Anda di halaman 1dari 4

NAMA : BIMO PRADIPTO

NIM : 15050423059

SOAL
1. Tolong jelaskan menurut saudara apa itu perawatan yang kaitannya dengan mesin mesin
perkakas, ditilik dari 4 W dan 1 H.
2. Buatlah daftar inventarisasi seandainya saudara menjadi kepala bagian perawatan dan perbaikan
pada bengkel konstruksi ( mempunyai 3 bangunan bengkel dan 1 kantor pemasaran, 15 ahli las, 9
sopir dan kernet, tim perawatan 10, tenaga serabutan 24, tenaga adminitrasi 9, dan peralatan
penunjang produksi).
3. Jelaskan dengan Chart Gant bila saudara akan mempengaruhi ( overhole ) mesin bubut.
Jawaban
1. What ( Apa itu perawatan mesin? )
Suatu kombinasi dari berbagai tindakan yang dilakukan untuk menjaga, suatu barang,
memperbaikinya sampai pada suatu kondisi yang dapat diterima
Why ( Mengapa ada perawatan? )
1. Agar mesin mesin industri, peralatan selalu dalam keadaan siap pakai
2. Untuk menjamin kelangsungan prosuksi sehingga dapat membayar kembali modal yang
telah ditanamkan dan akhirnya akan mendapat keuntungan yang besar.
Who ( Siapa yang berkepentingan dengan bagian perawatan? )
1. Penanam modal (investor).
2. Manager.
3. Karyawan perusahaan yang bersangkutan.
Bagi investor perawatan penting karena:
1. Dapat melindungi modal yang ditanam dalam perusahaan baik berupa jasa maupun peralatan
produksi.
2. Dapat menjamin penggunaan sarana perusahaan secara baik dan terawat.
3. Dapat menjamin kualitas produk
4. Dapat menjamin kelangsungan hidup perusahaan dan karyawan.
5. Dapat mengetahui dan mengendalikan biaya perawatan dan mengembangkan data-data operasi
yang berguna untuk membantu menentukan anggaran biaya dimasa yang akan datang.
Bagi para manager perawatan penting dengan harapan dapat membantu:
1. Memelihara instalasi secara aman.
2. Meningkatkan kualitas produk.
3. Meningkatkan efisiensi bagian perawatan secara ekonomis.
4. Pencatatan perbelanjaan dan biaya pekerjaan.
5. Mencegah pemborosan perkakas suku cadang dan material di proses produksi.
6. Memperbaiki komunikasi teknik.
7. Menyediakan data biaya untuk anggaran mendatang.
8. Mengukur hasil kerja pabrik sebagai pedoman untuk menempuh suatu kebijakan yang akan datang.
Bagi karyawan, berkepentingan dengan perawatan dengan harapan dapat:
1. meningkat kan kualitas K3 di perusahaan.
2. akan menimbuhkan rasa memiliki sehingga peralatan/sarana yang dapat menjamin kelangsungan
hidupnya akan dijaga dan dipelihara dengan baik..
3. Menimbulkan rasa bangga bila bekerja pada perusahaan yang sangat terpelihara keadaannya.
When ( Kapan seharusnya dilakukan perawatan? )
1. saat terjadi kerusakan pada mesin produksi.
2. Kegiatan terjadwal dan terstruktur dalam rangka perawatan komponen-komponen mesin.
How ( Bagaimana tujuan dari perawatan? )
1. Untuk memperpanjang umur penggunaan mesin produksi.
2. Untuk menjamin ketersediaan optimum peralatan yang dipasang untuk produksi dan dapat diperoleh
laba yang maksimum.
3. Untuk menjamin keselamatan orang yang menggunakan peralatan tersebut
4. Untuk meningkatkan kualitas hasil produksi.

2. Daftar Inventarisasi
LEMBARAN INVENTARISASI

No. Ket.Tenaga Kerja & Tingkat


Lokasi Kelompok Jml Keterangan
Identitas Fasilitas Prioritas

Tenaga Prioritas utama dlm.


01 Ahli Las Bengkel 1 15
Kerja Produksi
Tim yang bekerja
Tenaga
02 Tim Perawatan Bengkel 2 10 dngan jadwal
Kerja
terstruktur

Tenaga Akan Bekerja jika


03 Tenaga Serabutan Bengkel 5 24
Kerja dibutuhkan

Kantor Tenaga Bagian distribusi


04 Sopir & Kernet 5 9
Pemasaran Kerja barang

Kantor Tenaga
05 Tenaga Administrasi 2 9 Bagian Keuangan
Pemasaran Kerja

Meliputi Perkakas
Peralatan Penunjang
06 Bengkel Fasilitas 5 1 tangan & Peralatan
Kerja
Kerja

3. Aktivitas
A. Identifikasi kerusakan
B. Pembongkaran mesin
C. Pengadaan spare part habis pakai/berkala
D. Pengadaan spare part yang rusak
E. Perawatan komponen mesin bubut yang lain
F. Penggantian komponen mesin bubut yang rusak
G. Assembly
H. Kalibrasi
I. Uji coba mesin

Kode Aktivitas Dimulai hari ke Lama aktivitas Diselesaikan hari ke


A 1 2 2

B 3 1 3

C 1 4 4

D 4 2 5

E 4 5 8

F 6 4 9
G 10 2 11

H 12 1 12
I 13 1 13

WAKTU/ JUMLAH HARI


AKTIVITAS 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13
A

B
C

D
E

G
H

Anda mungkin juga menyukai