Anda di halaman 1dari 24

LK 5.

Jadwal Supervisi Akademik

Jadwal Supervisi Akademik


Mata Pelajaran/ Pokok
Hari/ Jam Fokus
No. Nama Guru Bahasan/ Kompetensi Kls
Tanggal Ke Masalah
Dasar
1.Memahami kaitan
antara cirri-ciri makhluk
hidup dengan lingkungan
Senin, Budi tempat hidupnya.
Memilih
1 2-10- Sulistiawati, 1.2 Mendeskripsikan cirri- VI A 2-3
metode
2017 S.Pd ciri perkembangan fisik
anak laki-laki dan
perempuan pada masa
pubertas
Matematika.
3.Memahami pecahan
sederhanadan
Selasa,
penggunaan dalam Kegiatan
2 2-10- Drs. Masud III C 1-2
memecahkan masalah. Inti
2017
3.2 Membandingkan
pecahan sederhana

IPS
1.Memahami system
Pemerintahan desa dan Pemilihan
Rabu, 3- Fauzah,S.P Pemerintahan Kcamatan media
3 III B 3-4
10-2017 d 1.1 Mengenal lembaga- pembelaja
lembaga dalam susunan ran
pemerintahan desa dan
pemerintahan kecamatan
Pemilihan
Kamis,
media
4 4-10- Kemalasari III A
pembelaja
2017
ran
Pemilihan
Jum’at, Lasma
media
5 5-10- Simatupang VI C
pembelaja
2017 ,S.Pd
ran

Jakarta, 12 Oktober 2017


Kepala Sekolah,

Hj. KERTANINGSIH,S.Pd
NIP. 196311271983052001
LK.7 Memilih pendekatan dan supervisi akademik

1. Pilihlah salah satu pendekatan yang menurut Saudara paling tepat digunakan untuk
melaksanakan supervisi akademik sesuai dengan kasus pada Kegiatan 3. Berikan
alasannya!

Jawab: Pendekatan langsung, supervisor dapat secara langsung


memberikan arahan kepada pendidik. Karena pengaruh kepala sekolah lebih
dominan sehingga pendidik lebih serius melakukan perbaikan, dengan
harapan hasil akan lebih baik dari sebelumnya.

2. Pilihlah salah satu teknik yang menurut Saudara paling tepat digunakan untuk
melaksanakan supervisi akademik sesuai dengan kasus pada Kegiatan 3. Berikan
alasannya!

Jawab : Teknik individu, karena kita dapat mengamati proses pembelajaran


secara langsung untuk mendapatkan data yang objektif. Sebagai bahan tukar
fikiran dengan guru agar dapat memperbaiki kelemahan dan kekurangan
selama kegiatan pembelajaran.
LK 9. Melaksanakan Supervisi Akademik Perangkat Pembelajaran

Instrumen 9a. Instrumen Telaah Administrasi Perangkat (bagi Semua Sekolah yang
Menerapkan Kurikulum Tahun 2006 dan Kurikulum 2013 )

Instrumen Telaah Kelengkapan Administrasi Perangkat


Pembelajaran
Nama Sekolah : SDN. Bukit Duri 05
Nama Guru : Fauzah,S.Pd
Pangkat/Golongan : / III d
Mata Pelajaran : IPA
Jumlah Jam Tatap Muka : 24 jam
Semester/Kelas : 1/III
Tahun Ajaran : 2017/2018
Kondisi Nilai Keteranga
Dokumen n
No. Administrasi Ketercapai
Pembelajaran Ada Tidak 1 2 3 4
an

1 Program Tahunan   1 = kurang


2 = cukup
2 Program Semester  
3 = baik
3 Silabus pembelajaran   4 = sangat
4 RPP   baik
5 Kalender Pendidikan  
6 Jadwal Pelajaran  
7 Agenda Harian  
8 Daftar Nilai  
9 KKM  
Presensi/Daftar Hadir
10  
Siswa
11 Buku Pedoman Guru  
12 Sumber Belajar  

skor perolehan
Keterangan : Nilai akhir = x 100%
skor maksimal
= 96,2
Kualitas Mutu : A
Ketercapaian :
Amat baik (A) : 90 < A ≤ 100
Baik (B) : 80 < B ≤ 90
Cukup (C) : 70 < C ≤ 80
Kurang (K) : ≤ 70

