Anda di halaman 1dari 4

NOMOR SOP : /SOP/PKM-A/TU-I/IV/2018

TGL. PEMBUATAN : 04 Januari 2016


TGL. REVISI : 07 April 2018
TGL. EFEKTIF : 14 Mei 2018
DISAHKAN OLEH Kepala Puskesmas Angkona

DINAS KESEHATAN KABUPATEN LUWU TIMUR JUMARDI, SKM


PUSKESMAS ANGKONA Nip.19840727 200902 1 004

NAMA SOP
SOP MENGUKUR TINGKAT KEBUGARAN
BAGIAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT
Dasar Hukum KUALIFIKASI PELAKSANA
1. Undang-undang No.36 tahun 2009 Bab VI pasal 80-81 mengatur tentang kesehatan olahraga 1.DIII,S1 Keperawatan dan profesi ners
2. Undang-undang kesehatan No.36 tahun 2009 tentang kesehatan 2. Memahami proses kebugaran

Keterkaitan : Peralatan Perlengkapan


1. SOP Pembinaan Kesorga 5. Stopwat
2. SOP RPK 6. Tensi meter
3. SOP Pengarsipan 7. Stetoskop
4. SOP Pembuatan surat tugas 8. Pluit
9. ATK
10. Lintasan jarak /Km
11. Tabel pengukuran kebugaran
12. No dada

Peringatan : Pencatatan dan Pendataan


Dapat menyebabkan kematian
Uraian Prosedur Pelaksana Mutu Baku
Ket
Peserta Perawat
Kepala
Pelaksana TU Kelengkapan Waktu Output
sekolah
Program

1 Melihat jadwal kegiatan Jadwal telah


Jadwal kegiatan 1 Menit
dilihat

2 Mengambil surat perintah Surat perintah dan SPPD 1 Menit Surat perintah
dan SPPD dan SPPD telah
diambil

3 Melapor kepada kepala Surat tugas dan SPPD 7 Menit Surat tugas
sekolah dan menanda tangani diterima dan
SPPD SPPD ditanda
tangani

4 Petugas melakukan
pendataan peserta tes ATK 30 Peserta telah
kebugaran Menit di data

5 Petugas melakukan 30 Peserta telah


wawancara kesehatan dengan Menit diwawancarai
peserta tes kebugaran

6 Melakukan tes kebugaran : - Stetoskop 30 Peserta telah


-petugas melakukan - Pengukur TB Menit diperiksa
pemeriksaan TTV peserta tes - Pengukur BB
kebugaran. - tensimeter
7 memutuskan peserta boleh 10 Peserta telah
menajalani tes kebugaran ya Menit mendapat
atau tidak keputusan
tidak

8 Peserta menjalani tes - Pluit 15 Peserta


kebugaran : - Jarak lintasan Menit menjalani tes
- Peserta melakukan - Stopwatch kebugaran
pemanasan selama 5-10
menit terutama otot2
tungkai yang dilanjutkan
berjalan kaki.
- Peserta berdiri
dibelakang garis star
setelah aba2 siap,peserta
mengambil sikap star
berdiri siap untuk
berjalan cepat atau lari
- setelah aba2,pencatat
waktu dihidupkan,
peserta lari menuju garis
finish
- Peserta tetap berjalan
kaki dan melakukan
pendinginan
9 mencatat waktu saat peserta Format tingkat kebugaran 3 Menit Mengetahui
sampai digaris finish tingkat
kebugaran

10 Menentukan tingkat Mengetahui


kebugaran peserta setelah 2 Menit tingkat
menjalani tes kebugaran kebugaran

11 Menyampaikan hasil tes 5 Menit Mengetahui


kebugaran tingkat
kebugaran

12 Melakukan penyuluhan - Alat peraga 15 Peserta


mengenai kiat kiat menuju menit mengetahui
bugar kiat menuju
bugar
13 Mendokumentasikan hasil - Kamera handpone 5 menit Kegiatan telah
tes kebugaran di
dokumentasika
n
14 Membuat laporan hasil - Laporan hasil 10 Hasil laporan
kegiatan menit telah dibuat

Anda mungkin juga menyukai