7000°


Weather Data : Malaysia-KualaLumpur
North Offset : 120.0°
Time Zone : +08.00 (Perth)

Muhammad Taufik Kaharu


551414034
ANALISA PENCAHAYAAN

Pembayangan dan Suhu


21 Maret
08.00
Pada pukul 08.00 berdasarkan analysis grid suhu masih berada pada angka yang rendah ditandai dengan
warna yang masih ke biru biruan. Suhu berkisar antara 18-58oC.
11.00

Pada pukul 11.00 dimana matahari mulai berada pada sudut yang tinggi suhu mulai meningkat terutama
pada area yang tidak terbayangi ditandai dengan analysis grid yang berwarna merah. Suhu berkisar antara
21-61oC
16.00

Pada pukul 16.00 suhu meningkat pada area yang tidak terbayangi di tandai dengan warna oranye. Suhu
berkisar antara 21-61oC.
21 Juni
08.00
Pada pukul 08.00 Suhu berkisar antara 12-62oC dengan area yang tidak terbayangi berwarna ungu.
11.00

Pada Pukul 11.00 warna biru hanya pada bagian dalam bangunan dan meskipun terbayangi analysis grid
menunjukan warna yang agak kemerahan dikarenakan panas yang dipantulkan. Suhu berkisar antara 12-
52oC
16.00
Pukul 16 bulan juni suhu yang ditunjukkan lebih rendah ditandai dengan warna kebiruan. Suhu berkisar
antara 18-58oC
21 Desember
08.00

Pukul 08.00 pada bulan desember suhu sekitar lebih tinggi dibanding suhu area yang terbayangi berkisar
antara 28-68oC
11.00

Pada pukul 11.00 suhu yang di tunjukkan analysis grid sangat tinggi pada area yang tidak terbayangi yang
ditandai dengan warna kuning.
16.00

Pada pukul 16.00 suhu tinggi pada luar ruangan mulai berpengaruh pada dalam bangunan yang ditandai
warna biru pada dalam bangunan berubah menjadi keunguan. Dengan suhu berkisar antara 28-68o
Thermal Analyisis

Anda mungkin juga menyukai