Kepala Sekolah, Guru yang disupervisi

Hj. Kertaingsih,S.Pd Fauzah,S.Pd


NIP. 196311271983052001 NIP.
Instrumen 9b1. Telaah Rencana Pelaksanaan Pembelajaran berdasarkan Dokumen
RPP Guru (bagi Sekolah yang Menerapkan Kurikulum Tahun 2006)
Petunjuk Pengisian Instrumen:
1. Instrumen ini berlaku untuk sekolah yang menerapkan kurikulum tahun 2006.
2. Berilah tanda cek () pada kolom Ya/Tidak sesuai dengan kriteria yang tertera pada
kolom tersebut! Berikan komentar dan saran perbaikan.
3. Isilah identitas RPP yang ditelaah berdasarkan dokumen RPP guru yang akan
disupervisi, sertakan dokumen RPP guru tersebut sebagai pendukung dan bukti
instrumen ini.

Instrumen Telaah Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Satuan Pendidikan : SDN. Bukit Duri 05


Nama Guru : Lasma Simatupang,S.Pd
Sekolah : SDN. Bukit Duri 05
Kelas/Semester : VI/I
Identitas Mata Pelajaran : Matematika
Standar Kompetensi : 4. Mengumpulkan dan mengolah data
Kompetensi Dasar : 4.2 Menafsirkan sajian data
Hari/Tanggal Supervisi : Jumat, 27 Oktober 2017

Beri Tanda
(√) Temuan Saran
No. Komponen Pengamatan
Ya Tid Masalah Perbaikan
ak
A Komponen RPP

1 Identitas sekolah  Lengkap -

2 Identitas mata pelajaran atau  Lengkap -


tema/subtema

3 Kelas/program/semester Lengkap -

4 Materi pokok Lengkap -



5 Alokasi waktu  Lengkap -
6 Kompetensi dasar yang harus  Sudah baik -
dicapai siswa
 Sudah
7 Indikator pencapaian kompetensi -
terukur
8 Tujuan pembelajaran  Lengkap -

9 Materi ajar Lengkap -



10 Metode pembelajaran  Sudah baik -
Beri Tanda
(√) Temuan Saran
No. Komponen Pengamatan
Ya Tid Masalah Perbaikan
ak
tingkatkan
11 Media dan alat pembelajaran  Belum lengkapi
lngkap
12 Langkah-langkah pembelajaran:  Di inti siswa Berikan
pendahuluan, inti, penutup belum siswa
eksplor supaya
mengekspl
orisasi

13 Sumber belajar Sudah baik tingkatkan

Item soal
Dibuat
ada yang
sesuai
14 Penilaian pembelajaran tidak sesuai
 dengan
dengan
tujuan
tujuan
B Prinsip Penyusunan RPP
12 Mempertimbangkan kebutuhan  Masih ada Semua
setiap peserta didik siswa yang diharapkan
belum mendapat
mendapat bimbingan
bimbingan
13 Mendorong agar peserta didik  Ada Siswa
aktif berpartisipasi (active beberapa dikondisika
learning) siswa masih n terlibat
acuh semua
14 Fokus mendorong peserta didik  Ada siswa Diberikan
agar semangat belajar yang santai motivasi
seluruh
siswa
15 Menumbuh-kembangkan budaya  Ada siswa Diberikan
literasi (membaca dan menulis) yang tidak motivasi
suka budaya
membaca membaca
dan
menulis
16 Memberikan umpan balik yang  Masih Diperbany
konstruktif dan kegiatan tindak kurang ak
lanjut: pengayaan dan remedial kegiatan
itu
17 Menekankan kesesuaian antara  Masih ada diperbaiki
KD dengan indikator pencapaian ketidak
kompetensi (IPK), tujuan sesuaian alat
Beri Tanda
(√) Temuan Saran
No. Komponen Pengamatan
Ya Tid Masalah Perbaikan
ak
pembelajaran, materi dan penilaian
kegiatan pembelajaran, dengan
penilaian, dan sumber belajar tujuan
dalam satu keutuhan pembelajan=
pengalaman belajar. ran
18 Menerapkan pembelajaran  Sudah -
tematik terpadu, keterpaduan diterapkan
lintas mata pelajaran, lintas
aspek belajar, dan keragaman
budaya
19 Pengintegrasian teknologi  Sudah -
informasi dan komunikasi secara terintegrasi
sistematis dan efektif
Jakarta, 15 Oktober 2017
Guru yang disupervisi, Kepala Sekolah,

