Anda di halaman 1dari 2

KEPUTUSAN DIREKTUR

RUMAH SAKIT UMUM ALLAM MEDICA BUMIAYU


NOMOR : ....../SK/D/RSUALMED/IV/2018

TENTANG
PEMBERLAKUAN PEDOMAN PENGORGANISASIAN DAN URAIAN TUGAS
UNIT GAWAT DARURAT RSU ALLAM MEDICA BUMIAYU

DIREKTUR RSU ALLAM MEDICA BUMIAYU

Menimbang : a. Bahwa dalam rangka kelancaran pelaksanaan tugas pokok dan


fungsi tenaga kesehatan di Unit Gawat Darurat RSU Allam
Medica Bumiayu perlu mengadakan penataan tenaga
kesehatan di Unit Gawat Darurat RSU Allam Medica
Bumiayu.
b. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
pada huruf a, perlu menetapkan Keputusan Direktur tentang
Pemberlakuan Pengorganisasian dan Uraian Tugas di Unit
Gawat Darurat di RSU Allam Medica Bumiayu

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 tentang Praktik


Kedokteran (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2004 Nomor 116, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4431);
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor
1144/Menkes/Per/VIII/2010 tentang Organisasi dan Tata
Kerja Kementerian Kesehatan;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor
1691/Menkes/Per/VIII/2011 tentang Keselamatan Pasien
Rumah Sakit;
MEMUTUSKAN

Menetapkan :
KESATU : PEMBERLAKUAN PEDOMAN PENGORGANISASIAN DAN
URAIAN TUGAS DI UNIT GAWAT DARURAT RSU ALLAM
MEDICA BUMIAYU
KEDUA : Pedoman pengorganisasian dan uraian tugas sebagaimana
dimaksud pada diktum KESATU terlampir dalam keputusan ini
merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari keputusan ini
KETIGA : Keputusan ini berlaku pada tanggal ditetapkan dan apabila ada
kekeliruan dalam keputusan ini akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Bumiayu
Pada tanggal :
Direktur ,

dr. H. M.Fatholulloh Imammudin

Anda mungkin juga menyukai