Lasma Simatupang,S.Pd Hj. Kertaningsih,S.Pd


NIP. NIP.196311271983052001

LK 11. Melaksanakan Supervisi Penilaian Pembelajaran Peserta Didik

Lembar Observasi Penilaian Hasil Pembelajaran Peserta Didik


Sekolah : SDN. Bukit Duri 05
Nama Guru : Budi Sulistiawati,S.Pd
Kelas, Semester : 6/1
Identitas Mata Pelajaran : IPA
Hari/Tanggal Supervisi Akademik : Kamis, 26 Oktober 2017

Petunjuk:
Berikut disajikan butir-butir berkenaan dengan penilaian hasil pembelajaran. Berilah
tanggapan sesuai dengan apa yang Saudara amati, dengan memberikah tanda cek (√)
pada kolom pilihan!
Ketentuan (√) adalah sebagai berikut:
5 : dilakukan dengan sangat baik
4 : dilakukan dengan baik
3 : dilakukan cukup baik
2 : dilakukan kurang baik
1 : tidak dilakukan
Skor
No. Komponen (Uraian)
1 2 3 4 5
1 Guru menentukan dan menetapkan KKM 
2 Guru merencanakan penilaian hasil belajar 
3 Guru menyusun kisi-kisi 
4 Guru menyusun instrumen soal berdasarkan kisi-kisi 
5 Guru menyusun pedoman penskoran 
6 Guru melaksanakan penilaian hasil belajar 
7 Guru menganalisis penilaian hasil belajar 
8 Guru menyusun rencana tindak lanjut 
9 Guru melaksanakan remidial dan pengayaan 
10 Guru melaporkan penilaian hasil belajar 
Jumlah Skor 6 40

Jakarta,26 Oktober 2017


Guru yang disupervisi, Kepala Sekolah,

Budi Sulistiawati, S.Pd. Hj. Kertaningsih,S.Pd


NIP. NIP. 196311271983052001

jumlah skor
perolehan x 100
Nilai kinerja =
skor ideal (50)
= 92
Kualitas Mutu : A
Peringkat Nilai
Amat Baik (A) 90 < A 100
Baik (B) 80 < B  90
Cukup (C) 70 < C  80
Kurang (K)  70
LK 10. Melaksanakan Supervisi Akademik Proses Pembelajaran
Instrumen 10a1. Lembar Pengamatan Pelaksanaan Pembelajaran di Kelas
Instrumen ini digunakan untuk mengamati pelaksanaan pembelajaran di kelas pada
sekolah yang menerapkan kurikulum tahun 2006.
Lembar Observasi/Pengamatan Pelaksanaan Pembelajaran di Kelas

Sekolah : SDN. Bukit Duri 05


Nama Guru : Kemalasari
Kelas/Semester : 3/1
Mata Pelajaran : PKn
Hari/Tanggal Supervisi Akademik : Selasa, 3 Oktober 2017
Petunjuk:
Berikut ini adalah unsur-unsur pelaksanaan pembelajaran. Berikanlah tanda cek (√)
sesuai kolom menurut pengamatan dan penilaian Saudara.
Ketentuan:
4 = dilakukan dengan sangat baik
3 = dilakukan dengan baik
2 = dilakukan dengan tidak baik
1 = tidak dilakukan
Skor
No. Komponen (Uraian)
4 3 2 1
A Kegiatan Pendahuluan
1 Guru menyiapkan peserta didik secara fisik dan 
psikis untuk aktif dalam proses pembelajaran
2 Guru melakukan kegiatan apersepsi (mengajukan 
pertanyaan-pertanyaan terkait materi ajar
sebelumnya, dan mengaitkannya dengan materi
yang akan dipelajari, dan/atau menanyakan hal-hal
yang dapat menggiring peserta didik ke topik yang
akan diajarkan)
3 Guru menjelaskan kompetensi yang akan dicapai 
sebagaimana tertuang dalam tujuan pembelajaran
dan KD
4 Guru menyampaikan cakupan materi dan kegiatan 
belajar sesuai silabus
B Kegiatan Inti
Eksplorasi
1 Guru menugaskan peserta didik mencari informasi 
dari berbagai sumber yang terkait dengan
topik/tema materi yang akan dipelajari
2 Guru memilih dan menggunakan media dan sumber 
belajar yang relevan
Skor
No. Komponen (Uraian)
4 3 2 1
3 Guru menggunakan metode pembelajaran yang 
efektif (sesuai dengan karakteristik materi dan
tujuan pembelajaran)
4 Guru menggunakan pendekatan pembelajaran, 
media pembelajaran, dan sumber belajar yang
relevan dan efektif.
5 Guru memfasilitasi interaksi belajar antar peserta 
didik, antara peserta didik dengan guru,
lingkungan, dan sumber belajar lainnya.
6 Guru mendorong peserta didik untuk aktif dalam 
setiap kegiatan belajar.
7 Guru memfasilitasi peserta didik dalam kegiatan 
belajar di laboratorium, kelas, studio atau lapangan.
Elaborasi
1 Guru membiasakan peserta didik membaca dan 
menulis yang beragam melalui tugas-tugas yang
bermakna
2 Guru memfasilitasi peserta didik dengan 
penugasan, diskusi, dan lain-lain untuk
memunculkan gagasan baru, baik secara lisan
maupun tertulis
3 Guru memberikan kesempatan berpikir, 
menganalisis, menemukan solusi untuk
permasalahan, dan bertindak dengan percaya diri
4 Guru memfasilitasi peserta didik dalam 
pembelajaran kolaboratif dan kooperatif
5 Mendidik peserta didik dalam kompetisi yang sehat 
agar dapat meningkatkan prestasi belajarnya
6 Guru memfasilitasi peserta didik dalam menyusun 
laporan eksplorasi yang telah dilakukan, baik secara
tertulis maupun lisan, secara kelompok maupun
individu.
7 Guru memfasilitasi peserta didik untuk 
mempresentasikan hasil kerja kelompok maupun
individu
8 Guru membantu peserta didik menampilkan 
kinerjanya melalui pameran, turnamen, festival,
produk yang dihasilkan
9 Guru mendorong peserta didik melakukan kegiatan 
yang dapat menimbulkan kebanggaan dan rasa
percaya diri peserta didik
Konfirmasi
Skor
No. Komponen (Uraian)
4 3 2 1
1 Guru memberikan penghargaan berupa umpan 
balik positif, penguatan dalam bentuk lisan, tulisan,
isyarat, maupun hadiah terhadap capaian
keberhasilan peserta didik
2 Melatih peserta didik mengaplikasikan hasil 
eksplorasi, elaborasi dan konfirmasi
3 Mengkonfirmasi hasil eksplorasi & elaborasi peserta 
didik
4 Guru memfasilitasi peserta didik melakukan 
tindakan reflektif atas pengalaman belajar yang
telah dilakukan
5 Guru berperan sebagai nara sumber dan fasilitator 
dalam mengatasi permasalahan/kesulitan peserta
didik dengan menggunakan bahasa yang baku dan
benar
6 Guru membantu mencarikan solusi bagi 
permasalahan yang dihadapi peserta didik
7 Guru menyiapkan standar acuan agar peserta didik 
dapat memeriksa hasil eksplorasi mereka
8 Guru menyediakan informasi tambahan agar 
peserta didik bereksplorasi lebih jauh
9 Guru memotivasi eserta didik yang kurang dan 
belum aktif berpartisipasi
C Kegiatan Penutup
1 Guru (bersama dengan peserta didik) membuat 
rangkuman/simpulan pelajaran
2 Guru memberikan tugas pengembangan untuk 
mengaplikasikan hasil belajar
3 Guru melakukan penilaian dan/atau tindakan 
reflektif terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan
secara konsisten
4 Guru memberikan umpan balik yang konstruktif 
terhadap proses dan hasil belajar peserta didik
5 Guru memberikan penugasan untuk diselesaikan 
oleh peserta didik di rumah
6 Guru merencanakan program tindak lanjut berupa 
pembelajaran remedial, pengayaan, layanan
konseling dan/atau penugasan, baik secara individu
maupun kelompok, sesuai dengan capaian belajar
peserta didik
7 Guru menyampaikan materi dan kegiatan 
pembelajaran pada pertemuan berikutnya
Skor
No. Komponen (Uraian)
4 3 2 1
D Penilaian
1 Guru melakukan penilaian hasil belajar peserta didik 
2 Guru menyampaikan kompetensi yang telah dan 
belum dicapai peserta didik
3 Guru memberikan tugas mandiri kepada peserta 
didik
E Komponen Umum
1 Penyajian materi pembelajaran terstruktur dengan 
tepat (mudah ke sulit, sederhana ke kompleks, dsb)
2 Sikap dan minat peserta didik dalam mengikuti 
pembelajaran
3 Proses pembelajaran dilakuan secara runtut sesuai 
langkah-langkah pembelajaran yang direncanakan
4 Pemanfaatan waktu sesuai yang direncanakan 
5 Guru berkomunikasi secara efektif, menggunakan 
bahasa yang santun, baik dan benar.
Rekomendasi:
………………………………………………………
………………………………………………………
Jakarta, 3 Oktober 2017
Guru yang disupervisi, Kepala Sekolah,

Kemalasari Hj. Kertaningsih,S.Pd


NIP. NIP. 196311271983052001

Pengolahan Hasil Pengamatan: Skor Indikator Keberhasilan


Jumlah skor komponen yang diperoleh
Kinerja komponen aspek = Jumlah skor maksimum setiap komponen x 100%
(176)
= 88,3
Kualitas Mutu : B
Perhitungan Nilai
Peringkat Nilai
Amat Baik ( A) 90 < A ≤ 100
Baik (B) 80 < B ≤ 90
Cukup (C) 70 < C ≤ 80
Kurang (K) ≤ 70
LK 12a. Analisis Data Supervisi Akademik Kurikulum 2006

Format Analisis Data Supervisi Akademik


Nama Sekolah : SDN. Bukit Duri 05
Nama Guru :. Drs. Masud
Kelas : 3/1
Mata Pelajaran : IPA
Tanggal/Waktu Supervisi Akademik : Selasa, 17 Oktober 2017

Komponen
Masalah
Pengamatan Kelemah Faktor Prioritas
No Kelebihan yang
Supervisi an Penyebab Perbaikan
Ditemukan
Akademik
Sistem Tidak Tidak ada Tidak ada tidak
1 RPP
matis ada
Dilakukan Tidak Tidak ada Tidak ada tidak
sesuai ada
Pelaksanaan
2 dengan
Pembelajaran
perencanaa
n
Sudah baik Tidak Tidak ada Tidak ada tidak
A. Kegiatan ada
Pendahuluan

Ekplorasi Komfirm Bahan Kurang Menam


dan asi rujukan sumber bah
B. Kegiatan Inti
elaborasi masih kurang rujukan bahan
baik kurang rujukan
Siswa Kurang Jawaban Kurang Diberika
sudah aktif referensi yang referensi n
Eksplorasi*) materi diperlukan materi referens
belum i buku
lengkap
Membentuk Ada Saling Belum Perlu
kelompok, siswa menganda memaha motivasi
ada yang lkan mi materi penting
Elaborasi
kerjasama kurang teman yang nya
aktif dipelajari kerjasa
ma
Membantu Kadang- Jawaban Sedikitny Perlu
siswa kadang yang tidak a bahan ditamba
mencari ada lengkap rujukan h bahan
Konfirmasi kebenaran informas dan penduk
dari materi i yang kurang ung
yang kurang tepat
dipelajari tepat
Sudah Tidak Tidak ada Tidak ada dipertah
sesuai ada ankan
C. Kegiatan dengan
Penutup rencana
pembelajar
Komponen
Masalah
Pengamatan Kelemah Faktor Prioritas
No Kelebihan yang
Supervisi an Penyebab Perbaikan
Ditemukan
Akademik
an

Menilai Tidak Asfek Alat tes Perbaik


keberhasila semua psikomoto belum an alat
n siswa asfek r tidak sesuai tes yang
Penilaian Hasil
3 dalam yang terakomod bersifat
Belajar Siswa
pembelajar dinilai ir psikomo
an dapat tor
terukur
LK 13. Pemberian Umpan Balik
1. Bagaimana cara memberikan umpan balik kepada guru setelah melakukan observasi
pembelajaran?

1. Secara verbal: metode ini dilakukan secara langsung (tatap muka)


dengan wawancara,rapat,pidato dan diskusi.

2. Non Verbal: pemberian komentar terhadap hasil pengamatan proses


pembelajaran dengan perantaraan tulisan tanpa adanya pembicaraan
secara langsung dengan menggunakan bahasa yang singkat,jelas dan
padat bisa surat menyurat ,sms,email,foto pembelajaran dll.

2. Hal-hal apakah yang perlu diperhatikan pada saat memberikan umpan balik kepada
guru?

- Harus dapat menciptakan suasana kekeluargaan dalam berkomunikasi

- Tidak menonjolkan otoritas

- Memberi kesempatan kepada guru untuk mendorng perbaikan

- Memberikan kesempatan meningkatkan kinerja baik

3. .Apakah manfaat pemberian umpan balik bagi guru?

- Meberikan penghargaan

- Merencanakan sendiri perbaikan-perbaikan

- Memberikan ususl saran,mendiskusikan hal-hal yang dapat


meningkatkankualitas pembelajaran

- Mengembangkan rencana tindak lanjut

- Bahan refleksi secara kritis


4. Cara manakah yang lebih efektif untuk memperbaiki metode belajar mengajar?

Jawab: Cara verbal, karena dapt secara langsung melalui tatap muka,
sehingga lebih mudah dipahami. Selain itu dapat secara langsung tepat
menuju sasaran.

Guru dapat bertukar fikiran dengan kepala sekolah untuk perbaikan


pembelajaran

5. Berdasarkan hasil analisis supervisi akademik yang telah Saudara lakukan pada
Kegiatan 12, rancanglah umpan balik yang dapat direkomendasikan untuk guru.
Gunakan tabel berikut.

Format Rekapitulasi Hasil Pemberian Umpan Balik

Nama Sekolah : SDN. Bukit Duri 05


Hari/Tanggal : Kamis,19 Oktober 2017

Guru
Hal-Hal
Kelas Mengaja
No Keberhasila Yang Kesimpula
Nama Guru / r Di
. n Harus n
Mape Kelas
Diperbaiki
l
1 Fauzah,S.Pd Kelas 3 91 % Penggunaa Amat Baik
n alper

2 Lasma Kelas 6 84% Penilaian Baik


Simatupang,S.P
d

3 Budi Kelas 6 83% Keg inti Baik


Sulistiawati,S.P
d
4 Kemalasari Kelas 3 85% Alat peraga Baik

5 Drs. Masud Kelas 3 79% Tujuan Baik


belajar

Jakarta, 21 Oktober 2017


Kepala SDN. Bukit Duri 05

Hj. Kertaningsih,S.Pd
NIP. 196311271983052001
Instrumen 10b. Lembar Observasi Umum Supervisi Akademik Proses
Pembelajaran

Observasi Supervisi Akademik Proses Pembelajaran

Guru sudah melakukan secara baik


Usaha-usaha dan aktivitas guru-peserta untuk memotivasi, member
1
didik dalam proses pembelajaran bimbingan, dan sebagai fasilitator

Media pembelajaran sudah sesuai


2 Cara menggunakan media pembelajaran penggunaannya, perlu ditambah
media buatan sendiri.

Variasi metode pembelajaran sudah


3 Variasi metode pembelajaran baik, ditekankan untuk sain supaya
siswa diarahkan dengan
eksperimen.
Media yang digunakan sesuai
Ketepatan penggunaan media dengan dengan materi ajar, mungkin
4
materi keluasan materi yang harus
diperhatikan.
Ada kalanya metode yang
Ketepatan penggunaan metode dengan digunakan guru masih ada yang
5 tidak tepat dengan tujuan, perlu
tujuan pembelajaran
disesuaikan agar lebih tepat.

Masih ada peserta didik yang tidak


Interaksi para peserta didik dalam focus, untuk diperlukan bimbingan
6 tersendiri agar terjadi interaksi yang
proses pembelajaran
baik.

Diperlukan strategi penilaian agar


Metode/strategi penilaian dan tercapainya pengukuran
7 efektivitasnya untuk meningkatkan proses keberhasilan siswa dalam
mencapai tujuan pembelajaran pembelajaran.
Instrumen 10c. Daftar Pertanyaan Setelah Observasi

Daftar Pertanyaan Setelah Observasi

No Daftar Pertanyaan Hasil Refleksi

1. Bagaimana menurut saudara Sudah sesuai dengan RPP


pada saat pembelajaran tadi?

2. Menurut saudara adakah yang Masih , terutama saat akan


perlu diperbaiki saat mengaitkan pengalaman belajar
pendahuluan tadi? anak dengan materi baru yang akan
dipelajari.

3. Pada saat inti pelajaran ada Perlu bimbingan untuk lebih focus
siswa yang masih asyik saat pembelajaran inti.
beraktivitas sendiri. Bagaimana
menurut saudara?

4. Adakah kesulitan pada Masih terlihat beberapa anak yang


memasuki pembelajaran inti? belum focus, terutama saat
kolaborasi.

1. Sudahkah alat dan media Masih ada beberapa alat yang belum
pembelajaran yang digunakan tepat, yang perlu diperbaiki.
sesuai dengan tujuan, materi,
motode pembelajaran?

6. Menurut saudara perlukah Terlihat beberapa anak masih takut


peserta didik diberi untuk mengemukakan pendapat saat
kesempatan untuk diminta oleh guru.
mengeluarkan pendapatnya
saat pembelajaran?

7. Alat penilaian yang saudara Ada satu item soal yang masih
buat sudahlkah memenuhi sesuai untuk menilai psikomotorik
kaidah penilaian? siswa.

8. Menurut saudara dari RPP Masih ada yang terlewatkan saat


yang anda buat yang perlu pembelajaran inti, pada refleksi.
diperbaiki?

9. Perlukah perbaikan dan Keduanya diperlukan untuk


pengayaan setelah meningkatkan kompetensi siswa
pembelajaran selesai?

10. Menurut saudara sudahkah Masih ada siswa yang mengerjakan


tugas-tugas yang diberikan tugas asal membuat tugas.
dikerjakan oleh peserta didik?

LK 14a. Identifikasi Masalah Hasil Temuan Pembelajaran


Identifikasi Masalah Hasil Temuan Pembelajaran
Nama Sekolah : SDN Bukit Duri 05
Nama Guru : Hilmiliah, S,Ag
Kelas :5
Mata Pelajaran : Agama Islam
Tanggal/Waktu Supervisi Akademik : Jumat, 20 Oktober 2017

Alternatif
Aspek Yang Masalah yang Pemecahan
No.
Diidentifikasi Ditemukan Masalah/Tindak
Lanjut
1 Perangkat Pembelajaran Buku referensi guru Perlu ditambah lagi
supaya lebih lengkap

2 Proses Pembelajaran Kegiatan inti, saat Siswa perlu diberi


eksplorasi kesempatan yang
lebih banyak lagi

3 Penilaian Pembelajaran Tingkat kesulitan soal Perlu tingkat kesulitan


tes penilaian

Jakarta, 20 Oktober 2017


Kepala SDN. Bukit Duri 05

Hj. Kertaningsih,S.Pd
NIP. 196311271983052001
LK 14b. Rekapitulasi Rencana Tindak Lanjut Kegiatan Supervisi Akademik

Format Rekapitulasi Rencana Tindak Lanjut Kegiatan Supervisi Akademik

Hasil Pelaksanaan Bentuk Tindak Waktu/


No. Nama Guru
Supervisi Akademik Lanjut Tempat
1 Fauzah,S.Pd Baik Pembinaan Rabu, 11-10-
Kegiatan Belajar 2017, Ruang
Mengajar Kelas

2 Lasma Baik Pembinaan Kamis,12-10-


Simatupang, Penggunaan Alat 2017
S.Pd tes
3 Budi Amat baik Dipertahankan Jumat,13-10-
Sulistiawati,S 2017
.Pd
4 Kemalasari Baik Pembinaan Senin,16-10-
Pendahuluan 2017
saat memulai
pembelajaran
5 Drs. Masud Baik Penguasaan Selasa,17-10-
Materi Pelajaran 2017
6 Iis Nirmalaya Baik Penggunaan Rabu,18-10-
Media 2017
Pembelajaran
7 Alvina B Baik Pembinaan Saat Kamis,19-10-
Kegiatan inti 2017
8. Dwi H Amat Baik Dipertahankan Jumat,20-1-
2017

Jakarta, 23 Oktober 2017


Kepala SDN Bukit Duri 05

Hj. Kertaningsih,S.Pd
NIP. 196311271983052001
LK 14c. Dampak (Outcome) Supervisi Akademik
Instrumen Dampak Supervisi Akademik

Nama Sekolah : .SDN. Bukit Duri 05


Nama Guru : Suparno, S.Pd
Kelas : 6
Mata Pelajaran : IPA
Tanggal/Waktu Supervisi Akademik : Selasa, 9 Oktober 2017

Skor
No. Dampak/Outcome
4 3 2 1
1 Motivasi belajar siswa √

2 Hasil Belajar Siswa √ 

3 Kualitas Pembelajaran √

4 Kompetensi Guru √

5 Prestasi sekolah √

dst

Keterangan:
Skor 4 : sangat baik
Skor 3 : baik skor perolehan
Nilai akhir = x 100%
Skor 2 : cukup skor maksimal
Skor 1 : kurang

Ketercapaian:
Peringkat Nilai
Amat Baik ( A) 90 < A ≤ 100
Baik (B) 80 < B ≤ 90
Cukup (C) 70 < C ≤ 80
Kurang (K) ≤ 70
LK 15. Menyusun Laporan Sederhana

Laporan Pelaksanaan Supervisi Akademik

1. Identitas : SDN Bukit Duri 05

2. Pendahuluan : Sesuai dengan permendiknas


tentang kompetensi

3. Kerangka Pikir Pemecahan Masalah : Pendahuluan, identifikasi


masalah, perumusan masalah, pemecahan masalah, kesimpulan

4. Pendekatan dan Metode Supervisi : Pendekatan langsung, dan tidak


langsung dengan menggunakan metode Observasi kelas.

5. Hasil Pelaksanaan Program Supervisi : Digunakan untuk perbaikan


pembelajaran.

6. Penutup : Supervisi sangat penting bagi


kepala sekolah karena untuk menilai dan mengukur tingkat keberhasilan guru
dalam kegiatan belajar mengajar. Sekaligus sebagai bahan perbaikan
pembelajaran di kelas, yang selanjutnya diharapkan dapat meningkatnya
mutu atau kualitas pendidikan.
7. Lampiran
Sebagai pelengkap bukti, dilampirkan hasil dari supervisi, berupa data,
rekap nilai, dan foto selama kegiatan.

Anda mungkin juga menyukai